Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memberikan
rahmat dan petunjuk-Nya, sehingga kami dapat menyelesaikan penulisan penelitian yang
berjudul KARAKTERISTIK, PENGETAHUAN, DAN SIKAP PESERTA ANTENATAL CARE
DI PUSKESMAS KECAMATAN PASAR REBO TAHUN 2013dengan baik.
Sebelumnya, kami mengucapkan banyak terima kasih kepada Dosen Pembimbing kami
dr. Herke J. O Sigarlaki, MKM (Epid) yang telah memberikan tugas ini dan membimbing kami
dalam penyelesaian tugas kelompok ini, sehingga kami dapat menyelesaikannya dengan baik.
Kami

menyadari berbagai kelemahan dan keterbatasan yang ada, sehingga terbuka

kemungkinan terjadinya kesalahan dalam penulisan Penelitian ini. Kami sangat terbuka terhadap
kritik dan saran yang membangun dari para pembaca Penelitian ini.
Demikianlah yang dapat kami sampaikan, kami berharap semoga Penelitian ini
bermanfaat bagi siapa pun yang membacanya.

Jakarta, 4 April 2013

Penulis

Judul : karakteristik, pengetahuan, dan sikap peserta ANC di Puskesmas Kecamatan Pasar Rebo
tahun 2013
Tujuan umum : Mengetahui karakteristik, pengetahuan, dan sikap peserta ANC di Puskesmas
Kecamatan Pasar Rebo tahun 2013
Tujuan khusus :
1. Mengetahui karakteristik ibu dengan ANC di Puskesmas Kecamatan Pasar Rebo tahun
2013
2. Mengetahui pengetahuan ibu dengan ANC di Puskesmas Kecamatan Pasar Rebo tahun
2013
3. Mengetahui sikap ibu dengan ANC di Puskesmas Kecamatan Pasar Rebo tahun 2013
4. Mengetahui praktek ibu dengan ANC di Puskesmas Kecamatan Pasar Rebo tahun 2013
Kerangka teoritis
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Karakteristik
Pengetahuan
Sikap
Praktek
Kualitas pelayanan
Fasilitas
Sumber Daya Manusia

ANC

Kerangka konsep
Variabel independen

Variabel dependen

1. Karakteristik
2. Pengetahuan
ii

3.
4.
5.
6.
7.

Sikap
Praktek
Kualitas pelayanan
Fasilitas
Sumber Daya Manusia

Antenatal Care

Metode Penelitiaan :
Jenis penelitian

: Cross sectional

Teknik Sampling

: Non Random Sampilng (accidental sampling)

Cara pengumpulan data

: Wawancara

Instrumen

: Kuesioner

iii

Anda mungkin juga menyukai