Anda di halaman 1dari 6

URIN SYSTEM PLUS

URIN System Plus merupakan sistem pengujian untuk mengitung total bakteri
(semikuantitatif), dugaan identifikasi, dan uji kepekaan antibiotik mikroba dari
sampel urin.
Diskripsi:
URIN SYSTEM Plus adalah panel berupa 24 sumur yang berisi biochemical kering
dan juga zat antibiotik untuk menentukan jumlah toal bacteri semi-kuantitatif,
untuk identifikasi (presumptive), dan juga untuk uji sensitifitas antibiotik dari
infeksi saluran kemih. Panel ini diinokulasi dengan larutan sampel urin setelah
keberadaan mikroba dipastikan dengan uji mikroskopis dan kemudian diinkubasi
pada suhu 36C selama 18-24 Jam. Pengujian untuk penentuan secara semikuantitatif jumlah total bakteri, identifikasi presumptive dan penentuan uji
kepekaan antibiotik diinterpretasikan dengan menilai perubahan warana pada
sumur-sumur panel.
1 Box KIT berisi:
20 Panel Urin System Plus
1 buku intruksi
1 formulir hasil test

20 Vial Medium Suspensi (7ml/vial)


20 Vial Larutan Phisiologi (4,5ml/vial)

Item-Item yang diperlukan tidak ada dalam kit:


Slide Glass dan penutupnya
Macam-macem peralatan lab
mikrobiologi

Mikroskop

CONFIGURASI panel
Sumur
HITUNG TOTAL BAKTERI SEMI KUANTITITATIF
1-GR+
Signifikan (105 < CFU/ml < 106
2-GR++
Jumlah Nyata (CFU/ml > 106)
Sumur
IDENTIFIKASI Presumptif
3-ESC
Eschericia coli
4-PRO
Proteus spp. / Providencia spp.
5-PSE
Pseudomonas spp.
6-KES
KES Group (Klebsiella, Enterobacter, Serratia)
7-STR
Enterococcus spp.
8-STA
Staphylococcus aureus
9-CAN
Candida spp
Sumur
UJI KEPEKAAN ANTIBIOTIK
10-AK
Amikacin -32ug/mL
11-CN
Gentamycin 8 ug/mL
12-TOB
Tobramycin 8 ug/mL
13-TZP
Piperacillin-Tazobactam 128/4 ug/mL
14 FOZ
Fosfomycin 200 ug/mL
15-CFP
Cefoperazone 64 ug/mL
16-CTX
Cefotaxime 64 ug/mL
17-CAZ
Ceftazidime 32 ug/mL
18-AMS
Ampicillin / Sulbactam 32/16 ug/mL
19-NA
Nalidixic Acid 32 ug/mL
20-CIP
Ciprofloxacin 4 ug/mL
21-LEV
Levofloxacin 8 ug/mL

22-AUG
Amoxycillin/Clavulanic Avid 32/16 ug/mL
23-SXT
Co-trimoxazole 8 ug/mL
24-C
Control pertumbuhan untuk uji kepekaan antibiotik
PRINSIP METODA
URIN SYSTEM Plus memungkinkan perkiraan simultan jumlah total bacteri
dengan kriteria semi-kuantitatif, identifikasi presumtif, dan pengujian kepekaan
antibiotik dari kuman urin secara langsung dari sampel urin. Ini berarti hasil
analisa bisa didapatkan hanya dalam waktu 18 24 Jam
Penentuan secara semi kuantitatif total bakteri dari sampel dilakukan
berdasar pada pertumbuhan mikroba pada media kultur yang
mengandung indikator pertumbuhan spesifik pada sumur 1-GR+ dan 2GR++.
Identifikasi persumtif berdasarkan karakteristik pertumbuhan bakteri pada
media yang mengandung substrat tertentu untuk masing mikroba pada
sumur 3-ESC sampai 9-CAN
Uji Kepekaan antibiotik diperoleh berdasarkan pertumbuhan atau
penghambatan mikroba dalam media yang mengandung antibiotik dan
dengan petunjuk indikator yang ada dalam sumur dari 10-AK sampai 23SXT. Sumur 24-C tidak mengandung antibiotik tetapi hanya media kultur
dan indikator saja. Itu digunakan untuk kontrol pertumbuhan dalam
perkiraan uji kepekaan antibiotik.
KOMPOSISI
1-GR+
2-GR++
3-ESC
4-PRO
5-PSE
6-KES
7-STR
8-STA
9-CAN
10-AK
11-CN
12-TOB
13-TZP
14 FOZ
15-CFP
16-CTX
17-CAZ
18-AMS
19-NA
20-CIP
21-LEV
22-AUG
23-SXT
24-C

