Anda di halaman 1dari 13

A.

1. Lima bentuk berpberikir kesejarahan


1. Chronological thinking : yaitu membangun tahap awal dari pengertian atas waktu
(masa lalu, sekarang dan masa dating), untuk dapat mengidentifikasi urutan waktu
atas setiap kejadian, mengukur waktu kalender, menginterpretasikan dan menyusun
garis waktu serta menjelaskan konsep kesinambungan sejarah dan perubahannya.
Dalam chronological thinking ini diharapkan siswa dalam belajar sejarah memiliki
kemampuan memahami waktu sejarah dan mampu membedakan tiga dimensi waktu
(masa lalu,sekarang dan masa yang akan dating). Selain itu siswa juga diharapkan
memiliki kemampuan dalam menjelaskan atau membandingkan pola urutan dan
waktu suatu periode, dan pola kesinambungan dan perubahan.
2. Historical Comprehension, mencakup kemampuan untuk mendengar dan membaca
cerita dan narasi sejarah dengan penuh pengertian, untuk mengidentifikasi elemen
dasar dari suatu narasi atau struktur kisah, dan untuk mengembangkan kemampuan
menggambarkan masa lalu berdasarkan pengalaman pelaku sejarah, literatur sejarah,
seni, artefak, dan catatan-catatan sejarah dari masanya

3. Historical Analysis and Interpretation, mencakup kemampuan untuk membandingkan


dan membedakan pengalaman-pengalaman, kepercayaan, motivasi, tradisi, harapan-
harapan, dan ketakutan-ketakutan dari masyarakat yang berbeda-beda secara
kelompok maupun berdasarkan latarbelakangnya, pada kurun waktu yang bervariasi.
Kemudian menganalisis bagaimana perbedaan tersebut mempengaruhi tingkah laku
masyarakat,, memiliki multiperspektif dalam melihat pengalaman manusia dalam data
sejarah dan dalam menganalisis kejadian sejarah dan mampu membandingkan dan
mengevaluasi penjelasan sejarah.

4. Historical Research Capabilities, mencakup kemampuan untuk memformulasikan


pertanyaan-pertanyaan sejarah berdasarkan dokumen-dokumen bersejarah, foto-foto,
artefak, kunjungan ke situs bersejarah, dan dari kesaksian pelaku sejarah. Serta
kemampuan mencari, mendapatkan data serta mendapatkan informasi dari data serta
mendapatkan informasi dari data yang terkumpul. Selain itu dikembangkan pula
kemampuan menemukan kejanggalan atau jarak dari beberapa catatan sejarah, dari
waktu dan konteks dalam suatu artefak, dokumen dan sumber lain serta membangun
interpretasi kesejarahan.
5. Historical issues-analysis and Decision Making, mencakup kemampuan
mengidentifikasi permasalahan yang dikonfrontasikan masyarakat terhadap suatu
literatur sejarah, komunitas lokal, negara bagian dan kemampuan untuk menganalisis
kepentingan dan motivasi yang bervariasi dari suatu masyarakat yang terperangkap
dalam situasi tersebut serta mampu untuk mengevaluasi alternatif pemecahan masalah
guna membangun keputusan dalam rangka menindaklanjutinya, apakah keputusan
atau tindakan yang diambil bagus dan mengapa, dan mampu membawa prespektif
sejarah yang berhubungan dengan pengambilan keputusan dimasa sekarang.

2. kisi2
No Kd materi Indicator butir Jenjang Bentuk No soal
soal kemampua soal
n
1 3.7 Peristiwa- Menguraikan C2 Uraian 1
mengevaluasi peristiwa hubungan dari terbatas
peristiwa- yang terjadi kekalahan
peristiwa menjelang jepang atas
sekitar proklamasi sekutu dengan
proklamasi 17 kemerdekaa kemerdekaan
agustus 1945 n Indonesia
dan artinya Menguraikan C2 Uraian 2
bagi kehidupan latar belakang, terbatas
berbangsa dan tujuan dan
bernegara proses peristiwa
Rengasdengklo
k
Menganalisis C4 Uraian 3
perbedaan bebas
makna
kemerdekaan
pada masa
penjajahan dan
masa sekarang

