Anda di halaman 1dari 4

contoh

kita akan mencari pohon merentang minimum pada graf yang ditunjukkan
pada gambar dibawah ini dnegan menggunakan algoritma prim.

Tabel pembentukan pohon merentang minimum dengan algoritma prim.


langkah
1

sisi
(1,2)

bobot
10

(2,6)

25

(3,6)

15

Pohon merentang

(4,6)

20

(3,5)

35

sehingga bobot pohon merentang minimum ini adalah 10+25+15+20+35


= 105
carilah pohon merentang minimum dengan algoritma kruskal.
penyelesaian:
sisi-sisi graf diurut menaik berdasarkan bobotnya.
Sisi
bobo

(1,2)
10

(3,6)
15

(4,6)
20

(2,6)
25

(1,4)
30

(3,5)
35

(2,5)
40

(1,5)
45

(2,3)

(5,6

50

)
55

t
Langkah-langkah pembentukan pohon merentang minimum diperlihatkan
pada tabel.
langkah
0

sisi

bobot

Hutan merentang

(1,2)

10

(3,6)

15

(4,6)

20

(2,6)

25

(1,4)

30

(3,5)

35

jadi bobot pohon merentang minimum ini adalah 10+25+15+20+35 =


105

Anda mungkin juga menyukai