Anda di halaman 1dari 17

LATIH UN Prog.

IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com

4. LOGIKA MATEMATIKA
A. Negasi (Ingkaran)
Negasi adalah pengingkaran terhadap nilai kebenaran suatu pernyataan. ~ p : tidak p
p
B
S

~p
S
B

B. Operator Logika
1) Konjungsi adalah penggabungan dua pernyataan atau lebih dengan operator dan.
p q : p dan q
2) Disjungsi adalah penggabungan dua pernyataan atau lebih dengan operator atau.
p q : p atau q
3) Implikasi adalah penggabungan dua pernyataan dengan operator Jika , maka .
p q : Jika p maka q

4) Biimplikasi adalah penggabungan dua pernyataan dengan operator jika dan hanya jika
p q : p jika dan hanya jika q

C. Nilai Kebenaran Konjungsi, Disjungsi, Implikasi, dan Biimplikasi


premis 1 premis 2
P
B
B
S
S

q
B
S
B
S

konjungs
i
pq
B
S
S
S

disjungs
i
pq
B
B
B
S

implikasi

biimplikasi

pq
B
S
B
B

pq
B
S
S
B

Kesimpulan: perhatikan nilai kebenaran yang tercetak tebal


1) Konjungsi akan bernilai benar (B), jika kedua premis benar,
2) Disjungsi akan bernilai salah (S), jika kedua premis salah
3) Implikasi akan bernilai salah (S), jika premis sebelah kiri benar (B) dan kanan salah (S)
4) Biimimplikasi akan bernilai benar (B), jika premis kiri dan kanan kembar
SOAL
1. UN 2011 IPS PAKET 12
Nilai kebenaran pernyataan majemuk
(~pq) ~q, pada tabel berikut adalah
p
q
(~pq) ~q
B
B

B
S

S
B

S
S

a. S B S B
b. B B B S
c. B S B B
d. BB B B
e. B B S S
Jawab : d

PENYELESAIAN

49 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com

SOAL
2. UN 2011 IPS PAKET 46
Nilai kebenaran dari pernyatan majemuk
yang dinyatakan dengan (~p q) ~q,
pada tabel berikut adalah
p
q
(~p q) ~q
B
B

B
S

S
B

S
S

a. B B S S
b. B S S S
c. B B S B
d. B S B B
e. S B B B
Jawab : d
3. UN 2010 IPS PAKET A/B
Nilai kebenaran yang tepat untuk pernyataan
(p q) ~p, pada tabel berikut adalah
p
q
(p q) ~p
B
B

B
S

S
B

S
S

a. SBSB
d. SBBB
b. SSSB
e. BBBB
c. SSBB
Jawab : d

PENYELESAIAN

4. UN 2009 IPS PAKET A/B


Nilai kebenaran yang tepat untuk pernyataan
(p~q) q, pada tabel berikut adalah
p q (p~q) q
a. SSSS
b. BSSS
B B

c. BBSS
B S

d. SSBB
S B

e. BBBS
S S

Jawab : b
5. UN 2008 IPS PAKET A/B
Jika ~p menyatakan negasi dari pernyataan
p, dengan ~p bernilai benar dan q bernilai
salah, maka pernyataan berikut bernilai
benar adalah
a.
(~p ~ q) q
b.
(p q) q
c.
(~p q) p
d.
(p q) p
e.
(~p q) p
Jawab : e

50 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com

D. Konvers, Invers, dan Kontraposisi


Bila terdapat bentuk implikasi p q, maka diperoleh tiga pengembangannya sebagai berikut:
Implikasi
Invers
Konvers Kontraposisi
pq
~p~q qp
~q~p
Kesimpulan yang dapat diambil adalah:
1) invers adalah negasi dari implikasi
2) konvers adalah kebalikan dari implikasi
3) kontraposisi adalah implikasi yang dibalik dan dinegasi
E. Pernyataan-Pernyataan yang Equivalen
1) implikasi kontraposisi
:pq~q~p
2) konvers invers
:qp~p~q
3) ~(p q) ~ p ~ q
: ingkaran dari konjungsi
4) ~(p q) ~ p ~ q
: ingkaran dari disjungsi
5) ~(p q) p ~ q
: ingkaran dari implikasi
6) p q
~pq
7) ~(p q) (p ~ q) (q ~ p) : ingkaran dari biimplikasi
F. Kuantor Universal dan Kuantor Eksistensial
Kuantor Universal adalah suatu pernyataan yang berlaku untuk umum, notasinya x dibaca
untuk semua nilai x

Kuantor Eksistensial adalah suatu pernyataan yang berlaku secara khusus, notasinya x
dibaca ada nilai x atau beberapa nilai x

Ingkaran dari pernyataan berkuantor


1)
~(x) (~x)
2)
~(x) (~x)

