Anda di halaman 1dari 11

Geologi

Bacalah Teks berikut sebagai pembantu dalam menjawab soal!

Gempa bumi Pidie Jaya 2016

Pada tanggal 7 Desember 2016, seorang pengamat bernama Eosena sedang berada di daerah
Pidie Jaya tiba-tiba sebuah gempa bumi berkekuatan 6,5 skala richter mengguncang Kabupaten
Pidie Jaya, Aceh, Indonesia, pada pukul 5.03.36 Waktu Indonesia Barat. Pusat gempa berada di
koordinat 5,25LU dan 96,24BT, tepatnya di darat pada jarak 18 kilometer tenggara Sigli, Pidie
dan 2 kilometer utara Meureudu, Pidie Jaya pada kedalaman 15 km. Pusat gempa yang berada di
daratan menyebabkan gempa bumi ini tidak menimbulkan tsunami. Gempa juga terasa di kabupaten
tetangga seperti Pidie, Bireuen, hingga sampai ke Banda Aceh, Langsa, dan Pulau Simeulue.

Gempa terjadi pada pukul 5.03 WIB saat masyarakat setempat bersiap untuk melaksanakan
salat Subuh. Guncangan gempa yang terasa kuat di daerah Pidie Jaya membuat puluhan ribu warga
panik dan menyelamatkan diri. Beberapa di antaranya bahkan segera lari ke tempat yang lebih
tinggi karena takut akan terjadinya tsunami seperti yang terjadi pada tahun 2004 lalu. Guncangan
gempa terasa di Kabupaten Pidie dan Kabupaten Pidie Jaya sekitar 1015 detik. Guncangan gempa
juga terasa hingga seantero Aceh. Karena pusat gempa yang berada di daratan, Badan Meteorologi
Klimatologi dan Geofisika menyatakan gempa ini tidak memicu tsunami.

Menurut Deputi Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan Badan Nasional Penanggulangan


Bencana Wisnu Widjaja, energi guncangan gempa ini setara dengan energi yang dilepaskan bom
atom Hiroshima di Jepang pada tahun 1945. Sementara, Kepala Badan Geologi dari Kementerian
Energi dan Sumber Daya Mineral Ego Syahrial menyatakan bahwa wilayah Pidie Jaya dan
sekitarnya masuk ke dalam zona merah yang rawan terjadi gempa.
Kepala Bidang Informasi Gempa Bumi dan Peringatan Tsunami BMKG Daryono
mengatakan besarnya kerusakan yang timbul disebabkan tanah di zona gempa yang relatif lunak.
Ditambah banyak bangunan yang tidak memenuhi standar tahan gempa. "Kondisi di zona gempa
tanahnya cukup lunak sehingga terjadi amplifikasi getaran gempa ditambah banyak bangunan yang
tidak memenuhi standar tahan gempa," kata Daryono saat dihubungi Tempo, Rabu, 7 Desember
2016.

Ahli gempa dari Universitas Gadjah Mada (UGM), Gayatri Indah Marliyani, mengatakan
bahwa sesar aktif yang bergerak di Pidie Jaya ini merupakan cabang dari sesar Sumatera di bagian
utara. Sesar ini berorientasi barat laut-tenggara.

"Ada tekanan dari zona subduksi atau penunjaman di selatan Sumatera memberikan gaya
tekan yang kuat ke daerah permukaan. Akibatnya membentuk sesar-sesar yang aktif, gempa terjadi
akibat pergerakan dari sesar-sesar ini," kata Gayatri dalam keterangan pers Humas UGM, Rabu. Ia
menyebutkan, guncangan gempa terasa kuat karena wilayah tersebut tersusun oleh batuan yang
tidak kompak. Ketika melewati daerah dengan batuan yang lepas-lepas, amplitudo gelombang
gempa akan membesar untuk bisa merambatkan energi yang sama sehingga getaran yang dirasakan
pada daerah ini lebih kuat.

