Anda di halaman 1dari 1

Rujukan kanker

Rujukan kanker adalah hubungan timbal balik, vertikal maupun horizontal antara
berbagai tingkat pelayanan kesehatan agar mampu memecahakan masalah
kanker dengan lebih baik. Rujukan ini dapat dilakukan secara berjenjang maupun
langsung dari insatnsi ke insatnsi yang lebih tinggi.
Tujuan rujukan :
1. Memberikan pelayanan kesehatan yang lebih baik.
Umumnya ahli kanker yaitu dokter subspesialis atau superspesialis kanker
tidak banayk dan terpusat di RS pendidikan yaitu tipe A/b
2. Melanjutkan rehabilitasi dan follow up.
Pengobatan kanker memelurkan waktu yang lama. Bila pengobatan utama
telah selesai pengobatn lanjutandan rehabilitasi dapat dikerjakan oleh
dokter ahli ataupun dokter umum. Follow up kanker bahkan memerlukan
waktu seumur hidup.
3. Mengurangi biaya biaya yang tidak diperlukan.
Rujukan spesimen bisa dilakukan pada pasien yang berda didaerah ke
rumah sakit tipe A/B
4. Memeperbaiki pencatatan dan pelaporan kanker
5. Mengoptimalisasi penggunaan sarana kesehatn yang ada.

Macam macam rujukan :


1. Rujukan kesehatan
Berkaitan dengan upaya peningkatan kesehatan dan pencegahan
penyakit.
2. Rujukan medik
Berkatan dengan upaya pelayanan kesehatan seperti penyembuhan gdan
pemulihan penyakit.

Anda mungkin juga menyukai