Anda di halaman 1dari 23

A

Abdominal
Berkenaan dengan abdomen
Abortion
Menggugurkan,mengakhiri
sebelum
waktunya
,
khususnya kehamilan
Abdominal Rectus
Otot perut lurus
Abnormal
tidak normal
Acc: accouchement
Kelahiran anak
Acquired
Immune
Defeciency
Syndrome
(AIDS)
Kehilangan kekebalan tubuh
akibat infeksi virus HIV
Acetabulum
Rongga
yang
berbentuk
mangkuk
dalam
tulang
inomata pelvis yang kedalam
rongga
tersebut,
kaput
femoris masuk dengan pas

Ache
Sakit
acne
Jerawat
Age Specific Death Rate
(ASDR)
Angka
kematian
menurut
umur
Age Specific Fertility Rate
(ASFR)
Angka
kelahiran
menurut
umur
Agent
Yang
menyebabkan
suatu
penyakit
Alveoli
Gelembung paru
Amenorrhea
Tidak haid akibat kelainan
Amnion fluid volume
Volume cairan amnion
Amnion
Selaput ketuban
Amniosentesis
Pengambilan cairan disekitar
janin didalam rahim untuk
memeriksa keadaan janin
Amniotic fluid
Cairan amniotic

Amniotic sac
Kantung amnion
Amniotomy
Penyayatan dibagian amnion
(ketuban)
anemia
Anemia
anesthesiologist
Ahli anestesi
Anorchism
Tidak adanya buah zakar pada
laki laki
Anorexia nervosa
Hilang
atau
berkurangnya
nafsu makan karena suatu
sebab seperti alasan psikis
Anorgasmy
Kegagalan
mencapai
titik
kepuasan saat bersetubuh
Anovulatori
Berhentinya ovulasi
Antenatal care
Pelayanan antenatal
Anticonceptive
Obat
untuk
menceah
kehamilan
Antidepressant
Obat untuk mengurangi atau
mengatasi depresi

Antidote
Zat penawar racun
Apgar score
Metode penilaian dari angka
0-10 untuk menilai tingkat
kesehatan pada bayi
Areola
Daerah kecil dengan warna
lain yang mengelilingi putting
susu
Asthma
Asma

B
Baby blues syndrome
Gangguan emosi yang biasa
terjadi
pada
ibu
pasca
melahirkan
Back labor
Rasa
sakit
pada
saat
melahirkan
yang
terasa
dipunggung bagian bawah
Bacteremia
Adanya bakteri dalam darah

Bacterial vaginosisi
Adanya bakteri pada vagina
Bartholin gland
Kelenjar bartholin
Basal metabolism rate
Angka metabolism basal
Back labor
Sakit punggung
Beats per minute
Denyut permenit
Bilirubin
Sisa sel darah merah yang
telah rusak
Birth weight
Berat badan lahir
Birthing center
Rumah bersalin
Body mass index (BMI)
Indeks massa tubuh
Braxton hicks contraction
Kontraksi
pada
otot-otot
uterus
selama
masa
kehamilan
Breast cancer
Kanker payudara
Breast
Kelenjar
air
susu
pada
payudara
Breech birth

Proses kelahiran sungsang


(kaki keluar terleih dahulu)
Breech presentation
Presentasi bokong pada saat
proses persalinan
Breast
stimulation
test
(BST)
Uji stimulasi payudara
Blister
Melepuh
Blood
Darah
Blood pressure
Tekanan darah
Blood sample
Sampel darah
Breath
Nafas
Breathe
Bernafas
Broken arm
Patah lengan
Broken bone
Patah tulang
Broken leg
Patah kaki
Bruise
Memar
Bartholinitis

Inflamasi satu atau kedua


bartholinn
glans
yang
menimbulk abses/kista
Basophi
Leokosit yang memiliki afinitas
terhadap zat warna yang
alkalis
Brain
death
Kematian otak,keadaan koma
yang inversibel

C
Case detection rate (CDR)
Banyaknya jumlah penderita
yang ditemukan disbanding
jumlah penderita yang
diperkirakan dalam suatu
wilayah
Cesarean section
Bedah cesar
Chadwick sign

Merupakan tanda kehamilan


yaitu selaput lender berwarna
kebiru biruan
Chemotherapy
Kemoterapi, merupakan
pengobatan dengan zat kimia
Childbed fever
Penyakit yang ditandai
demam yang disebabkan oleh
infeksi pada ibu setelah
melahirkan
Chlamidia
Infeksi penyakit kelamin
Chloasma
Keadaan warna kulit yang
berubah pada sat hamil
Clitoris
Klitoris
Coitus interuptus
Senggama terputus
Colostrum
Kolostrum merupakan air susu
pertama yang dikeluarkan dari
buah dada ibu
Colporrhaphy
Operasi penjahitan pada
vagina apabila rahim turun

Community midwife
Bidan didesa
Condom
Alat yang digunakan pada
penis ketika melakukan
hubungan seksual untuk
menghindari kehamilan
Congenital problem
Masalah yang muncul saat
lahir
Constipation
Konstipasi atau sembelit yang
terjadi karena feces keras
Contraception
Pencegahan kehamilan
Corbus uteri
Badan rahim
Corpus luteum
Sisa foliker indung telur
setelah ovulasi
Check-up
check-up
Chest pain
nyeri dada
Chicken pox
cacar air
crude birth rate (CBR)

angka kelahiran kasar


crude death rate (CDR)
angka kematian kasar
cystitis
radang kandung kemih

D
Decidua
Selaput lendir rahim dalam
keadaan hamil
Dehydration
Kehilangan
cairan
dalam
jumlah
besar
yang
menyebabkan lemah, pusing
yang bisa membahayakan
pada bayi dan anak-anak
apabila
tidak
segera
ditangani.
Dengue Hemorrhage Fever
(DHF)
Demam Berdarah
Depedency Ratio

Angka Beban Tanggungan.


