Anda di halaman 1dari 71

FORMAT BANK SOAL KELAS XI

Sekolah : SMA NEGERI 1 SIDIKALANG : Pendidikan Kewarganegaraan


INDIKATOR

Mata Pelajaran
N o STANDAR KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR

SOAL

Tingkat kesukar an
M D S D S K

Menganalisis budaya politik di Indonesia

1.1 Mendeskripsika

n pengertian budaya politik

1. Menjelaskan pengertian budaya politik

1. Budaya politik adalah sikap orientasi warga Negara terhadap system politik dan aneka ragam bagiannya, dan sikap terhadap peranan warga Negara di dalam system itu. Hal ini adalah definisi budaya politik menurut a. Gabriel A.Almond dan Sidney Verba b. Marbun c. Larry Diamond d. Colin Mac Andrews e. Almond dan Powel 2. Budaya politik parokial mempunyai ciri sebagai berikut, kecuali a. anggota masyarakatnya tidak menaruh minat pada politik b. terbatas pada satu wilayah atau lingkup yang kecil c. terdapat dalam masyarakat yang tradisional dan

sederhana e. perhatiannya terhadap system politik sangat rendah 3. Adanya kesadaran bahwa dirinya sebagai anggota aktif dalam kehidupan politik adalah merupakan ciri dari budaya a. parochial V b. subjek c. partsipan d. patronage e. patrimonialistik 4. Budaya politik adalah aspek politik dari nilai-nilai yang terdiri atas pengetahuan, adat-istiadat, tahayul, dan mitos yang salah satu fungsinya adalah a. memberikan alasan rasional untuk menolak atau menerima nilai-nilai dan norma lain b. member landasan hukum untuk mengembangkan system politik c. sebagai pertimbangan untuk menentukan keputusan d. mengembangkan kelembagaan politik e. member motivasi untuk berpartisipasi politik 5. Anggota masyarakat mempunyai minat, perhatian, mungkin pula kesadaran terhadap system sebagai keseluruhan, terutama terhadap segi out-putnya merupakan ciri dari budaya politik

a. parochial-participan culture b. parochial c. kaula d. partisipan e. mixed poitical cultures 6. Budaya politik adalah aspek politik dari nilai-nilai tereiri atas pengetahuan, adat-istiadat,tahayul, dan mitos, yang salah satu fungsinya adalah a. member landasan hokum untuk mengembangkan system politik b. mengembangkan kelembagaan politik c. sebagai pertimbangan untuk menentukan keputusan d. member motivasi untuk berpartisipasi politik e. memberikan alas an rasional untuk menolak atau menerima nilai-nialai dan norma lain 7. Budaya politik merupakan system nilai dan keyakinan yang dimiliki a. bersama oleh masyarakat b. individu dalam masyarakat c. negara demokrasi d. partai politik e. lembaga negara 8. budaya politik merupakan bagian dari kebudayaan masyarakat dengan cirri-ciri yang lebih khas. Yang bukan merupakan cirri-ciri budaya politik adalah

1.2 Menganalisis

tipe-tipe hudaya 1. Menjelaskan

a. budaya politik menyangkut legitimasi b. pegaturan kekuasaan c. proses pembuatan kebijakan pemerintah d. kegiatan partai-partai poltik e. proses pendirian partai politik 9. Dibawah ini yang bukan salah satu contoh budaya fisik adalah. a. tanda gambar partai politik b. gambar-gambar konstentan pemilu c. kartu pemilih d. bilik pemungutan suara e. peraturan perundang-undangan mengenai pemilu 10. Salah satu wujud budaya politik adalah aktivitas atau tindakan yang berpola dari masyarakat dalam melakukan kegiatan-kegiatan politik . Yang buakn contoh dari pernyataan di atas adalah a. pelaksanaan tata kerja lembaga pemerintah b. kegiatan pemungutan suara untuk pemilihan presiden c. kegiatan kampanye partai politik dapat berupa pawai,debat publik, atau kongres d. pelaksanaan sidang kabinet e. system pemerintahan Negara RI 11. Budaya politik yang menganalisis bentuk peranan dan ciri-ciri budaya politik, seperti

poitik yang berkembang dalam masyarakat Indonesia

tipe-tipe budaya politik yang berkembang di Indonesia

militan, utopis, terbuka atau tertutup adalah budaya politik dilihat dari... a. aspek hukum b. aspek ekonomi c. aspek nilai d. aspek doktrin e. aspek generik 12. Yang bukan merupakan indikator bahwa Budaya politik Indonesia cenderung paternalism dan patrimonial adalah... a. Pemimpin sangat dominan dalam proses pengambilan keputusan b. Rakyat berpartisipasi dalam pengambilan putusan c. Bapakisme d. Sikap asal bapak senang e. Menggantungkan putusan dari atas 13. Budaya politik yang menekankan pada isi atau materi budaya politik dilihat dari ... a. aspek hukum b. aspek ekonomi c. aspek nilai d. aspek doktrin e. aspek generic 14. Demokrasi pancasila yang di anut Indonesia, mempunyai karakteristik tersendiri sehingga berbeda dengan demokrasi lain, yaitu...

a. menonjolkan hak individu b. menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban c. menonjolkan kewajiban sebagai warga Negara d. mengutamakan hak dari pada kewajiban e. selalu mufakat dalam setiap pengambilan keputusan 15. Dibawah ini yang bukan salah satu variable untuk menentukan gambaran sementara tentang budaya politik Indonesia yaitu... a. konfigurasi subkultur di Indonesia masih beraneka ragam b. budaya politik Indonesia yang bersifat parochial-kaula disatu pihak dan budaya politik partisipasi di lain pihak c. sifat ikatan primordial yang masih kuat berakar d. budaya partisipan sangat menonjol e. kecenderungan budaya polkitik Indonesia yang masih mengukuhi sifat paternalism 16. Yang bukan indikator yang menunjukkan bahwa budaya politik Indonesia masih bersifat primordialisme adalah... a. kuatnya toleransi hidup beragama b. masih kuatnya sentiment kedaerahan c. masih kuatnya sentiment kesukuan d. masih kuatnya sentiment keagamaan

e. perbedaan pendekatan terhadap keagamaan tertentu 17. Masyarakat Jawa terdiri dari tiga sub- budaya politik, yaitu santri, abangan, dan priyayi. Pandangan ini disampaikan oleh seorang ahli bernama... a. Herbert Feith b. Hildred Geertz c. Clifford Geerzt d. Koenjaraningrat e. Ben Anderson 18. Esensi budaya politik bhinneka tunggal ika adalah... a. toleransi dan tenggang rasa b. rasa percaya dan permusuhan c. kerja sama dan rasa percaya d. konflik dan consensus e. tenggang rasa dan konflik 19. Mernurut Herbert Feith, dua budaya politik yang dominan di Indonesia... a. aristokrasi Jawa dan wiraswasta Islam b. sosialisme demokratis dan sosialisme radikal c. aristokrasi Jawa dan komunisme d. komunisme dan wiraswasta Islam e. sosialisme radikal dan aristokrasi Jawa 20. Anak-anak pejabat yang menjadi pengusahapengusaha besar karena memanfaatkan jabatan

1.3.Mendeskripsika n pentingnya sosialisasi pengembangan budaya politik

1. Menjelaskan pengertian sosialisasi Politik

orangtua mereka dan memperoleh perlakuan istimewa adalah contoh dari budaya politik.... a. partisipan b. parochial c. patronage d. patrimonialistik e. unggul 21. Adanya pemilahan yang tegas antara penguasa (wong gedhe) dengan rakyat kebanyakan (wong cilik) menjadi ciri dari budaya politik Indonesia, yaitu... a. berkecenderungan patronage b. berkecenderungan patrimonialistik c. mempunyai hirarki yang ketat d. Bhinneka Tunggal Ika e. Adanya birokrasi yang kaku. 22. Proses dialogis antara pemberi dan penerima pesan dengan maksud agar para anggota masyarakat mengenal dan mempelajari nilainilai, norma-norma, dan simbol-simbol politik negaranya disebut.... A. sosialisasi politik b. pendidikan politik c. indoktrinasi politik d. mobilisasi politik e. partisipasi politik