Soal Pilihan Ganda

1. Dengan melihat data study case diatas. Jika Eosena sedang melakukan pengamatan pada daerah
dengan koordinat 5,35LU, 96,34BT, berapakah jarak hiposentrum dari posisi pengamat saat
itu?
a) 15,69 Km
b) 17,21 Km
c) 13,73 Km
d) 21,71 Km
e) 11,10 Km

2. Jika Tsunami terjadi pada daerah tersebut berapakah kecepatan gelombang tsunami yang
menjalar didekat pesisir pantai yang memiliki kedalaman 4000m! (g = 9,82 m/s^2)
a) 98,20 m/s
b) 198,20 m/s
c) 200 m/s
d) 282,84 m/s
e) 280,30 m/s

3. Dengan Persamaan dibawah tentukan nilai magnitudo Tsunami pada daerah Sigli jika S adalah
perbandingan antara kedalaman hiposenter terhadap jarak hiposenter dari Sigli!

m = 2,5 + 1, 30LogS
4. Pada zona di bagian barat pulau Sumatera, fasies batu metamorf apakah yang paling mungkin
terbentuk ?
a) Hornfels-Kuarsit-Granulit-Limonit
b) Eklogit-Gneiss-Monzonit-Hornfels
c) Slate-Phylit-Schist-Gneiss
d) a dan c benar
e) Cari sendiri jawabannya mas :)

B D

5. Eosena sedang berjalan-jalan disekitar pantai sambil memperhatikan pasir pantai, saat ditengah
jalan ia menemukan struktur/bentukan seperti berikut. Diketahui bahwa ini adalah struktur
sedimen yang biasa disebut Ripple Marks. Tentukanlah arah aliran angin/air yang membentuk
struktur tersebut!
a) A ke C
b) B ke D
c) C ke A
d) D ke B
e) Kemana mana hatiku senang!

6. Nama topografi yang cocok untuk gambar yang diberi panah Y adalah?
a) Front Slope
b) Back Slope
c) Fore Arc Basin
d) Back Arc Basin
e) Back Dome

7. Nama topografi yang cocok untuk gambar yang diberi panah Z adalah?
a) Back Slope
b) Front Slope
c) Back Arc Basin
d) Fore Dome
e) Fore Arc Basin

8. What is the name of geologic structure pointed by X arrow?


a) Oblique Fault
b) Dextral Strike-Slip Fault
c) Sinistral Strike-Slip Fault
d) Thrust Fault
e) Its Your Fault

9. Zona yang ditunjuk oleh panah A umumnya disebut?


a) Benioff Zone
b) Faults Zone
c) Joints Zone
d) Tidal Zone
e) Time Zone

Perhatikan Cerita dan Foto Berikut Untuk Menjawab Soal Nomor 10-11!
Nazula sedang melakukan penggalian situs di pantai mentawai, setelah penggalian dilakukan
ditemukan outcrop seperti gambar berikut.

source : google images

10. If a layer of sand that exist since 1600 has a composition of beach sand (silicate rich sand
grains), soil layer (Exist since 1700) has a lot of carbon composition, and if in year 1800
occured a very strong earthquake near that place reaching 8.5 on a Richter Scale. What is the
possible layer that deposited on that year? (Pointed by S)
a) Tidal Deposites
b) Tsunami Deposites
c) Alluvial Sediment Deposites
d) Masswasting Deposites
e) Glacial Deposites

11. If we assume the thickness of the tidal layer was 1 meter, how much mud deposited every one
year? (the deposites starts from 1800 quite long after the earth quake happened)
a) 1cm/year
b) 1dm/year
c) 10mm/year
d) a and b are right
e) a and c are right

Analisis sayatan vertikal ini untuk menjawab soal No 12-16!


Saat Irsyad sedang bosan, ia melalukan diving bersama pesut mahakam ke daerah pusat gempa.
Saat sampai disana, ia menemukan sebuah struktur yang berbentuk seperti berikut jika dilihat dari
sisi sampingnya!