SOAL
1. UN 2008 BAHASA PAKET A/B
Negasi dari pernyatan : Toni tidak rajin
belajar. adalah
a. Toni lulus ujian
b. Toni tidak malas
c. Toni rajin belajar dan lulus ujian
d. Toni rajin belajar
e. Toni pandai
Jawab : d
2. UN 2009 IPS PAKET A/B
Ingkaran dari pernyataan beberapa siswa
memakai kacamata adalah
a. Beberapa
siswa
tidak
memekai
kacamata
b. Semua siswa memakai kacamata
c. Ada siswa tidak memakai kacamata
d. Tidak benar semua siswa memakai
kacamata
e. Semua siswa tidak memakai kacamata

PENYELESAIAN

51 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com
Jawab : e
SOAL
3. UN 2011 IPS PAKET 12
Ingkaran dari pernyataan: 18 habis dibagi 2 atau
9 adalah
a. 18 tidak habis dibagi 2 dan tidak habis dibagi 9
b. 18 tidak habis dibagi 2 dan 9
c. 18 tidak habis dibagi 2 dan habis dibagi 9
d. 2 dan 9 membagi habis 18
e. 18 tidak habis dibagi
Jawab : B
4. UN 2011 IPS PAKET 46
Negasi dari pernyataan Ani senang bernyanyi
dan tidak senang olah raga, adalah
a. Ani tidak senang bernyanyi tetapi senang olah
raga
b. Ani senang bernyanyi juga senang olah raga
c. Ani tidak senang bernyanyi atau tidak senang
olah raga
d. Ani tidak senang bernyanyi atau senang olah
raga
e. Ani senang bernyanyi atau tidak senang olah
raga
Jawab : d
5. UN 2008 IPS PAKET A/B
Negasi dari pernyataan: Permintaan terhadap
sebuah produk tinggi dan harga barang naik,
adalah
a. Permintaan terhadap sebuah produk tinggi
atau harga barang naik.
b. Permintaan terhadap sebuah produk tidak
tinggi atau harga barang naik.
c. Permintaan terhadap sebuah produk tinggi
dan harga barang tidak naik.
d. Permintaan terhadap sebuah produk tidak
tinggi dan harga barang tidak naik.
e. Permintaan terhadap sebuah produk tidak
tinggi atau harga barang tidak naik.
Jawab : e
6. UN 2010 IPS PAKET A
Negasi dari pernyataan Jika Ali seorang pelajar
SMA, maka ia mempunyai kartu pelajar. Adalah

a. Jika Ali bukan seorang pelajar SMA, maka ia


tidak mempunyai kartu pelajar
b. Jika Ali mempunyai kartu pelajar, maka ia
seorang pelajar SMA
c. Jika Ali seorang pelajar SMA, maka ia tidak
mempunyai kartu pelajar
d. Ali seorang pelajar SMA dan ia tidak
mempunyai kartu pelajar
e. Ali seorang pelajar SMA atau ia tidak

PENYELESAIAN

52 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com
mempunyai kartu pelajar
Jawab : d
SOAL
7. UN 2010 IPS PAKET B
Negasi dari pernyataan Jika ulangan tidak
jadi maka semua murid bersuka ria adalah

a. Ulangan tidak jadi dan semua murid tidak


bersuka ria
b. Ulangan tidak jadi dan semua murid
bersuka ria
c. Ulangan tidak jadi dan ada murid tidak
bersuka ria
d. Ulangan jadi dan semua murid bersuka ria
e. Ulangan jadi dan semua murid tidak
bersuka ria
Jawab : c
8. UN 2011 BAHASA PAKET 12
Negasi dari pernyataan Jika Prabu
mendapatkan nilai jelek maka ia tidak
mendapatkan uang saku, adalah
a. Jika tidak Prabu mendapatkan nilai jelek
maka ia mendapatkan uang saku
b. Jika Prabu mendapatkan nilai jelek maka
ia tidak mendapatkan uang saku
c. Prabu tidak mendapatkan nilai jelek atau
ia mendapatkan uang saku
d. Prabu tidak mendapatkan nilai jelek dan ia
mendapatkan uang saku
e. Prabu mendapatkan nilai jelek tetapi ia
mendapatkan uang saku
Jawab : e
9. UN 2010 BAHASA PAKET A/B
Ingkaran dari pernyataan Jika saya lulus
SMA maka saya melanjutkan ke jurusan
bahasa adalah
a. Jika saya tidak lulus SMA maka saya tidak
melanjutkan ke jurusan bahasa
b. Jika saya lulus SMA maka saya tidak
melanjutkan ke jurusan bahasa
c. Jika saya melanjutkan ke jurusan bahasa
maka saya lulus SMA
d. Saya lulus SMA dan saya tidak
melanjutkan ke jurusan bahasa
e. Saya tidak lulus SMA dan saya tidak
melanjutkan ke jurusan bahasa
Jawab : d