23. Sosialisasi politik suatu bangsa mempunyai fungsi seperti di bawah ini, kecuali... a. sosialisasi politik membentuk dan mewariskan kebudayaan politik suatu bangsa b. sosialisasi politik bisa memlihara kebudayaan politik suatu bangsa c. sosialisasi politik bahkan dapat menciptakan kebudayaan politik yang baru sama sekali d. sosialisasi politik memlihara kelangsungan kekuasaan suatu rezim e. sosialisasi politik juga bisa merubah kebudayaan politik 24. Metode sosialisasi dapat berupa pendidikan politik dan indoktrinasi politik. Contoh metode indoktrinasi antara lain adalah... a. penataran P4 pada masa Orde Baru b. penataran guru untuk meningkatkan profesionalisme c. penataran siswa baru pada setiap sekolah d. sosialisasi hasil sidang MPR e. sosialisasi program pembangunan 25. Keluarga merupakan agent pertama yang sangat menentukan pola pembentukan nilai politik bagi seorang individu, karena hal-hal di bawah ini, kecuali... a. pembuatan keputusan dalam keluarga yang

dapat meningkatkan perasaan kompetensi politik si anak b. keluarga membentuk sikap-sikap politik masa depan c. keluarga dapat memperkuat nilai-nilai dan prestasi cultural dan pendidikannya d. kemampuan keluarga mengarahkan aspirasiaspirasi pekerjaan dan ekonominya e. keluarga tempat manusia hidup dan belajar yang pertama di dunia ini 26. Proses kongnitif politik mulai terbentuk semenjak anak menjadi murid Taman Kanakkanak di sekolah. Bentuk upaya sosialisasi itu misalnya... a. di sekolah ada gambar presiden, wakil presiden, dan tidak jarang ada pemimpin yang lain b. melalui pelajaran sejarah c. ilmu bumi d. pendidikan kewarganegaraan e. upacara bendera di sekolah 27. Salah satu pelajaran yang mendukung proses sosialisasi politik di sekolah adalah pelajaran sejarah nasional, yang berfungsi... a. memperkuat kesetiaan kepada system politik b. menyadari hak dan kewajiban c. memberikan pengetahuan masa lampau

d. mengetahui peristiwa masa lampau dan membandingkan dengan peristiwa masa kini e. memberikan pengetahuan asal-usul nenek moyang bangsa 28. Peranan sekolah terhadap pewarisan nilai-nilai budaya politik bangsa antara lain adalah seperti di bawah ini, kecuali... a. sekolah member pengetahuan kepada kaum muda tentang dunia politik dan peranan mereka di dalamnya b. sekolah memberikan pandangan yang lebih konkrit tentang lembaga-lembaga politik dan hubungan-hubungan politik c. sekolah juga merupakan saluran pewarisan nilai-nilai dan sikap-sikap masyarakatnya d. sekolah dapat memegang peran penting dalam pembentukan sikap-sikap masyarakatnya e. sekolah memberikan bekal pengetahuan sebagai bekal untuk hidup 29. Peranan pergaulan juga besar sekali dalam proses sosialisasi politik suatu bangsa, yaitu seperti dibawah ini, kecuali... a. seseorang mungkin menjadi tertarik pada politik karena teman-temannya berbuat begitu b. kelompok pergaulan itu mensosialisasikan anggota-anggotanya dengan cara mendorong atau mendesak mereka untuk menyesuaikan

1.4 Menampilkan peran serta budaya politik partisipan

1.Menunjukkan budaya politik partisipan

diri terhadap sikap-sikap atau tingkah laku yang di anut oleh kelompok itu c. seseorang dapat membentuk kelompok bermain dalam lingkungan pergaulan d. seorang anak lulusan sekolah menengah mungkin memilih masuk ke suatu perguruan tinggi karena temannya berbuat serupa e. setiap individu dalam kelompok itu menyesuaikan pendapatnya dengan temantemannya 30. Dibawah ini bukan peranan media massa dalam V rangka sosialisasi politik... a. memberikan informasi tentang peristiwaperistiwa yang terjadi di mana saja di dunia b. memegang peranan penting dalam menularkan sikap-sikap dan nilai-nilai modern kepada bangsa-bangsa baru merdeka c. memberikan informasi tentang peristiwaperistiwa politik d. merupakan media memasarkan produk-produk unggulan suatu industry e. menyampaikan langsung maupun tidak, nilainilai utama yang di anut oleh masyarakatnya 31. Partai politik adalah organisasi politik yang V dibentuk oleh sekelompok warga Negara Republik Indonesia secara sukarela atas dasar persamaan kehendak dan cita-cita untuk

memperjuangkan kepentingan anggota, masyarakat, bangsa, dan negara melalui pemilihan umum. Pendapat ini menurut... a. Carl Frederich b. Miriam Budiardjo c. UU No. 31 Tahun 2002 d. Easton dan Dennis e. Profesor Almond 32. Masyarakat yang mempunyai budaya politik partisipan dapat dilihat dari beberapa indikator, antara lain seperti ... a. adanya kesadaran anggota masyarakat akan adanya pusat kewenangan b. segala keputusan yang diambil oleh pemeran politik dianggapnya sebagai sesuatu yang tak dapat di ubah c. dapat pula merealisasi dan mempergunakan hak serta menanggung kewajibannya d. tidak terdapat peranan politik yang bersifat khas dan berdiri sendiri e. para pelaku politik sering melakukan perannannya serempak dengan peranannya dalam bidang ekonomi, keagamaan, dan lainlain 33. Contoh bentuk budaya politik partisipan dilingkungan masyarakat antara lain... V

a. aktif dalam kegiatan OSIS b. bersikap kritis terhadap kebijakan sekolah c. menghargai pendapat teman dalam diskusi d. melakukan tugas kepemimpinan sesuai bakat masing-masing e. memenuhi kewajiban moral dan hukum sebagai anggota masyarakat demokratis 34. Budaya politik yang bersifat akomodatif mempunyai beberapa ciri antara lain seperti dibawah ini kecuali... a. tradisi selalu dipertahankan dengan segala kebaikan dan keburukan b. Ia dapat melepaskan ikatan tradisi c. kritis terhadap diri sendiri d. bersedia menilai kembali tradisi berdasarkan perkembangan masa kini e. perubahan bukan dianggap sebagai penyimpangan 35. Bentuk budaya politik dengan kecenderungan toleransi salah satu cirinya adalah... a. perbedaan dipandang sebagai usaha jahat dan menantang b. masalah yang mempribadi selalu sensitive dan membakar emosi c. bila terjadi krisis, maka yang dicari adalah kambing hitamnya d. berusaha mencari konsesnsus

e. menciptakan ketegangan dan menumbuhkan konflik 36. Aktifitas seseorang atau sekelompok orang untuk aktif dalam kehidupan politik dinamakan... a. system politik b. partisipasi politik c. dinamika politik d. sosialisasi politik e. komunikasi politik 37. Dibawah ini merupakan penyebab timbulnya V gerakan kea rah partisipasi dalam proses politik , kecuali... a. modernisasi dalam bidang kehidupan b. perubahan struktur kelas social c. pengaaruh kaum intelektual dan modern d. konflik antar pemimpin politik e. dinamika masyarakat pluralisme 38. Model kebudayaan politik yang di dalamnya aktivis politik dapat berkompetisi adalah model... a. system otoriter b. demokratis preindustrial c. demokratis pascaindustrial d. system diktator e.demokratik industrial 39. Suatu mekanisme atau prosedur yang merupakan aturan main dan harus ditempuh dalam

kehidupan berbangsa dan bernegara, perjuangan mendapatkan, dan mengadakan pembagian kekuasaan, maupun pengambilan kebijaksanaan atau melakukan aktivitas politik baik dari penguasa dengan rakyat atau sebaliknya merupakan pengertian... a. system politik b. budaya politik c. partai politik d. partisipasi politik e. sikap politik 40. System politik dimana struktur-struktur politik yang berbeda-beda berkembang dan mencerminkan kegiatan budaya politik partisipan, menurut Almond disebut... a. system politik modern b. system politik tradisional c. system politik primitive d. system politik otoriter e. system politik demokrasi 41. Objek orientasi politik meliputi keterlibatan seseorang antara lain terhadap diri sendiri. Yang bukan termasuk dalam pernyataan tersebut adalah .. a. frekuensi perbuatan seseorang dalam mengambil peranan di arena system politik b. jabatan yang pernah diemban seorang individu

c. intensitas pengetahuan d. cara untuk meningkatkan pengaruhnya sendiri e. apakah yang menjadi hak, kekuasaan, dan kewajibannya 42. Tindakan kekerasan politik terhadap manusia (penculikan, pembunuhan), perang gerilya, dan revolusi, termasuk bentuk partisipasi politik... a. partisipan b. konvensional c. nonkonvensional d. parokial e. militan 2 Menganalisis budaya demokrasi menuju masyarakat madani 2.1Mendeskripsikan pengertian dan prinsipprinsip budaya demokrasi 1. Menjelaskan pengertian demokrasi