Angka
yang
menyatakan
perbandingan
antara
banyaknya
yang
tidak
produktif dengan banyaknya
orang yang termasuk usia
produktif.
Development Delay
Gangguan
perkembangan,
kondisi perkembangan bayi
atau anak yang lebih lmbat
dari pada normal.
Diastasis recti
Pemisahan dari otot perut.
Dietilstilbestrol (DES)
Sistesis Estrogen nontsteroid.
Dilatation
and
Currette
(D&C)
Prosedur pembedahan serviks
yang
dilebarkan
dan
pengerokan dinding rahim.
Disuria
Kesulitan berkemih atau sakit
sewaktu saat berkemih
Dizygotic twins
Kembar yang berasal dari dua
sel indung telur yang berbeda.
Disentri

Sindrom disentri terdiri dari


kumpulan
gejala,
diare
dengan darah dan lendir
dalam feses dan adanya
tenesmus.

E
Ectodermal Germ Layer
Lapisan benih ektoderm
Ectopic gradivity
Kehamilan di luar rongga
rahim.
Ectopic pregnancy
Kehamilan ektopik.
Effacement
Penyempitan serviks
Elective Abortion
Aborsi Elektif
Electronic Fetal Monitoring
(EFM)
Pemantauan janin elektronik

Electronic
Fetal
Weight
(EFW)
Pemantauan berat janin
Eligible woman
Wanita usia subur.
Embryo
Embrio
Endodermal germ layer
Lapisan benih endoderm
Endometrial cycle
Siklus endometrial
Endometriosis
Suatu kelainan dimana jumlah
jaringan
endometrium
menembus di dalam lapisan
miometrium
Endometrium
Selaput lendir rahim
Enema
Pemasukan cairan ke dalam
poros usus dan usus besar.
Engorgement
Penumpukan cairan enzim
satu
atau
beberapa
gugus polipeptida (protein)
yang berfungsi sebagai katalis
dalam suatu reaksi kimia
Epidemiology
Epidemiologi

Epidural block
Jenis
anastesi
yang
merupakan
obat
yang
disuntikkan di sekitar tulang
belakang selama persalinan
atau jenis operasi lainnya.
Episiotomy
Penyayatan mulut serambi
kemaluan
untuk
mempermudah kelahiran bayi
Epistaxis
Mimisan
Eridication
Eridikasi atau pembasmian
Erythroblast
Pelepasan sel darah merah
yang belum matang ke dalam
sirkulasi
darah
karena
ketidakmampuan
tulang
sumsum
memproduksi
pengganti
sel-sel
darah
karena
ketidakmampuan
tulang sumsum memproduksi
pengganti sel-sel darah merah
yang telah rusak.
Erythroblastosis foetalis
Erytoblastosis yang terjadi
pada janin yang terjadi karena
serangan antibodi dari tubuh

sang ibu yang memasuki


sirkulasi darah janin karena
ketidakcocokan rhesus.
Etimated Blood Loss (EBL)
Perkiraan darah yang hilang
Estimated
Date
of
Confinement (EDC)
Antsipasi
batas
tanggal
persalinan.
Estimated date of delivery
Perkiraan tanggal persalinan
Estrogen
Sekelompok senyawa steroid
yang berfungi utama sebagai
hormon seks wanita
Exclusive breast feeding
ASI eksklusif
Expectation of Life
Harapan hidup

F
Face presentation
Presentasi wajah, bayi yang
lahir kepala terlebih dahulu
Fallupion tube
Tuba falopi, saluran telur
False labor
Pengerutan
rahim
tanpa
dilatasi serviks
Familial cholesterolemia
Kelainan
turunan
yang
menyebabkan kadar kolesterol
dalam darah tinggi dan tidak
normal
Family drug plant
Tanaman obat keluarga
Family planning participant
Keluarga berencana
Fasting blood sugar
Puasa gula darah, uji daraha
untuk memeriksa kadar gula
dalam darah setelah berpuasa
Fatal
Bersifat mematikan

Fatigue
Kelesuan, kelelahan fisik atau
mental
Feces
Tinja, kotoran tubuh yang
dikeluarkan dari rektum
Femoral
Berkenaan
dengan
tulang
paha
Femur Length (FL)
Panjang femur
Femur
Tulang paha
Ferrous gluconate
Suplemen zat besi
Fertility
Subur, bisa mempunyai anak
Fertilization age
Masa pembuahan
Fertilization
Pembuahan,
proses
bertemunya sperma dan sel
telur
Fetal anomali
Perkembangan abnormal pada
janin di kandungan
Fetal aritmia
Lihat aritmia
Fetal event Marker (FEM)

Penanda kejadian janin


Fetal goiter
Pembesaran tiroid pada janin
Fetal Heart Rate (FHR)
Denyut Jantung Janin
Fetal Heart Tones (FHT)
Irama Jantung Janin
Fetal Kick Count
Menghitung tendangan janin
Fetal Monitor
Alat yang digunakan sebelum
atau selama persalinan untuk
mendengarkan dan merekam
denyut jantung janin
Fetal Movement Counting
(FMC)
Hitung Gerakan Janin
Fetal period
Periode waktu dari periode
embrio sampai lahir
Fetal
Berkenaan dengan fetus
Fetus (Foetus)
Janin. Hasil pembuahan pada
manusia
setelah
umur
delapan minggu
Fibrin

