Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN/SKENARIO PEMBELAJARAN/SAP

1. Nama Diklat : Pengelolaan Sampah


2. Mata Diklat : Pengelolaan sampah melalui penanganan sampah
3. Alokasi waktu : 20 menit
4. Deskripsi Singkat : Mata Diklat ini membahas tentang Pengertian pengelolaan oleh swadaya

masyarakat, penanganan sampah, operasional pengelolaan sampah, pewadahan sampah, penetapan

tempat pengumpul sampah.


5. Tujuan Pembelajaran :
a. Kompentensi : Setelah mengikuti pembelajaran ini peserta mampu menjelaskan pengertian

pengelolaan oleh swadaya masyarakat, penanganan sampah, operasional pengelolaan sampah,

pewadahan sampah, penetapan tempat pengumpul sampah.


b. Indikator keberhasilan :
Setelah mengikuti pembelajaran ini diharapkan perserta dapat :
1. Dapat Mengetahui Pengertian Pengelola oleh swadaya masyarakat
2. Dapat Mengetahui Penanganan Sampah
3. Dapat Mengetahui Operasional pengelolaan sampah
4. Dapat Mengetahui Pewadahan sampah
5. Dapat Mengetahui Penetapan tempat pengumpulan sampah
6. Materi Pokok dan Materi Sub Pokok
a. Materi pokok
Pengelolaan sampah melalui penanganan sampah
b. Sub materi pokok
1. Pengertian Pengelola oleh swadaya masyarakat
2. Penanganan Sampah
3. Operasional pengelolaan sampah
4. Pewadahan sampah
5. Penetapan tempat pengumpulan sampah
7. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR :

NO TAHAPAN KEGIATAN METODE MEDIA/ALAT ALOKASI


KEGIATAN FASILITATOR PESERTA BANTU WAKTU
1 Pendahuluan 1. Memperkenalkan diri dan minta - Memperhatikan 1. Ceramah - Laptop 5 menit
dikenalkan fasilitator 2. Tanya - LCD
2. Menciptakan suasana kelas yang - Bertanya yang Jawab - Modul
kondusif perlu
3. Menginformasikan posisi materi - Menjawab jika
dalam pencapaian tujuan diklt ditanya
4. Menguraikan tujuan pembelajaran - Mencatat yang
penting
2 Penyajian 1. Menjelaskan materi - Memperhatikan 1. Ceramah - Laptop 10 menit
1) Pengertian Pengelola oleh fasilitator 2. Tanya - LCD
swadaya masyarakat - Bertanya yang Jawab - Modul
2) Penanganan Sampah perlu
3) Operasional pengelolaan - Menjawab jika
sampah ditanya
4) Pewadahan sampah - Mencatat yang
5) Penetapan tempat penting
pengumpulan sampah
2. Menayakan kesimpulan pada
peserta
3 Penutup 1. Membuat rangkuman bersama - Membuat 1. Ceramah - Laptop 5 menit
peserta rangkuman, 2. Tanya - LCD
2. Melaksanakan evaluasi menanggapi/ Jawab - Modul
pembelajaran secara umum bertanya 3. Diskusi
3. Menutup acara dengan permohonan - Membalas
maaf dan ucapan terimakasih dan salam
apresiasi pada peserta
EVALUASI PEMBELAJARAN :

1. Apa yang dimaksud dengan Pengelola oleh swadaya masyarakat?


2. Bagaimana cara Penanganan Sampah?
3. Bagaimana Operasional pengelolaan sampah?
4. Bagaimana Pewadahan sampah?
5. Bagaimana cara Penetapan tempat pengumpulan sampah?

8. REFERENSI:
1. Diktat Kuliah TL-3104, tentang pengelolaan sampah, Program studi tehnik lingkungan ITB. 2011

Bandung, 3 Desember 2016

(AI AAN ANI)

Anda mungkin juga menyukai