Anda di halaman 1dari 1

Apa yang dimaksud dengan PAY OFF dalam sebuah pengambilan keputusan?

Berikan
contoh dalam kasus agroindustri yang bisa anda pahami!
Pay of merupakan nilai yang menunjukan hasil yang diperoleh dari kombinasi suatu
alternative tindakan dengan kejadian tidak pasti tertentu. Pay of dapat berupa nilai
pembayaran, laba, kenaikan pangsa pasar, kekalahan, penjualan, kemenangan, dan
sebagainya.
Kondisi berisiko adalah suatu keadaaan yang memenuhi beberapa syarat, yaitu ada
alternatif tindakan yang fisibel (dapat dilakukan), ada kemungkinan kejadian yang
tidak pasti dengan masing-masing nilai probabilitas, memiliki nilai pay off sebagai
hasil kombinasi suatu tindakan dan kejadian tidak pasti tertentu.
Bentuk penyelesaian untuk pengambilan keputusan dalam kondisi beresiko dapat
dilakukan dengan beberapa pendekatan yaitu dengan cara pendekatan penentuan
nilai harapan, nilai kesempatan yang hilang, dan nilai harapan informasi sempurna.

Apa yang dimaksud dengan STATE OF NATURE?


Bagaimana menilai PAY OFF dalam sebuah persoalan pengambilan keputusan?
Pada kondisi apa seorang pengambil keputusan mengambil keutusan dengan kriteria
1)
2)
3)
4)
5)

Penyelesaian (Regret) Savage


Hurwicx-
Maksimin
Minimaks
Laplace

Anda mungkin juga menyukai