43. Nilai-nilai demokrasi sesungguhnya sangat diperlukan untuk mengembangkan pemerintahan demokratis. Yang tidak sesuai dengan nilai demokrasi adalah... a. kebebasan menyatakan pendapat b. kekeluargaan c. kebebasan berkelompok d. kebebasan berpartisipasi e. kesetaraan gender 44. Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan V dimana hak untuk membuat keputusan-keputusan politik diselenggarakan oleh warga negara melalui wakil-wakil yang dipilih oleh mereka dan bertanggung jawab kepada mereka melalui

proses pemilihan yang bebas. Pendapat ini dikemukakan oleh... a. Philipe C Schmitter dan Terry Linkarl b. International Comission of jurist c. Joseph A. Schmeter d. Moh. Mahfud MD e. Sidney Hook 45. Makna demokrasi dibedakan menjadi dua bentuk V , yaitu permaknaan secara normatif (demokrasi normatif), yaitu demokrasi yang ideal yang hendak dilakukan oleh sebuah negara dan demokrasi empiric,yaitu demokrasi dalam perwujudannya pada dunia politik praktis. Pendapat ini dikemukakan oleh... a. Philipe C Schmitter dan Terry Linkarl b. International Comission of jurist c. Joseph A. Schmeter d. Moh. Mahfud MD e. Affan Gaffar 46. Dibawah ini yang bukan salah satu unsur V penopang tegaknya demokrasi sebagai sebuah tata kehidupan social dan system politik adalah... a. masyarakat madani b. infrastruktur politik (parpol) c. Negara hukum d. system pemerintahan e. pers yang bebas dan bertanggung jawab

47. Prinsip dalam pelaksanaan demokrasi Pancasila yaitu... a. persamaan hak dan kewajiban bagi seluruh rakyat Indonesia b. setiap orang bebas berbuat sesuai dengan keinginannya c. berusaha mencapai kesejahteraan bagi setiap penduduk d. ikut aktif pada setiap kesempatan untuk kepentingan diri sendiri e. menuntut hidup yang sejahtera lahir dan batin kepada Negara 48. Arti prinsip-prinsip demokrasi dalam sila ke empat Pancasila tidak termasuk... a. prinsip pemerintahan berdasarkan konstitusi b. adanya pemilu yang berkesinambungan c. adanya peran kelompok-kelompok kepentingan d. demokrasi Pancasila menghargai HAM dan melindungi hak minoritas e. menjamin hak-hak kaum mayoritas dan menyampingkan hak-hak minoritas 49. Penegertian demokrasi liberal dalah... a. demokrasi yang didasarkan pada kebebasan atau individualisme b.demokrasi yang menjunjung tinggi HAM c. kebebasan mengeluarkan pendapat tanpa batas

d. kebebasan mengeluarkan pendapat sesuai hak individu e. demokrasi yang mengutamakan pribadi/individu 50. Pada system pemerintahan demokrasi. Dalam pengelolaan masalah diperbolehkan... a. mengambil keputusan tetapi harus memuaskan semua pihak b. mengekspresikan ketidakpuasan secara terbuka c. mengekspresikan ketidakpuasan dengan segala cara d. menekan pihak-pihak yang merasa tidak puas dengan keputusan musyawarah e. mengabaikan tuntutan pihak-pihak yang kalah 51. Perbedaan antara demokrasi Pancasila dengan demokrasi liberal dilihat segi... a. ideologi yang menjadi titik tolaknya b. keinginan masyarakat sebagai penganutnya c. tata caara pelaksanaannya d. sistem pemerintahan negaranya e. peran serta masyarakat dalam pelaksanaan 52. Perbedaan antara demokrasi negara liberal dan negara komunis nampak dari negara terhadap hak individu. Dinegara liberal kepentingan ... a. individu sangat dijunjung tinggi, sedangkan di

2.2Mengidentifikasi cirri-ciri masyarakat Madani

1.

Menjelaskan konsep masyarakat madani

negara komunis kepentingan individu sangat dibatasi b. negara sangat dibatasi, sedangkan negara komunis kepentingan individu sangat dijunjung tinggi c. individu sangat dibatasi, sedangkan di negara komunis kepentingan negara juga sangat dibatasi d. negara sangat di utamakan, sedangkan di negara komunis juga sangat diutamakan e. individu sangat diutamakan, sedangkan di negara komunis kepentingan negara yang sangat diutamakan 53. Tatanan komunitas masyarakat yang mengedepankan toleransi, demokrasi dan berkeadaban yang didirikan di atas dua persyaratan, yaitu toleransi dan penghargaan terhadap pluralism (kemajemukan) sama artinya dengan... a. demokratisasi b. masyarakat madani c. masyarakat beradab d. pluralisme masyarakat e. masyarakat demokrasi 54. Sikap yang terpancar dari orang yang beriman dan bertaqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa

dalam masyarakat madani adalah... a. sopan santun dalam pergaulan b. ulet dan tawakal dalam berusaha c. menjadi teladan dalam segala hal d. ramah tamah dan penuh kasih saying e. tutur kata tidak menyinggung perasaan 55. Sikap yang mencerminkan pluralisme adalah sikap... a. tulus menerima kenyataan masyarakat yang majemuk b. menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan bangsa dan negara c. memperdulikan kesengsaraan masyarakat yang tertindas d. memanfaatkan free public sphere untuk mewujudkan kebebasan e. mau perduli terhadap keberadaan dan kelestarian suku bangsa sendiri 56. Orang yang toleran adalah orang yang... V a. menyadari masyarakat sangat majemuk b. mengedepankan nilai-nilai keimanan c. berjuang mewujudkan masa depan yang baik d. menerima orang lain dengan apa adanya e. berani mengemukakan aspirasinya secara sopan 57. Masyarakat madani merupakan elemen yang V sangat signifikan dalam membangun demokrasi.

Yang bukan karakter masyarakat madani adalah... a. masyarakat madani dicirikan dengan masyarakat yang terbuka b. masyarakat yang bebas dari pengaruh kekuasaan dan tekanan negara c. masyarakat yang kritis d. masyarakat egaliter e. masyarakat yang majemuk 58. Tugas lembaga swadaya masyarakat dalam masyarakat madani adalah... a. memperdulikan masyarakat yang tertindas b. membatasi kekuasaan pemerintahan c. memperkarakan pelanggaran HAM d. mengawasi pelaksanaan pemilihan umum e. memberantas korupsi, kolusi dan nepotisme 59. Kelompok gerakan yang lebih dikenal dengan sebutan organisasi masyarakat merupakan sekumpulan orang-orang yang berhimpun dalam satu wadah organisasi yang berorientasi pada pemberdayaan warganya seperti ... a. Golkar b. Kadin c. PGRI d. Muhammadiyah e. LIPI 60. Contoh organisasi yang termasuk salah satu infra

struktur politik di Indonesia adalah... a. Korpri b. Pramuka c. OSIS d. karang taruna e. PGRI 61. Perbedaan masyarakat madani dengan demokrasi terletak pada masyarakat madani menekankan... a. proses pengambilan keputusan sedangkan demokrasi menekankan pelaksanaan keputusan b. konsep masyarakat ideal sedangkan demokrasi menekankan konsep Negara c. sifat-sifat pemimpin pemimpin Negara sedangkan demokrasi menekankan proses pemilihan pemimpin d. pembangunan Negara sedangkan demokrasi menekankan pembangunan masyarakat e. kesejahteraan masyarakat sedangkan demokrasi menekankan kekuasaan mutlak negara 62. Masyarakat madani menyediakan sumber daya politik, ekonomi, kebudayaan dan moral untuk mengawasi dan menjaga keseimbangan pejabat Negara. Hal ini menunjukkan hubungan antara masyarakat madani dengan Negara yaitu... a. demokrasi mendukung terwujudnya

2.3 Menganalisis pelaksanaan demokrasi di Indonesia sejak orde lama, orde baru, dan reformasi.

masyarakat madani b. demokrasi dibangun atas dasar prinsip keseimbangan kekuasaan c. masyarakat madani dibangun diatas dasar nilai-nilai demokrasi d. masyarakat madani tidak dapat tumbuh tanpa Negara demokrasi e. masyarakat madani mendukung terwujudnya demokrasi 63. Salah satu landasan hukum penerapan Negara demokrasi Indonesia adalah pasl 1 ayat 2, berisi... 1. Menjelask a. kedaulatan ada ditangan rakyat dan an dilaksanakan oleh Majelis Permusyawaratan pelaksanaan Rakyat demokrasi di b. Negara Indonesia adalah Negara kesatuan Indonesia yang berbentuk republic c. kedaulatan ada ditangan rakyat dan dilaksanakan menurut Undang-Undang Dasar d. presiden dan wakil presiden dipilih dalam satu pasangan secara langsung oleh rakyat e. pemilihan umum dilaksanakan secara langsung, umum, bebas, rahasia, jujur dan adil setiap lima tahun sekali 64. Tujuan pemilihan umum di Indonesia menurut pasal 22 E ayat 2 UUD 1945, adalah untuk memilih...

a. Dewan Perwakilan Rakyat dan Dewan Perwakilan Daerah b. Presiden dan Wakil Presiden c. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dan Dewan Perwakilan Daerah d. Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, Presiden dan Wakil Presiden dan Dewan Perwakilan Daerah e. Presiden dan Wakil Presiden, MPR, DPD dan Ketua DPR 65. Perhatikan data berikut ini! (1) melindungi segenap bangsa Indonesia (2) Negara Indonesia adalah negara persatuan dan kesatuan (3) ikut serta mewujudkan perdamaian dunia (4) Ketuhanan Yang Maha Esa (5) mencerdaskan kehidupan bangsa (6) keadilan social (7) memajukan kesejahteraan umum (8) kedaulatan rakyat Tujuan Negara demokrasi Indonesia seperti tercantum dalam alinea 4 Pembukaan UUD 1945 pada data di atas adalah nomor... a. 1, 2, 3 dan 4 b. 1, 3, 5 dan 7 c. 1, 4, 6 dan 8 d. 2, 5, 7 dan 8

2.

