Anda di halaman 1dari 1

PANITIA PELAKSANA

GEBYAR MATEMATIKA SAINS (GEMA SAINS)


HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS HALU OLEO
Sekretariat : Gedung B. Lt.3 FMIPA Universitas Halu Oleo

BABAK PENYISIHAN : PERTANDINGAN 1

SOAL WAJIB

ab 5
= ,
1. Jika a+b=9 dan a .b 14 tentukan jumlah kuadrat dari
a dan b !

2. Dalam rangka bakti sosial peduli bencana alam, sebanyak 300 orang siswa ikut
menyumbangkan buku tulis, 200 orang siswa ikut menyumbangkan pakaian seragam
sekolah, dan 150 orang siswa ikut menyumbangkan keduanya. Jika jumlah siswa di
sekolah tersebut 600 orang maka banyaknya siswa yang tidak ikut menyumbang
3. Titik A (10,p) terletak pada garis yang melalui titik B(3,1) dan C(-4,-13). Nilai p =
4. Seorang pekerja mendapat upah lembur setiap minggu sebesar Rp. 279.000, 00. Jika total
jam lembur dalam seminggu selama 9 jam dan ia hanya lembur selama 5 jam dalam
seminggu maka berapa upah lembur yang diperoleh ?
5.

Jika kedua segi empat sebangun. Tentukan jumlah kuadrat a dan b !

Anda mungkin juga menyukai