Anda di halaman 1dari 37

Disusun Oleh:

dr. Finesukma Ademukhlis


Pendamping:
dr. Novi Novera

Tujuan umum
Setelah mengikuti penyuluhan diharapkan
siswa/i di Sekolah Dasar mampu
memahami tentang cuci tangan pakai
sabun yang benar .

Tujuan Khusus :
Menyebutkan pengertian cuci tangan
Menyebutkan manfaat dari mencuci tangan yang
benar
Menyebutkan waktu yang diharuskan untuk
mencuci tangan
Menyebutkan penyakit yang didapatkan jika
tidak mencuci tangan
Menjelaskan tata cara mencuci tangan yang
benar
Mempraktekkan dan menerapkan cara mencuci
tangan yang benar dalam kehidupan sehari-hari

Definisi

CTPS adalah salah satu tindakan


sanitasi dengan membersihkan
tangan dan jari-jemari
menggunakan air dan sabun oleh
manusia untuk menjadi bersih dan
memutuskan mata rantai kuman

1.Basahi tangan dengan air


2.Tuangkan sabun 3-5 cc
3.Gosok kedua telapak tangan hingga
merata
4.Gosok punggung dan sela-sela jari tangan
kiri dengan tangan kanan dan sebaliknya
5.Gosok kedua telapak tangan dan sela-sela
jari
6.Jari-jari sisi dalam dari kedua tangan saling
mengunci
7.Gosok ibu jari kiri berputar dalam
genggaman tangan kanan dan lakukan
sebaliknya
8.Gosok dengan memutar ujung jari-jari
tangan kanan ditelapak kiri dan sebaliknya
9..Bilas kedua tangan dengan air
10.Keringkan dengan handuk atau tisu sekali
pakai sampai benar-benar kering
11.Gunakan handuk atau tisu untuk menutup
keran
12.Tangan sudah bersih.

Media yang dipakai adalah poster dan lagu cuci


tangan

NO
1

WAKTU
5 Menit (dikelas)

KEGIATAN PENYULUHAN

KEGIATAN PESERTA

Pembukaan :

1.

Membalas salam

1.Mengucapkan salam

2.

Memperhatikan

2.Perkenalan
2
10 menit (dikelas)

penjelasan

3.Menjelaskan tujuan penyuluhan


Pelaksanaan :

1. mengemukakan

1.Menggali pengetahuan siswa tentang manfaat mencuci

pendapat

tangan dengan sabun

2. mendengarkan

2.Memberikan reinforcemen positif

3. mendengarkan

3.Menjelaskaan manfaat cuci tangan yang benar

4. mengemukakan

4.Menggali

pengetahuan

siswa

tentang

waktu

yang

pendapat

diharuskan mencuci tangan

5. mendengarkan

5.Memberikan reinforcemen positif

6. mendengarkan

6.Menjelaskan waktu yang diharuskan mencuci tangan

7. mengemukkan pendapat

7.Menggali pengetahuan siswa tentang cuci tangan yang

8. mendengarkan

benar

9. memperhatikan dan

8.Memberikan reinforcemen positif

mempraktekkan

9.Menjelaskan tata cara cuci tangan yang benar

10. bersama-sama siswa

10.Bersama-sama

dengan

siswa

mempraktekkan

cara

siswi mengangkat tangan

mencuci tangan yang benar.

dan mempraktekkan

11.Perwakilan Siswa/i diminta maju mempraktekkan di

11. siswa/i semangat untuk

depan kelas, dan diberikan hadiah berupa buku tulis.

maju didepan kelas dan


senang mendapat hadiah.

10 menit
(diluar kelas)

1.Bersama-sama
dengan

sabun

mempraktekkan
bersama

siswa

cuci
siswi

tangan 1. Siswa
dengan

memakai air

siswi

mempraktekkan
dengan

baik

dan

benar

Penutup
(2 menit )

1.Memberikan

1. Memperhatikan
kesimpulan

dari

yang

sudah

penjelasan

dijelaskan

2. Membalas salam

2.Mengucapkan salam dan terima kasih

3. Guru

3.Memberikan poster cuci tangan kepada guru


untuk ditempelkan di kelas

menerima

poster cuci tangan

No

Sekolah

Total siswa

Laki-laki

Perempuan

kelas I
1.

SDN 20 Babussalam

25

11

14

SDN 50 Babussalam

24

13

11

SDN 10 Air Jamban

56

28

28

SD AL-Kautsar

122

72

50

SD Pelopor

80

40

40

Jumlah : 5 sekolah

307

164

143

Jumlah penyuluhan CTPS sebanyak 5 kali


SDN 20 Babussalam
SDN 50 Babussalam
SDN 10 Air Jamban
SD AL-Kautsar
SD Pelopor

Anda mungkin juga menyukai