Anda di halaman 1dari 3

PROFIL SEKOLAH

A. Identitas Sekolah
1. Nama Sekolah
2. Nomor Statistik Sekolah
3. Nomor Pokok Sekolah Nasional
4. Alamat
- Jalan
- Desa / Kelurahan
- Kecamatan
- Kota / Kabupaten
- Kode Pos
- Nomor Telepon
- Email
5. Jenjang Akreditasi
6. Tahun Berdiri
7. Tahun Operasi
8. Kepemilikan Tanah
- Luas tanah
- Status tanah
9. Status Bangunan
- Ijin mendirikan Bangunan
- Luas Bangunan

:
:
:

SDN ROMBUH 01
101052608014
2052712

:
:
:
:
:
:
:

Desa Rombuh-Palengaan
Rombuh
Palengaan
Pamekasan
69382
081939393678
: B
: 1983
: 1983
:
:

1495 M2

Hak pakai

10
.

Rekening bank
- Nomor
- Nama bank
- Kantor

:
:
:

11
.

Jumlah Guru
- Laki-laki
- Perempuan

:
:

3 guru
2 guru

12
.

Jumlah Tenaga Kependidikan


- Laki-laki
- Perempuan

B. Identitas Kepala Sekolah


- Nama
- Tempat, Tgl. Lahir
- Pendidikan / Jurusan
- Alamat rumah
- Nomor telepon/Hp

:
:

2 guru
2 guru

:
:
:
:
:

Syahrawi,S.Pd.I
Pamekasan, 07-05-1954
S-1/PAI
Desa Panemoan Pamekasan
081939393678

C. Jumlah Rombel dan Jumlah Siswa


No.

Kelas

Jumlah Rombel

1.

I (Satu)

L
7

Jumlah Siswa
P
8

Jumlah
15

2.
3.
4.
5.
6.

II (Dua)
III (Tiga)
IV (Empat)
V (Lima)
VI (Enem)
Jumlah

1
1
1
1
1
6

15
14
10
6
11
63

10
8
9
8
4
47

25
22
19
14
15
110

D. VISI, MISI DAN TUJUAN SEKOLAH :


1.

VISI SEKOLAH

Mewujudkan prestasi, kreatif dan kompetitif berdasarkan Ilmu, Iman dan


Taqwa
Visi SDN Kacok 02 untuk tujuan jangka panjang, menengah dan pendek serta menjadi
jiwa warga sekolah untuk selalu mewujudkannya setiap saat dan berkelanjutan untuk
mencapai tujuan sekolah.Visi tersebut mencerminkan profil dan tujuan sekolah untuk:

Meningkatkan ke-taqwa-an kepada Allah SWT kepada seluruh warga sekolah.


Meningkatkan komitmen dan semangat warga sekolah menuju prestasi.

Menyesuai dengan norma dan harapan masyarakat.

Mendorong terbentuknya perubahan yang lebih baik.

Memperhatikan potensi kekinian untuk berorientasi ke depan.

Indikator

Terwujudnya peningkatan SDM pendidik.


Terwujudnya rencana induk pengembangan sarana prasarana pendidikan

Terwujudnya peningkatan kualitas lulusan dalam bidang akademik maupun non


akademik

Terwujudnya pelaksanaan manajemen berbasis sekolah dan peningkatan mutu


kelembagaan.

Meningkatnya pengembangan kurikulum satuan pendidikan yang mampu


mengakomodasi kebutuhan peserta didik dan masyarakat.

Meningkatnya proses pembelajaran

Terjalinnya program penggalangan pembiayaan sekolah yang melibatkan


partisipasi masyarakat.

Unggul dalam prestasi akademik, non akademik dalam imtaq.

2.MISI SDN ROMBUH 01 Palengaan Pamekasan


Melaksanakan pembelajaran akademik dengan aktif, kreatif, efektif dan
menyenangkan;

Melaksanakan Pengembangan Kurikulum


Melaksanakan Pengembangan Tenaga Kependidikan

Melaksanakan Pengembangan Proses pembelajaran.

Melaksanakan Rencana Induk Pengembangan Fasilitas Pendidikan

Melaksanakan Pengembangan/Peningkatan Standar Ketuntasan dan Kelulusan.

Melaksanakan Pengembangan Kelembagaan dan Manajemen Sekolah.

Melaksanakan Program Penggalangan Pembiayaan Sekolah

Melaksanakan Pengembangan Penilaian

Melaksanakan Program-program Strategis untuk sekolah;

Sosialisasi, kerjasama yang sinergis dengan stakeholder.


Diklat, Workshop, Seminar, In house training.

Pengaktifan KKG.

Pembinaan potensi siswa melalui Ekstrakurikuler maupun Lomba

Pembekalan, Pemberdayaan, Studi banding, Rekreasi

3. TUJUAN SEKOLAH
4.

Tujuan Pendidikan dan Pengajaran di SDN ROMBUH 01 adalah:


Untuk mewujudkan Visi Sekolah di atas,
Menyiapkan peserta didik menjadi insan yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan
Yang Maha Esa, berakhlak mulia dan berbudi pekerti luhur.
Menyiapkan siswa yang memiliki pengetahuan, keterampilan, kecerdasan, kesehatan
jasmani dan rohani.
Membimbing siswa untuk berdisiplin tinggi dan mempunyai kepedulian terhadap
lingkungan sekitar
Menumbuh kembangkan bakat yang dimiliki oleh siswa;
Menyiapkan siswa yang memiliki kemampuan untuk melanjutkan pendidikan ke
jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

Anda mungkin juga menyukai