3. soal
SOAL URAIAN
Jawablah pertanyaan berikut ini dengan jawaban yang jelas!
1. Timeline:
28 mei BPUPKI diresmikan
29-1 juni sidang pertama
10-16 juli sidang kedua
6 agustus Hiroshima di Bom
7 agustus bpupki di bubarkan dan digantikan oleh ppki
9 agustus Nagasaki di bom
.
16 agustus soekarno hatta diamankan ke rengasdengklok
17 proklamasi kemerdekaan

Perhatikan timeline di atas, uraikanlah apa yang terjadi saat itu dan kemukakan alasannya
mengapa peristiwa tersebut kemudian mendorong proklamasi kemerdekaan agar segera
dilaksanakan.
2. Peta
Perhatikan peta di atas!
Kemukakan peristiwa yang terjadi di wilayah yang dilingkari dalam peta di atas dan
kemukakan pula latar belakang serta tujuan dari peristiwa tersebut.
3. Kata2
analisislah bagaimana makna kemerdekaan pada masa penjajahan dan makna
kemerdekaan pada masa sekarang dalam kaitannya dengan kata-kata yang diucapkan
Soekarno di atas.

4.
Skema penskoran

NO KUNCI JAWABAN/POINT JAWABAN SKOR


1 - Peristiwa yang terjadi: Tanggal 15 agustus Jepang
menyerah atas sekutu. Sekutu memerintahkan jepang Setiap point
untuk pergi meninggalkan semua wilayah jajahannya jawaban memiliki
termasuk Indonesia. Hal tersebut menyebabkan skor= 15
terjadinya vakum of power di Indonesia. Total skor= 30
- Situasi tersebut bagi golongan muda merupakan
sebuah kesempatan besar untuk segera melakukan
proklamasi kemerdekaan, namun soekarno dan
golongan tua mengangap hal tersebut terburu2. Hal
tersebutlah yang kemudian membuat golongan muda
kemudian semakin mendesak agar proklamasi segera
dilaksanakan
2 - Latar belakang peristiwa rengasdengklok adalah Tiap point memiliki
adanya perbedaan paham antara golongan muda dan skor = 10
golongan tua tentang pelaksanaan proklamasi Jumlah skor = 30
- Tujuan: menjauhkan soekarno dan hatta dari pengaruh
jepang dan menekan mereka agar segera
melaksanakan proklamasi kemerdekaan Indonesia
- Proses: 16 agustus 1946 pukul 03.00 soekarno hatta
dibawa ke rengasdengklok, disana mereka ditekan
oleh golongan muda agar segera memproklamasikan
kemerdekaan Indonesia. Di Jakarta ahmad soebardjo
dan wikana menyepakati proklamasi kemerdekaan
diadakan di Jakarta. Sore harinya ahmad menjemput
soekarno hatta kembali ke Jakarta untuk
mempersiapkan kemerdekaan yang akan dilaksanakan
esok harinya.
3 - Makna kemerdekaan dulu dan sekarang Tiap point memiliki
- Kiatannya dengan kata2 soekarno skor= 20
Total skor= 40
B kelas xi peminatan
kisi2