Menjelaskan pelaksanan demokrasi Indonesia pada rezim orde lama

e. 2, 4, 6 dan 8 66. Demokrasi yang diterapkan pada rezim orde lama dikenal dengan nama system demokrasi... a. Pancasila b. Langsung c. Terpimpin d. Liberal e. Rakyat 67. Demokrasi Liberal pernah berlaku di Indonesia pada tahun... a. 1945-1949 b. 1945- 1950 c. 1949- 1959 d. 1950- 1959 e. 1949- 1966 68. Negara Kesatuan Republik Indonesia di bawah UUD Sementara 1950 menganut system pemerintahan... a. presidensial b. parlementer c. semi parlementer d. unicameral e. federasi 69. Penetapan Presiden Nomor 3 tahun 1960 sangat bertentangan dengan jiwa dan semangat demokrasi berdasarkan UUD 1945, karena berisi...

3. Menjelaskan pelaksanaan demokrasi Pancasila pada masa rezim orde baru 4. Menjelaskan pelaksanaand emokrasi pada masa reformasi

a. pembentukan DPR GR b. rangkap jabatan c. pelaksanaan pemilu d. masa jabatan presiden seumur hidup e. pembubaran DPR hasil pemilu 70. Pelaksanaan demokrasi Pancasila pada masa rezim orde baru ditandai oleh kegagalan, salah satu buktinya adalah... a. pemilu dilaksanakan sekali dalam lima tahun b. adanya pengangkatan presiden seumur hidup c. pembentukan DPRGR oleh Presiden d. Pembubaran DPR hasil pemilu e. tidak berfungsinya lembaga perwakilan rakyat 71. Salah satu perubahan positif pelaksanaan kehidupan berdemokrasi pada masa reformasi ini bila dibandingkan dengan masa rezim sebelumnya adalah ... a. semua anggota DPR adalah anggota MPR b. pelaksanaan pemilihan umum wakil rakyat c. masa jabatan Presiden adalah lima tahun d. presiden mengangkat menteri-menteri e. presiden dipilih rakyat melalui pemilu 72. Pada masa Reformasi ini kedaulatan rakyat dalam kehidupan berdemokrasi dapat di wujudkan secara langsung. Salah satu contohnya adalah... a. memberikan suara dalam pemilihan umum

2.4. Menampilkan perilaku budaya demokrasi dalam kehidupan sehari-hari

1. Menunjukkan perilaku budaya demokrasi dalam kehidupan sehari-hari

b. mendesak hakim untuk menjatuhkan hukuman yang berat c. menjunjung tinggi setiap keputusan yang dikeluarkan MPR d. mengadakan pembatasan kekuasaan melalui undang-undang e. mengadakan demonstrasi dan unjuk rasa secara bebas 73. Salah satu fungsi warga Negara yang cerdas dalam kehidupan demokrasi adalah... a. menciptakan pemerintahan yang berbudi luhur b. mengurangi kesenjangan kehidupan masyarakat c. meniadakan pengangguran dalam Negara Indonesia d. mendorong pemerintah agar berjalan sesuai dengan aturan e. mendukung usaha untuk mencerdaskan kehidupan bangsa 74. Yang sering disebut sebagai pilar keempat demokrasi adalah... a. pemerintah yang bertanggung jawab b. pemilu yang bebas c. pers d. parlemen e. partai politik 75. Asas pokok demokrasi adalah...

a. peran serta rakyat dalam pemerintahan negara b. kekeluargaan c. musyawarah untuk mufakat d. keseimbangan hak dan kewajiban e. kebebasan yang bertanggung jawab 76. Warga Negara yang memiliki kesadaran terhadap hak asasi manusia berdampak positif terhadap pelaksanaan demokrasi, karena... a. musyawarah dapat berkembang dalam mengatasi masalah bersama dan pribadi b. musyawarah yang dilakukan dalam memecahkan masalah selalu menghasilkan mufakat c. rakyat dapat melaksanakan dan mewujudkan kedaulatan melalui pemilu d. adanya dukungan Negara lain dalam penerapan demokrasi untuk mewujudkan HAM e. hak asasi manusia dapat berlaku dalam segala aspek kehidupan 77. Contoh hak asasi manusia yang dijamin oleh pasal 28B ayat 1 UUD 1945 adalah setiap orang berhak ... a. hidup serta mempertahankan hidup dan kehidupannya b. membentuk keluarga dan melanjutkan keturunan melalui perkawinan yang sah

c. atas kelangsungan hidup, tumbuh dan berkembang serta berhak atas perlindungan dari diskriminasi d. untuk bekerja serta mendapat imbalan dan perlakuan yang adil dan layak dlam hubungan kerja e. memperoleh kesempatan yang sama dalam pemerintah 78. Sikap dan tindakan demokratis saya terhadap pendapat yang bertentangan dan melecehkan pendapat saya adalah... a. melecehkannya b. membalasnya c. tidak mau tahu d. menghargainya e. menerapkannya 79. Sikap dan tindakan demokratis saya terhadap hasil keputusan rapat yang bertentangan dengan ide dan pendapat saya adalah... a. adakan rapat ulang b. tidak melaksanakannya c. patuhi dengan berat hati d. ajak teman menentangnya e. menganggap bukan hasil rapat 80. Apabila terdapat berbagai pendapat dalam demokrasi Pancasila, maka perlu dimusyawarahkan untuk...

a. menghargai setiap pembicaraan anggota b. memberikan kesempatan berbicara yang cukup c. mengendalikan pembicaraan kearah tujuan d. bersedia menerima pendapat yang berbeda e. mempertemukan pendapat yang berbeda 3 Menampilkan 3.1Mendeskripsikan 1. Menunjukkan sikap pengertian dan sikap keterbukaan dan pentingnya keterbukaan keadilan dalm keterbukaan dan dan keadilan. kehidupan keadilan dalam berbangsa dan kehidupan bernegara berbangsa dan bernegara 81. Sikap maumenerima masukan dari luar, tidak merahasiakan, serta bersedia berkomunikasi dengan pihak luar merupakan pengertian... a. keterbukaan b. kemandirian c. kejujuran d. keprofesionalan e. kemantapan 82. Contoh keterbukaan bagi setiap warga Negara dalam kehidupan berbangsa dan bernegara adalah... a. mendirikan organisasi politik b. menghargai pendapat orang lain c. mencurigai orang lain d. bersahabat dengan orang yang menguntungkan e. pintu rumah terbuka bagi siapa saja 83. Terjadinya kecurigaan dan berprasangka buruk antar warga Negara maupun kelompok masyarakat disebabkan adanya sikap... a. merasa lebih dari yang lain b. kedengkian V

c. ketertutupan d. perbedaan e. keterbukaan 84. Perbuatan yang tidak memihak atau berat sebelah... a. keadilan b. keramahan c. kepedulian d. kejujuran e. kebijaksanaan 85. Keadilan yang berdasarkan aturan hukum yang berlaku disebut.... a. keadilan distributif b. keadilan kodrat alam c. keadilan komutatif d. keadilan legalitas e. keadilan konvensional 86. Asas yang mengutamakan keseimbangan antara hak dan kewajiban dalam penyelenggaraan Negara disebut... a. asas keterbukaan b. asas tertib penyelenggaraan Negara c. asas kepentingan umum d. asas proporsionalitas e. asas profesionalitas 87. Menurut Thomas Hobbes suatu perbuatan dikatakan adil apabila telah...

a. memberikan perlakuan yang seimbang antara hak dan kewajiban b. didasarkan perjanjian yang telah disepakati c. berdasarkan tata cara yang telah ditetapkan d. sesuai dengan jasa-jasa yang telah diberikan e. berusaha memulihkan nama baik seseorang 88. Apabila seseorang telah menaati segala peraturan yang berlaku, maka perbuatan tersebut telah mencerminkan keadilan... a. distributif b. komutatif c. kodrat alam d. konvensional e. legalitas 89. Sifat keterbukaan seseorang dapat dilihat cirricirinya antara lain yaitu... a. suka berbicara kepada setiap orang b. menerima masukan dari orang lain c. bersikap mau menang sendiri d. suka mengatur terhadap orang lain e. bebas menyampaikan pendapat 90. Asas yang mengutamakan keadilan yang berlandaskan kode etik dan ketentuan perundangundangan yang berlaku disebut... a. asas profesionalitas b. asas proporsionalitas c. asas legalitas