Protein elastik yang penting


untuk pembekuan darah
Fibroid
Tumor rahim tidak ganas
Fibromyalgia
Rasa sakit di berbagai daera
sensitif, yang mempengaruhi
jaringan,
otot,
urat,
dan
persendian.
Fibrositis
Infeksi pada jaringan ikat
Fissure
Retak
Fistula
Hubungan abnormal antar
permukaan badan dengan
sesuatu kelenjar
Flaccid
Lemas
Fontanelle
Ubun-ubun
Food
and
nutrition
information network (JIPG)
Jairngan informasi Pangan dan
Gizi
Forceps
Alat yang digunakan untuk
memindahkan
bayi
dari

saluran
lahir
selama
persalinan
Frank breech
Bayi
yang
lahir
bokong
terlebih dahulu
Faternal twins
Lembar yang terbentu dari
dua sel indung telur yang
terpisah dibuahinya pada saat
yang sama
Frigidity
Tidak
bergairah
secara
seksual
khususnya
pada
wanita

G
Galactorrhea
Produksi
air
susu
yang
berlebihan
Gender analysuis pathways
(GAP)
Metode analisis gender
Gender equality
Kesetaraan gender
General fertility rate (GFR)

Angka
kelahiran
umum.
Banyaknya
kelahiran
tiap
seribu wanita berumur 15-49
tahun
Genetic counseling
Konseling Antara pasangan
suami istri untuk masalah
genetic dalam kehamilan
Genital herpes simplex
Infeksi herpes simpleks yang
terjadi didaerah genital
Genitourinary problem
Gangguan
yang
terjadi
diorgan genital dan kandung
kemih
Germ layerm
Lapisan dari jaringan penting
dalam perkembangan bayi
Gestation
Kehamilan
Gestational age (GA)
Usia gestasi
Gestational diabetes
Diabetes yang terjadi pada
masa kehamilan
Gestational
trophoblastic
disease (GTN)
Kehamilan
normal
dengan
kista pada plasenta

Globulin
Protein dari plasma atau
serum darah
Glucose
tolerance
test
(GTT)
Uji toleransi glukosa . yaitu
pemeriksaan
darah
untuk
mengevaluasi respon darah
terhadap gula
Glucosuria
Glukosa dalam urin
Gonorrhea
Penyakit
kelamin
yang
ditularkan melalui hubungan
seksual
Gravid
Kehamilan
Gravida 0 (nulligravida)
Wanita yang belum pernah
hamil
Gravida 1 (primigravida)
Wanita yang hamil untuk
pertama kali
Group B strepcoccal
infection
Infeksi yang terjadi di vagina
dan tenggorokan ibu

Growth faltering
Gagal tumbuh
g-sput (Grafenberg spot)
merupakan area kecil sekitar
1-2 sentimeter yang sensitive
terhadap rangsangan seksual
yang terejakulasi pada saat
orgasme

H
Habitual abortion
Keguguran berturut turut
Health indicator
Ukuran yang menggambarkan
status kesehatan kelompok
orang dalam populasi tertentu
Herd immunity
Daya
tahan
kelompok
masyarakat
terhadap
masuknya atau menyebarnya
agen infeksi karena sebagian
anggota kelompok memiliki
daya tahan terhadap infeksi
Hidramnion

Jumlah cairan amnion yang


berlebih
Hidrosephalus
Penimbunan
cairan
otak
dalam tengkorak sehingga
kepala menjadi besar
Hiperbillirubinemia
Kelebihan
bilirubin
dalam
darah bayi
Hiperemisis gravidarum
Keadaan
yang
ditandai
dengan
muntah-muntah
berlebih
Hipertiroid
Peningkatan hormone tiroid
dalam aliran darah
Hipoglikemia
Pengukuran kadar glukosa
darah kurang dari 45 mg/dl
Homans sign
Rasa sakit yang disebabkan
oleh melenturkan jari-jari kaki
ketika seseorang mengalami
pembekuan
darah
dikaki
bagian bawah
Honger oedeema
Busung lapar
Human
chorionic
gonadotropin

Hormone
yang
dihasilkan
pada awal kehamilan
Human immunodeficiency
virus ( HIV)
Virus penyebab AIDS yang
menyerang sistem kekebalan
tubuh manusia
Human placenta lactogen
Hormone
kehamilan
yang
dihasilkan ooleh placenta dan
ditemukan dalam aliran darah
Hyaline
membrame
disease
Penyakit saluran pernafasan
bayi baru lahir
Hydatidifprm mole
Tumor kista pada jaringan
placenta
dari
sebuah
kehamilan yang tidak normal
Hydrop fetalis
Bayi
baru
lahir
dengan
keadaaan hati yang bengkak
Hypoiroid
Kekurangan hormone tiroid
dalam aliran darah
Hysterectomy
Pengeluaran rahim melalui
pembedahan

