Anda di halaman 1dari 1

Assalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Kepada yang terhormat Perwakilan Unismuh dalam hal Ini….


Kepada yang terhormat Bapak Kepala Sekolah
Kepada Yang Terhormat Bapak dan Ibu Guru SMA/SMKT somba Opu
Dan teman teman Mahasiswa PPL serta adik ku sekalian yang kami banggakan

Pertama tama marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Allah Yang Maha Esa karena pada
hari yang cerah ini kita semua dapat berkumpul untuk merayakan “Penarikan Mahasiswa PPL″.

Kedua, terima kasih kepada panitia yang telah mengizinkan saya untuk berdiri di sini
menyampaikan salam perpisahan ini di depan para hadirin sekalian.

Ketiga.. selamat bagi kita semua! Dengan Sukses Progeam PPL.. Alhamdulillah Ya Allah.. Hari
hari yang penuh kenangan. Kemudaian membuat kami semakin dewasa.

Perpisahan .. Setiap ada pertemuan pasti ada perpisahan . Hari ini kami belajar banyak dari
sekolah ini, Namun tak dapat kita ingkari bahwa seiring sengan berjalannya kehidupan kita,
seiring dengan datangnya hal-hal baru yang harus dikerjakan.

Mungkin di antara kita ada yang merasa bergairah mengalami perpisahan karena yang ia tunggu
selama ini adalah hal-hal baru yang terlihat lebih menyenangkan dibanding hal-hal di sini yang
sangat membosankan. Tapi mungkin di sisi yang berbeda, ada yang merasa sangat sedih karena
telah mengalami banyak hal menyenangkan di sini dan betapa banyaknya kenangan yang telah
tercipta..

Terakhir.. saya kutip dari film Cinta Pertama yang dimainkan oleh Bunga Citra Lestari dan
Benjamin Joshua bahwa memang pertemuan tidak ada yang abadi. Tapi saya percaya, seperti
pertemuan, perpisahan juga tidak ada yang abadi! Jangan lupakan setiap hal berharga yang telah
kita alami selama bersekolah tiga tahun di sini. Simpanlah kenangan itu dalam hati kita
semuaaa..

Selamat berpisah! Selamat karena telah menjadi bukan-anak-SMA lagi. Jagalah diri kalian yang
berkuliah jauh dari orang tua.

Sekian pidato yang saya sampaikan. Mohon maaf apabila ada salah kata.
----------------------------------------

Anda mungkin juga menyukai