Media kultur untuk penghitungan total bacteri secara semi


kuantitatif
Media kultur untuk penghitungan total bacteri secara semi
kuantitatif
Media Kultur untuk penentuan Escherichia Coli
Media Kultur untuk penentuan Proteus spp./ Providincia spp.
Media Kultur untuk penentuan Pseudomonas spp
Media Kultur untuk penentuan pertumbuhan grup mikroba KES
(Klebsiella spp., Enterobacter spp, Serratia Spp.)
Media Kultur untuk penentuan Enterococcus spp.
Media Kultur untuk penentuan Staphylococcus aureus
Media Kultur untuk penentuan Candida spp.
Media kultur dengan Amikacin 32 ug/mL
Media kultur dengan Gentamycin 8 ug/mL
Media kultur dengan Tobramycin 8 ug/mL
Media kultur dengan Piperacillin-Tazobactam 128/4 ug/mL
Media kultur dengan Fosfomycin 200 ug/mL
Media kultur dengan Cefoperazone 64 ug/mL
Media kultur dengan Cefotaxime 64 ug/mL
Media kultur dengan Ceftazidime 32 ug/mL
Media kultur dengan Ampicillin/Sulbactam 32/16 ug/mL
Media kultur dengan Nalidixic acid 32 ug/mL
Media kultur dengan Ciprofloxacin 4 ug/mL
Media kultur dengan Levofloxacin 8 ug/mL
Media kultur dengan Amoxicillin / Clavulanic acid 32/16 ug/mL
Media kultur dengan Co-trimoxazole 8 ug/mL
Media kultur tanpa antibiotik

Media Suspensi (g/L): Mueller Hinton Broth 21g; Yeast extract 5g; Beef Peptone 3
g; Glucose 2g; Distilled water 100mL; pH 6.8+0.2
Koleksi dan Konservasi Sampel
Ambil sampel urin secara aseptis dalam tabung steril sedikitnya 6 jam setelah
kencing sebelumnya. Dalam berbagai hal ini merupakan cara terbaik dari pada
mendapatkan sampel urin pertama dipagi hari.
Sampel Urin harus dikirim ke lab untuk inokulasi pada Urin System Plus segera
mungkin. Jika tidak, simpan sampel pada refrigerator pada suhu 2 8 C
maksimal selama 24 Jam. Sampel urin yang menggunakan Tabung steril dari
pasaran yang mengandung preservative tak bisa diproses dalam waktu singkat.
Jika tabung jenis ini digunakan, maka seharusnya mengikuti prosedur yang
diberikan oleh pabrikan tabung tersebut.
Sampel Urin harus diambil sebelum diberikan antibiotik kepada pasien atau
paling tidak 48 jam setelah pemberian antibiotik terakhir.

Prosedur
1) Persiapan sampel
a. Uji endapan urin menggunakan microscope untuk menentukan
apakah ada sejumlah microba secara signifikan.
b. Tambahakan 0,5 ml urin ke vial larutan Psisiologis dalam Kit
(Suspension A)
c. Tambahkan 0,2 ml Suspensi A ke dalam Vial Medium Suspensi yang
ada dalam Kit (Suspensi B)
2) INOKULASI
a. Ambil 1 panel (terdiri dari 2 panel dalam satu bungkus) dan biarkan
pada suhu kamar beberapa saat.
b. Tulis Nama pasien dan tangal pengujian pada tutup Panel tersebut.
Kmd buka tutupnya
c. Pipet 0,2 mL (4 tetes) Suspensi A ke masing masing sumur dari 1
sampai 9
d. Pipet 0,2 mL (4 tetes) Suspensi B ke dalam masing masing sumur
10 sampai 24
e. Tutup panel dan inkubasikan pada suhu 36+1 selama 18-24 jam
Interpretasi Hasil
Pada akhir inkubasi, amati perubahan warna pada setiap sumur dan
interpretasikan sesuai tabel 3 berikut. Sumur control (24-C) harus positiv
(kuning). Jika negative (biru atau coklat abu-abu), maka jumlah signifikan total
bakteri yang dimasukkan harus di cek, Jika ia signifikan atau sangat signifikan,
pengujian harus diulang menggunakan panel yang baru.
Catatan: Formulir Hasil Pengujian bisa difoto kopi sesuai kebutuhan.

Tabel 3
Sumu
r

HITUNG TOTAL BAKTERI


SEMI KUANTITITATIF

1GR+
2GR++
Sumu
r
3-ESC

Signifikan (105 < CFU/ml <


106
Jumlah Nyata (CFU/ml >
106)
IDENTIFIKASI Presumptif
Eschericia coli

biru

4-PRO
5-PSE
6-KES

Proteus spp. / Providencia spp.


