Anda di halaman 1dari 3

Modified Glasgow Coma Scale for Infants and

Children
Area
Assessed

Infants

Children

Eye opening

Open spontaneously

Open spontaneously

Verbal
response

Open in response to verbal Open in response to verbal


stimuli
stimuli

Open in response to pain


only

Open in response to pain


only

No response

No response

Coos and babbles (berbisik Oriented, appropriate


dan mengoceh)
(berorientasi dan tepat)

Irritable cries (menangis


seperti marah)

Confused (bingung)

Cries in response to pain


(menangis jika diberi
respon nyeri)
Moans in response to pain
(merintih karena nyeri)

Inappropriate words (katakata tidak tepat/beraturan)

Incomprehensible words or
nonspecific sounds (kata2
tidak dapat dimengerti atau
kata spesifik)
No response

Obeys commands
( mengikuti perintah)

Localizes painful stimulus


( lokalisasi stimulus nyeri)

Withdraws in response to
pain (menarik terhadap
respon nyeri)
Responds to pain with
flexion (respon terhadap
nyeri dengan fleksi)

Responds to pain with


extension(respon terhadap
nyeri dengan ekstensi)

No response

Motor
response**

Score*

Moves spontaneously and


purposefully (bergerak
secara spontan dan
sengaja)
Withdraws to touch
(menarik diri terhadap
rangsangan/sentuhan)
Withdraws in response to
pain (menarik diri jika
diberi rangsangan nyeri)
Responds to pain with
decorticate posturing
(abnormal flexion) ( respon
terhadap rasa sakit dengan
posisi dekortikasi (fleksi
abnormal)
Responds to pain with
decerebrate posturing
(abnormal extension)
( respon terhadap rasa
sakit dengan posisi

desebrasi (ekstensi
abnormal)
No response

No response

GCS (Glasgow Coma Scale) yaitu skala yang digunakan untuk menilai tingkat kesadaran
pasien, (apakah pasien dalam kondisi koma atau tidak) dengan menilai respon pasien
terhadap rangsangan yang diberikan.
1. Pada orang Dewasa
Eye (respon membuka mata) :

(4) : spontan
(3) : dengan rangsang suara (suruh pasien membuka mata).
(2) : dengan rangsang nyeri (berikan rangsangan nyeri, misalnya menekan kuku jari)
(1) : tidak ada respon
Verbal (respon verbal) :

(5) : orientasi baik


(4) : bingung, berbicara mengacau ( sering bertanya berulang-ulang), disorientasi tempat dan
waktu.
(3) : kata-kata tidak jelas
(2) : suara tanpa arti (mengerang)
(1) : tidak ada respon
Motorik (Gerakan) :
(6) : mengikuti perintah
(5) : melokalisir nyeri (menjangkau & menjauhkan stimulus saat diberi rangsang nyeri)
(4) : withdraws (menghindar / menarik extremitas atau tubuh menjauhi stimulus saat diberi
rangsang nyeri)
(3) : flexi abnormal (tangan satu atau keduanya posisi kaku diatas dada & kaki extensi saat
diberi rangsang nyeri).
(2) : extensi abnormal (tangan satu atau keduanya extensi di sisi tubuh, dengan jari mengepal
& kaki extensi saat diberi rangsang nyeri).
(1) : tidak ada respon

2. Pada Anak/Bayi
Eye (Respon membuka Mata)
(4) : spontan
(3) : Patuh pada perintah/suara
(2) : dengan rangsangan nyeri
(1) : tidak ada respon
Verbal (bicara)
(5) : mengoceh

(4) : menangis lemah


(3) : menangis (karena diberi rangsangan nyeri)
(2) : merintih (karena diberi rangsangan nyeri)
(1) : tidak ada respon
Motorik (gerakan)

(6) : spontan
(5) : menarik (karena sentuhan)

(4) : menarik (karena rangsangan nyeri)


(3) : fleksi abnormal
(2) : ekstensi abnormal
(1) : tidak ada respon

Anda mungkin juga menyukai