Anda di halaman 1dari 1

Seorang pasien umur 34 tahun datang dengan keluhan keluar darah dari jalan

lahir sejak 1 minggu yang lalu. Pasein mengaku hamil 2 bulan dan ANC teratur.
Pasien dikonsulkan ke bagian Obgyn dan didapatkan diagnosa berupa G3P2A1
hamil 10-11 minggu dengan perdarahan pervaginam ec. Blighted ovum. Dari
hasil pemeriksaan fisik didapatkan Kesadaran compos mentis, TD: 110/80
mmHg, HR: 86 x/menit dan RR: 20x/menit, konjungtiva palpebra tidak anemis
dengan perdarahan pervaginam. Hasil lab didapatkan Hb: 12,5 gr/dl, Trombosit:
323.000/mm3, Leukosit: 9.800/mm3, CT/BT: 7/2 menit, Na: 141 mmol/L, K: 4,1
mmol/L, Cl: 107 mmol/L, ur/cr: 13/0,40 mg/dl dan KGDS: 94 mg/dl. Pasien
direncanakan dilakukan kuretase.

Prosedur anestesi manakah yang paling tepat dilakukan pada pasien ini.?
A. General Anestesi
B. Spinal Anestesi
C. Epidural anestesi
D. Total Intravena Anestesi
E. Lokal Anestesi

Seorang perempuan umur 56 tahun datang dengan keluhan nyeri pada payudara
kanan sejak 1 bulan yang lalu. Pasein sebelumnya merasakan payudara yang
membesar sejak lama, benjolan dirasakan semakin lama semakin membesar.
Setelah dilakukan pemeriksaan oleh bagian bedah onkologi didapatkan diagnosa
pasien dengan carcinoma mamae dextra dan akan dilakukan tindakan MRM. Dari
hasil pemeriksaan fisik didapatkan Kesadaran compos mentis, TD: 110/80
mmHg, HR: 86 x/menit dan RR: 20x/menit. Hasil lab didapatkan Hb: 10,9 gr/dl,
Trombosit: 241.000 /mm3, Leukosit: 8.000/mm3, CT/BT: 7/2 menit, Na: 144
mmol/L, K: 3,5 mmol/L, Cl: 113 mmol/L, ur/cr: 13/0,40 mg/dl. Pasien akan
direncenakan dilakukan general anestesi tetapi pasien merasa cemas sebelum
dilakukan tindakan anestesi.

Apakah premedikasi yang dapat diberikan pada pasien tersebut?


A. Midazolam 2 mg.
B. Ondancestron 8 mg
C. Propofol 10 mg
D. Fentanyk 100 mcg
E. Ranitidin 50 mg

Anda mungkin juga menyukai