Anda di halaman 1dari 1

PRAKTIKUM MENGADMINISTRASI SERVER DALAM JARANGAN ACARA : BLOKIR DOMAIN DENGAN PROXY DEBIAN 5.

0 Seting Router dahulu sehingga computer klien sudah terhubung dengan internet, setingan IP address lihat pada panduan praktikun acara I. 1. Update repositori debian Perintah : # apt-get [spasi] update 2. Instal squid Perintah # apt-get [spasi] install [spasi] squid 3. Edit squid yang sudah diinstal Perintah # nano [spasi] /etc/squid/squid.conf Setelah masuk ke halaman squid edit bagian-bagian sebagai berikut a. http_port Gunakan ctrl+w untuk mencari cepat dengan kata kunci : http_port 3128 http_port [spasi] 3128 transparent ditambahi tulisan transparent b. cache_mgr Gunakan ctrl+w untuk mencari cepat dengan kata kunci : cache_mgr # cach_mg webmaster (tanda pagar dihapus dan tulisan webmaster diganti email anda) cache_mgr[spasi]silva.srg@gmail.com tanda pagar di hapus dan ditambahi email anda c. visible_hostname Gunakan ctrl+w untuk mencari cepat dengan kata kunci : visible_hostname hapus tanda # none kemudian diganti tulisan berikut visible_hostname[spasi] www.masmunif.co.id nama domain anda 4. Edit ACL (accses control list) Gunakan ctrl+w untuk mencari cepat dengan kata kunci : acl connect ikin file dengan nama blokir.txt acl [spasi] blokir [spasi] dstdomain [spasi] /etc/squid/blokir.txt Edit ip local yang bisa menggunakan proxy Acl local src 172.50.50.0/16 Jika sudah diedit semua kemudian disimpan dan keluar 5. Edit file blokir.txt yang tadi dibuat Perintah : # nano[spasi] /etc/squid/blokir.txt Masukan domain yang akan kita blokir .youtube.com .facebook.com 6. Tambahkan script pad arc.local Perinatah : # nano[spasi] /etc/rc.local Diatas tulisan exit tambahkan script berikut : iptables[spasi] -A[spasi] PREROUTING[spasi] -t[spasi] nat[spasi] -p[spasi] tcp[spasi] --dport [spasi]80[spasi] -j[spasi] REDIRECT[spasi] --to-port [spasi]3128

7. Restart squid Perintah : #/etc/init.d/squid[spasi]restart Setelah direstart jika tidak ada pesan error maka konfigurasai telah selesai, tapi jika ada pesan eror maka harap dicek lagi semua konfigurasi, dengan memulai lagi dari nomor 3 diatas Jika sudah selesai semua, rebbot debian anda..

Anda mungkin juga menyukai