PENYELESAIAN

53 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com

SOAL
10. UN 2009 BAHASA PAKET A/B
Ingkaran dari pernyataan Jika air laut
pasang, maka nelayan gelisah adalah
a.
Air laut tidak pasang, dan
nelayan tidak gelisah
b.
Air laut pasang, dan nelayan
gelisah
c.
Air laut pasang, tetapi
nelayan gelisah
d.
Air laut pasang, dan tidak
ada nelayan gelisah
e.
Air laut pasang, tetapi
nelayan tidak gelisah
Jawab : e
11. UN 2011 BAHASA PAKET 12
Pernyataan yang ekuivalen dari pernyataan
Jika Ino seorang atlit maka Ino tidak
merokok adalah
a. Jika Ino merokok maka Ino seorang atlit
b. Jika Ino tidak merokok maka Ino bukan
atlit
c. Ino seorang atlit dan Ino merokok
d. Ino seorang atlit atau Ino merokok
e. Ino bukan seorang atlit atau Ino tidak
merokok
Jawab : e
12. UN 2010 BAHASA PAKET A/B
Pernyataan
yang
ekuivalen
dengan
pernyataan Jika ibu pergi maka adik
menangis adalah
a. Jika ibu tidak pergi maka adik menangis
b. Jika ibu pergi maka adik tidak menangis
c. Jika ibu tidak pergi maka adik tidak
menangis
d. Jika adik menangis maka ibu pergi
e. Jika adik tidak menangis maka ibu tidak
pergi
Jawab : e
13. UN 2009 BAHASA PAKET A/B
Pernyataan yang ekivalen dengan Jika harga
BBM naik maka semua mahasiswa
demonstrasi adalah
a. Jika harga BBM tidak naik maka ada
mahasiswa yang tidak demonstrasi
b. Jika harga BBM tidak naik maka semua
mahasiswa tidak demonstrasi
c. Jika beberapa
mahasiswa
tidak
demonstrasi maka harga BBM naik
d. Jika semua mahasiswa demonstrasi
maka harga BBM naik
e. Jika ada mahasiswa yang tidak

PENYELESAIAN

54 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com
demonstrasi maka harga BBM tidak
naik.
Jawab : e
G. Penarikan Kesimpulan
Jenis penarikan kesimpulan ada 3 yaitu:
1) Modus Ponens
(MP)
p q : premis 1
p
: premis 2
q : kesimpulan

2) Modus Tollens
(MT)
p q : premis 1
~q
: premis 2
: kesimpulan
~p

SOAL
1. UN 2008 BAHASA PAKET A/B
Penarikan kesimpulan yang sah dari premispremis yang dinyatakan dalam bentuk lambang
berikut.
(1) : p q
adalah
(2) : ~ p
a. p
d. ~q
b. ~p
e. p q
c. q
Jawab : q
2. UN 2008 BAHASA PAKET A/B
Diberikan pernyataan sebagai berikut:
a.
Jika Ali menguasai bahasa asing maka
Ali mengililingi dunia.
b.
Ali menguasai bahasa asing

3) Silogisme
p q : premis 1
: premis 2
qr
p r : kesimpulan
PENYELESAIAN

Kesimpulan dari dua pernyataan di atasa adalah

a.
Ali menguasai bahasa asing
b.
Ali tidak menguasai bahasa asing
c.
Ali mengelilingi dunia
d.
Ali menguasai bahasa asing dan Ali
mengelilingi dunia
e.
Ali tidak menguasai bahasa asing dan Ali
mengelilingi dunia
Jawab : c
3. UN 2011 IPS PAKET 12
Diketahui premis-premis:
(1) Jika semua warga negara membayar pajak,
maka banyak fasilitas umum dapat dibangun
(2) Tidak banyak fasilitas umum dapat dibangun
Kesimpulan yang sah dari kedua premis di atas
adalah .
a. Semua warga negara tidak membayar pajak
b. Ada warga negara tidak membayar pajak
c. Semua warga negara membayar pajak
d. Semua warga negara membayar pajak dan
tidak banyak fasilitas umum dapat dibangun
e. Semua warga negara tidak membayar pajak
atau banyak fasilitas umum dapat dibangun

55 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com
Jawab : b
SOAL
4. UN 2011 IPS PAKET 46
Diketahui premis-premis berikut:
Premis 1 : Jika semua harta benda Andi
terbawa banjir, maka ia menderita
Premis 2 : Andi tidak menderita
Kesimpulan yang sah dari premis-premis
tersebut adalah .
a. Semua harta benda Andi tidak terbawa
banjir
b. Ada harta benda Andi yang terbawa banjir
c. Semua harta benda Andi terbawa banjir
d. Ada harta benda Andi yang tidak terbawa
banjir
e. Tidak ada banjir
Jawab : d
5. UN 2010 IPS PAKET A
Diketahui premis-premis:
Premis 1 : Jika guru matematika tidak datang
maka semua siswa senang
Premis 2 : Ada siswa yang tidak senang
Kesimpulan yang sah dari premis-premis di
atas adalah .
a. Guru matematika tidak datang
b. Semua siswa senang
c. Guru matematika senang
d. Guru matematika datang
e. Ada siswa yang tidak senang

