Anda di halaman 1dari 7

SOAL LOGIKA MATEMATIKA

Anjar Suanto, S.Pd., M.Si.


Email : anjarsuanto2@gmail.com

1. Pernyataan yang setara dengan ~ r  (p  ~ q) adalah ….


A. (p  q)  ~ r
B. ~ r  ( p  ~ q)
C. (~ p  q)  r
D. r  ( ~ p  q)
E. ~ r  (~ p  q)
2. Pernyataan yang setara dengan p  (p  ~ q) adalah …
A. ~ p  (~ p  q)
B. (~ p  q)  ~ p
C. ~ p  (~ p  q)
D. (~ p  q)  ~ p
E. ~ p  (~ p  ~ q)
3. Pernyataan yang setara dengan (p  q)  ~ r adalah ….
A. r  (~ p  ~ q)
B. r  (p  q)
C. (~ p  ~ q)  r
D. ~ (p  q)  ~ r
E. ~ (p  q)  r
4. Pernyataan yang setara dengan (~ p  ~ q)  r adalah ….
A. ( p  ~ q)  ~ r
B. ~ r  ( p  ~ q)
C. ( p  ~ q)  ~ r
D. r  (~ p  q)
E. ~ r  ( p  q)
5. Pernyataan yang setara dengan ~ r  (p  ~ q) adalah ….
A. (p  q)  ~ r
B. ~ r  ( p  ~ q)
C. r  (p  ~ q)
D. r  ( ~ p  q)
E. ~ r  (~ p  q)
6. Pernyataan yang setara dengan p  (p  ~ q) adalah …
A. ~ p  (~ p  q)
B. (~ p  q)  ~ p
C. ~ p  (~ p  q)
D. (~ p  q)  ~ p
E. ~ p  (p  ~ q)
7. Pernyataan setara dengan “Jika guru mengikuti pelatihan maka siswa belajar mandiri”, adalah ….
A. Jika siswa belajar mandiri maka guru mengikuti pelatihan
B. Jika siswa belajar mandiri maka guru tidak mengikuti pelatihan
C. Jika siswa tidak belajar mandiri maka guru tidak mengikuti pelatihan
D. Guru mengikuti pelatihan atau siswa belajar mandiri
E. Guru mengikuti pelatihan atau siswa tidak belajar mandiri
8. Pernyataan yang setara dengan “Jika harga BBM naik maka harga kebutuhan pokok akan naik”,
adalah ….
A. Harga BBM naik dan harga kebutuhan pokok akan naik
B. Harga BBM tidak naik atau harga kebutuhan pokok akan naik
C. Jika harga BBM tidak naik maka harga kebutuhan pokok akan naik
D. Jika harga BBM tidak naik maka harga kebutuhan pokok tidak akan naik
E. Jika harga BBM tidak naik maka harga kebutuhan pokok akan turun
9. Pernyataan yang setara dengan “Jika aspirasi rakyat didengar maka demonstrasi masa tidak terjadi”,
adalah ….