Memahami , menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan


rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

No Kd Materi Indicator butir Jenjang Bentuk No soal


soal kemampuan soal
1 3.7 Kerjaan- Memperkirakan C2 1
Mengidentifikas kerajaan faktor
i karakteristik Hindu- pendorong
kehidupan Buddha di ekonomi masa
masyarakat,
Indonesia oemerintahan
pemerintahan
dan kebudayaan mulawarman
pada masa Menentukan C2 2
kerajaan- prasasti kerajaan
kerajaan Hindu- tarumanegara
Buddha di Mengemukakan C2 3
Indonesia dan kerajaan Hindu-
menunjukkan budha pertama
contoh bukti- di Indonesia
bukti yang
Mengaitkan isi C4 4
masih berlaku
pada kehidupan kitab sutasoma
masyarakat dan dengan
Indonesia masa bangsa
kini Indonesia saat
ini
Mengemukakan C2 5
raja yang paling
berpengaruh di
kerajaan
singhasari
Menguraikan C2 6
sebab
dikemukakanny
a Majapahit
sebgai negara
nasional kedua
indonesia
Mengemukakan C2 7
penyebab
perkembangan
ekonomi
kerajaan
sriwijaya
Menerangkan C2 8
konsep dewa
raja
Menganalisis motif yang dilakukan kerajaan2 hindu
budha dalam menjalin hubungan dengan cina

1. Peta
Dari peta kerajaan Kutai di atas, faktor ekonomi apa yang dapat mendorong terjadinya
perkembangan pada sistem ekonomi masa pemerintahan Mulawarman
a. Pertanian dan perdagangan
b. Pertanian dan perikanan
c. Perdagangan dan peternakan
d. Perdagangan dan perikanan

2. (1). Prasasti ciaruteun


(2). P. kebon kopi
3, p. kedukan bukit
4, p. jambu
5, p kota kapur
Berkaitan dengan perkembangan kerajaan tarumanegara, ditemukan tujuh buah prasasti
berbahasa sansekerta dan ditulis dalam huruf pallawa. Manakan dari orasasti2 di atas
yang termasuk ke dalam 7 prasasti tersebut.
a). (1),(2),(3)
b). (1), (2), (4) ..
c). (1), (2), (5)
d). (1), (3), (4)
e). (2), (3), (5)