PENYELESAIAN

Jawab : d
6. UN 2010 IPS PAKET B
Diketahui premis-premis berikut:
Premis 1 : Jika Rini naik kelas dan ranking
satu maka ia berlibur di Bali
Premis 2 : Rini tidak berlibur di bali
Kesimpulan yang sah adalah .
a. Rini naik kelas dan tidak ranking satu
b. Rini naik kelas maupun ranking satu
c. Rini naik kelas atau tidak ranking satu
d. Rini tidak naik kelas atau tidak ranking
satu
e. Rini tidak naik kelas tetapi tidak ranking
satu
Jawab : d

56 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com
SOAL
7. UN 2009 IPS PAKET A/B
Diketahui :
Premis 1: Jika Siti Rajin belajar maka ia
lulus ujian.
Premis 2: Jika Siti lulus ujian maka ayah
membelikan sepeda.
Kesimpulan dari kedua argumentasi di atas
adalah
a. Jika Siti tidak rajin belajar maka ayah
tidak membelikan sepeda
b. Jika Siti rajin belajar maka ayah
membelikan sepeda
c. Jika Siti rajin belajar maka ayah tidak
membelikan sepeda
d. Jika Siti tidak rajin belajar maka ayah
membelikan sepeda
e. Jika ayah membelikan sepeda , maka
Siti rajin belajar
Jawab : b
8. UN 2008 IPS PAKET A/B
Perhatikan premis-premis berikut ini :
1. Jika Mariam rajin belajar, maka ia pandai
2. Jika Mariam pandai, maka ia lulus SPMB
Kesimpulan yang sah dari premis di atas
adalah
a. Mariam rajin belajar tetapi tidak pandai
b. Mariam rajin belajar dan lulus SPMB
c. Mariam pandai dan lulus SPMB
d. Mariam tidak pandai
e. Jika Mariam rajin belajar, maka ia lulus
SPMB
Jawab : e
9. UN 2011 BAHASA PAKET 12
Perhatikan premis berikut!
Premis 1 : Jika Antok sakit paru-paru maka
ia seorang perokok
Premis 2 : Antok bukan seorang perokok
atau ia bukan seorang atlit
Kesimpulan yang sah dari premis di atas
adalah
a. Jika Antok bukan perokok maka ia tidak
sakit paru-paru
b. Jika Antok seorang perokok maka ia
bukan seorang atlit
c. Jika Antok sakit paru-paru maka ia bukan
seorang atlit
d. Jika Antok bukan seorang atlit maka ia
perokok
e. Jika Antok seorang atlit atau Ino tidak
merokok
Jawab : c

PENYELESAIAN

57 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com
SOAL
10. UN 2010 BAHASA PAKET A/B
Diketahui premis-premis berikut:
Premis 1 : Jika Doni lulus ujian maka ia
mendapat hadiah
Premis 2 : Jika Doni mendapat hadiah maka
ia bahagia
Penarikan kesimpulan yang sah dari premispremis tersebut adalah
a. Jika Doni tidak lulus ujian maka ia tidak
mendapat hadiah
b. Jika Doni bahagia maka ia lulus ujian
c. Jika Doni bahagia maka ia mendapat
hadiah
d. Jika Doni lulus ujian maka ia bahagia
e. Jika Doni tidak mendapat hadiah maka ia
tidak bahagia
Jawab : d
11. UN 2009 BAHASA PAKET A/B
Diketahui ;
Premis 1 : Jika hujan deras maka lapangan
banjir
Premis 2 : jika lapangan banjir maka kita
tidak main bola.

PENYELESAIAN

Dari kedua premis tersebut dapat ditarik


kesimpulan yang sah adalah
a. Jika hujan deras maka kita boleh
bermain bola
b. Jika hujan deras maka kita tidak bermain
bola
c. Jika lapangan banjir maka hujan deras
d. Jika lapangan tidak banjir maka tidak
hujan
e. Jika kita main bola maka lapangan tidak
banjir
Jawab : b

58 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com

1.

2.

3.

4.

5.

KUMPULAN SOAL INDIKATOR 1 UN 2011


Menentukan nilai kebenaran suatu pernyataan majemuk
Nilai kebenaran dari pernyatan majemuk yang
6. Diketahui pernyataan p bernilai benar, q bernilai
dinyatakan dengan (~p q) ~q, pada tabel
benar, dan r bernilai salah. Dari pernyataan
berikut adalah
tersebut dibuat pernyataan majemuk :
p Q (~p q) ~q
1). (p ~q) (p r)
B B

2). (p q) (p r)
B S

3). (~p q) (q ~r)


S B

Pernyataan majemuk yang bernilai benar


S S

adalah
a. BBSS
c. BBSB
e. SBBB
a. (1) saja
d. (1) dan (2)
b. BSSS
d. BSBB
b.
(2)
saja
e.(2) dan (3)
Nilai kebenaran pernyataan majemuk (~pq)
c.(3)
saja
~q, pada tabel berikut adalah
7. Diketahui pernyataan p , q , yang
p Q (~pq)
~q
mempunyai nilai kebenaran B(benar), dan
B B