A. Jika aspirasi rakyat tidak didengar maka demonstrasi masa terjadi
B. Jika aspirasi rakyat didengar maka demonstrasi masa terjadi
C. Aspirasi rakyat didengar tetapi demonstrasi masa tidak terjadi
D. Jika demonstrasi masa terjadi maka aspirasi rakyat tidak didengar
E. Jika demonstrasi masa tidak terjadi maka aspirasi rakyat didengar
10. Pernyataan yang setara dengan “Jika ia belajar maka ia mendapat nilai baik”, adalah ….
A. Jika ia belajar maka ia tidak mendapat nilai baik
B. Jika ia tidak mendapat nilai baik maka ia belajar
C. Jika ia tidak belajar maka ia tidak mendapat nlai baik
D. Jika ia tidak mendapat nilai baik maka ia tidak belajar
E. Jika ia mendapat nilai baik maka ia belajar
11. Pernyataan yang setara dengan “Jika ia datang terlambat maka ia tidak ikut ujian”, adalah ….
A. Jika ia datang tidak terlambat maka ia ikut ujian
B. Jika ia datang tidak terlambat maka ia tidak ikut ujian
C. Jika ia datang terlambat maka ia ikut ujian
D. Jika ia ikut ujian maka ia datang tidak terlambat
E. Jika ia tidak ikut ujian maka ia datang terlambat
12. Pernyataan yang setara “Jika nilai Umar di atas KKM maka ia tidak perlu remedial”, adalah ….
A. Jika nilai Umar di bawah KKM maka ia harus remedial
B. Jika Umar remedial maka nilai Umar tidak di atas KKM
C. Jika Umar tidak remedial maka nilai Umar di atas KKM
D. Nilai Umar di atas KKM tetapi ia ikut remedial
E. Nilai Umar di atas KKM meskipun ia tidak ikut remedial
13. Pernyataan yang setara dengan “Jika mahasiswa tidak berdemonstrasi maka perkuliahan berjalan
lancar”, adalah ….
A. Mahasiswa tidak berdemonstrasi atau perkuliahan berjalan tidak lancar
B. Mahasiswa tidak berdemonstrasi atau perkuliahan berjalan dengan lancer
C. Mahasiswa berdemonstrasi atau perkuliahan berjalan lancer
D. Jika perkuliahan tidak berjalan dengan lancar
E. Jika perkuliahan berjalan dengan lancer maka mahasiswa berdemonstrasi
14. Pernyataan “Jika pejabat negara jujur maka semua rakyat hidup sejahtera” setara dengan ….
A. Jika pejabat negara tidak jujur maka semua rakyat hidup tidak sejahtera
B. Jika pejabat negara tidak jujur maka ada rakyat yang hidupnya tidak sejahtera
C. Jika ada rakyat hidup tidak sejahtera, maka pejabat negara tidak jujur
D. Pejabat negara tidak jujur dan semua rakyat hidup sejahtera
E. Pejabat negara jujur atau semua rakyat hidup sejahtera
15. Pernyataan yang ekuivalen dengan “Jika beberapa siswa tidak masuk sekolah maka pelajaran tidak
bisa berjalan dengan baik” adalah ....
A. Jika pelajaran berjalan dengan baik, maka beberapa siswa tidak masuk sekolah
B. Jika pelajaran berjalan dengan baik, maka beberapa siswa masuk sekolah
C. Jika pelajaran berjalan dengan baik, maka semua siswa masuk sekolah
D. Jika semua siswa masuk sekolah, maka pelajaran bisa berjalan dengan baik
E. Jika semua siswa tidak masuk sekolah, maka pelajaran bisa berjalan dengan baik
16. Pernyataan “Jika beberapa siswa tawuran maka orang tua khawatir” setara dengan ... .
A. Jika beberapa siswa tidak tawuran maka orang tua tidak khawatir
B. Jika orang tua tidak khawatir maka semua siswa tidak tawuran
C. Jika orang tua khawatir maka beberapa siswa tawuran
D. Beberapa siswa tawuran dan orang tua tidak khawatir
E. Beberapa siswa tidak tawuran atau orang tua tidak khawatir
17. Pernyataan “Jika harga BBM naik, maka semua harga barang akan naik” setara dengan pernyataan ....
A. Jika harga MMB tidak naik, maka ada harga barang yang tidak naik
B. Jika semua harga barang akan naik, maka harga BBM naik
C. Jika semua harga barang tidak naik, maka harga BBM tidak naik
D. Harga BBM tidak naik tetapi semua harga barang akan naik
E. Harga BBM tidak naik atau semua harga barang akan naik
18. Pernyataan yang ekuivalen dengan pernyataan “Jika semua siswa hadir, maka beberapa guru tidak
hadir” adalah ....
A. Beberapa siswa tidak hadir atau beberapa guru hadir
B. Semua siswa tidak hadir atau beberapa guru tidak hadir
C. Beberapa siswa tidak hadir dan semua guru tidak hadir
D. Beberapa siswa tidak hadir atau beberapa guru tidak hadir
E. Semua siswa hadir dan beberapa guru hadir
19. Pernyataan yang setara dengan pernyataan “Jika setiap orang menanam pohon maka udara bersih”
adalah ….
