Anda di halaman 1dari 2

Anestesi spinal merupakan salah satu metode yang diinduksi dengan

menyuntikkan sejumlah kecil obat anestesi local ke dalamcairan cerebrospinal.


Anestesi spinal/subarachnoid disebut juga sebagai analgesi/blok spinal intradural
atau blok intratekal.
Anestesi spinal, blok konduksi dari akar saraf dicapai dengan penyuntikkan
sejumlah kecil anestetik lokal ke dlam rongga subarachnoid melalui pungsi lumbl.
Suntikkan dilakukan di bawah vertebra lumbal 1 (tepat dimana korda spinalis
berakhir), biasanya dilakuakn pada diskus invertebralis antara lumbal III dan IV.
Anestesi spinal dapat digunakan pada hampir semua operasi abdomen baian bawah
(termasuk sectio sesaria), perineum dan kaki. Anestesi ini memberikan relaksasi yang
baik, tetapi lama anestesi yang didapat dengan lidokain hanya sekitar 90 menit. Bila
digunakan obat lain, misalnya bupivakain, sinkokain atau tetrakain, maka lama
operasi dapat diperpanjang sampai 2-3 jam. 1,2

Gambar 1. Lokasi anestesi spinal

Gambar 2. Anatomi dan


struktur vertebra

Anestesi yang berhasil akan memblok nervus simpatis, sehingga terjadi


vasodilatasi luas dan penurunan tekanan darah yang berbahaya.
Indikasi

Bedah ekstremitas bawah


Bedah panggul
Tindakan sekitar rectum-perineum
Bedah obstetric ginekologi
Bedah urologi
Bedah abdomen bawah

Kontraindikasi absolute

Pasien menolak

Anestesi spinal merupakan kontraindikasi pada pasien dengan hipovolemia yang tidak
terkoreksi. Jika dianestesi, pasien dengan hipovolemia dapat mempunyai tekanan
darah yang relatif normal karena vasokontsriksi luas, tapi bila terdapat blokade
simpatis pada anestesi spinal, maka vasokonstriksi akan hilang dan

Anda mungkin juga menyukai