3.2 Menganalisis dampak penyelenggaraa n pemerintahan yang tidak transparan

1.

d. asas akuntabilitas e. asas kepentingan umum 91. Salah satu contoh pemerintahan yang tertutup Menjelasa adalah pemerintahan pada masa Orde Baru. kan Contoh ketertutupan Orde Baru dalam bidang dampak politik adalah... penyeleng a. kekuasaan eksekutif terpusat di bawah control garaan lembaga kepresidenan pemerinta b. hubungan antar daerah dan pusat bersifat han yang desentralistik tidak c. makin memudarnya budaya feodalistik transparan d. ketimpangan social ekonomi yang kronis e. ketimpangan perbankan yang tidak mandiri 92. Dalam bidang ekonomi, ketertutupan pemerintahan rezim Orde Baru dapat dilihat indikatornya seperti.... a. munculnya konglomerasi yang menguasai hamper 80% sumber daya ekonomi nasional b. system perbankan yang sehat dan mandiri c. sikap mental mengesampingkan kritik d. berkembangnya budaya asal bapak senang sebagai konsekuensi budaya paternalistic e. berkembangnya mafia peradilan 93. Masukan dan kritik dianggap sebagai kelompok waton suloyo, antikemapanan, bahkan dianggap sebagai provokator merupakan bukti ketertutupan pemerintahan Orde Baru dalam

bidang... a. politik d. hankam b.ekonomi e. hukum c. social budaya 94. Berkembangnya budaya KKN, sikap mental yang apatis, dan sikap menjilat kepada atasan merupakan kegagalan pemerintah Orde Baru dalam bidang... a. politik d. hukum b. social budaya e. hankam c. ekonomi 95. Beberapa sikap dibawah ini harus dihindari dan dijauhi untuk mewujudkan keterbukaan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, kecuali... a. budaya menganggap sukunya paling baik b. membeda-bedakan suku bangsa dalam pergaulan c. menjalin komunikasi lintas suku dan budaya d. membentuk kelompok eksklusif yang didasarkan pada SARA e. menurtup diri terhadap pengaruh dari luar 96. Informasi hanya satu arah, yaitu dari pemerintah merupakan indikator bahwa tidak.... a. mengembangkan transparansi b. mempunyai dayatanggap c. efektif dan efisien d. menjunjung tinggi aturan hokum

e. mendorong partisipasi 97. Perbedaan pemerintahan transparan dengan pemerintahan tidak transparan dalam menyelesaikan masalah adalah pemerintahan transparan... a. mengedepankan hukum, Negara tidak transparan menggunakan kekerasan b. paling tahu dan mengerti segalanya c. memiliki hukum dan peraturan, Negara tidak transparan tidak memiliki hokum dan peraturan d. memiliki partai politik, negara tidak transparan tidak memiliki partai politik e. menyebut dirinya demokratis, Negara tidak transparan menyebut dirinya tidak demokratis 98. Penerapan pemerintahan tidak transparan oleh rezim orde lama dan orde baru, diantaranya ditandai oleh... a. terciptanya kebebasan menyatakan pendapat b. dikumandangkannya ultrachauvinisme Indonesia c. adanya aksi unujuk rasa besar-besaran oleh rakyat d. terjadi peralihan kekuasaan yang tidak normal e. pengekangan kebebasan menyatakan pendapat 99. Penerapan pemerintahan yang tidak transparan pada akhirnya akan menyebabkan ...

a. ketidak adilan social dalam kehidipan berbangsa dan bernegara b. peralihan kekuasaan secara paksa dan kekerasan c. keinginan untuk memisahkan diri dan menjadi negara berdiri sendiri d. perubahan hukum dan Undang Undang Dasar negara bersangkutan e. kemiskinan, kebodohan, ketidakberdayaan dan keterbelakangan 100. Pemerintah Indonesia sesungguhnya telah memiliki komitmen untuk menyelenggarakan pemerintahan yang bersih dan bebas dari korupsi, kolusi , dan nepotisme melalui... a. Undang-undang No. 28 Tahun 1999 b. PP. No. 101 Tahun2000 c. Undang-undang No. 39 Tahun 1999 d. Instruksi Presiden No. 5 Tahun 2004 e. Undang-undang No. 26 Tahun 2000 101. Perlunya sikap terbuka dalam kehidupan 3.3 Menunjukkan 1. Menunjukkan berbangsa dan bernegara adalah.... sikap contoh a. agar anggota masyarakat merasa tenang dan keterbukaan dan pelaksanaan aman keadilan dalam keterbukaan b. mengurangi gejolak dalam kehidupan seharikehidupan dan keadilan hari berbangsa dan dalam c. supaya pemerintah dapat melaksanakan bernegara kehidupan tugasnya dengan aman

berbangsa dan bernegara

d. supaya terbina saling percaya dalam kehidupan ini e. awal dari saling percaya dalam kehidupan 102. Contoh keter bukaan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara antara lain... a. melaksanakan pemilu dengan aman dan tertib b. menghitung hasil suara pemilu di hadapan umum c. menjadikan pemilu sebagai pesta rakyat d. memberi petunjuk tentang cara-cara pemilu e. melaksanakan pemilu berdasarkan pada undang-undang 103. Dalam pergaulan di masyarakat biasanya orang bersifat terbuka memiliki beberapa ciri, antara lain... a. banyak berpendapat dalam setiap pertemuan b. bebas berbicara di dalam pergaulan c. berbicara kepada siapapun d. menghargai pendapat orang lain e. membenarkan pendapat sendiri 104. Dalam era modernisasi ini, pemerintah yang terbuka mempunyai arti penting, antara lain... a. menciptakan kebebasan kehidupan berbangsa dan bernegara b. memperkuat kekuasaan pemerintah c. meningkatkan partisipasi masyarakat dalam

pemerintahan d. memperbanyak ancaman, baik dari dalam maupun dari luar e. memperlemah ketahanan Negara lain 105. Keterbukaan penyelenggara Negara adalah salah satu ciri dari... a. pemerintahan liberal b. pemerintahan demokrasi c. pemerintahan bebas d. pemerintahan yang baik hati e. pemerintahan yang transparan 106. informasi hanya satu arah , yaitu dari pemerintah kepada rakyat merupakan indicator bahwa pemerintahan tidak... a. mengembangkan transparansi b. mempunyai daya tanggap c. efektif dan efisien d. menjunjung tinggi aturan hokum e. mendorong partisipasi 107. Seorang bupati menunjuk pembantupembantunya berdasarkan balas budi karena mendukung pencalonannya merupakan bukti bahwa bupati tersebut tidak melaksanakan... a. Peraturan Pemerintah Nomor 101 Tahun 2000 b. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2000 c. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 d. Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2000

e. Inpres Nomor 5 Tahun 2004 108. Salah satu contoh pemerintahan yang tertutup adalah pemerintahan Indonesia pada era Orde Baru. Contoh ketertutupan Orde Baru dalam bidang politik adalah... a. kekuasaan eksekutif terpusat dibawah control lembaga kepresidenan b. hubungan antara daerah dan pusat bersifat desentralistik c. makin memudarnya budaya feodalistik d. ketimpangan social ekonomi yang kronis e. ketimpangan perbankan yang tidak mandiri 109. Dalam bidang ekonomi, ketertutupan pemerintahan rezim Orde Baru dapat dilihat indikatornya seperti... a. munculnya konglomerasi yang menguasai hamper 80% sumberdaya ekonomi nasional b. system perbankan yang sehat dan mandiri c. sikap mental mengesampingkan kritik d. berkembangnya budaya asal bapak senang sebagai konsekuensi dari budaya paternalistik e. berkembangnya mafia peradilan 110. Pemerintah mendominasi setiap pengambilan keputusan kebijakan public merupakan indikator bahwa pemerintah tidak... a. akuntabel

b. bervisi strategis c. kesalingterkaitan d. efektif dan efisien e. berorientasi konsensus

Menganalisis 4.1Mendeskripsika hubungan n pengertian, internasional dan pentingnya, dan organisasi sarana-sarana internasional hubungan internasional bagi suatu negara

1.Mendeskripsik an pengertian, pentingnya, dan sarana-sarana hubungan internasional suatu Negara