S(salah). Nilai kebenaran dari pernyataan (p


B S

q) ~q adalah ... .
S B

a.BBBB
c.BBSS
E.
S S

SSSB
b.BBBS
d. SSBB
a. SBSB
c. BSBB
e. BBS
b. BBBS
d. BBBB
8. Nilai kebenaran yang tepat untuk pernyataan
Perhatikan tabel nilai kebenaran berikut
(p q) ~p, pada tabel berikut adalah
P
Q
~ p q
p
q
(p q) ~p
B
B
.......
B
B

B
S
.......
B
S

S
B
.......
S
B

S
S
.......
S
S

a. BBBB
c. BSBB
e. SSSB
a. SBSB
c. SSBB
e. BBBB
b. BBBS
d. SBBB
b.
SSSB
d.
SBBB
Perhatikan tabel berikut!
9. Nilai kebenaran yang tepat untuk pernyataan
p
q
(p q) (p ~q)
(p~q) q, pada tabel berikut adalah
B
B

p q (p~q) q
B
S

B B

S
B

B S

S
S

S
B

Nilai kebenaran pernyataan pada kolom ketiga


S
S

tabel tersebut, adalah .


a. SSSS
c. BBSS
e. BBBS
a. BBBB
c. SBSS
e. SSSS
b. BSSS
d. SSBB
b. SSBB
d. BSBS
10. Jika ~p menyatakan negasi dari pernyataan p,
Diketahui p dan q merupakan suatu
dengan ~p bernilai benar dan q bernilai salah,
pernyataan. Nilai kebenaran Pernyataan
maka pernyataan berikut bernilai benar adalah
tersebut B jika benar, dan S jika salah. Pada

tabel berikut, nilai kebenaran dari pernyataan


a. (~p ~ q) q
d. (p q) p
kolom ke -3, adalah ... .
p
q
p ~ q
b. (p q) q
e. (~p q) p
B
B
...
c. (~p q) p
B
S
...
11. Diberikan nilai kebenaran dari pernyataan ~p
S
B
...
dan q berturut-turut benar dan salah.
S
S
...
Pernyataan berikut yang bernilai benar
a. BBBB
c. SBBB
e. SBBS
adalah ...
b. BSBB
d. BSSS
a. (p q) p
d. (p q) ~p

59 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com
b. (p q) ~p
e. (~p q) q
c. (q ~p) q
12. Pernyataan berikut yang bernilai salah adalah
.
a.
Ada
bilangan prima yang habis dibagi 3 dan 1 +
3<4
b.
Segitig
a siku-siku mempunyai sudut yang
besarnnya 90 dan 1 bukan bilangan
prima
c.
Semua
bilangan prima habis dibagi 3 atau 23 dibagi
3 sisanya 2
d.
Jika 5
bukan bilangan prima maka semua bilangan
genap tidak habis dibagi 3
e.
Jika
jumlah dua bilangan ganjil merupakan
bilangan genap maka hasil kali dua bilangan
ganjil adalah ganjil

13. Diketahui: p pernyataan bernilai benar dan q


pernyataan bernilai salah. Implikasi di bawah
yang bernilai salah adalah ...
a. p ~q
c. q p
e. ~q ~p
b. ~p q
d. q ~p
14. Jika p dan q pada tiap-tiap pernyataan salah,
maka yang benar dari pernyataan di bawah ini
adalah
a. ~p q
c. p ~q
e. p q
b. p q
d. p q
15. Diketahui p merupakan pernyataan yang benar
dan q merupakan pernyataan yang bernilai
salah, maka di antara pernyataan di bawah ini
yang bernilai salah adalah ...
a. p q
c. ~p q
e. p ~q
b. p q
d. q p
16. Jika diketahui pernyataan p benar dan q salah,
maka pernyataan di bawah ini yang benar
adalah ...
a. p q
c. ~ p q
e. ~ p ~ q
b. ~ p q
d. ~ p q

60 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com

1.

2.

3.

4.

5.