I
Icterus Neonatorum
Ikterus pada bayi baru lahir.
Membrane mukosa menjadi
kuningakibat
peningkatan
jumlah pigmen empedu dalam
darah.
Identical twins
Anak kembar satu telur
Induction of labour
Induksi persalinan
Immunization
Imunisasi
Immunological Pregnancy
Test
Tes imunologis kehamilan
Imunoterapi
Peningkatan daya tahan tubuh
terhadap penyakit dengan
meningkatkan
pengadaan
antibodi dalam tubuh
Implantation
(nidasi)
masuknya
atau
tertanamnya hasil konsepsi ke
dalam endometrium

In Utero
Dalam rahim
Incidental haemorrhage
Perdarahan pervaginam yang
terjadi diluar rahim seperti
polip
Incubator
Perkakas untuk memanaskan
bayi yang lahir sebelum
waktu-nya
Incompetent Cervix
Serviks yang Melebar tanpa
rasa sakit, tanpa kontraksi
Incomplete abortion
Keguguran dengan sebagian
produk
pembuahan
masih
tertinggal didalam rahim
Incomplete miscarriage
Keguguran
Tidak
lengkap,Sebagian tertinggal di
Rogga rahim
Inevitable miscarriage
Keguguran yang tidak dapat
dielakkan. Kehamilan yang
berkomplikasi
dengan
perdarahan
menyebabkan
keguguran
Infant Mortality Rate (IMR)

Angka
kematian
bayi.
Banyaknya
bayi
berumur
dibawah satu tahun per 1000
kelahiran dalam setahun
Infertility
Ketidakmampuan untuk hamil
Integrated
Health
Post
(POSYANDU)
Pos pelayanan terpadu
Intra Uterine Device (IUD)
Alat kontrasepsi dalam rahim.
Pencegah kehamilan
Intrauterine fetal death
(IUFD)
Kematian janin dalam rahim
Intrauterine
Growth
Restriction (IUGR)
Retriksi
pertumbuhan
intrauterus
Intrauterine
Pressure
Catheter (IUPC)
Kateter tekanan intrauterus
Intrauterine
Dalam rahim
Intrauterine
Growth
Retardation (IUGR)
Retardasi pertumbuhan dalam
rahim,
pertumbuhan
janin

yang tidak sempurna didalam


rahim
Introitus
Pintu masuk / lubang vagina
Insemination
Proses penempatan sperma
dalam
organ
reproduksi
wanita dengan tujuan untuk
mendapatkan kehamilan
Iron deficiency anemia
Anemia defisiensi zat besi,
anemia
yang
disebabkan
kurangnya zat besi dalam
makanan.
Its entrance
Pintu masuk ke vagina
Inversion of the uterus
Bagian dalam dari uterus
membalik keluar

J
Jaudice
Bayi
kuning.
Disebabkan
karena kelebihan bilirubin

Juvenile Scoliosis
koliosis anak adalah suatu
kondisi (bukan penyakit atau
diagnosis)
dari
kelengkungan
abnormal
tulang belakang pada anakanak usia 3 sampai 9 tahun.

K
Kidney stones
Batu ginjal
Kangaroo Mother Care
Perawatan bayi melekat dgn
kontak kulit di antara ibu dan
bayi
secara
dini,
terus
menerus
dan
dikombinasi
dengan
pemberian
ASI
eksklusif.
Kidney failure
Gagal ginjal
Knee
Lutut

Knee capp
Tulang tempurung lutut
Knee joint
Sendi lutut

L
Labor
Persalinan,
proses
pengeluaran janin dari rahim
Lactation
sekresi air susu, laktasi
Lactose
Gula susu, laktosa
Large for gestational age
Besar untuk usia gestasi
Last Menstrual Period
Hari pertama haid terakhir
(HPHT)
Left Acromion Anterior
Anterior akromion kiri
Left Acromion Posterior
Posterior akromion kiri
Left occiput anterior
Dagu anterior kiri

Left occiput posterior


Dagu posterior kiri
Left occiput tranverse
Soksiput melintang kiri
Left sacrum anterior
Sacrum anterior kiri
Left sacrum posterior
Sacrum posterior kiri
Left sacrum tranverse
Sacrum melintang kiri
Leukaemia
Leukimia
Life expectancy at birth
Umur harapan hidup waktu
lahir
Lightening
Perasaan
meningkatnya
dorongan dorongan sekitar
perut di akhir kehamilan.
Live birth
lahir hidup
Lochea
Cairan yang keluar dari liang
senggama selama masa nifas,
lokea
Low birth weight
BBLR/ berat badan bayi lahir
rendah. Yang kurang dari 2500
gram pada saat lahir sampai

dengan 24 jam pertama


setelah lahir.
Low blood pressure or
hypotension
Tekanan
darah
rendah/
hipotensi
Low density lipoprotein
Lipoprotein densitas rendah
Low
grade
squamous
intraeohitelial lesion
Lesis kuamosa intraepithelial
derajat rendah
Lumbago
Sakit pinggang

M
Malignant GTN
Kanker
gestasional
trophoblastic
Malnutrition
Malnutrisi. Keadaan akibat
kekurangan atau kelebihan
secara relatif
maupun

absolut satu atau lebih zat


gizi.
Mammogram
Raddiogram payudara
Mask of pregnancy
Topeng
kehamilan,
peningkatan pigmentasi di
daerah
wajah
di
bawah
masing-masing
mata.
Biasanya seperti kupu-kupu
Maternal Mortality Rate
(MMR)
Jumlah kematian ibu akibat
dari
proses
kehamilan,
persalinan
dan
pasca
persalinan
per
100.000
kelahiran hidup pada masa
tertentu
McDonald cerclage
Prosedur operasi incompetent
serviks. Penjahitan serviks
yang
terbuka
selama
kehamilan.
MDR
(Multi
Drug
Resistance)
Kebalnya
bakteri
tertentu
terhadap
beberapa
obat
antibiotik

