Anda di halaman 1dari 3

KELOMPOK 4

T.KIMIA D3 B 2015
NAMA KELOMPOK:
1. Ega Ereki
2. Prihalisa Ningendah
3. Raini Shinta Medika S

Tugas Respon

1. Apa rumus Asam Asetat? Dan apakah Asam Asetat ini termasuk
Asam Karboksilat?
= Rumus Asam Asetat adalah CH3COOH ,dan Asam Asetat
termasuk Asam Karboksilat.

2. Tuliskan reaksi etanol + asam asetat, buatlah reaksi yang


lengkap !
=

3.
Untuk apa batu didih digunakan dalam percobaan ini ?
= Batu didih merupakan benda yang kecil, bentuknya tidak rata
dan berpori yang biasanya dimasukkan ke dalam cairan yang
dipanaskan. Batu didih sederhana biasa dibuat dari pecahan-
pecahan kaca, keramik maupun batu kapur, selama bahan
tersebut tidak bisa larut dalam cairan yang dipanaskan. Fungsi
penambahan batu didih ada 2, yaitu untuk meratakan panas
sehingga panas menjadi homogen pada seluruh bagian larutan
dan untuk menghindari titik lewat didih. Pori-pori dalam batu
didih akan membantu penangkapan udara pada larutan dan
melepaskannya ke permukaan larutan.
4. Fungsi asam sulfat dimasukkan kedalam larutan campuran
etanol dan asam asetat?
= Fungsi asam sulfat adalah sebagai katalis

5. Apa fungsi condensor dalam percobaan ini?


= Fungsi Kondensor pada percobaan ini agar saat pemanasan,
apabilan etanol menguap, yang cepat habis itu bisa tetap ada
karena diperlukan dalam reaksi. Fungsi pemakaian alihn
kondensor yaitu untuk mengubah titik air yang terbentuk dan
supaya dapat jatuh lagi ke labu alas bulat.

6. Apa yang dipisahkan dalam proses destilasi dalam percobaan


ini?
= Proses destilasi ini bertujuan memisahkan etil etanoat (etil
asetat) dengan air atau dengan kata lain untuk mendapatkan etil
asetat murni.

7. Apa yang dipisahkan corong pemisah dalam percobaan ini?


= Campuran hasil destilasi dimasukkan kedalam corong pisah
untuk memisahkan lapisan airnya. Karena air (H2O) merupakan
hasil samping dari reaksi esterifikasi.

8. Bagaimana membuat Na2CO3 20% ?


=

9. Darimana datangnya air padahal yang dicampurkan dalam


percobaan ini adalah etanol, asam asetat, dan asam sulfat?
= H2O dihasilkan dari reaksi esterifikasi

10. Bagaimana cara uji density dengan menggunakan piknometer?


= 1. Melihat berapa volume dari piknometernya (tertera pada
bagian tabung ukur), biasanya ada yang bervolume 25 ml dan
50 ml.
2. Menimbang piknometer dalam keadaan kosong.
3. Memasukkan etil asetat yang akan diukur massa jenisnya ke
dalam piknomeer tersebut.
4. Menutup piknometer apabila volume yang diisikan sudah
tepat.
5. Menimbang massa piknometer yang berisi fluida tersebut.
6. Menghitung massa fluida yang dimasukkan dengan cara
mengurangkan massa pikno berisi fluida dengan massa pikno
kosong.
7. Setelah mendapat data massa dan volume fluidanya, kita
dapat menentukan nilai rho/masssa jenis () fluida dengan
persamaan: rho () = m/V=(massa pikno+isi) (massa pikno
kosong) / volume. Adapun satuan yang biasanya di gunakan
yaitu massa dalam satuan gram (gr) dan volume dalam
satuan ml = cm3
8. Membersihkan dan mengeringkan piknometer.

Anda mungkin juga menyukai