Anda di halaman 1dari 2

Xpedia Sejarah

Bab 02 Kehidupan Pra Sejarah di Indonesia - Soal


Doc. Name: XPSEJ0299 Doc. Version: 2011-06 | halaman 1

01. Peninggalan kebudayaan manusia purba yang 06. Ciri-ciri kehidupan manusia Purba pada masa
sudah menetap adalah, KECUALI .... perundagian ialah ....
(A) kapak lonjong (1) sudah ada pembagian kerja yang baik
(B) kapak perimbas (2) hidup di gua-gua
(C) kapak persegi (3) timbulnya perdagangan barter
(D) beliung persegi (4) masih berpindah-pindah tempat
(E) kapak bahu
07. Nekara yang berhiaskan katak yang dibuat
02.Manusia tertua yang ada di Indonesia dari perunggu digunakan sebagai ....
ditemukan di daerah .... (A) alat upacara menerima tamu
(A) Trinil (B) alat upacara dalam menghadapi perang
(B) Jetis (C) alat upacara memanggil hujan
(C) Mojokertensis (D) alat upacara mengubur jenazah
(D) Wajakensis (E) alat upacara keagamaan
(E) Soloensis
08. Pada masa perundingan manusia sudah
03. Perubahan kehidupan masyarakat Nusantara mampu membuat alat dari perunggu yang
yang berjalan secara cepat dari berfungsi, kecuali ....
mengumpulkan makanan/meramu ke (A) benda upacara
bercocok tanam terjadi pada Zaman .... (B) maskawin
(A) Mesolithikum (C) alat barter
(B) Neolithikum (D) benda keramat
(C) Megalithikum (E) benda hiasan
(D) Perundagian
(E) Kenozoikum 09. Zaman Neolitikum disebut sebagai revolusi
kebudayaan manusia karena ....
04. Menhir merupakan salah satu hasil (A) masyarakat sudah mulai mengenal
kebudayaan Megalitikum. Bangunan ini kepercayaan
berfungsi sebagai .... (B) adanya perubahan mata pencaharian dari
(A) benteng pertahanan para roh berburu menjadi bercocok tanam
(B) tempat pemujaan roh nenek moyang (C) mulai dikenal sistem barter
(C) tempat pemujaan dewa (D) masyarakat mulai tinggal di gua-gua
(D) tempat tinggal roh nenek moyang (E) masyarakat sudah menyebar dari wilayah
(E) tempat mengusir roh jahat pedalaman ke tepi pantai

05. Salah satu hasil kebudayaan zaman perunggu 10. Kebudayaan Dongsong berlangsung lebih
adalah nekara, fungsi utama nekara adalah lama bila dibandingkan kebudayaan Pacitan
sebagai alat bunyi-bunyian dan dipergunakan dan Ngandong
untuk .... SEBAB
(A) mengusir setan Kebudayaan Dongsong merupakan
(B) mengusir binatang buas kebudayaan perunggu Asia Tenggara,
(C) mengarak pengantin atau zenazah sedangkan kebudayaan Pacitan dan
(D) memanggil para prajurit Ngandong masing-masing merupakan
(E) mengarak raja yang baru dinobatkan kebudayaan zaman Paleolitikum dan
Mesolitikum

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 941 ke menu search.
Copyright 2012 Zenius Education
Xpedia Sejarah, Bab 02 Kehidupan Pra Sejarah di Indonesia - Soal
doc. name: XPSEJ0299 doc. version: 2011-06 | halaman 2

11. Nekara sebagai hasil budaya zaman logam


dihias dengan lukisan perahu layar,
merupakan upacara kematian
SEBAB
Lukisan perahu layar pada Nekara
mengandung arti pelayaran ke dunia alam
roh

12. Pembagian zaman prasejarah ke dalam waktu


zaman batu dan zaman logam didasarkan
kepada ....
(A) Posisi fosil dan artefak pada lapisan-
lapisan tanah
(B) Kualitas pembuatan dan bahan alat
(C) Hasil kebudayaan yang dihasilkannya
(D) Peninggalan sejarah
(E) Bukti arkeologis dan bukti sejarah

13. Bangsa Deutro Melayu ( Melayu Muda) yang


masuk ke Indonesia diperkirakan pada
500 SM merupakan pendukung budaya
zaman ....
(A) Paleolithicum
(B) Mezolithicum
(C) Neolithicum
(D) megaliticum
(E) kebudayaan Dongson

14. Kepercayaan yang dianut masyarakat pada


masa perundagian tentang kehidupan setelah
mati dapat dilihat dari peralatan yang mereka
buat yaitu ....
(A) kapak corong
(B) bejana perunggu
(C) nekara perunggu
(D) chopper
(E) manik-manik

15. Bangunan megalithicum yang merupakan


prototipe dari candi Borobudur adalah ....
(A) sarkofagus
(B) waruga
(C) menhir
(D) dolmen
(E) punden berundak-undak

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 941 ke menu search.
Copyright 2012 Zenius Education

Anda mungkin juga menyukai