Pseudomonas spp.
KES Group (Klebsiella, Enterobacter,
Serratia)
Enterococcus spp.
Staphylococcus aureus
Candida spp
UJI KEPEKAAN ANTIBIOTIK

Coklat
Hijau keruh
kuning

7-STR
8-STA
9-CAN
Sumu
r
10-AK
11-CN
12TOB
13TZP
14
FOZ
15CFP
16CTX
17CAZ
18AMS
19-NA
20CIP
21LEV
22AUG
23SXT
Sumu
r

Warna Sumur
Reaksi positif

Reaksi
negatif
Biru

Kuning
Kuning

Biru

Abu-abu
Merah
Kuning
Kuning biru
Ungu

Amikacin -32ug/mL
Gentamycin 8 ug/mL
Tobramycin 8 ug/mL

hitam
kuning
Hitam bawah Kuning
kuning
Hijau
Warna Sumur
S
I
R
biru
abu-abu kuning
biru
abu-abu kuning
biru
abu-abu kuning

Piperacillin-Tazobactam 128/4 ug/mL

biru

abu-abu

kuning

Fosfomycin 200 ug/mL

biru

abu-abu

kuning

Cefoperazone 64 ug/mL

biru

abu-abu

kuning

Cefotaxime 64 ug/mL

biru

abu-abu

kuning

Ceftazidime 32 ug/mL

biru

abu-abu

kuning

Ampicillin / Sulbactam 32/16 ug/mL

biru

abu-abu

kuning

Nalidixic Acid 32 ug/mL


Ciprofloxacin 4 ug/mL

biru
biru

abu-abu
abu-abu

kuning
kuning

Levofloxacin 8 ug/mL

biru

abu-abu

kuning

Amoxycillin/Clavulanic Avid 32/16 ug/mL

biru

abu-abu

kuning

Co-trimoxazole 8 ug/mL

biru

abu-abu

kuning

Kontrol Pertumbuhan
Positif

Warna Sumur
Negatif

24-C

Control pertumbuhan untuk uji


kepekaan antibiotik

Kuning

Biru-coklat

Kontrol Kualitas
Setiap batch URIN SYSTEM Plus dikontrol mengunakan strain bacteria reference
pada konsentrasi 104, 105, 106 CFU/mL sebagai berikut:
Escerichia coli

ATCC 25922

Proteus mirabilis

ATCC 25933

Candida albicans

ATCC 10231

Pseudomonas aeruginosa
27853
Klebsiella pneumonie

Staphilococcus aureus
25923
Enterococcus faecalis
19433
Enterococcus faecalis
29212

ATCC
ATCC
ATCC

ATCC
ATCC 13883

Faktor-faktor yang mungkin menyebabkan invalidnya hasil pengujian


Inokulum yang kurang standar, material clinis yang tidak sesuai, mengunakan
Panel ataupun reagent tambahan yang kedaluarsa, suhu dan waktu inkubasi
yang tidak sesuai.
Batasan dan peringatan
Untuk udentifikasi yang benar-benar definitif, diperlukan uji konfirmasi
biochemicals.
PERFORMA
Hasil yang diperoleh dari URIN SYSTEM Plus sesuai dengan yang dihasilkan
dengan URITEST N dipslide (500232, 51023) dan uji biochemical untuk
konfirmasi identifikasi mikroba.
Hasil uji kepekaan antibiotik yang diperoleh dari URIN SYSTEM Plus sesuai
dengan yang diperoleh dengan menggunakan metode diffusi radial Bauer et al.
Yang direkomendasikan oleh FDA dan dari NCCLS USA (CLSI)
Aplikasi statistik Wilcoxon non parametric menunjukkan 2 grup nilai not
significanly discondant; P = 0.0615. Enterococcus spp diisolasi lebih sering
menggunakan URIN SYSTEM Plus daripada mmenggunakan URITEST N
PERHATIAN
Produk URIN SYSTEM Plus, tidak diklasifikasikan sebagai produk yang berbahaya
menurut undang-unfnd saat ini, atau tidak mengandung zat-zat yang
membahayakan dalam konsentrasi lebih besar dari 1%. Sehingga tidak
memerlukan safety data Sheet. URIN System Plus adalah alat yang disposable
untuk dipergunakan pada diagnostik invitro. Dipersyaratkan digunakan pada

lingkungan profesional dan harus digunakan dilaboratorium oleh analis yang


sudah terlatih, menggunakan sistem aseptis dan metoda keamanan yang sesuai
untuk menggunakan organisme patogen.
PENYIMPANAN
Simpan pada suhu 2 8 C dalam original packaging. Jauhkan dari sumber2
panas dan perubahan temperatur yang besar. Pada kondisi ini produk dapat
tahan sampai ED yang tertera pada label. Jangan gunakan melebihi tangal
tersebut. Buang jika terdapat tanda-tanda perubahan
PEMBUANGAN PANEL yang sudah Dipakai
Setelah menggunakan URIS System dan Material yang contak dengannya harus
dikontaminasi dan dibuang sesuai teknik yang digunakan dalam laboratorium
untuk mendekontaminasi dan membuang material yang potensial terinfeksi.

Anda mungkin juga menyukai