Anda di halaman 1dari 1

DOSEN : DR. IR.

HARDI UTOMO, MS

Land Use

Perletakan signage cukup banyak dan tertata


dengan baik.
Open gate pada bagian depan kawasan
menjadikan identitas dari kawasan Pakuwon
City.
Terdapat beberapa papan promosi.
Pada tiap nodes yang ada, terdapat papan
petunjuk arah jalan.

Kawasan Laguna Pakuwon City, lahannya memiliki fungsi


sebagai area blok perumahan.
Pakuwon City merupakan kawasan modern, yang
berdekatan dengan pantai Laguna.
Perumahan ini dilengkapi dengan beberapa fasilitas,
seperti adanya sekolah, tempat beribadah, dan juga
tempat perbelanjaan.

Building Form & Massing

Memiliki ruang terbuka yang cukup


bagus.
Jalan primer, jalan sekunder memiliki
jalan yang cukup lebar.
Pada tiap sudut jalan diberikan area
taman terbuka.
RTH dapat berupa nodes.
Terdapat aliran sungai yang berasal
dari laut, karena Pakuwon City terletak
dekat dari pantai kenjeran.
Pada area taman dilengkapi street
furniture agar menciptakan suasana
rindang.
Dalam taman-taman dilengkapi gazebo
ataupun selasar.

Pedestrian Ways

Variasi bentuk bangunan didominan dengan bentuk


minimalis dan bentuk klasik Romawi, baik bangunan
perumahan dan komersil.
Ketinggian bangunan rata-rata 2 lantai dengan luas
200m.
Dengan ketinggian dan luas menyesuaikan dari fungsi
lahan ini, yaitu sebagai perumahan elite.

Pola sirkulasi yang teratur.

Sistem sirkulasi secara cluster.


Sehingga, dengan sistem jalan seperti ini, maka arus
sirkulasi yang ada tidak terdapat kemacetan.

Perparkiran dibagi menjadi dua jenis, yaitu tempat parkir


khusus (di dalam bangunan) dan tempat parkir yang
berada di pinggir bangunan.
Dipertujukan agar tidak mengganggu kegiatan di sekitar
kawasan tersebut.

HAMID SHIRVANI & KEVIN LYNCH

Activity Support

Edge

Pedestr ian wa ys lebih banyak


difungsikan sebagai penghubung
antara area komersial.
Pada ruang luar terdapat area jalan
setapak difungsikan untuk
menghubungkan area privasi.
Jalan setapak pada area taman
dimanfaatkan sebagai jogging track.

Preservation

Perlindungan untuk kawasan Pakuwon


City dilakukan pada bagian taman yang
merupakan ciri khas akan banyaknya
area open space.

Kawasan Pakuwon City terdapat empat tepian (edge):


gerbang Pakuwon City
pantai Laguna
kecamatan Kalisari
kecamatan Sukolilo.
Pantai Laguna adalah bagian edge yang utama sebagai identitas.

District

Fasilitas-fasilitas penunjang seperti: area


perniagaan, area pusat kuliner, area
pendidikan, area religi, dan area hunian
apartement.
Area perniagaan dan kuliner (publik)
diletakkan
dekat dengan pintu utama
Pakuwon City yaitu terletak didekat kantor
pengelola.
Area pendidikan diletakkan tidak jauh dari
perniagaan.

Paths

Circulation & Parking

DEANALOVA ARTAN V (052001400037)


DHIYA MIFTAAH U
(052001400039)
GLADIS ISTIQOMAH SP (052001400053)

Signage

Open Space

ANGGOTA KELOMPOK :

Evaluasi Kawasan Permukiman Pakuwon City

TEORI PERMUKIMAN PERKOTAAN

Garis warna biru jalan primer dimulai dari open


gate kawasan Pakuwon City sampan dengan
komplek hunian Palm Beach. Garis warna ungu
a d a l a h j a l a n s e k u n d e r, g a r i s t e r s e b u t
menghubungkan area hypermarket menuju
kompleks Sandiego dan Sanantonio. Jalan tersier
pada garis warna kuning merupakan jalan ke
setiap kompleks perumahan yang berada
dikawasan Laguna.

https://arsadvent.wordpress.com/author/pcarskot/page/3/

Kawasan perdagangan banyak diletakkan pada depan jalan primer, yaitu


terdapat FoodFestival, Pakuwon Town Square, ruko, kantor pengelola,
ballroom, dan pom bensin. Kawasan pendidikan juga terdapat pada
kawasan Pakuwon City, yang letaknya berada pada jalan sekunder dan
juga ada yang terletak pada jalan tersier.

Landmark

Ukuran skala tiap landmark Pakuwon city sesuai dengan lebar jalan dalam
komplek kawasan ini. Konsep dalam landmark ini menyesuaikan kondisi
lingkungan dalam kawasan, letak komplek Palm Beach dekat dengan
pantai, maka bentukan serta elemen pendukungnya mencerminkan suasana
dari pantai. Sehingga, open gate tersebut selain berfungsi sebagai
landmark juga berfungsi sebagai identitas terhadap komplek hunian Palm
Beach.

Nodes
Setiap nodes yang dimiliki merupakan titik
pusat dari bertemunya beberapa cabang
jalan, sehingga nodes yang ada dalam
Pakuwon City bersifat radial (memusat).

Anda mungkin juga menyukai