KUMPULAN SOAL INDIKATOR 2 UN 2011


Menentukan ingkaran suatu pernyataan majemuk
Ingkaran dari pernyataan beberapa siswa
d. Ani tidak senang bernyanyi atau senang olah
memakai kacamata adalah
raga
a. Beberapa siswa tidak memekai kacamata
e. Ani senang bernyanyi atau tidak senang olah
b. Semua siswa memakai kacamata
raga
c. Ada siswa tidak memakai kacamata
6. Negasi dari pernyataan: Permintaan terhadap
d. Tidak benar semua siswa memakai
sebuah produk tinggi dan harga barang naik,
kacamata
adalah
e. Semua siswa tidak memakai kacamata
a. Permintaan terhadap sebuah produk tinggi
Ingkaran dari Semua bunga harum baunya
atau harga barang naik.
dan hijau daunnya adalah....
b. Permintaan terhadap sebuah produk tidak
a.
Tidak
tinggi atau harga barang naik.
semua bunga harum baunya dan hijau
c. Permintaan terhadap sebuah produk tinggi
daunnya
dan harga barang tidak naik.
b.
Semua
d. Permintaan terhadap sebuah produk tidak
bunga tidak harum baunya dan tidak hijau
tinggi dan harga barang tidak naik.
daunnya
e. Permintaan terhadap sebuah produk tidak
c.
Bebera
tinggi atau harga barang tidak naik.
pa bunga tidak harum baunya atau tidak
7. Negasi dari pernyataan Saya bukan pelajar
hijau daunnya
kelas XII IPS atau saya ikut Ujian Nasional
d.
Bebera
adalah ...
pa bunga tidak harum dan tidak hijau
a. jika saya pelajar kelas XII IPS maka saya
daunnya
ikut Ujian Nasional
e.
Ada
b. jika saya pelajar kelas XII IPS maka saya
bunga yang tidak harum dan tidak hijau
tidak ikut Ujian Nasional
daunnya
c. saya pelajar kelas XII IPS dan saya tidak
Ingkaran dari pernyataan: 18 habis dibagi 2
ikut Ujian Nasional
atau 9 adalah
d. saya bukan pelajar kelas XII IPS dan saya
a. 18 tidak habis dibagi 2 dan tidak habis dibagi
tidak ikut Ujian Nasional
9
e. saya tidak ikut Ujian Nasional jika dan
b. 18 tidak habis dibagi 2 dan 9
hanya jika saya bukan pelajar kelas XII IPS
c. 18 tidak habis dibagi 2 dan habis dibagi 9
8. Ingkaran dari pernyataan Harga BBM turun,
d. 2 dan 9 membagi habis 18
tetapi harga sembako tinggi adalah .
e. 18 tidak habis dibagi
a.
Harga BBM tinggi, dan harga
Negasi dari pernyataan Hari ini tidak hujan dan
sembako turun.
saya tidak membawa payung adalah
b.
Jika harga BBM turun, maka
a. Hari ini hujan tetapi saya tidak membawa
harga sembako rendah
payung
c.
Jika harga BBM tinggi maka
b. Hari ini tidak hujan tetapi saya membawa
harga sembako tinggi
payung
d.
Harga BBM tidak turun dan harga
c. Hari ini tidak hujan atau saya tidak
sembako tidak tinggi
membawa payung
e.
Harga BBM tidak turun atau harga
d. Hari ini hujan dan saya membawa payung
sembako tidak tinggi.
e. Hari ini hujan atau saya membawa payung
9. Negasi dari pernyataan Jika Prabu
Negasi dari pernyataan Ani senang bernyanyi
mendapatkan nilai jelek maka ia tidak
dan tidak senang olah raga, adalah
mendapatkan uang saku, adalah
a. Ani tidak senang bernyanyi tetapi senang
a. Jika tidak Prabu mendapatkan nilai jelek
olah raga
maka ia mendapatkan uang saku
b. Ani senang bernyanyi juga senang olah raga
b. Jika Prabu mendapatkan nilai jelek maka ia
c. Ani tidak senang bernyanyi atau tidak senang
tidak mendapatkan uang saku
olah raga
c. Prabu tidak mendapatkan nilai jelek atau ia
mendapatkan uang saku

61 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com

10.

11.

12.

13.

14.

d. Prabu tidak mendapatkan nilai jelek dan ia


mendapatkan uang saku
e. Prabu mendapatkan nilai jelek tetapi ia
mendapatkan uang saku
Negasi dari pernyataan Jika Tia belajar, maka
ia lulus adalah
a. Jika Tia lulus, maka ia belajar.
b. Jika Tia tidak lulus, maka ia tidak belajar.
c. Jika Tia tidak belajar, maka ia tidak lulus.
d. Tia belajar dan ia tidak lulus
e. Tia tidak belajar tetapi ia lulus.
Ingkaran dari pernyataan Jika saya lulus SMA
maka saya melanjutkan ke jurusan bahasa
adalah ....
a. Jika saya tidak lulus SMA maka saya tidak
melanjutkan ke jurusan bahasa
b. Jika saya lulus SMA maka saya tidak
melanjutkan ke jurusan bahasa
c. Jika saya melanjutkan ke jurusan bahasa
maka saya lulus SMA
d. Saya lulus SMA dan saya tidak
melanjutkan ke jurusan bahasa
e. Saya tidak lulus SMA dan saya tidak
melanjutkan ke jurusan bahasa
Ingkaran dari pernyataan Jika hari hujan maka
Lila tidak berangkat ke sekolah, adalah .
a. Jika hari hujan maka Lila berangkat ke
sekolah.
b. Jika hari tidak hujan maka Lila berangkat
ke sekolah
c. Jika Lila berangkat ke sekolah maka hari
tidak hujan
d. Hari hujan tetapi Lila berangkat ke sekolah
e. Hari tidak hujan dan Lila tidak berangkat ke
sekolah
Negasi dari pernyataan Jika Ali seorang
pelajar SMA, maka ia mempunyai kartu
pelajar. Adalah
a. Jika Ali bukan seorang pelajar SMA, maka
ia tidak mempunyai kartu pelajar
b. Jika Ali mempunyai kartu pelajar, maka ia
seorang pelajar SMA
c. Jika Ali seorang pelajar SMA, maka ia tidak
mempunyai kartu pelajar
d. Ali seorang pelajar SMA dan ia tidak
mempunyai kartu pelajar
e. Ali seorang pelajar SMA atau ia tidak
mempunyai kartu pelajar
Ingkaran dari pernyataan Jika harga
penawaran tinggi maka permintaan rendah
adalah .