3. kerajaan manakah yang menjadi kerajaan pertama yang bercorak hindu budha di
Indonesia
a. kerajaan kutai
b. kerajaan tarumanegara
c. kerajaan kalingga
d. kerajaan sriwijaya
e. kerajaan mataram
4. kitab negara kertagama yang ditulis ileh empu prapanca pada tahun 1365 ini menunjukan
adanya kemajuan dalam bidang sastra yang terjadi pada masa pemerintahan hayam
wuruk di Majapahit. Selain itu, kitab sutasoma yang disusun oleh empu tantular juga
merupakan kitab yang tidak kalah penting selain meberikan kontribusi kemajuan dalam
bidang sastra, kitab ini juga memiliki pengaruh bagi bangsa Indonesia hingga hari ini.
Apa pengaruh kitab sutasoma tersebut bagi bangsa Indonesia ?
a. isi dari kitab tersebut menjadi semboyan bangsa Indonesia
b. isi dar kita tersebut menjadi falsafah hidup bangsa indonesia
c. isi dari kitab tersebut menjadi tujuan bangsa Indonesia
d. isi dari kitab tersebut menjadi motivasi hidup bangsa indonesia
5. dari raja-raja yang pernah memerintah di kerajaan singhasari, pada masa pemerintahan
siapakah kerajaan ini mengalami perkembangan di berbagai bidang, baik itu
perkembangan wilayah, politik, politik maupun agama.
a. ken arok (1222-1227M)
2, anusapati ( 1227-1248)
3, tohjaya (1248)
4, ronggowuni (1248-1268)
5, kertanegara (1268-1292)
6. apa yang menyebabkan Muhammad Yamin menyebut Majapahit dengan sebutan negara
nasional kedua di Indonesia
a. karena wilayah kekuasaan majapahit pada saat itu melebihi luas wilayah Indonesia
sekarang
b. karena hayam wuruk memiliki banyak tokoh yang membantunya dalam
mengembangkan Majapahit
c. karena kegigihan gajah mada untuk melakukan cita-citanya dalam sumpah palapa
yang ia buat
d. karena pemerintahan hayam wuruk telah berhasil membangun konsep nasionalisme
dalam pemerintahannya
e. karena kerjasama yang baik yang dibangun oleh hayam wuruk dalam membangun
pemerintahan Majapahit
7. dari peta tersebut menunjukkan bahwa perkembangan ekonomi yang terjadi di Kerajaan
Sriwijaya disebabkan oleh
a. letaknya dipersimpangan jalan perdagangan internasional
b. perdagangan menjadi mata pencaharian pokok masyarakat
c. memiliki hubungan dagang dengan bangsa luar Sriwijaya
d. memiliki wilayah kekuasaan yang sangat luas
e. Sriwijaya yang dijuluki sebagai negara maritim
8. Pada masa kerajaan-kerajaan Hindu-buddha berdiri di Indonesia, dikenal konsep dewa
raja di dalam sistem pemerintahannya. Konsep tersebut memiliki maksud bahwa
a. Raja berkuasa seperti dewa
b. Raja adalah anak dewa
c. Kedudukan raja dan dewa sejajar
d. Raja diberi kekuasaan oleh dewa
e. Raja dan dewa merupakan satu kesatuan
9. Berdasarkan catatan dinasti Sung ( 960-1279M), ternyata tidak hanya Jawa saja yang
aktif mengirimkan utusan ke cina, tetapi juga kerajaan Sriwijaya. Pada masa itu
pengiriman utusan ke Cina dilakukan secara bergantian antara jawa dan sriwijaya. Hal ini
memperlihatkan adanya persaingan dalam mencari dukungan ke cina di antara kerajaan-
kerajaan tersebut.
Apa yang menjadi motif kerajaan-kerajaan Hindu-budha pada saat itu menjalin hubungan
dan bersaing mencari dukungan pada cina?
a. Motif ekonomi
b. Motif budaya
c. Motif politik
d. Motif kekuasaan
e. Motif sosial
Jenis tugas : proyek wawancara
Tema tugas : kehidupan politik ekonomi Indonesia pada masa orde baru
Langkah pengerjaan tugas:
1. Siswa dibagi ke dalam 6 kelompok, setiap kelompok terdiri dari 6-7 orang secara
heterogen
2. Setiap kelompok ditugaskan untuk melakukan wawancara kepada dua narasumber yang
hidup dan mengalami masa orde baru (petani, pekerja di bidang militer, ekonomi maupun
pemerintahan)
3. Sebelum melakukan wawancara, siswa hendaknya menyusun draf wawancara terlebih
dahulu
4. Siswa melakukan wawancara kepada narasumber yang sudah ditentukan bersama seluruh
anggota kelompoknya
5. Hasil wawancara dibuat dalam bentuk laporan
6. Laporan tersebut kemudian dipresentasikan oleh tiap kelompok di depan kelas.
7. Waktu pengerjaan selama 4 minggu