A. Jika beberapa orang tidak menanam pohon maka udara tidak bersih
B. Jika udara bersih maka setiap orang menanam pohon
C. Jika udara tidak bersih maka setiap orang tidak menanam pohon
D. Jika udara tidak bersih maka beberapa orang tidak menanam pohon
E. Jika semua orang tidak menanam pohon maka udara tidak bersih
20. Pernyataan setara dengan “Jika Budin sarapan pagi maka ia tidak mengantuk di kelas” adalah ….
A. Jika Budin sarapan pagi maka ia mengantuk di kelas
B. Jika Budin mengantuk di kelas maka ia sarapan pagi
C. Jika Budin mengantuk di kelas maka ia tidak sarapan pagi
D. Jika Budin tidak sarapan pagi maka ia mengantuk di kelas
E. Jika Budin tidak sarapan pagi maka ia tidak mengantuk di kelas
21. Pernyatan yang setara dengan pernyataan “Jika setiap siswa berlaku jujur dalam UN maka nilai UN
menjadi pertimbangan masuk PTN”, adalah ….
A. Jika ada siswa tidak berlaku jujur dalam UN maka nilai UN menjadi pertimbangan masuk PTN
B. Jika nilai UN menjadi pertimbangan masuk PTN maka setiap siswa berlaku jujur dalam UN
C. Jika nilai UN tidak menjadi pertimbangan masuk PTN maka ada siswa tidak berlaku jujur dalam
UN
D. Setiap siswa berlaku jujur dalam UN dan nilai UN tidak menjadi pertimbangan masuk PTN
E. Ada siswa tidak berlaku jujur dalam UN atau nilai UN tidak menjadi pertimbangan masuk PTN
22. Pernyatan yang setara dengan pernyataan “Ani tidak mengikuti pelajaran matematika atau Ani
mendapat tugas menyelesaikan soal-soal matematika”, adalah ….
A. Jika Ani mengikuti pelajaran matematika maka Ani mendapat tugas menyelesaikan soal-soal
matematika
B. Jika Ani tidak mengikuti pelajaran matematika maka Ani mendapat tugas menyelesaikan soal-
soal matematika
C. Jika Ani tidak mengikuti pelajaran matematika maka Ani tidak mendapat tugas menyelesaikan
soal-soal matematika
D. Ani tidak mengikuti pelajaran matematika dan Ani mendapat tugas menyelesaikan soal-soal
matematika
E. Ani tidak mengikuti pelajaran matematika dan Ani tidak mendapat tugas menyelesaikan soal-soal
matematika
23. Pernyataan yang setara dengan pernyataan “Jika persediaan barang banyak, maka harga barang
turun”, adalah ….
A. Persediaan barang banyak atau harga barang naik
B. Persediaan barang banyak dan harga barang naik
C. Persediaan barang tidak banyak atau harga barang naik
D. Persediaan barang tidak banyak atau harga barang turun
E. Persediaan barang tidak banyak dan harga barang turun
24. Pernyataan “Jika hari hujan, maka upacara bendera dibatalkan”, ekuivalen dengan pernyataan ….
A. Hari tidak hujan atau upacara bendera tidak dibatalkan
B. Jika hari tidak hujan maka upacara bendera dibatalkan
C. Jika upacara bendera dibatalkan maka hari hujan
D. Hari hujan atau upacara bendera tidak dibatalkan
E. Hari tidak hujan atau upacara bendera dibatalkan
25. Diketahui premis-premis berikut :
Premis 1 : Jika panen melimpah maka penghasilan petani meningkat
Premis 2 : Jika penghasilan petani meningkat maka mereka makmur
Premis 3 : Petani tidak makmur
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis tersebut adalah ….(UN 2013)
A. Penghasilan petani tidak meningkat
B. Petani tidak panen
C. Penghasilan petani menurun
D. Petani gagal panen
E. Panen tidak melimpah
26. Diketahui premis-premis sebagai berikut :
Premis 1 : Jika hujan turun maka jalan menjadi licin
Premis 2 : Jika jalan menjadi licin maka pengendara sepeda motor menepi
Premis 3 : Hujan turun
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis tersebut adalah ….(UN 2013)
A. Hujan turun
B. Pengendara sepeda motor tidak menepi
C. Jalan menjadi licin
D. Pengendara sepeda motor menepi
E. Hujan tidak turun
27. Diketahui premis-premis sebagai berikut :
Premis 1 : Jika kesadaran akan kebersihan meningkat maka sampah yang berserakan berkurang
Premis 2 : Jika sampah yang berserakan berkurang maka saluran air lancar
Premis 3 : Jika saluran air lancer maka masyarakat bahagia
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis tersebut adalah ….(UN 2013)
A. Kesadaran akan kebersihan meningkat tetapi masyarakat tidak bahagia
