Anda di halaman 1dari 2

RANGKUMAN MATERI KULIAH (RMK)

PERPAJAKAN 2
PPh Pasal 22

Disusun Oleh :

HULWANA

A31114036

PROGRAM STUDI AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS HASANUDDIN
2016
A. Pengertian PPh Pasal 22

Pajak Penghasilan pasal 22 ini merupakan pajak yang dipungut oleh bendaharawan
pemerintah baik pusat ataupun daerah, instansi atau lembaga pemerintah dan lembaga-lembaga
negara lainnya, berkaitan dengan pembayaran atas penyerahan barang dan badan-badan tertentu,
baik badan pemerintah maupun swasta, berkenaan dengan kegiatan di bidang impor atau
kegiatan usaha di bidang lain.
Tujuan pengenaan PPh pasal 22 ini adalah untuk menjaring pajak penghasilan, untuk
memperluas daya jangkau dari kebijaksanaan pajak penghasilan, untuk mencegah atau
mengurangi keinginan wajib pajak untuk melakukan manipulasi atas nilai peredaran usaha, yang
pada akhirnya akan mendorong wajib pajak untuk melaksanakan kewajiban pajaknya dengan
baik.

Sumber :

Sukmawati. (14 Mei 2015). PPh Pasal 22. Dhttp://ssukmaa.blogspot.co.id/2015/05/pph-pasal-


22.html

Anda mungkin juga menyukai