Rubrik hasil
N Kriteria Tingkat kemampuan sko
o r
Sangat baik Baik Cukup Kurang baik
1 Ketepatan Waktu pengumpulan Waktu pengumpulan Waktu Waktu
sebelum tanggal 9 tepat tanggal 9 Mei pengumpulan pengumpulan
Mei 2016 2016 terlambat dari sangat
tanggal 9 Mei terlambat
2016 (10-11 lebih dari
Mei) tanggal 11
Mei (12-16
Mei)
2. Pemilihan Narasumber hidup di Narasumber hidup di Narasumber Narasumber
narasumbe masa orde baru, masa orde baru dan tidak hidup di tidak hidup
r memiliki latar mengalami/merasaka masa orde pada masa
belakang pekerjaan n kebijakan-kebijakan baru namun orde baru
yang disarankan dan yang diterapkan pada paham serta tidak
mengalami/merasaka masa orde baru dengan memahami
n kebijakan-kebijakan namun latar belakang kondisi pada keadaan pada
yang diterapkan pada pekerjaannya tidak masa masa itu
masa orde baru sesuai dengan yang tersebut.
disarankan.
3 Konten Konten yang Konten yang Konten yang Konten yang
wawancara ditanyakan dalam ditanyakan dalam ditanyakan ditanyakan
wawancara sesuai wawancara sesuai dalam dalam
dengan tema, tata dengan tema, tata wawancara wawancara
bahasa baik bahasa cukup baik kurang sesuai tidak sesuai
dengan tema, dengan tema,
tata bahasa tata bahasa
kurang baik tidak baik
baik
4 Sistematik Sistematika laporan Sistematika laporan Sistematika Sistematika
a laporan wawancara sesuai wawancara sesuai laporan laporan
dengan aturan, isinya dengan aturan, cukup wawancara wawancara
lengkap, rapih dan lengkap, rapih dan kurang sesuai tidak sesuai
menggunakan tata menggunakan tata dengan dengan
bahasa yang baik dan bahasa cukup baik aturan, isinya aturan, isinya
efektif serta dan efektif serta kurang tidak
menyertakan menyertakan lengkap, lengkap,
lampiran berupa lampiran berupa kurang rapih tidak rapih
dokumentasi dokumentasi dan dan tidak
menggunaka menggunaka
n tata bahasa n tata bahasa
yang kurang yang baik
baik dan dan efektif
efektif serta e=serta tidak
tidak menyertakan
menyertakan lampiran
lampiran berupa
berupa dokumentasi
dokumentasi.
N Kriteria Tingkat kemampuan sko
o r
Sangat baik Baik Cukup baik Kurang baik
4 3 2 1
1 Pemahama Sangat Cukup menguasai Kurang Tidak menguasai
n materi menguasai materi menguasai materi materi
materi
2 Gaya Menggunakan Menggunakan Menggunakan Menggunakan
bahasa bahasa yang bahasa yang baku bahasa yang yang bahasa yang
baku dan mudah namun kurang tidak baku dan tidak baku dan
dimengerti bisa dimengerti kurang bisa sangat sulit
dimengerti dimengerti
3 Ekspresi Berekspresi
ketika
menyampaikan
materi, tidak
kaku dan
percaya diri
4 Suara Suara terdengar Suara terdengar Suara terdengar Suara tidak
jelas hingga ke jelas hanya hingga jelas hanya di terdengar, hanya
seluruh ruangan setengah ruangan bagian depan samar-samar.
kelas kelas kelas

Petunjuk Penskoran :
Peserta didik memperoleh nilai :
Baik sekali : Apabila jumlah skor 20-16
Baik : Apabila jumlah skor 15-11
Cukup : Apabila jumlah skor 10-6
Kurang : Apabila jumlah skor 5-1

Rubrik Tanya Jawab

Penanya

Skor Deskripsi
4 Pertanyaan mengarah pada pertanyaan analisis, Pertanyaan sesuai materi, isi
pertanyaan singkat padat dan jelas, Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti
3 Pertanyaan mengarah pada pertanyaan analisis dan sesuai materi namun
penyampaiannya bertele-tele meskipun bahasanya mudah dimengerti.
2 Pertanyaan tidak bersifat analisis meskipun pertanyaan sesuai materi,
penyampaiannya bertele-tele meskipun bahasanya mudah dimengerti.
1 Pertanyaan tidak menunjukkan pada semua aspek penilaian.

Format Penilaian Pertayaan

No Nama Siswa Skor 4 Skor 3 Skor 2 Skor 1

Rubrik Tanya Jawab

Penjawab

Skor Deskripsi
4 Jawaban sesuai dengan pertanyaan yang diajukan dan disertai dengan sumber
bacaan, jawaban langsung pada pertanyaan, menjawab dengan bahasa yang mudah
dimengerti.
3 Jawaban sesuai dengan pertanyaan yang diajukan namun tidak disertai dengan
sumber bacaan, jawaban langsung pada pertanyaan dengan bahasa yang mudah
dimengerti.
2 Jawaban bertele-tele dan tidak disertai dengan sumber bacaan meskipun jawaban
langsung pada pertanyaan dan disampaikan dengan bahasa yang mudah
dimengerti.
1 Jawaban tidak menunjukkan pada semua aspek penilaian.