B. Masyarakat bahagia dan kesadaran akan kebersihan meningkat
C. Jika masyarakat bahagia maka kesadaran akan kebersihan meningkat
D. Jika kesadaran akan kebersihan meningkat maka masyarakat bahagia
E. Jika sampah yang berserakan berkurang maka masyarakat bahagia
28. Diketahui premis-premis sebagai berikut :
Premis 1 : Jika siswa rajin belajar maka siswa akan mendapat nilai yang baik
Premis 2 : Jika siswa mendapat nilai baik maka siswa tidak mengikuti kegiatan remidial
Premis 3 : Siswa rajin belajar
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis tersebut adalah ….(UN 2013)
A. Siswa mengikuti kegiatan remedial
B. Siswa tidak mengikuti kegiatan remedial
C. Siswa mendapat nilai yang baik
D. Siswa tidak mendapat nilai yang baik
E. Siswa tidak mengikuti kegiatan remedial dan nilainya tidak baik
29. Diketahui premis-premis berikut :
Premis 1 : Jika harga BBM naik maka harga sembako naik
Premis 2 : Jika Harga sembako naik maka tarif tol naik
Premis 3 : Tarif tol tidak naik
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis di atas adalah …. (UN 2013)
A. Jika harga BBM naik maka tariff tol naik
B. Jika Harga sembako naik maka tariff tol naik
C. Harga BBM naik
D. Harga BBM tidak naik
E. Harga sembako tidak naik
30. Diketahui premis-premis berikut :
Premis 1 : Jika mobil listrik diproduksi masal maka menjadi angkutan umum
Premis 2 : Jika mobil listrik menjadi angkutan umum maka harga BBM turun
Premis 3 : Harga BBM tidak turun
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis di atas adalah …. (UN 2013)
A. Mobil listrik diproduksi massal
B. Mobil listrik tidak diproduksi massal
C. Mobil listrik menjadi angkutan umum
D. Mobil listrik tidak menjadi angkutan umum
E. Mobil listrik menjadi angkutan umum tetapi tidak diproduksi massal
31. Diketahui premis-premis berikut :
Premis 1 : Jika Budi ulang tahun maka semua kawannya datang
Premis 2 : Jika semua kawannya datang maka ia mendapatkan kado
Premis 3 : Budi tidak mendapatkan kado
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis di atas adalah …. (UN 2013)
A. Budi ulang tahun
B. Semua kawan tidak datang
C. Semua kawannya datang
D. Ia mendapat kado
E. Budi tidak ulang tahun
32. Diketahui premis-premis berikut :
Premis 1 : Jika hari Senin bertanggal genap maka upacara bendera diadakan
Premis 2 : Jika upacara bendera diadakan maka guru matematika bertindak sebagai pembina
upacara
Premis 3 : Guru matematika bukan bertindak sebagai pembina upacara
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis di atas adalah …. (UN 2013)
A. Hari Senin bertanggal genap
B. Upacara bendera tidak diadakan
C. Hari Senin tidak bertanggal genap
D. Upacara bendera berlangsung khidmat
E. Upacara bendera tetap diadakan
33. Diketahui premis-premis sebagai berikut :
Premis 1 : Jika hari ini hujan deras, maka Bona tidak keluar rumah
Premis 2 : Bona keluar rumah
Kesimpulan yang sah dari premis–premis tersebut adalah .... (UN 2012 paket C37)
A. Hari ini hujan deras
B. Hari ini hujan tidak deras
C. Hari ini hujan tidak deras atau Bona tidak keluar rumah
D. Hari ini tidak hujan dan Bona tidak keluar rumah
E. Hari ini hujan deras atau Bona tidak keluar rumah
34. Diketahui premis-premis :
Premis 1 : Jika Ani lulus ujian, maka ia melamar pekerjaan atau kuliah di luar negeri
Premis 2 : Jika rajin dan tekun maka Ani lulus ujian
Negasi dari kesimpulan yang sah berdasarkan premis-premis tersebut adalah ... (UN 2011)
A. Jika rajin dan tekun maka Ani melamar pekerjaan atau kuliah di luar negeri
B. Jika tidak rajin dan tidak tekun maka Ani tidak melamar pekerjaan atau tidak kuliah di luar negeri
C. Ani tidak rajin atau tidak tekun tetapi ia melamar pekerjaan atau kuliah di luar negeri
D. Ani rajin dan tekun tetapi Ani tidak melamar pekerjaan dan tidak kuliah di luar negeri
E. Ani rajin dan tekun tetapi Ani tidak melamar pekerjaan atau tidak kuliah di luar negeri
35. Diketahui premis-premis berikut:
Premis 1 : Jika kita rajin belajar maka kita akan berprestasi
Premis 2 : Jika kita berprestasi maka kita akan sukses
Kesimpulan yang sah dari premis-premis tersebut adalah ….
