Anda di halaman 1dari 3

Nomor SPO

Tgl. Pembuatan

Tgl. Revisi

Tgl. Efektif

:
:

Kepala Puskesmas Bumi Ayu

PUSKESMAS
BUMI AYU

Disahkan Oleh

dr. Nia Arandhita


NIP. 19840116201001 2 023

Nama SPO

TINDAKAN PREVENTIF

Tujuan

Mengetahui tindakan preventif yang perlu dilakukan terhadap pelaksanaan


pelayanan atau program yang tidak sesuai target di Puskesmas Bumi Ayu,
sehingga tidak kembali terjadi.

Kebijakan

Pelaksanaan tindakan preventif harus mengikuti langkah - langkah yang


tertuang dalam SPO.

Definisi

Tindakan preventif adalah tindakan pencegahan untuk menghindari pencapaian hasil


pelayanan/program yang tidak sesuai target, dimana didalam prosesnya terjadi
peningkatan nilai mutu.

Prosedur

a. Petugas melakukan persiapan penyusunan prosedur tindakan preventif.


b. Petugas membentuk tim melibatkan pelaksana pelayanan/program yang
bersangkutan.
c. Petugas menentukan waktu pertemuan untuk diskusi.
d. Petugas bersama tim melakukan pertemuan diskusi menganalisa potensial
masalah pelayanan/program yang akan dilaksanakan.
e. Petugas bersama tim menganalisa dokumentasi ketidaksesuaian pelaksanaan
pelayanan/program yang sama yang telah dilaksanakan sebelumnya.
f. Petugas bersama tim melakukan identifikasi tindakan preventif yang perlu
dilaksanakan.
g. Petugas mengajukan usulan tindakan preventif kepada Kepala Puskesmas.
h. Kepala puskemas memberikan saran/ persetujuan terhadap usulan.
i. Bila ada usulan dari Kepala Puskesmas, petugas memperbaiki usulan sesuai
saran.
j. Petugas memberikan umpan balik kepada pelaksana pelayanan/program untuk
melaksanakan tindakan preventif yang telah disetujui.
k. Petugas memastikan tindakan preventif dilaksanakan sesuai prosedur yang
disetujui.
l. Pelaksana pelayanan/program mendokumentasikan prosedur tindakan
preventif.
m. Petugas bersama tim melaksanakan rapat koordinasi tindakan preventif secara
periodik.

Diagram Alir

Petugas melakukan persiapan


penyusunantim
prosedur
tindakan
preventif.
Petugas membentuk
melibatkan
pelaksana
pelayanan/program yang bersangkutan.
Petugas menentukan waktu pertemuan untuk disk

Petugas bersama tim melakukan identifikasi tindakan preventif yang perlu dilaksanakan
Petugas bersama tim menganalisa dokumentasi ketidaksesuaian pelaksanaan plynn/program yg sama yg tlh dilaksanaka
Petugas bersama tim melakukan pertemuan diskusi menganalisa potensial masalah pe

Ada saran
Petugas mengajukan usulan tindakan preventif kepada Kepala Puskesmas.
Petugas
memperbaiki
Kepala puskemas memberikan saran/ persetujuan
terhadap
usulan. usulan sesuai saran

Tidak ada saran

Petugas memberikan umpan balik kepada pelaksana pelayanan/program untuk melaksanaka

Petugas bersama tim melaksanakan


rapat koordinasi
tindakan preventif
secara periodik
Pelaksana
pelayanan/program
mendokumentasikan
prosedur
tindakan
preventif.sesuai prosed
Petugas
memastikan tindakan
preventif
dilaksanakan

Referensi
Dokumen Terkait
Distribusi

Wempi.staff.ub.ac.id/..../gjm-mp-tindakan-korektif-pencegahan.pdf
Target puskesmas, keluhan pelanggan, dokumen manajemen mutu puskesmas.
Penanggung Jawab Program dan Pelaksana Program.

9. Rekaman Historis Perubahan


NO.

YANG DIRUBAH

ISI PERUBAHAN

TINDAKAN PREVENTIF
No. Kode

Tgl mulai
diberlakukan

PUSKESMAS
BUMI AYU

No
1
2
3
4
5

6
7
8
9
10
11

12
13

Daftar
Tilik

Terbitan
No. Revisi
Tanggal Mulai
Berlaku
Halaman

:
:
:
:

Kegiatan
Ya Tidak
Apakah petugas melakukan persiapan penyusunan prosedur tindakan
preventif.
Apakah
petugas
membentuk
tim
melibatkan
pelaksana
pelayanan/program yang bersangkutan.
Apakah petugas menentukan waktu pertemuan untuk diskusi.
Apakah petugas bersama tim melakukan pertemuan diskusi menganalisa
potensial masalah pelayanan/program yang akan dilaksanakan.
Apakah petugas bersama tim menganalisa dokumentasi ketidaksesuaian
pelaksanaan pelayanan/program yang sama yang telah dilaksanakan
sebelumnya.
Apakah petugas bersama tim melakukan identifikasi tindakan preventif
yang perlu dilaksanakan.
Apakah petugas mengajukan usulan tindakan preventif kepada Kepala
Puskesmas.
Apakah Kepala puskemas memberikan saran/ persetujuan terhadap
usulan.
Bila ada saran dari Kepala Puskesmas, apakah petugas memperbaiki
usulan sesuai saran.
Apakah petugas memberikan umpan balik kepada pelaksana
pelayanan/program untuk melaksanakan tindakan preventif yang telah
disetujui.
Apakah petugas memastikan tindakan preventif dilaksanakan sesuai
prosedur yang disetujui.
Apakah pelaksana pelayanan/program mendokumentasikan prosedur
tindakan preventif.
Apakah petugas bersama tim melaksanakan rapat koordinasi tindakan
preventif secara periodik.

TB.

Jumlah

CR: %.

Pelaksana/ Auditor

()

Anda mungkin juga menyukai