Anda di halaman 1dari 1

RS.

BAPTIS
BATU
Jl. Raya Tlekung
No. 1
Batu

SERAH TERIMA PASIEN


No Dokumen
No. Revisi
Halaman
08.01.08
1
1/1
Ditetapkan oleh,
Direktur RS. Baptis Batu
Tanggal
Terbit 03 Mei
2014

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
PENGERTIAN

TUJUAN

KEBIJAKAN

dr. Arhwinda Pusparahaju A,Sp.


KFR, MARS.

Tata cara serah terima pasien yang akan dioperasi


antara perawat ruangan/ bangsal dan staf kamar
operasi.
Untuk mengetahui kelengkapan operasi meliputi :
inform consent pembedahan, anestesi, pembiayaan,
assemen bedah dan assmen anestesi.
Setiap pasien yang ada dikamar operasi dilakukan
identifikasi dan serah terima meliputi :Jenis operasi
elektif atau cito, lokasi yang akan dioperasi, informed
consent. (Sesuai dengan Keputusan Direktur RS.
Baptis Batu No. 66/21/VIII/SK_DIR_Keb/2013 Tentang
Kebijakan Pelayanan Kamar Operasi).
1. Persiapkan pasien calon operasi sesuai dengan
instruksi dokter.

2. Persiapkan semua status pasien termasuk informed


consent untuk dibawa bersama pasien ke ruang
operasi.
3. Sertakan perlengkapan penunjang operasi misalnya :
persediaan obat-obatan atau persediaan darah yang
diperlukan saat operasi.
PROSEDUR
4. Pasien dipanggil ke kamar operasi 45 menit sebelum
operasi dilakukan.
5. Serah terima pasien antara perawat ruangan dan
perawat
kamar
operasi
dilakukan
di
ruang
premedikasi.
6. Periksa kelengkapan serah terima, profilaksis, sediaan
darah bila ada.
Instalasi Kamar Operasi.
Instalasi Rawat Jalan.
UNIT TERKAIT
Instalasi Rawat Inap.
Instalasi Gawat Darurat.

Anda mungkin juga menyukai