A. Jika kita tidak rajin belajar maka kita tidak akan sukses
B. Jika kita rajin belajar maka kita tidak sukses
C. Jika kita tidak rajin belajar maka kita sukses
D. Jika kita sukses maka kita tidak rajin belajar
E. Jika kita tidak sukses maka kita tidak rajin belajar
36. Diketahui premis-premis berikut:
Premis 1 : Jika hujan turun maka listrik padam
Premis 2 : Jika tidak banyak nyamuk berterbangan, maka listrik tidak padam
Kesimpulan yang sah dari premis-premis tersebut adalah …. (UN 2014)
A. Jika banyak nyamuk berterbangan maka hujan turun
B. Jika tidak banyak nyamuk berterbangan maka hujan tidak turun
C. Jika banyak nyamuk berterbangan maka hujan tidak turun
D. Jika hujan tidak turun, maka tidak banyak nyamuk berterbangan
E. Jika hujan turun, maka tidak banyak nyamuk berterbangan
37. Diketahui premis-premis berikut:
Premis 1 : Jika Davina lulus SMA, maka ia melanjutkan kuliah
Premis 2 : Davina lulus SMA
Kesimpulan yang sah dari premis-premis tersebut adalah …. (UN 2014)
A. Davina lulus dan melanjutkan kuliah
B. Davina tidak lulus dan tidak melanjutkan kuliah
C. Davina tidak lulus SMA
D. Davina tidak melanjutkan kuliah
E. Davina melanjutkan kuliah
38. Diketahui :
Premis 1 : Jika siswa berhasil, maka guru bahagia
Premis 2 : Jika guru bahagia maka dia mendapat hadiah
Kesimpulan yang sah adalah ….(UN 2012 paket A13)
A. Jika siswa berhasil maka guru mendapat hadiah
B. Siswa berhasil dan guru mendapat hadiah
C. Siswa berhasil atau guru bahagia
D. Guru mendapat hadiah
E. Siswa tidak berhasil
39. Diketahui :
Premis 1 : Jika harga barang naik, maka permintaan barang turun
Premis 2 : Jika permintaan barang turun, maka produksi barang turun
Kesimpulan yang sah dari kedua premis tersebut adalah adalah ….(UN 2012 paket B52)
A. Jika harga barang naik, maka produksi barang turun
B. Jika harga barang tidak naik, maka produksi barang tidak turun
C. Jika produksi barang tidak turun, maka harga barang naik
D. Harga barang tidak naik, dan produksi barang turun
E. Produksi barang tidak turun, dan harga barang naik
40. Diketahui premis-premis berikut:
Premis 1 : Jika Amin berpakaian rapi, maka ia enak dipandang
Premis 2 : Jika Amin enak dipandang, maka ia banyak teman
Kesimpulan yang sah dari kedua premis tersebut adalah adalah ….(UN 2012 paket C37)
A. Jika Amin berpakaian rapi, maka ia banyak teman
B. Jika Amin tak berpakaian rapi, maka ia tak banyak teman
C. Jika Amin banyak teman, maka ia berpakaian rapi
D. Jika Amin tidak enak dipandang, maka ia tiak banyak teman
E. Jika Amin tak banyak teman, maka ia berpakaian rapi
41. Diketahui premis-premis berikut:
Premis 1 : Jika Andi belajar, maka dapat mengerjakan soal
Premis 2 : Jika Andi dapat mengerjakan soal, maka ia bahagia
Kesimpulan yang sah dari kedua premis tersebut adalah adalah ….(UN 2012 paket E52)
A. Jika Andi belajar, maka ia tidak bahagia
B. Jika Andi tidak belajar, maka ia sangat bahagia
C. Jika Andi belajar, dan ia sangat bahagia
D. Jika Andi tidak belajar, maka ia tidak bahagia
E. Jika Andi belajar, maka ia bahagia
42. Dari premis-premis berikut :
Premis 1 : Jika dia siswa SMA maka dia berseragam putih abu-abu
Premis 2 : Jika dia berseragam putih abu-abu maka dia berusia sekitar 16 tahun
Kesimpulan yang sah dari kedua premis di atas adalah …. (UN 2013)