a. Jika harga penawaran rendah maka


permintaan tinggi
b. Jika permintaan tinggi maka harga
penawaran rendah
c. Jika harga permintaan tinggi maka
penawaran rendah
d. Penawaran rendah dan permintaan tinggi
e. Harga penawaran tinggi tetapi permintaan
tinggi.
15. Tono menyatakan : "Jika ada guru yang tidak
hadir maka semua siswa sedih dan prihatin"
Ingkaran dari pernyataan Tono tersebut adalah
.
a.
Jika semua guru hadir maka ada siswa yang
tidak sedih dan prihatin"
b.
Jika semua siswa sedih dan prihatin maka ada
guru yang tidak hadir"
c.
Ada guru yang tidak hadir dan semua siswa
sedih dan prihatin"
d.
Ada guru yang tidak hadir dan ada siswa yang
tidak sedih dan tidak prihatin"
e.
Ada guru yang tidak hadir dan ada siswa yang
tidak sedih atau tidak prihatin"
16. Negasi dari pernyataan Jika ulangan tidak jadi
maka semua murid bersuka ria adalah
a. Ulangan tidak jadi dan semua murid tidak
bersuka ria
b. Ulangan tidak jadi dan semua murid
bersuka ria
c. Ulangan tidak jadi dan ada murid tidak
bersuka ria
d. Ulangan jadi dan semua murid bersuka ria
e. Ulangan jadi dan semua murid tidak
bersuka ria
17. Negasi dari pernyataan ~ (p q) adalah ... .
a.
( p
~q) ( q ~p)
b.
B.( ~p
~q) ( q p)
c.
( ~p
~q) ( q p)
d.
( ~p
~q) ( q p)
e.
( p
~q) ( q ~p)

62 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com

1.

2.

3.

4.

KUMPULAN SOAL INDIKATOR 3 UN 2011


Menentukan kesimpulan dari beberapa premis.
Penarikan kesimpulan yang sah dari premise.
Budi selalu membayar pajak
premis yang dinyatakan dalam bentuk lambang
berikut.
(1) : p q
adalah
(2) : ~ p
a. p
c. q
e. p q
b. ~p
d. ~q
5. Diketahui :
Diberikan pernyataan sebagai berikut:
Premis 1: Jika nilai tukar dolar Amerika
1) Jika Ali menguasai bahasa asing maka Ali
terhadap mata uang Rupiah naik
mengililingi dunia.
maka harga emas naik.
2) Ali menguasai bahasa asing
Premis
2:
Harga
emas tidak naik
Kesimpulan dari dua pernyataan di atasa
Penarikan
kesimpulan
yang sah dari premisadalah
premis
tersebut
adalah
...
a.
Ali menguasai bahasa asing
a.
Jika nilai tukar dolar Amerika
b.
Ali tidak menguasai bahasa asing
terhadap
mata uang Rupiah tidak naik
c.
Ali mengelilingi dunia
maka
harga
emas tidak naik.
d.
Ali menguasai bahasa asing dan
b.
Jika
harga emas tidak naik maka
Ali mengelilingi dunia
nilai
tukar
dolar
Amerika terhadap mata
e.
Ali tidak menguasai bahasa asing
uang
Rupiah
tidak
naik
dan Ali mengelilingi dunia
c.
Nilai tukar dolar Amerika terhadap
Diketahui premis-premis:
mata
uang
Rupiah naik atau harga emas
Premis 1 : Jika guru matematika tidak datang
tidak
naik
maka semua siswa senang
d.
Nilai tukar dolar Amerika terhadap
Premis 2 : Ada siswa yang tidak senang
mata
uang
Rupiah tidak naik
Kesimpulan yang sah dari premis-premis di
e.
Nilai
tukar dolar Amerika terhadap
atas adalah .
mata uang Rupiah tidak naik dan harga
a. Guru matematika tidak datang
emas tidak naik
b. Semua siswa senang
6.
Diketahui
premis-premis berikut:
c. Guru matematika senang
Premis
1
:
Jika Rini naik kelas dan ranking satu
d. Guru matematika datang
maka ia berlibur di Bali
e. Ada siswa yang tidak senang
Premis
2
:
Rini
tidak berlibur di bali
Perhatikan premis-premis berikut.
Kesimpulan yang sah adalah .
Premis 1: Jika Budi taat membayar pajak maka
a. Rini naik kelas dan tidak ranking satu
Budi warga yang bijak
b. Rini naik kelas maupun ranking satu
Premis 2: Budi bukan warga yang bijak
c. Rini naik kelas atau tidak ranking satu
Kesimpulan yang sah dari premis-premis
d. Rini tidak naik kelas atau tidak ranking satu
tersebut adalah ...
e. Rini tidak naik kelas tetapi tidak ranking satu
a.
Jika Budi tidak membayar pajak
7. Diketahui :
maka Budi bukan warga yang bijak
premis 1 : Jika Ruri gemar membaca dan
b.
Jika Budi warga yang bijak maka
menulis puisi, maka Uyo gemar
Budi membayar pajak
bermain basket
c.
Budi tidak membayar pajak dan
Premis
2
:
Uyo tidak gemar bermain basket
Budi bukan warga yang bijak
d.
Budi tidak taat membayar pajak