111. Pengertian hubungan internasional adalah segala bentuk... a. interaksi antar anggota masyarakat yang melintasi batas-batas Negara b. cara dan teknik dalam mengatur hubungan dengan Negara lain c. kebijakan suatu Negara dalam membina kerjasama dengan Negara d. persahabatan antar individu yang berbeda wilayah tempat tinggal e. pertukaran informasi antarnegra-negara di dunia 112. Seorang anak yang berada di Indonesia menelepon orang tuanya yang sedang berada di Malaysia merupakan... a. hubungan tidak melintasi batas Negara b. hubungan dan kerjasama antar Negara c. bukan contoh hubungan internasional d. contoh dari hubungan internasional e. hubungan publik internasional 113. Percakapan orang Bali dengan turis mancanegara yang sedang berada di Bali adalah... a. contoh nyata hubungan internasional b. bukan contoh dari hubungan internasional c. salah satu sarana hubungan internasional d. hubungan yang melintasi batas-batas Negara

e. kerja sama dan hubungan perdata internasional 114. Hubungan perdata internasional adalah... a. hubungan masalah perseorangan yang melintasi batas-batas Negara b. hubungan masalah kepentingan umum yang melintasi batas-batas Negara c. kerja sama yang berkaitan dengan usaha mewujudkan perdamaian dunia d. kerja sama antar Negara yang melintasi batas-batas Negara e. bentuk iteraksi antara anggota masyarakat yang terpisah 115. Salah satu contoh dari hubungan perdata internasional adalah... a. proses pembuatan perjanjian internasional dari perundingan internasional hingga ratifikasi perjanjian b. kerja sama bangsa-bangsa melalui PBB untuk mewujudkan perdamaian dan keamanan dunia c. hubungan diplomatik, menyangkut perwakilan diplomatik dan konsuler serta keistimewaannya d. interaksi antara masyarakat yang terpisah yang di sponsori oleh pemerintah maupun perseorangan

e. perkawinan antara seorang pria dan wanita yang tunduk pada hokum nasional 116. Hubungan publik internasional adalah... a. interaksi antara masyarakat yang terpisah yang tidak di sponsori oleh pemerintah b. hubungan bersifat kepentingan umum dan melintasi batas-batas Negara c. kerja sama bersifat perseorangan dan melintasi batas wilayah Negara d. interaksi antara masyarakat yang terpisah yang tunduk pada hukum yang berbeda e. hubungan antar perseorangan yang tunduk pada dua hukum nasional yang berbeda 117. Sebagai suatu Negara merdeka dan berdaulat, tidak hanya memperhatikan kepentingan bangsa sendiri tetapi juga mengadakan hubungan dengan Negara lain. Karena banyaknya masalah yang timbul di antara Negara-negara sehingga perlu mengadakan ... a. negotiation b. signature c. ratification d. penandatanganan e. perjanjian 118. Perhatikan pernyataan-pernyataan di bawah ini! 1) Departemen luar negeri 2) Perwakilan diplomat permanen

3) Perwakilan konsuler 4) Misi khusus 5) Perwakilan pada organisasi internasional 6) Perwakilan non diplomatic Berdasarkan pernyataan di atas yang termasuk sarana-sarana hubungan internasional adalah... a. 1, 2 dan 3 b. 1, 3 dan 4 c. 3, 4 dan 5 d. 1, 3 dan 5 e. 1, 2 dan 5 119. Dalam melaksanakan hubungan internasional, komponen-komponen yang ada mencakup halhal berikut ini, kecuali... a. politik internasional b. hukum internasional c. administrasi internasional d. studi tentang peristiwa internasional e. organisasi administrasi internasional 120. Tujuan pokok diadakan hubungan antar bangsa di dunia adalah... a. mempercepat pertumbuhan ekonomi dunia b. mempererat persahabatan antar Negara c. menciptakan keamanan dan perdamaian dunia d. saling menghormati kedaulatan masingmasing

4.2 Menjelaskan tahap-tahap perjanjian internasional.

e. kerja sama dalam menyelesaikan masalahmasalah internasional 121. Alasan pentingnya membuat perjanjian internasional dalam hubungan antar bangsa dan antar Negara, antara lain untuk... 1.Mendeskripsik a. lebih menjamin adanya kepastian hokum an tahap-tahap b. memudahkan kerja sama luar negeri di perjanjian segala bidang internasional c. memperlihatkan kesungguhan masingmasing Negara d. menghormati kedaulatan Negara yang merdeka e. meningkatkan hubungan diplomatic 122. Tahap-tahap pembentukan perjanjian internasional yang bersifat sederhana adalah ... a. negotiation, signature, ratification. b. signature, ratification c. negotiation, signature d. negotiation, ratification e. signature, ratification, negotiation 123. Perjanjian internasional adalah suatu perjanjian yang diadakan antara anggota masyarakat bangsa-bangsa dan bertujuan untuk mengakibatkan akibat-akibat hokum tertentu. Definisi di atas dikemukakan oleh... a. George Jellinek b. Oppenheim Lauterpacht

c. G. Scwarzenberger d. Konvensi Wina tahun 1969 e. Mochtar Kusumaatmadja 124. Definisi perjanjian internasional yang diberikan oleh Oppenheim Lauterpacht sangat menitikberatkan pada... a. ppihak-pihak yang bersengketa b. organisasi internasional c. Negara (staats) d. Tahta Suci Vatikan e. individu dan kelompok 125. Perjanjian Roma 25 Maret 1957 adalah perjanjian internasional yang melandasi kerja sama internasional, yaitu... a. perhimpunan negara-negara Asia Tenggara b. fakta pertahanan Atlantik Utara c. Perserikatan Bangsa-Bangsa d. Uni Eropa e. Masyarakat Ekonomi Eropa 126. Kesulitan yang timbul dari kerja sama internasional tanpa perjanjian internasional adalah... a. kerja sama internasional dilakukan tanpa hukum internasional b. menuntut pihak yang ingkar dalam kerja sama internasional c. tertutup kemungkinan bagi pihak ketiga

untuk turut serta d. perkara yang timbul tidak dapat dibawa ke Mahkamah Internasional e. kerja sama internasional tidak dapat batal atau berakhir 127. Perhatikan istilah di bawah ini! 1. Modus Vivendi 2. Facta sunt servanda 3. Full powers 4. traktat 5. protocol Istilah perjanjian internasional pada data di atas adalah nomor... a. 1, 2 dan 3 b. 1, 2 dan 5 c. 1, 3 dan 4 d. 1, 4 dan 5 e. 2, 3 dan 4 128. Perjanjian internasional yang mengatur kepentingan Negara-negara yang terdapat dalam satu kawasan yang menimbulkan hak dan kewajiban disebut perjanjian... a. bersifat terbuka b. multilateral c. bilateral d. tertutup e. umum

129. Syarat utama terbentuknya perjanjian internasional adalah adanya... a. tujuan perjanjian internasional b. subjek hukum perjanjian internasional c. dasar hukum perjanjian internasional d. objek perjanjian internasional e. isi perjanjian internasional 130. Perhatikan data berikut! 1. Perdebatan 2. Pembahasan 3. Perundingan 4. Penandatanganan 5. Pengesahan Dari data di atas yang termasuk tahapan pembuatan perjanjian internasional adalah... a. 1, 2 dan 3 b. 1, 2 dan 4 c. 2, 3 dan 4 d. 2, 3 dan 5 e. 3, 4 dan 5 4.3Menganalisis fungsi Perwakilan Diplomatik 1. Menjelask 131. Istilah diplomatik berasal dari kata diploma dari an fungsi bahasa..., yang berarti... Perwakilan a. Sansekerta, perjanjian Diplomatik b. Romawi, piagam c. latin, piagam

d. Sansekerta, kesepakatan e. latin, kesepakatan 132. Urutan kepangkatan paling tinggi dalam tata urutan kepangkatan perwakilan diplomatik menurut Kongres Aix La Chapella 21 November 1818 adalah ... a. duta besar luar biasa dan berkuasa penuh b. duta besar (ambassador) c. menteri residen d. kuasa usaha e. atase teknis 133. Perhatikan data berikut! 1. Kuasa Usaha 2. Duta besar (ambassador) 3. Menteri residen 4. Duta besar luar biasa dan berkuasa penuh Tata urutan kepangkatan perwakilan diplomatik menurut Kongres Aix La Chapella 21 November 1818 adalah... a. 1, 2, 3 dan 4 b. 2, 3, 4 dan 5 c. 2, 4, 3 dan 1 d. 4, 1, 2 dan 3 e. 4, 2, 1 dan 3 134. Urutan kepangkatan paling rendah perwakilan konsuler menurut Konvensi Wina 1963 adalah...

a. konsul jenderal b. wakil konsul c. agen konsul d.konsul e. atase usaha 135. Amatilah data berikut! No Perwakilan Perwakilan Konsuler Diplomatik 1. Berurusan dengan Berurusan dengan pemerintah pusat. pemerintah daerah. 2. Fokus tugas Fokus tugas industri representasi dan dan negosiasi. pelayaran. 3. Menjurus ke segi Menjurus ke segi politik. perdagangan 4. Wilayahnya meliputi Wilayahnya meliputi satu wilayah. satu wilayah Negara. 5. Dipimpin oleh duta Dipimpin oleh besar. menteri luar negeri. Perbedaan perwakilan diplomatik dengan perwakilan konsuler pada bagian di atas adalah nomor... a. 1, 2 dan 3 b. 1, 2 dan 4 c. 1, 2 dan 5 d. 1, 3 dan 4 e. 1, 4 dan 5 136. Perwakilan diplomatik RI yang ditempatkan

pada suatu organisasi internasional disebut... a. perwakilan diplomatik RI b. kedutaan besar RI c. perwakilan konsuler RI d. konsul jenderal RI e. perutusan tetap RI 137. Perbedaan perwakilan diplomatik dengan perwakilan konsuler terletak pada... a. tata cara pengangkatannya b. status kepegawainnya c. bidang yang ditangani dan wilayah kerjanya d. syarat pengangkatannya e. kewenangan yang mengangkatnya 138. Yang bukan tugas umum seorang perwakilan diplomatik adalah... a. proteksi b. signature c. observasi d. negosiasi e. representasi 139. Yang dimaksud charge daffair dalam deret perwakilan diplomatik adalah ... a. duta besar b. duta c. menteri residen d. kuasa usaha e. atase

4.4 Mengkaji

peranan organisasi Internasional (ASEAN, AA, PBB) dalam meningkatka n Hubungan Internasional .