A. Jika dia siswa SMA maka berseragam putih abu-abu
B. Jika dia berseragam putih abu-abu maka dia berusia sekitar 16 tahun
C. Jika dia berusia sekitar 16 yahun maka dia siswa SMA.
D. Jika dia tidak berusia 16 tahun maka dia siswa SMA
E. Jika dia siswa SMA maka dia berusia sekitar 16 tahun
43. Dari premis-premis berikut :
Premis 1 : Jika masyarakat membuang sampah pada tempatnya maka lingkungan bersih
Premis 2 : Jika lingungan bersih maka hidup akan nyaman
Kesimpulan dari kedua premis tersebut adalah …. (UN 2013)
A. Jika masyarakat membuang sampah pada tempatnya maka hidup akan nyaman
B. Masyarakat membuang sampah pada tempatnya maka hidup akan nyaman
C. Jika masyarakat membuang sampah tidak pada tempatnya maka lingkungan tidak akan bersih
D. Jika masyarakat membuang sampah pada tempatnya maka lingkungan tidak akan bersih
E. Masyarakat membuang sampah pada tempatnya tetapi lingkungan tidak bersih
44. Diberikan pernyataan :
Premis 1 : Jika kemasan suatu produk menarik maka konsumen akan membelinya.
Premis 2 : Jika konsumen akan membelinya maka keuntungan yang diperoleh besar.
Kesimpulan dari kedua premis tersebut di atas adalah …. (UN 2013)
A. Jika kemasan suatu produk enarik maka keuntungan yang diperoleh besar
B. Jika keuntungan yang diperoleh tidak besar maka konsumen tidak akan membeli
C. Kemasan suatu produk tidak menarik
D. Jika kemasan suatu produk tidak menarik maka konsumen membelinya
E. Jika konsumen akan membeli suatu produk maka kemasannya menarik.
45. Diketahui premis-premis :
Premis 1 : Jika gaji guru besar maka guru hidup sejahtera
Premis 2 : Jika guru hidup sejahtera maka keluarganya senang
Kesimpulan dari kedua premis tersebut adalah …. (UN 2013)
A. Jika guru hidup tidak sejahtera maka keluarganya tidak senang
B. Jika gaji guru tidak besar maka keluarga tidak senang
C. Jika gaji guru besar maka keluarganya senang
D. Jika keluarganya senang maka gaji guru besar
E. Jika keluarganya tidak senang maka guru hidup tidak sejahtera
46. Diketahui premis-premis :
Premis 1 : Jika Pak Amir kaya maka ia rajin bersedekah
Premis 2 : Jika Pak Amir rjin bersedekah maka semua orang senang
Kesimpulan dari kedua premis tersebut adalah …. (UN 2013)
A. Jika Pak Amir orang yang pelit maka semua orang senang
B. Jika Pak Amir kaya maka semua orang senang
C. Jika Pak Amir tidak kaya maka ia tidak rajin bersedekah
D. Jika Pak Amir tidak rajin bersedekah maka ia tidak kaya
E. Jika Pak Amir rajin bersedekah maka ia kaya
47. Diketahui premis-premis :
Premis 1 : Jika semua warga negara membayar pajak maka pembangunan berjalan dengan baik
Premis 2 : Jika pembangunan berjalan dengan baik maka negara makmur
Kesimpulan yang sah dari kedua premis tersebut adalah …. (UN 2013)
A. Jika setiap warga negara membayar pajak maka negara makmur
B. Jika semua warga negara tidak membayar pajak maka negara makmur
C. Jika tidak ada warga negara tidak membayar pajak maka pembangunan berjalan dengan baik
D. Jika beberapa warga negara membayar pajak maka negara tidak makmur
E. Jika semua warga Negara membayar pajak maka negara makmur

Anda mungkin juga menyukai