63 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com
Kesimpulan yang sah dari argumentasi tersebut
adalah....
a.
Ruri gemar membaca dan
menulis
b.
Ruri tidak gemar membaca atau
menulis
c.
Ruri tidak gemar membaca dan
menulis
d.
Uyo tidak gemar membaca dan
menulis
e.
Uyo tidak gemar bermain basket

8. Diberikan pernyataan :
1. Jika saya peserta Ujian Nasional maka
saya berpakaian seragam putih abu-abu
2. saya tidak berpakaian seragam putih abuabu
kesimpulan dari pernyataan tersebut
adalah ...
a.
saya bukan peserta Ujian
Nasional
b.
saya tidak berpakaian seragam
putih abu
c.
saya peserta Ujian Nasional dan
berpakaian seragam putih abu
d.
saya bukan peserta Ujian
Nasional dan tidak berpakaian seragam
e.
saya karyawan sekolah dan ikut
ujian nasional
9. Diketahui :
Premis 1: Jika Siti Rajin belajar maka ia lulus
ujian.
Premis 2: Jika Siti lulus ujian maka ayah
membelikan sepeda.
Kesimpulan dari argumentasi di atas adalah
a.
Jika Siti tidak rajin belajar maka ayah tidak
membelikan sepeda
b.
Jika Siti rajin belajar maka ayah membelikan
sepeda
c.
Jika Siti rajin belajar maka ayah tidak
membelikan sepeda

d.
Jika Siti tidak rajin belajar maka ayah
membelikan sepeda
e.
Jika ayah membelikan sepeda , maka Siti rajin
belajar
10. Perhatikan premis-premis berikut ini :
1) Jika Mariam rajin belajar, maka ia pandai
2) Jika Mariam pandai, maka ia lulus SPMB
Kesimpulan yang sah dari premis di atas
adalah
a. Mariam rajin belajar tetapi tidak pandai
b. Mariam rajin belajar dan lulus SPMB
c. Mariam pandai dan lulus SPMB
d. Mariam tidak pandai
e. Jika Mariam rajin belajar, maka ia lulus
SPMB
11. Pernyataan berikut dianggap benar :
1) Jika lapisan ozon di atmosfer menipis maka
suhu bumi meningkat.
2) Jika suhu bumi meningkat maka
keseimbangan alam terganggu.
Pernyataan yang merupakan kesimpulan yang
logis adalah .
a.
Jika lapisan ozon di atmosfer
tidak menipis maka keseimbangan alam
tidak terganggu
b.
Jika lapisan ozon di atmosfer
menipis maka keseimbangan alam tidak
terganggu
c.
Jika keseimbangan alam tidak
terganggu maka lapisan ozon di atmosfer
tidak menipis
d.
Jika keseimbangan alam
terganggu maka lapisan ozon di atmosfer
menipis
e.
Jika suhu bumi tidak meningkat
maka keseimbangan alam tidak terganggu
12. Diketahui premis-premis:
1). Jika pengendara taat aturan maka lalu
lintas lancar.
2). Jika lalu lintas lancar maka saya tidak
terlambat ujian.
Kesimpulan yang sah dari premis-premis
tesebut adalah ... .
a.
Jika lalu lintas tidak lancar maka
saya terlambat ujian.
b.
Jika pengendara tidak taat aturan
maka saya terlambat ujian.
c.
Jika pengendara taat aturan
maka saya tidak terlambat ujian.
d.
Jika lalu lintas tidak lancar maka
pengendara tidak taat aturan

64 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

LATIH UN Prog. IPS Edisi 2011

http://www.soalmatematik.com
e.

Pengendara taat aturan dan saya


terlambat ujian

65 Kemampuan mengerjakan soal akan terus


meningkat jika terus berlatih mengerjakan ulang soal yang lalu

Anda mungkin juga menyukai