Mean
Arterial
Pressure
(MAP)
Tekanan arteri rata-rata
Mean
Corpuscular
Hemoglobin (MCH)
Rata-rata
hemoglobin
korpuskular
Mean
Corpuscular
Hemoglobin Concentration
(MCHC)
Konsentrasi
rata-rata
hemoglobin korpuskular
Mean Corpuscular Volume
(MCV)
Volume rata-rata korpuskular
Measles, Mumps, Rubella,
(MMR) Vaccine
Vaksin
rubella,
gondong,
campak
Meconium
Isi usus janin cukup bulan
yang
terdiri
atas
getah
kelenjar usus dan air ketuban
berwarna hijau kehitaman
Medical Evacuation
Evakuasi Medik . Upaya untuk
memindahkan orang sakit dari
suatu tempat ke tempat lain

untuk
mendapatkan
pelayanan kesehatan yang
lebih memadai sesuai dengan
kebutuhan atas permintaan
badan atau perorangan
Medication eror
Kejadian
yang
merugikan
pasien akibat pemakaian obat
selama dalam penanganan
tenaga
kesehatan,
yang
sebetulnya dapat dicegah
Medication Record
Catatan pengobatan setiap
pasien
Meningomyelocele
Kelainan
kongenital
pada
sistem saraf pusat bayi.
Selaput dan urat saraf tulang
belakang menonjol keluar atau
kelainan tulang belakang.
Menopause
Berhentinya secara fisiologis
siklus
menstruasi
yang
berkaitan
dengan
tingkat
lanjut usia perempuan
Mesodermal Germ Layer
Lapisan
benih
mesoderm,
jaringan
embrio
yang
membentuk
jaringan
ikat,

otot, ginjal, ureter dan organ


lainnya
Mid
Upper
Arm
Circumference (MUAC)
Lingkar lengan atas (LILA)
Miscarriage
Keguguran
kehamilan.
Matinya janin sebelum waktu
persalinan, biasanya sebelum
20 minggu kehamilan.
Missed abortion
Kehilangan kehamilan dimana
produk-produk konsepsi tidak
keluar dari tubuh
Missed miscarriage
Kegagalan kehamilan tanpa
perdarahan atau kram. Sering
didiagnosis oleh ultrasound
beberapa minggu atau bulan
setelah kehamilan gagal.

Mittelschmerz
Rasa sakit pada panggul yang
berkala, karena pelepasan sel
telur dari rahim
MMR (Maternal Mortality
Rate)

Jumlah kematian ibu akibat


dari
proses
kehamilan,
persalinan
dan
pasca
persalinan
per
100.000
kelahiran hidup pada masa
tertentu
Mobile Unit X-ray
Alat
sinar
X-ray
yang
dilengkapi
dengan
baterai
charger
atau
tersambung
langsung dengan satu daya
listrik dan roda sehingga
mudah dibawa ke IGD, kamar
operasi atau ruang ICU
Mole
Gumpalan atau tumor dalam
rahim yang terjadi karena
degenerasi atau gangguan
perkembangan sel telur yang
telah dibuahi
Monilial Vulvovaginitis
Infeksi disebabkan oleh fungi
atau
monilia.
Biasanya
mempengaruhi vagina dan
vulva

Kembar monozigot, kembar


dari satu sel telur. Sering
disebut kembar identik.
Mons pubis
Jaringan
berlemak
dan
menutupi tulang tulang pubis
(tulsng kelamin). Struktur ini
tertutupi
dengan
rambut
mulai
pubertas,
serta
mempunyai fungsi melindungi
organ seksual dan reproduksi
bagian dalam.
MOP
Metode Operatif Pria (untuk
kontrasepsi). Cara kontrasepsi
dengan tindakan pembedahan
pada saluran sperma pria.
Mopping Up
Istilah yang terkait dengan
eradikasi polio.
Morbidity
Kesakitan.
Semua
penyimpangan dari keadaan
sehat.
Kesakitan
dapat
dinyatakan dalam orang yang
sakit atau episod.

Monozygotic twins
Morning Sickness

Morning sickness atau rasa


mual dan muntah biasanya
terjadi pada masa 3 bulan
awal
kehamilan
(trimester
pertama kehamilan).
Mortality
Kematian
Morula
Dari bahasa latin yang berarti
anggur. Kumpulan sel hasil
pembelahan. Sel telur yang
telah dibuahi akan membelah
dua menjadi 2 sel, kemudian 4
sel
dan
kemudian
terus
membelah sambil bergerak
meninggalkan
tuba
falopi
menuju
rahim.
Terdapat
sekitar
30
sel
hasil
pembelahan.
Mother and child health
clinic
Balai kesehatan ibu dan anak
MRI
Scan
(Magnetic
Resonance Imaging)
Suatu alat diagnostik mutakhir
untuk
memeriksa
dan
mendeteksi
tubuh
anda
dengan menggunakan medan
magnet
yang
besar
dan

gelombang frekuensi radio


tanpa operasi, penggunaan
sinar
X,
ataupun
bahan
radioaktif.
MTCT (Mother To Child
Transmission of HIV)
Penularan HIV dari ibu ke anak
Mucus Plug
Sekersi di serviks, sering
dilepaskan sebelum persalinan
Myasthenia Gravis
Gangguan
fungsi
neuromuskular yang diduga
disebabkan
oleh
adanya
antibodi terhadap reseptor
asetilkolin
pada
persambungan
neuromuskular.
Myoma
Tumor jaringan otot, biasanya
pada rahim

