Anda di halaman 1dari 2

Nama :

Usia :
Alamat

Tanggal:
No Kuesioner:
:

1. Apakah yang menyebabkan infeksi akut saluran napas?


a. Bakteri & virus
b. Hewan
c. Obesitas
d. Asap
2. Bagaimankah cara penularan infeksi akut saluran napas?
a. Melalui udara
b. Melalu air
c. Melalu kontak kulit
d. Melalui makanan
3. Bagaimakah cara mencegah penularan infeksi akut saluran napas?
a. Tidak mengkonsumsi makanan berlemak & asin
b. Memakai masker & menutup mulut dan hidung ketika bersin dan/
batuk
c. Menutup tempat penampungan air, menguras bak mandi,
mengubur barang bekas
d. Mencuci tangan sebelum & setelah makan
4. Apakah gejala dari infeksi akut saluran napas?
a. Batuk, pilek & demam
b. Gusi berdarah, mimisan & demam
c. BAB >3x sehari disertai demam
d. Sakit kepala, kejang & demam
5. Bagaimanakah penanganan infeksi akut saluran napas?
a. Istirahat yang cukup, makan makanan bergizi, konsultasi ke dokter
& minum obat
b. Istirahat yang cukup & minum obat warung
c. Makan makanan bergizi & olahraga
d. Menggunakan masker & makan makanan berminyak
6. Bagaimanakah kondisi rumah yang seharusnya supaya tidak terkena
infeksi akut saluran napas?
a. Ventilasi cukup dan rutin dibersihkan
b. Rumah luas dan besar
c. Rumah terang benderang
d. Jarak jamban dan sumber air yang jauh
7. Bagaimanakah hubungan konsumsi sayur dan buah terhadap infeksi akut
saluran napas bagian atas?
a. Tidak berhubungan
b. Konsumsi buah dan sayur dapat menyembuhkan penyakit
c. Konsumsi buah dan sayur dapat meningkatkan kekebalan tubuh
terhadap penyakit

d. Konsumsi buah dan sayur dapat mencegah penularan


8. Jenis polusi apakah yang mempengaruhi infeksi akut saluran napas bagian
atas ?
a. Polusi udara
b. Polusi suara
c. Polusi air
d. Polusi tanah
9. Siapa
atas?
a.
b.
c.
d.

sajakah yang dapat terserang infeksi akut saluran napas bagian


Anak-anak
Dewasa
Hanya balita
Jawaban A & B benar

10.Apakah akibat dari Infeksi saluran pernapasan akut pada anak-anak?


a. Gangguan ginjal dan jantung
b. Gangguan pencernaan
c. Gangguan penglihatan
d. Gangguan kulit

Anda mungkin juga menyukai