140. Dasar hukum dibukanya hubungan diplomatik dan konsuler di luar negeri oleh bangsa Indonesia adalah pasal....UUD 1945 a. 10 d. 13 b. 11 e. 14 c. 12 1. Menjelask 141. Narcisco Ramos sebagai salah satu pendiri an peranan ASEAN, yakni Menteri Luar negeri dari organisasi negara.... internasional a. Filipina (ASEAN, b. Singapura AA, PBB). c. India d. Thailand e. Burma (Myanmar) 142. Sidang para Menteri Luar Negeri ASEAN dinamakan.... a. ASEAN Standing Committee b. Others ASEAN Ministerial Meeting c. ASEAN Economic Minister d. ASEAN Secretariat e. ASEAN Ministerial Meeting 143. AFTA merupakan upaya untuk meningkatkan kerja sama Negara-negara ASEAN dalam bidang.... a. perdagangan b. perniagaan c. ekonomi

d. perjanjian e. integrasi 144. KTT ASEAN XII diselenggarakan di Cebu, Filipina pada tahun ... a. 2002 b. 2003 c. 2004 d. 2005 e. 2007 145. Organisasi internasional global yang pertama kali ada, yaitu.... a. Perserikatan Bangsa-Bangsa b. Masyarakat Ekonomi Eropa c. Liga Bangsa-Bangsa d. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) e. Gerakan Negara Nonblok 146. Sesuai dengan perundingan di Dumberton Oaks, badan yang paling menentukan pemeliharaan perdamaian dunia adalah... a. Majelis Umum b. Security Council c. Sekretariat PBB d. Economic and Social Council e. Dewan Ekonomi Sosial 147. Trusteestif Council termasuk organ utama dalam PBB, yakni... a. Sekretariat

4.5 Menghargai kerja sama dan

b. Majelis Umum c. Dewan Perwakilan d. Mahkamah Internasional e. Dewan Keamanan 148. Komisi peninjau PBB di Irak dan Kuwait adalah... a. UNICOM b. UNMOGIF c. UNTAC d. UNOSOM e. UNTAG 149. UNHCR adalah badan khusus PBB yang bermarkas di .... a. New York, Amerika Serikat b. Jenewa, Swiss c. Wina, Austria d. Nairobi, Kenya e. Roma, Italia 150. Kegiatan administrasi organisasi internasional sesame nonpemerintah diatur oleh... a. hukum publik internasional b. hukum nasional suatu negara c. perjanjian-perjanjian internasional d. hukum perdata internasional e. kebiasaan-kebiasaan internasional 1. Menjelask 151. Pengaturan hubungan internasional bermanfaat an pentingnya bagi bangsa-bangsa di dunia karena hal itu

perjanjian internasional yang bermanfaat bagi Indonesia.

menghargai kerja sama dan perjanjian internasional bagi Indonesia

akan... a. mendorong Negara penjajah untuk memerdekakan daerah jajahannya. b. menumbuhkan rasa persahabatan dan saling percaya antar bangsa c. mencegah terjadinya kesimpang siuran dalam hubungan antar bangsa d. memantapkan ketergantungan negara miskin pada negara maju e. memudahkan Negara penjajah mengelola daerah jajahannya. 152. Perjanjian internasional disebut bersifat selfexecuting jika dapat berlaku .... a. sebelum di ratifikasi oleh Negara peserta b. sesudah di ratifikasi oleh Negara peserta c. sesudah diterimanya naskah perjanjian d. sesudah dilakukan perubahan UU di negara peserta perjanjian e. sesudah dilakukan perubahan UU di negara peserta perjanjian 153. Dibawah ini adalah tujuan politik luar negeri RI menurut Moh. Hatta, kecuali... a. meningkatkan kerja sama antar Negara nonblok b. meningkatkan perdamaian internasional c. memperoleh barang-barang yang diperlukan dari luar negeri untuk memperbesar

kemakmuran rakyat d. mempertahankan kemerdekaan dan keselamatan bangsa e. meningkatkan persaudaraan segala bangsa 154. Dibawah ini adalah cirri-ciri perwakilan konsuler, kecuali.... a. melakukan hubungan dengan pejabat tinggi setempat b. terdapat lebih dari satu Negara penerima c. tidak memiliki hak ekstra territorial d. berhak mengadakan hubungan politik e. berhak mengadakan hubungan ekonomi 155. Pemerintah Indonesia dalam menjalankan politik luar negeri harus sejalan dengan... a. politik luar negeri b. politik nasional c. kepentingan nasional d. cita-cita nasional e. kepentingan rakyat 156. Kepentingan nasional bangsa Indonesia harus sejalan dengan.... a. tujuan nasional b. cita-cita nasional c. politik nasional d. kepribadian nasional. e. Pancasila dan UUD 1945 157. Dibawah ini adalah pengertian politik luar

negeri , kecuali.... a. sistematika , reaksi dan interaksi antara hubungan kesatuan politik yang dikenal sebagai Negara b. suatau kebijakan yang diambil oleh pemerintah dalam rangka hubungan dengan dunia internasional dalam usaha untuk mencapai tujuan nasional c. strategi dan taktik yang digunakan oleh suatu Negara dalam hubungannya dengan Negara lain d. skema dan pola dari cara dan tujuan secara terbuka dan tersembunyi dalam aksi Negara tertentu atau kelompok negra lain e. pola perilaku yang dipergunakan oleh suatu negara ketika memperjuangkan kepentingannya 158. Pemerintah Indonesia dalam menjalankan politik luar negeri harus sejalan dengan.... a. politik luar negeri b. politik nasional c. kepentingan nasional d. cita-cita nasional e. kepentingan rakyat 159. Kepentingan nasional bangsa Indonesia harus sejalan dengan... a. tujuan nasional

b. cita-cita nasional c. politik nasional d. kepribadian nasional e. Pancasila dan UUD 1945 160. Politik luar negeri Indonesia yang bebas aktif mengandung arti... a. Indonesia cinta kemerdekaan dan anti penjajahan b. Indonesia tidak akan turut campur mengenai urusan dalam negeri Negara lain c. Indonesia selalu berpijak pada keadilan dan perdamaian dunia d. Indonesia mengutamakan persahabatan dengan Negara yang dianggap menguntungkan e. Indonesia tidak akan bersahabat dengan Negara lain yang dianggap merugikan

Menganalisis system hokum dan peradilan internasional

5.1Mendeskripsika n system hukum dan peradilan internasional

1. Menjelaskan sistemhukum dan peradilan internasional

161. Hukum internasionaladalah kumpulan peraturan yang mengatur hubungan hukum yang ... a. melintasi batas-batas Negara b. mengutamakan kepentingan umum c. mengutamakan kepentingan perseorangan

d. menentukan wewenang organisasi internasional e. berkaitan dengan perdamaian dan keamanan internasional 162. Persamaan hokum perdata internasional denganhukum publik internasional adalah sama-sama... a. mengurusi masalah perseorangan b. menangani pertikaian dan peperangan c. individu sebagai subjek hokum d. mengurusi kepentingan umum e. mengatur hubungan lintas batas Negara 163. Hukum perdata internasional mengatur hubungan hukum antar ... a. organisasi internasional dengan individu dalam masalah internasional b. Negara dengan organisasi internasional berkenaan dengan perdata c. individu yang berbeda kewarganegaraan d. Negara yang terlibat masalah e. Negara dan individu dalam suatu Negara 164. Daya mengikat hokum internasional didasarkan pada.... a. asas pacta sunt servanda b. kesepakatan bersama c. asas reciprositas d. alat penegak hokum