N
National Health System
(SKN)
Sistem kesehastan nasional
National Immunization Day
(NID)
Hari imunisasi nasional. Di
Indonesia
biasa
disebut
dengan PIN
Nebulizer
Perangkat yang berisi obat
cair yang berubah menjadi
kabut
halus
dan
mudah
terhirup ke dalam saluran
udara dan paru-paru.
Neonatal Mortality Rate
(NMR)
Lihat
angka
kematian
neonatal. Jumlah kematian
bayi dibawah usia 28 hari per
1000 kelahiran hidup pada
masa tertentu (biasanya 1
tahun)
Neonatal

Hal-hal yang berhubungan


dengan bayi baru lahir
Neonatal Intensive Care
Unit (NICU)
Unit
perawatan
intensif
neonatal di rumah sakit yang
ditangani oleh tim yang terdiri
dari dokter dan perawat yang
terlatih dalam merawat bayi
lahir prematur atau dengan
kebutuhan khusus.
Neonatus
Neonate. Bayi baru lahir
sampai usia 28 hari (usia 0-28
hari)
Neural-tube defect
Kelainan persarafan, kelainan
perkembangan
urat
saraf
tulang belakang dan otak
janin.
Lihat
anensefali,
hidrosefalus, spina bifida.
Non
Communicable
Disease (NCDs)
Suatu kondisi medis atau
penyakit yang tidak menular.
Contohnya diabetes, jantung
dan kanker.
NRR
(Net
Reproductive
Rate)

Rata-rata
jumlah
anak
perempuan yang dilahirkan
oleh
seorang
perempuan
selama hayatnya dan akan
tetap hidup sampai dapat
menggantikan
kedudukan
ibunya
Nuliiparous
Wanita yang belum pernah
mengalami kehamilan lebih
dari 20 minggu
Nurse-midwife
Bidan, perawat yang telah
menerima pelatihan ekstra
dalam
bidang
perawatan
wanita hamil dan persalinan.
Nutrition related diseases
Penyakit-penyakit
yang
berhubungan dengan masalah
gizi dan dalam tindakan serta
pengobatan
memerlukan
terapi gizi.
Nutrition surveillance
Suveilans gizi. Pengamatan
yang dilakukan terhadap anak
balita
dalam
rangka
mencegah terjadinya kasus
gizi buruk
Nutritional Intake Survey

Pemantauan konsumsi gizi.


Kegiatan memantau konsumsi
pangan
penduduk
dalam
rangka
mengantisipasi
terjadinya kerawanan pangan
dengan mendapat gambaran
tingkat ketahanan pangan
rumah
tangga
ditingkat
kabupaten/kota
Nutritional Status Survey
Pemantauan
status
gizi.
Melakukan pemantauan status
gizi untuk menilai status gizi
kelompok masyarakat atau
individu
dan
perkembangannya
yang
berkaitan dengan masalah
energi, protein, dan unsurunsur gizi mikro
Nutritional status
Status gizi
Nutritionist
Seorang yang diberi tugas,
tanggung
jawab
dan
wewenang secara penuh oleh
pejabat
berwenang
untuk
melakukan kegiatan teknis
fungsional dibidang pelayanan
gizi
baik
di
masyarakat

maupun rumah sakit dan unit


pelakasana kesehatan lainnya.

O
Obesity
Obesitas, kegemukan
Oblique
Miring, serong
Obstetric
Berkaitan dengan ilmu
obstetric
Obstetrician
Dokter spesialis obstetric
Obstructed
Labour persalinan macet
Obturator
Segala sesuatu yg menutup
lubang. Ex. O.foramen
Occipital
Oksipital, berhubungan
dengan oksiput
Occiput
Oksiput, bagian belakang
kepala
Occlusive cap

Tutup dari karet yang


menutupi serviks dan
menghalangi masuknya
spermatozoa
Occult okulta
Tersembunyi dari penglihatan.
Ex. O. Blood test, test darah
samar
Ocular okuler
Berkenaan dengan mata
Oedema
Edema, penimbunan cairan
yang berlebihan
Oestradiol
Salah satu hormone diovarium
Oestrogen
Esterogen
Oestogenic
Bersifat menimbulkan ciri seks
sekunder pada wanita saat
pubertas
Olfaction
Olfaksi indra pembau/
penciuman
Oligaemia
Keadaan kurangnya volume
darah.
Oligohydramnios

Oligohidramion, kurangnya
volume cairan ketuban
Oligospermia
Keadaan kurangnya jumlah
sperma dlm air mani
Oliguria
Keadaan menurunnya sekresin
urine
Omnivorus
Omnivore
Oral
Berkaitan dengan mulut
Orgasm
Orgasme, puncak dan
kulminasi kenikmatan seksual
Ovulation
Ovulasi, proses pembebasan
sel telur dari ovarium
Ovum
Sel telur
Oxytocin
Oksitosin, hormone yang
disekresikan oleh lobus
posterior kelenjar hipofisis dan
menimbulkan stimulasi
(kontraksi) pada myometrium
uteri.

