Anda di halaman 1dari 16

Rizka Hadiwiyanti, S.

Kom
 Adanya revolusi informasi dalam dunia
internet
 Pemrograman HTML statis tidak cukup

untuk memenuhi kebutuhan informasi


secara cepat
 Dibutuhkan sistem yang mampu

mengakomodasikan perkembangan
informasi secara cepat
 Content Management System
 Sistem yg memudahkan para penggunanya

dalam mengelola dan mengubah isi sebuah


website secara dinamis.
 Manajemen data
◦ Semua data/informasi baik yang telah ditampilkan
ataupun belum dapat diorganisasi dan disimpan
secara baik
 Mengatur siklus hidup website
◦ Adanya fasilitas untuk mengelola bagian atau isi
mana saja yang akan ditampilkan, masa/waktu
tampilan dan lokasi tampilan
 Mendukung web templating dan standarisasi
◦ menjaga konsistensi dari tampilan secara
keseluruhan
 Website perusahaan, bisnis, organisasi atau
komunitas.
 Portal
 Galeri foto
 Aplikasi E-Commerce.
 Mengelola website pribadi / blog.
 Dll
 Tidak harus menguasai bahasa pemrograman
web seperti PHP, ASP, CSS, Java, dll
 Joomla!
 Drupal
 PHPNuke
 AuraCMS
 Dibuat menggunakan bahasa PHP
 Mengorganisir website
 Gratis dan Open Source
 digunakan untuk membuat situs:

◦ Portal
◦ Komersial
◦ Non-profit
◦ Pribadi
 Source code gratis
 Multi-bahasa
 Dapat mengubah halaman utama, halaman

berita, halaman artikel, maupun halaman


arsip secara cepat.
 Dapat mengatur link dengan mudah dan

cepat
 Dapat mengatur banner iklan
 Dapat menambah komponen, modul, dan

template
 Web server (Apache minimum versi 1.13.19)
 Web script (PHP minimum versi 4.2.x)
 Database Server (MySQL minimum versi 3.2.x)
 Semua tergabung dalam paket software,

seperti XAMPP, WAMP, LAMP, AppServe


 Front End dan Back End
 Content
 Templates
 Components dan Module
 Front end (halaman muka)
◦ Halaman website yang ditampilkan sehingga dapat
dilihat oleh pengunjung website
 Back end (halaman belakang)
◦ Halaman khusus untuk administrator yang
menangani konfigurasi website
 Berupa text, gambar, link, musik, video
maupun kombinasi dari semuanya
 Bentuk visual suatu website
 Menampilkan warna, karakter tulisan, ukuran

tulisan, dan background


 Terpisah dari component default joomla
 Digunakan untuk melengkapi kekurangan

yang ada dalam pembuatan website dengan


Joomla
 http://ilmukomputer.org
 http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_manajem

en_konten

Anda mungkin juga menyukai