e. saksi dan hukuman yang berat 165. Hukum internasional tidak memiliki perangkat memaksa yang dapat menekan semua pihak untuk mematuhinya. Pernyataan tersebut merupakan alas an J.G Starke mengatakan hokum internasional adalah hukum yang... a. semu dan tidak nyata b. bersifat mengatur c. bersifat memaksa d. tidak dipatuhi e. lemah (weak law) 166. Pengertian asas pacta sunt servanda adalah.... a. kesadaran untuk mematuhi hokum internasional yang harus dipelopori oleh setiap negara b. adanya kemauan untuk memperlakukan pejabat diplomatic seperti di negerinya sendiri c. persetujuan timbale balik antar beberapa Negara untuk memberlakukan sesuatu d. kesepakatan untuk bekerja sama dalam memberantas peredaran narkoba e. adanya itikad baik untuk melaksanakan hukum internasional 167. Apabila suatu Negara tidak memperhatikan asas hukum internasional, maka negara itu ... a. tidak dapat berhubungan secara bilateral

b. sulit bergabung dalam organisasi internasional c. mempunyai hubungan hanya dengan beberapa Negara saja d. akan terisolasi dalam pergaulan antar bangsa di dunia e. sulit secara hokum dalam berhubungan dengan Negara/bangsa lain 168. Hukum internasional yang berlaku dalam suatu wilayah tertentu dan mengikat Negara di wilayah tersebut disebut hukum .... a. regional b. wilayah c. dunia d. antarnegara e. internegara 169. Istilah hokum internasional pada dasarnya mengandung dua pengertian, yaitu dalam arti luas dan sempit. Hukum internasional dalam arti sempit maksudnya adalah hukum... a. public internasional b. perdata internasional c. public dan perdata internasional d. bisnis dan berpendapat internasional e. pidana internasional 170. Suatu hukum dari suatu Negara tetap berlaku bagi warga negaranya, meskipun ia sedang

5.2 Menjelaskan penyebab timbulnya sengketa internasional dan cara penyelesaian oleh Mahkamah Internasional.

1.

Menerang kan penyebab terjadinya sengketa internasio nal.

berada di negara lain. Hal ini berarti berlaku asas.... a. territorial b. eksteritorial c. kepentingan umum d. timbale balik e. kehormatan 171. Penyelesaian sengketa secara damai dengan cara menyerahkan penyelssaian sengketa kepada orang-orang tertentu , mereka dipilih secara bebas oleh para pihak yang bersengketa tanpa terlalu terikat pada pertimbanganpertimbangan hokum disebut...... a. penyelesaian yudisial b. penyelesaian arbitrase c. negosiasi d. mediasi e. konsiliasi 172. Apabila hanya menyangkut dua negara yang bersengketa, maka dianggap tidak bersifat perang, karena.... a. tidak melibatkan beberapa Negara b. diabaikan oleh beberapa Negara c. tidak melibatkan PBB d. tidak melibatkan Dewan Keamanan PBB e. tidak memperhatikan Negara-negara lain 173. Penyelesaian sengketa melalui jalur di luar

pengadilan adalah sebagai berikut, kecuali... a. negosiasi atau perundingan b. perantara, mediasi atau jasa baik c. penyelesaian yang diadakan dibawah pimpinan PBB d. konsiliasi dalam arti luas e. peperangan 174. Cara menyelesaikan sengketa secara damai dengan tujuan menetapkan suatu fakta yang dapat digunakan untuk memperlancar suatu perundingan terutama sengketa batas wilayah suatu Negara disebut... a. mediasi b. konsiliasi c. arbitrase d. negosiasi e. penyelidikan 175. Pembalasan dendam oleh suatu Negara terhadap tindakan-tindakan yang tidak pantas yang dilakukan oleh negara lain misalnya dengan pencabutan privilege diplomatic, penarikan diri dari kesepakatan fiskal dan bea masuk adalah.... a. tindakan bersenjata non perang b. retorsi c. blockade d. intervensi e. konsiliasi

176. Perbedaan pendapat, pertengkaran atau perselisihan yang melintasi batas-batas negara, sama artinya dengan..... a. perkara perdata internasional b. kejahatan internasional c. sengketa internasional d. perkara internasional e. sengketa internasional 177. Perkara antara dua orang dapat menjadi sengketa internasional dengan syarat kedua orang berperkara itu.... a. mengadu pada mahkamah internasional b. dirugikan oleh satu pihak yang bertikai c. tunduk pada hokum arbitrasi internasional d. berada dalam wilayah satu Negara e. tunduk pada hokum nasional berbeda 178. Penyerbuan Irak ke Kuwait adalah contoh dari pelanggaran kedaulatan Negara di bidang... a. budaya b. politik c. social d. ekonomi e. pertahanan dan keamanan 179. Contoh konflik regional di kawasan Asia Pasifik dalam bidang politik yang menjadi masalah internasional adalah.... a. hegemoni Amerika Serikat terhadap Negara-

5.3. Menghargai putusan Mahkamah Internasional.

1. Menjelaskan pentingnya menghargai putusan Mahkamah Internasional.

negara teluk b. munculnya kekuatan-kekuatan baru yang berebut pengaruh c. masalah Taiwan dan RRC yang terus semakin memanas d. kecenderungan diskriminasi bagi para investor Asia dan Australia e. diskriminisasi dan intimidasi bagi agama atau suku pemicu konflik 180. Sengketa Anglo-Norwegia Fisheries Case melibatkan negara... a. Indonesia - Malaysia b. Norwegia Inggris c. Singapura Malaysia d. Denmark Swedia e. Iran Irak 181. Hukum yang digunakan Mahkamah Internasional dalam memutuskan suatu perkara adalah.... a. hukum Anglo Saxon b. hukum Eropa Kontinental c. hukum Internasional d. hukum nasional suatu negara e. kebiasaan internasional 182. Kewenangan Mahkamah Internasional untuk menyelesaikan kasus sengketa Pulau Sipadan dan Ligitan antara Indonesia dan Malaysia

merupakan contoh dari yurisdiksi.... a. contentius b. opinion c. advisory d. retroaktif e. semua salah 183. Peradilan internasional permanen yang berwenang mengadili kasus kejahatan genosida adalah pengadilan.... a. Mahkamah Internasional b. Mahkamah Pidana Internasional c. Panel Kuhusus Pidana Internasional d. Panel Spesial Pidana Internasional e. Pengadilan Internasional Permanen 184. Alasan utama pandangan bahwa hukum nasional lebih utama dari hukum Internasional, yaitu... a. bahwa ada suatu organisasi di atas Negaranegara yang mengatur kehidupan negaranegara di dunia. b. dasar hukum internasional yang mengatur hubungan internasiona terletak dalam wewenang Negara untuk mengadakan perjanjian internasional c. kedua perangkat hukum yakni hukum nasional dan hukum internasional mempunyai sumber yang berlainan

d. hukum internasional lebih bersumber pada kemauan bersama masyarakat negara e. hukum nasional bersumber pada kemauan negara 185. Sengketa internasional yang terjadi antara Indonesia dengan Malaysia yang sudah diselesaikan PBB adalah.... a. masalah Aceh b. masalah Pulau Sipadan c. masalah tenaga kerja Indonesia d. pengeboran lepas pantai Kalimantan e. Masalah perbatasan di Kalimantan Utara 186. Organ pokok PBB yang bertugas menyelesaikan sengketa internasional adalah.... a. dewan keamanan b. dewan perwalian c. majelis umum d. sekretaris jenderal e. mahkamah internasional 187. Contoh sengketa regional dalam bidang social budaya di kawasan Eropa adalah... a. keinginan negara-negara bekas blok timur membentuk kekuatan kembali b. pecahnya Yugoslavia menjadi beberapa negara berakibat perang saudara c. kecenderungan diskriminasi bagi para investor Amerika Serikat dan Jepang

d. reunifikasi Jerman yang memunculkan problem tenaga kerja e. Yunani dan Turki memperebutkan pulau Siprus 188. Perhatikan nama-nama Negara di bawah ini! 1. Filipina 2. Indonesia 3. Malaysia 4. Thailand 5. Cina Negara yang terlibat dalam persengketaan di Pulau Spartly adalah.... a. 1 dan 2 b. 1 dan 3 c. 2 dan 4 d. 3 dan 5 e. 4 dan 5 189. Organ pokok PBB yang bertugas menyelesaikan sengketa internasional adalah.... a. dewan keamanan b. dewan perwalian c. majelis umum d. sekretaris jenderal e. mahkamah internasional 190. Perhatikan perkara internasional berikut! 1. Perkara hukum internasional 2. Perkara perjanjian internasional

3. Pelanggaran hak suatu Negara 4. Pelaksanaan bisnis tidak sehat 5. Pelanggaran hukum perang Mahkamah internasional mengadili perkara internasional nomor.... a. 1, 2 dan 3 b. 1, 2 dan 4 c. 2, 3 dan 4 d. 2, 4 dan 5 e. 3, 4 dan 5

Anda mungkin juga menyukai