P
Packed cell volum (PVC)
Presentasi sel-sel darah
terhadap plasma.
Paediatrician
Dokter spesialis
kesehatan
anak
Paediatrics
Ilmu kesehatan anak
Paedophilia
Pedofilia, kesukaan yang
abnormal terhadap anak-anak
Pain
Rasa sakit atau nyeri
Palate
Palatum, langit-langit mulut
Palpation
Palpasi, pemeriksaan dengan
meraba / menyentuh pasien
Palpitation
Palpitasi, detak jantung
yang abnormal cepat
yang dirasakan oleh pasien
Pancreas
Pankreas

Papilloma
Papiloma, tumor jinak yang
berasal dari epithelium
Para
Istilah yang digunakan untuk
wanita yang sudah melahirkan
satu anak / lebih
Paracetamol
Parasetamol
Paralysis
Paralisis, kelumpuhan
Paramedic
Paramedis, memiliki
keteraampilan ilmu
kedokteran/kesehatan
Partogram
Catatan grafik kemajuan
persalinan
Parturition
Melahirkan anak
Pelvic
Panggul

Pelvimetry
Pengukuran panggul secara
internal / eksternal

menggunakan tangan,
pelvimeter / radiografi
Penicillin
Penisilin, antibiotik yang
didapat dari hasil pembenihan
jamur penicillium
Penis
Alat kelamin pria
Perineal
Perineum
Pharmacology
Farmakologi, ilmu yang
mempelajari sifat obat dan
pembuatannnya
Pharmacy
Farmasi
Phlebitis
Flebitis, inflamasi
pembuluhdarah vena,
biasanya terjadi pada tungkai.
Photophobia
Fotofobia, intoleransi terhadap
cahaya. Salah satu gejala
meningitis
Physiologi
Fisiologi. Ilmu yang
mempelajari fungsi/cara kerja
organism hidup
Placenta

Plasenta
Placenta praevia
Plasenta previa,
plasenta
yang letaknya abnormalpada
segmen bawah rahim
Pleura
Membrane serosa yang
melapisi dinding dalam thorax
dan membungkus setiap paru
Pneumonia
Inflamasi paru.
Polyhydramnions
Cairan ketuban yang
berlebihan. Polihidramnion
berkaitan dengan penyakit
diabetes maternal
Polyuria
Terjadinya peningkatan sekresi
urine akibat obat
diuretic/diabet.
Pospartum
Masa sesudah bersalin
Pre eclampsia
Pre eklampsia/lebih sering
disebut hipertensi yang dipicu
oleh kehamilan.
Pregnancy
Kehamilan
Premature

Premature, sebelum
waktunya.
Prenatal
Terjadi sebelum kelahiran
Presentation
Presentasi. Bagian janin yang
pertamakali masuk kedalam
ronggap panggul.
Preventive
Pencegahan
Primary healt care (PHC)
Pelayanan kesehatan primer
Primigravida
Wanita yang hamil untuk
pertamakali
Primipara
Wanita yang sudah pernah
melahirkan anak, baik anak itu
hidup/mati
Prolactin
Prolaktin, hormone dari lobus
anterior kelenjar hipofisis yang
mempengaruhi produksi ASI
Prolaps
Keadaan turunnya sebuah
organ/bangunan
Promontory

Promontorium
Proteinuria
Keadaan terdapatnya protein
dalam urin
Psoas
Otot yang membentuk dinding
posterior abdomen
Psychology
Psikologi, ilmu yang
mempelajari jiwa dan
fungsinya
Psychomotor
Berkaitan dgn efek motorik
aktivitas serebral / psikis
Psychopat
Orang yang berkepribadian
antisocial
Pubes
Pubis, daerah tl.kemaluan
Public health
Kesehatan masyarakat
Pudendum
Genetalia eksterna wanita
Puerperium
Masa nifas
Pulse
Denyut nadi
Pus
Nanah

Pyrexia
Pireksia. Panas / demam,
kenaikan suhu hingga diatas
37,2 C
Pyuria
Piuria, keadaan terdapatnya
nanah dalam urine

Q
Quadriceps
Otot paha yang
empat kepala

memiliki

Quadriplegia
Hilang rasa dan gerak pada
lengan dan kaki
Quadrupled Stick
Tongkat bantu jalan dengan
empat kaki penyangga
Quadrupled
Kembar empat
Qualify
Memenuhi syarat
Quantify
Hitungan

Quantity
Banyaknya
Quarantine
Karantina
Quarantine
Tempat
isolasi
penyakit
tertentu
Quickening
Pergerakan pertama fetus di
dalam
uterus.
Merasakan
gerakan bayi dalam uterus
Quinsy
Pembengkakan
pada
tenggorokan

R
Rabies
Penyakit anjing gila
Radiation Therapy
Terapi radiasi, metode
pengobatan pada kanker
Radioactive Scan
Scan radioaktif, tes
diagnosis dengan bahan

radioaktif disuntikkannke
dalam tubuh dan di-scan
untuk menemukan masalah
dalam bagian tubuh.
Radiologist
Ahli dalam radiologi
Radiology
Radiologi, ilmu sinar
Radiotheraphy
Pengobatan penyakit
dengan sinar (sinar X)
Rapid Plasm Regain
(RPR)
kecepatan regain plasma
Recipe
Resep obat
Recovery room
Ruangan untuk perawatan
orang-orang setelah
dioperasi
Rectal
Yang berhubungan dengan
anus
Rectum
Anus

