Anda di halaman 1dari 2

Pelatihan-osn.

com
Konsultan Olimpiade Sains Nasional
http://pelatihan-osn.com
head office : Kompleks Sawangan Permai Blok A5 No.12A, Sawangan, Depok 16511
Telp.021-2951 1160. contact person : 0-878787-1-8585 / 0813-8691-2130

PELATIHAN PERSIAPAN OSK 2016 SISWA/I SMAN 2 BALIGE

Bidang Studi : Astronomi


Tanggal : 25 Januari 2016
Materi : Pengenalan Satuan dan Astrofisika

1. Diameter sudut kawah Kopernicus di bulan adalah 40. Jika dianggap jarak bumi-bulan 384.000
km, berapa diameter kawah Kopernicus yang sebenarnya?
2. Andaikan kita berada di Mars dan melihat ke arah Bumi. Dengan menganggap mata kita
mempunyai daya pisah 50, apakah bumi dan bulan akan tampak sebagai 2 benda terpisah?
Jarak Mars ke Matahari 1,52 SA dan jarak Bumi ke Matahari 1 SA.
3. Galaksi Andromeda diketahui berjarak 2,2 tahun cahaya. Berapa jaraknya jika dinyatakan dalam
satuan meter, parsek dan satuan astronomi?
4. Paralaks bintang diamati dari Bumi besarnya 0,40. Berapa besar paralaks bintang apabila
diamati dari permukaan planet Jupiter? (Jarak planet Jupiter-Matahari 5,2 AU)
5. Ada bintang dengan temperature 3000K tetapi luminositasnya 80 kali luminositas matahari. Jika
temperature matahari 6000K, tentukan radius bintang tersebut! (Nyatakan dalam radius
matahari)
6. Sebuah bintang A magnitudonya 4,57. Bintang B magnitudonya 8,49. Berapa beda terangnya?
Jika bintang A mempunyai jarak 100 pc, berapa magnitudo absolut bintang A?
7. Bintang X memiliki sudut paralaks 0,2 dan diameter sudut 2,67 x 10-3 detik busur. Bintang
tersebut memancarkan radiasi dengan panjang gelombang maksimum 3864 Angstrom. Hitung
magnitude mutlak bintang X jika diketahui magnitudo mutlak matahari 4,82 dan luminositasnya
3,9 x 1026 Watt.
8. Apa yang anda ketahui tentang garis absorpsi dan garis emisi?
9. Mengapa spektrum bintang menunjukkan garis-garis absorpsi?
10. Grafik persebaran energi bintang X

Tes evaluasi rutin


Pelatihan-osn.com
Konsultan Olimpiade Sains Nasional
http://pelatihan-osn.com
head office : Kompleks Sawangan Permai Blok A5 No.12A, Sawangan, Depok 16511
Telp.021-2951 1160. contact person : 0-878787-1-8585 / 0813-8691-2130

a. Berapa suhu efektifnya?


b. Mengapa banyak lembah pada grafik di atas?
c. Perkirakan warna dan tipe spektrumnya.
11. Garis spektrum suatu elemen yang panjang gelombang normalnya 5500Angstrom
diamati pada spektrum bintang berada pada panjang gelombang 5502 Angstrom.
Berapa besar kecepatan radial bintang? Apakah bintang itu mendekati dan menjauhi
bumi? Jika diketahui gerak diri bintang 0,2/tahun dan jaraknya 4,89 tahun cahaya,
hitung kecepatan linear bintang!
12. Pada bulan Januari, Bumi paling dekat dari Matahari (yaitu sekitar 147 juta km), dan pada bulan
Juli, Bumi paling jauh dari Matahari (152 juta km). Berapakah perbandingan percepatan gravitasi
Matahari yang dirasakan Bumi antara saat perihelion dan aphelion?
13. Ceres is the largest main-belt asteroid which mainly consists of stone. The mass of this small
body is roughly 1/6500 times Earth's mass, while the radius is just 1/13 Earth's radius. How weak
does the surface gravity of Ceres pull a falling body, compared to the Earth's gravity?

Tes evaluasi rutin

Anda mungkin juga menyukai