Anda di halaman 1dari 3

50

Jika kedua kelompok mempunyai varians yang sama atau


1 2 dengan tidak diketahui maka digunakan rumus uji signifikan yaitu
uji t sebagai berikut :

dengan
(n1 1)S1 (n2 1)S 2
2 2
S2
n1 n2 2
Dimana:
: nilai ratarata kelompok eksperimen 1
: nilai ratarata kelompok eksperimen 2
n1 : jumlah sampel kelompok eksperimen 1
n2 : jumlah sampel kelompok eksperimen 2
S : standard deviasi gabungan dari kedua kelompok sampel
: varians kelompok eksperimen 1

: varians kelompok eksperimen 2


Jika varians kedua kelompok berbeda atau 1 2 maka hipotesis diuji
dengan menggunakan rumus :

Kriteria pengujian:
1. Untuk menguji hipotesis yang pertama digunakan uji 2 arah yaitu:
Untuk data yang memiliki varians sama yaitu:
H 0 diterima jika , dimana didapat dari distribusi

t dengan dk = ( n1 n2 2 ) dengan peluang pada taraf signifikan =

0,05, untuk harga t lainnya H 0 ditolak.


51

Untuk data yang memiliki varians berbeda yaitu:


Kriteria pengujiannya adalah: terima hipotesis H0 jika

Dengan:

dan

Untuk harga-harga t lainnya H0 ditolak. (Sudjana, 2008 :239-241)

Jika data yang diperoleh pada kedua kelas atau salah satu kelas tidak
berdistribusi normal, maka pengujian hipotesis dalam penelitian ini dilakukan
dengan menggunakan uji non parametrik (Mann Whitney U). Menurut Siegel
(2011:145), uji Mann Whitney U termasuk dalam uji paling kuat di antara uji non
parametrik lainnya. Tes ini merupakan alternatif lain untuk uji t parametrik yang
paling berguna apabila peneliti ingin menghindari anggapan-anggapan uji t itu,
atau manakala pengukuran dalam penelitiannya lebih lemah dari skala interval.
Untuk n > 20, dapat menggunakan rumus:
U U
Z
U (Siegel, 2011:151)
Dengan ;

n1n2
U
2
n1n2 (n1 n2 1)
U
12
51

Dan ;
n1 n1 1
U1 n1n2 R1
2
n2 n2 1
U 2 n1n2 R2
2
Keterangan:
n1 : Jumlah sampel kelas eksperimen 1

n2 : Jumlah sampel kelas eksperimen 2

R1 : Jumlah jenjang pada kelas eksperimen 1

R1 : Jumlah jenjang pada kelas eksperimen 2


U : Nilai Mann-Whitney
U : Rata-rata
U : Standard error
Kriteria penerimaan Ho jika Z hitung< Ztabel untuk taraf nyata atau dengan
menggunakan nilai signifikansi yaitu jika signifikansi lebih besar dari 0,05
maka Ho diterima.

Anda mungkin juga menyukai