Recumbent
Berbaring, bersandar
Respiratory
Berhubungan dengan
pernapasan
Rest
Istirahat
Residual volume
Volume gas dalam
paru=paru setelah ekspirasi
maksimal
Reticulocytes
jumlah sel darah merah
yang belum matang terlalu
banyak ditemui dalam
sirkulasi darah
Return To Clinic (RTC)
Kembali ke klinik
Review Of System (ROS)
Tinjauan ulang system
Rhesus
Pergolongan atas ada atau
tidak adanya antigen-D

Right Acromion Anterior


(RAA) Akromion anterior
kanan
Right Acromion Posterior
(RAP) Akromion posterior
kanan
Right Mentum Anterior
(RMA)
Dagu anterior kanan
Right Mentum Posterior
(RMP)
Dagu posterior kanan
Right Mentum
Transverse (RMT)
Dagu melintang kanan
Right Occiput Anterior
(ROA)
Oksiput anterior kanan
Right Occiput
Posterior(ROP)
Oksiput posterior kanan
Right Occiput Transverse
(ROT)
Oksiput melintang kanan
Right Sacrum Anterior
(RSO)

Sacrum anterior kanan


Right Sacrum Posterior
(RSP)
Sacrum posterior kanan
Round-ligament pain
Sakit pada sendi tulang,
rasa sakit yang disebabkan
oleh mengerutnya sendi
tulang didalam uterus
selama kehamilan
Rupture Of Membrane
(ROM)
Ketuban pecah, rentang
gerak

S
Surgical ward
Bangsal bedah
Sore nipple
Putting susu lcet
Sucking
Isapan
Severemalnutrition
Gizi buruk

Sex ratio
Jenis kelamin
Sexual transmition
infection
Infeksi menular seksual
Sexually transmitted
disease
Penyakit menular seksual
Spermatozoid
Sel sperma
Spontaneous miscarriage
Keguguran spontan
Stigma
Daerah di ovarium
Stillbirth
Kematian janin sebelum lahir
Stretch marks
Garis garis di daerah kulit
Supplementary feeding
Pemberian makanan
tambahan
Syphilis
Infeksi kelamin
Sacralalgia
Nyeri daerah sklangkangan
Sacrum
Tulang selangkangan

T
Testis
Cairan sperma
Testosteron
Hormon stroid dari kelompok
androgen
Thalassemia
Semacam anemia
Therapeutic abortion
Aborsi therapeutic
Threatened miscarriage
Perdarahan selama trimester
pertama
Trichormonal vaginitis
Infeksi penyakit kelamin
Trimester
Triwulan
Tumescence
Membengkak
Trigeminus
Kembar 3
Trisomi
3 kromosom

U
Umbilical cord
Tali pusar
Umbilicus
Pusar
Under five years
Balita. Bawah lima tahun
Under nutrition
Keadaan kurang at gizi
Under red line weight
Bawah garis merah dalam
KMS (kartu menuju sehat)
Under three years
Batita. Bayi tiga tahun
Under two years
Bayi bawah dua tahun
Universal
child
immunization (uci)
Tercapainya imunisasi dasar
secara lengkap pada bayi (011 bulan)
Upper respiratory infection
(URI)

Infeksi pernafasan atas


Uterine atony
Anatomi rahim

V
Vaccine
Vaksin
Vacuum extractor
Alat yang digunakan untuk
mengeluarkan kepala janin
pada saat persalinan
Vagina
Saluran genital wanita
Vagina birth after cesarean
(VBAC)
Kelahiran
vagina
setelah
bedah sesar
Vaginismus
Kejang otot yang menyakitkan
pada vagina
Varicocele
Lapisan yang membesar pada
tali
sperma
diatas
atau

disekeliling buah zakaryang


menyebabkan berkurangnya
produksi sperma
Varicose veins
Pelebaran pembuluh darah
Vena cava
Pembuluh darah vena besar
yang mengosongkan darah
dari serambi kanan ke jantung
Vernix
Zat lemak yang terdiri atas sel
epitel yang meliputi kulit janin
dalam rahim
Vertex
Puncak kepala
Viability
Kelahiran dipaksakan
Vital statistics
Informasi
yang
sistematis
dalam bentuk table mengenai
kelahiran,
perkawinan,
perceraian dan kematian yang
bersumber dari pencatatan
kejadian vital

X
Xanthoma
benjolan kekuning kuningan
pada kulit
Xenomenia
haid pengganti
Xanthosis
perubahan pada warna kulit
Xeroderma
kulit yang kering
Xerostomia
kekeringan pada bagian mulut
X-ray
rontgen
Xerophthalmia
gangguan karena kekurangan
vit a
Xerosis
mata kering
Xiphoideus
tonjolan pedangan ujung
tulang dada yang lancip

Xanthinuria
adanya xantin di kandung
kemih

Y
Yeast infection
Infeksi jamur
Yellow fever
Demam kuning. Disebabkan
oleh virus yang ditulakan
melalui gigitan nyamuk

Z
Zidovudine
obat antivirus yang digunakan
untuk memperlambat proses
perjalanan penyakit AIDS
Zinc
seng. Unsure renik yang
merupakan
komponen
beberapa
enzim.
Zinc

ditemukan
pada
daging
merah, kerang, hati, kacang
polong
Zona pellucida
zona pelusida. Lapisan non
seluler
transparan
yg
membungkus sel telur / ovum
Zygot
zigot. Ovum yang sudah di
buahi
Zygote
intrafallopian
transfer (ZIFT)
terapi
infertilitas
dg
menstimulasi sel telur secara
artifisial

Anda mungkin juga menyukai