Format Penilaian Penjawab

No Nama Siswa Skor 4 Skor 3 Skor 2 Skor 1


Petunjuk Penskoran :
Peserta didik memperoleh nilai :
Skor 4 : Baik sekali
Skor 3 : Baik
Skor 2 : Cukup
Skor 1 : Kurang

PRODUK

Jenis tugas: produk analisis artikel/ berita


Tema : sistem dan struktur politik ekonomi Indonesia pada masa orde baru (1966-1998)
Bahan: artikel, berita dari media cetak (majalah, koran, arsip,dll)
Langkah pengerjaaan tugas:
1. Setiap siswa ditugaskan untuk mencari bahan-bahan berupa artikel atau berita daari
media cetak seperti majalah, koran, perpustakaan maupun arsip yang berhubungan
dengan sistem dan struktur politik ekonomi Indonesia pada masa orde baru (1966-1998)
2. Siswa hanya memilih atau menggunakan satu artikel/berita yang telah ditemukan
3. Setelah memilih satu artikel atau berita, artikel/berita tersebut di tempel pada kertas hvs
ukuran A4, kemudian dlengkapi dengan komentar dan analisi terhadap isi artikel/berita
tersebut.
4. Hendaknya analisis tersebut merujuk berbagai sumber yang relevan
5. Cantumkan sumber di bagian akhir sebagai referensi yang digunakan dalam melakukan
analisis
Rubrik Hasil
N Kriteria Tingkat kemampuan sko
o Sangat baik Baik Cukup baik Kurang baik r
4 3 2 1
1 Relevansi sumber Artikel/ Artikel/berita Artikel/berita yang Artikel/berit
artikel/berita berita yang yang digunakan a yang
digunakan digunakan bersumber dari digunakan
bersumber bersumber Surat Kabar, tidak jelas
dari Surat dari Surat majalah/ arsip sumbernya.
Kabar, Kabar, resmin yang
majalah/ majalah/ arsip dimuat online
arsip asli hasil fotocopy
(sumber (sumber
primer) sekunder)
2 Kesesuaian isi Konten Konten Konten artikel/ Konten
artikel/berita artikel/ artikel/ berita berita kurang artikel/
berita sesuai kurang sesuai sesuai dengan tema berita tidak
dengan tema tema namun dan membahas sesuai
dan membahas diluar tahun 1966- dengan tema
membahas sekitar tahun 1998 dan
sekitar tahun 1966-1998 membahas
1966-1998 di luar tahun
1966-1998
3 Penggunaan sumber Menggunak Menggunakan Hanya Tidak
referensi an berbagai sedikit sumber menggunakan satu menggunak
sumber baik buku, jurnal sumber an sumber
berupa dan internet (buku/jurnal/intern referensi
buku, jurnal yang relevan et) relevan dengan apapun yang
dan internet dengan isi isi berita/artikel relevan
yang relevan berita/artikel yang dianalisis dengan isis
denga n isi yang berita/artike
berita/artikel dianalisis l yang
yang dianalisis
dianalisis
4 Kelengkapan Terdapat Terdapat Terdapat identitas Terdapat
identitas identitas siswa, hasil analisis identitas
siswa, siswa, , serta siswa,
sumber komentar dan referensi.namun sumber
berita/artikel hasil analisis tidak terdapat berita/artike
, komentar serta sumber l dan
dan hasil referensi.nam berita/artikel, dan komentar
analisis serta un tidak komentar namun tidak
referensi. mencantumka ada, hasil
n sumber analisis dan
berita/artikel referensi.
5 Hasil analisis Hasil Hasil analisis Hasil analisis yang Hasil
mengandung: analisis yang yang dibuat dibuat memuat 2 analisis
1. Bahasa yang dibuat memuat 3 aspek yang dibuat
digunakan memuat 4 aspek memuat 1
baik dan aspek aspek
benar
2. Adanya
keterhubung
an antara
materi
artikel
dengan hasil
analisis
3. Kerapihan
dalam
menulis
hasil analisis
4. Penggunaan
tanda baca
dan kutipan
yang benar

Anda mungkin juga menyukai