Anda di halaman 1dari 5

4.

MaknaImbuhan :

Makna proses pengimbuhan


/afiksasisenantiasaberhubungandenganfungsisemantikdarisuatubentukkompleks.
Hal inibisakitalihatpadacontoh-contohmaknaafiksasipadabeberapaimbuhanberikutini
:

a. meng-

mempunyaivariasimaknasebagaiberikut :

membuat :menggambar,menyate,menyambal

menujuke :melaut,menepi,mendarat

memberi :menandai,menomori,menopang

mengeluarkan :membuih,menyanyi

berlakuseperti :merajalela,menganaksungai,membabibuta

menuju :melaut,mendarat

b.ber-

mempunyaimaknagramatikal:

dalamkeadaan (statif) :berbahagia,bersedih

kumpulan :bertiga,berempat

mempergunakan :berbaju,bersepeda

menjadi :bertamu, berpisah

c.ter-

mempunyaivariasimaknagramatikal:

superlatif (paling) :tecantik,tertinggi

tidaksengaja :tertidur,tertunduk

dapat di- :tercium,tercapai

hasiltindakan :tersebar,terpecah
d.peng-

orang yang di- :petatar,pesuruh

orang yang bersifat :pemarah,pemalas

alat :pemukul,penggaris

pelakutindakan :pencopet,penjual

Keterangan :Maknagramatikaldariimbuhan yang lain


dapatdicari/diterkadarikontekskalimatnya.

Prinsipnyamaknagramatikalmunculkarenaadanyakaitanantarkata.

5.Fungsiafiks :

a. Prefiksmeng-danber-

Prefiksmeng-danber-berfungsisebagaipembentuk kata kerjaaktif

transitif :memukul,membaca,mencium

intransitif :menangis,merokok,berbaring ,belajar

b. Prefikster-dandi

pembentuk kata kerjapasif : terbeli,terbaca,dibeli,dibaca

pembentuk kata sifat (ter) : tercantik,terpandang,tertinggi

c.prefikske-

pembentuk kata bilangantingkat: kesatu ,kedua, danseterusnya

pembentuk kata bilangankumpulan : kedua,ketigadanseterusnya

Keterangan:penulisanke
-,baikuntukbilangantingkatmaupununtukhimpunan,dirangkaikandengankata yang
dilekati.

Misalnya : -KeduaanaksayalahirAmerika .

-Anaksayakeduabernama Benny.

Fungsiafiks yang lain dapatdicobadengancaradikaitkandenganfungsi structural


darikalimat yang dibentuknya.
d. Konflikske-an

pembentuk kata benda :kedamaian,keadilan,kecerdasan,dsb.

Pembentuk kata sifat :kekecilan,kebesaran,ketinggian,dsb.

Pembentuk kata kerjapasif :kehujanan,kedinginan,kepanasan,dsb.

Fungsiafiks yang lain dapatdicobadengancaradikaitkandenganfungsi structural


darikalimat yang dibentuknya.

B.KaidahAlomorf

Alomorfadalah :variasibentukdarisebuahmorfemkarenapengaruhlingkungan yang


dimasukinya.

Contoh :

Morfemberdalamrealisasinyadapatberubahmenjadiber-,be-,bel-,dalamli
ngkungantertentu.

ber- memasukihampirsemualingkunganseperti:
ber-layar
ber-sepatu
ber-gerilya
be-bilamemasuki kata yang berfonemawal/r/atausuku kata
pertamanyamengandung /er/seperti:
be-rasa
be-kerja
bel-berdasarkanasasdisimilasiseperti:
bel-ajar
Jadialomorfdarimorfember- adalahber-,be-,danbel-.

Alomorfimbuhan yang lain :

Alomorfter- : ter-,te-,tel-.

per- : per-,pe-,pel-.

meng : meng-,menge-,meny-,mem-,men-,me-

peng : peng,penge,peny,pem,pen,pe
C. Proses Analogi

Pembentukan kata berdasarkancontohpembentukan yang


sudahadadisebutanalogi.Dalamduniaolahragadikenal kata bergulat-
pegulatdanpetinju-bertinju
(bandingkandenganpenggulatdanpeninju).Denganadanya kata
pegulatdanpetinjukinimuncil kata pecatur,pegolf,pehoki,pebulutangkisdsb. Contoh
lain yang dianalogikanadalah kata petatar ,penyuluh,penyapaberdasarkanbentuk
yang sudahadayaitupesuruh-penyuruh.

SOAL -SOAL LATIHAN

1. Setiappagisayamendengarkanberita radio.

Maknaimbuhanmeng- kan
yangdigunakandalamkalimatdiatassamadenganmaknameng-kanpadakalimat.

A. Harimulaihujan .Merekamencepatkanlangkah

B. Kita segerabertindakuntukmenyamakanpendapat.

C. Perjuanganitutelahmengorbankanbanyakpejuang

D. Tidakmudahmenemukanmaaf yang jujursepertiitu.

E. Para siswamembungkukkanbadansambilmengucapkansalam.

2. Penulisan kata gabunganberimbuhan yang


terdapatpadakalimatberikutbenar,kecuali

A. Pejabatitusedangmempertanggungjawabkanhasillaporankerjanya.

B. Kemanunggalan TNI merupakanpengejawantahanrakyatdenganaparat.

C. Topanganasitumemporak-porandakanperumahanpenduduk.

D. Ketidakadilan di Indonesia harusdihapuskan.

E. Salah satumaknadalamPancasilaadalahPerikemanusiaan.

3. Kalimat yang menggunakan kata bersisipanadalah

A. Anibelajarmatematika.

B. Setiapselesaimandi,adikbecerminsambilbernyanyi
C. Sekalipunhujanturunparapetanitetapbekerja di sawah.

D. Adiksukamengigit-gigitjaritelunjuknya.

E. Kemarin ayah danibumengunjunginenek.

Anda mungkin juga menyukai