Anda di halaman 1dari 4

NAMA : HENTRIZA BINTANG M

NIM
: 14208244012

SOAL PILIHAN GANDA


1. Kesan lagu yang sederhana hingga kini masih tampak pengaruhnya
pada lafal tahlil dan talbiyyah ini adalah musik pada masa
a. yahudi
b. yunani kuno
c. arab prasejarah
d. India
2. Jenis musik yang di dominasi permainan gitar penuh improvisasi adalah

a. musik blues
b. musik jazz
c. musik keroncong
d. musik rock
3. Musik yang media utamanya berupa bunyi-bunyian dari alat musik
disebut .
a. vokal
b. accapela
c. instrumental
d. Gamelan
4. Berdasarkan gaya atau aliran musik yang mempunyai jenis musik untuk
iringan baris-berbaris adalah .
a. musik pop
b. musik rock
c. musik rap
d. musik mars
5. Jenis musik Kantata, zikir, liturgi, dan gending kebo giro adalah musik
yang berfungsi sebagai
a. protan
b. sacral
c. sekuler
d. duniawi
6. Musik keroncong, Dangdut, campur sari, tarling dan beberapa musik
kedaerahan lainnya, berdasarkan stratifikasinya termasuk jenis musik

a. musik istana
b. musik bangsawan
c. musik rakyat
d. musik kerajaan
7. Penyesuaian komposisi musik dengan penyanyi dan instrumen lain yang
didasarkan pada komposisi yang sudah ada sehingga esensi musiknya
tidak berubah disebut .
a. komponis lagu
b. pencipta lagu
c. konduktor lagu
d. aransmen lagu

8. Pada setiap frase dimana akor sembarang akan bergerak keakor .


a. sub dominan
b. dominan
c. median
d. Tonika
9. Pada sebuah lagu dengan birama 4/4 maka setiap ruas biramanya
mempunyai
a. 4 ketukan
b. 3 ketukan
c. 2 ketukan
d. 1 ketukan
10.
Frase lagu yang mempunyai kalimat antesedent dan kalimat
konsekwent disebut frase .
a. sejajar
b. tak beraturan
c. beraturan
d. sejajar beraturan
11.
Pada pengembangan frase dimana melodi yang sudah ada di ulang
secara utuh dan dipergunakan untuk syair lagu yang ternada disebut .
a. teknik repetisi
b. teknik variasi
c. teknik kontras
d. teknik litografi
12.
Memberi hiasan, menambah teks, dan irama agar lagu menjadi
lebih indah dan artistik disebut .
a. partikur
b. mengaransir
c. arranger
d. Komponis
13.
Ketipung, konga, drum set, dan kendang termasuk jenis alat
musik ....
a. alat musik rimis
b.alat musik melodis
c. alat musik harmonis
d. alat musik enharmonis
14. Dibawah ini termasuk salah satu contoh jenis alat musik melodis
yaitu ....
a. saxophone
b. gitar
c. piano
d. keyboard
15. Dibawah ini termasuk salah satu contoh jenis alat musik chordophone
adalah ....
a. rebana
b. keyboard
c. seruling
d. gitar
16. Lir ilir dan gundul-gundul pacul merupakan lagu yang berasal dari ....
a. jawa barat

b. jawa tengah
c. lampung
d. riau
17. Salah satu contoh lagu yang berasal dari Jawa Barat adalah ....
a. suwe ora jamu
b. burung tantina
c. es lilin
d. apuse
18. Musik yang lahir karena budaya daerah setempat disebut musik ....
a. modern
b. klasik
c. tradisional
d. kontemporer
19. Kolintang adalah alat musik yang berasal dari ....
a. jawa tengah
b. kalimantan barat
c. sulawesi utara
d. papua
20. 1 oktaf pada piano berjumlah ....
a. 8 nada
b. 15 nada
c. 20 nada
d. 25 nada
21. Alat untuk mengukur tempo permainan musik disebut ....
a. termometer
b. metronome
c. pichmeter
d. barometer
22. Kegiatan musik yang disajikan berupa suara manusia, disebut ..
a. vocal
b. kanon
c. instrumental
d. acapella
23. Tuts hitam pada piano ataupun pianika tidak terdapat diantara not ....
a. A dan B
b. B dan C
c. C dan D
d. D dan E
SOAL ESSAY
1. Jelaskan yang dimaksud tanda dinamik !
2. Jelaskan yang dimaksud Tanda Tempo !
3. Apa yang dimaksud dengan alat musik Aerophone ?
4. Sebutkan 3 lagu daerah yang berasal dari Jawa Barat !
5. Sebutkan 3 jenis alat musik ritmis !

Kunci jawaban
PILIHAN GANDA
1.C
11.A
21.B
2.A
12.B
22.D
3.C
13.A
23.B
4.D
14.A
5.B
15.D
6.C
16.A
7.D
17.C
8.B
18.C
9.A
19.C
10.C
20.A
ESSAY
1. Tanda untuk menunjukan keras lembutnya suara.
2. Tanda yang digunakan untuk menunjukan cepat atau lambatnya
sebuah musik.
3. Alat musik dimana sumber bunyinya berasal dari udara yang
digetarkan/ditiup
4. Es lilin , manuk dadali , dan tokecang
5. Drum set , kendang , dan konga
PENILAIAN
Pilihan ganda = jumlah benar +2 = a
Essay
= jumlah benar x 2 = b
Hasil akhir

= (a+b)+5
4

Anda mungkin juga menyukai