Anda di halaman 1dari 3

LANGKAH LANGKAH AKSES GROUP FOLDER SHARING DI

SERVER PUSJATAN
I.

Diagram Alir

Gambar 1. Diagram Alir Akses Folder Group Sharing Pusjatan

II. Langkah Langkah


1. Pertama tama buka windows Eksplorer dan pada menubar (menu File, Edit, dll)
apabila menubar tidak ada pada Windows Eksplorer maka tekan F10 pada keyboard.
Lalu pilih Tools -> Map Network Drive. (lihat gambar 1)

Gambar 2. Memilih Menu Map Network Drive pada Menubar Tools


2. Setelah itu akan muncul jendela baru, pada Folder isikan \\192.168.255.14\GShare$ ,
karena ini berada dalam domain Pusjatan maka harus menambahkan user name pada
domain Pusjatan. maka klik different user name. Ilustrasi pada Gambar 2 dan 3.

Gambar 3. Mengisikan Folder Sharing Server

Gambar 4. Mengisikan Username domain Pusjatan


3. Setelah mengisi username selesai maka akan drive baru dengan nama GShare pada
Windows Eksplorer, pada saat di klik bisa dilihat Folder sharing dari masing masing Balai,
dengan ketentuan setiap orang yang berada pada satu balai/bidang/bagian tidak dapat
mengakses data dari balai/bidang/bagian yang lain kecuali pada folder Public

Gambar 5. Tampilan Folder Sharing Balai Balai Pusjatan

Anda mungkin juga menyukai