Gambaran sesar jika dilihat dari sisi sampingnya

2nd

1st

12. Jika diketahui struktur tersebut adalah penyebab gempa, struktur apakah itu?
a) Sesar Dekstral
b) Sesar Turun
c) Sesar Naik
d) Sesar Sinistral
e) Sesar Diagonal

13. If we assume that one layer is created for about 1 epoch and if the lime stone layer was there
since Eocene Epoch, the claystone layer was there since Pliocene, what is the age of the 2nd
sand stone layer if there was a gap of one epoch between the 2nd sand stone and the claystone!
a) Pleistocene
b) Miocene
c) Oligocene
d) Devon
e) Holocene

14. Aang sedang menganalisis sampel batuan dari intrusi pada outcrop tersebut dan ia mendapatkan
data bahwa batuan tersebut memiliki ciri-ciri sebagai berikut
Mineral
Kadar Silica (SiO2) 52%-63%
Mayor : Plagioclase, Amphibole, Quartz
Ciri-ciri
Tekstur : Kasar, mineral terlihat oleh mata telanjang
Warna : Putih ke abu-abuan cerah dengan bercak hitam (mineral)
Maka intrusi tersebut kemungkinan tersusun atas batu?
a) Diorit
b) Granit
c) Basalt
d) Riolit
e) Andesit

15. Urutkan proses terbentuknya lapisan tersebut mulai dari yang terbentuk pertama hingga terakhir
beserta deformasi yang terjadi pada outcrop tersebut!
a) Batu Pasir 1 - Batu Pasir 2 - Batu Gamping - Intrusi Batuan Beku - Tektonisme sehingga
lapisan termiringkan - Erosi - Batu Lempung - Batu Lanau.
b) Batu Pasir 2 - Batu Pasir 1 - Erosi - Batu Gamping - Tektonisme sehingga lapisan
termiringkan - Erosi - Batu Lempung - Batu Lanau - Intrusi Batuan Beku.
c) Batu Pasir 1 - Batu Gamping - Batu Pasir 2 - Tektonisme sehingga lapisan termiringkan -
Intrusi Batuan Beku - Erosi - Batu Lempung - Batu Lanau.
d) Batu Lanau - Batu Lempung - Erosi - Intrusi Batuan Beku - Erosi - Batu Pasir 1 - Batu Pasir
2 - Tektonisme sehingga lapisan termiringkan.
e) Batu bachan - Diambil - Dibentuk - Dipoles - Dijadikan Cincin - Dijual - Dapat Uang -
Hidup Senang.

16. Is there any unconformity in those layers? Write it down here



..
..
..
..
..

17. Peralatan yang dipergunakan untuk pengukuran tinggi rendahnya muka air laut rata-rata atau
Mean sea Level (MSL) adalah :
a) Wave Recorder
b) Tidal Recorder
c) Tidal Gauges
d) Tidal Wave
e) Current Recorder

! !

18. Salah satu metoda yang digunakan untuk mengukur perubahan muka bumi adalah dengan
menggunakan metoda mikroatol untuk mengukur terumbu karang yang terangkat dan
tenggelam akibat aktivitas tektonik. Terumbu yang terangkat ke permukaan akan mati
sedangkan yang masih berada di dalam air akan hidup dan berkembang. Pada gambaran grafis
diatas terdapat mikroatol yang sudah muncul ke permukaan. Apabila diperhatikan, maka sudah
terjadi pengangkatan sebanyak?
a) 3 kali
b) 4 kali
c) 5 kali
d) 2 kali
e) 4,5 kali

19. Urutan yang benar dari mineral continyu pada deret reaksi bowen mulai dari komposisi yang
kaya akan Na (Na-Rich) sampai yang kaya akan Ca (Ca-Rich) adalah?
a) Anortit-Bitownit-Andesin-Oligoklas-Labradorit-Albit
b) Bitownit-Andesin-Anortit-Andesit-Oligoklas-Albit-Labradorit
c) Olivin-Piroksen-Hornblende-Biotite-K. Feldspar-Muscovite-Kuarsa
d) Anortit-Bitownit-Labradorit-Andesin-Oligoklas-Albit
e) Anortit-Bitownit-Labradorit-Oligoklas-Andesin-Albit

20. Jika sebuah tubuh batuan diberikan gaya yang melebihi batas elastisitasnya maka

a) Tubuh batuan akan retak
b) Tubuh batuan akan terlipat
c) Tubuh batuan akan patah (fault)
d) Tubuh batuan akan memanjang
e) A dan C benar

21. Sebagai produk dari gaya yang bekerja pada batuan, struktur geologi dibagi menjadi beberapa
jenis yaitu?

a) Kekar (Fractures), Lipatan (Folding), Patahan (Fault)
b) Lipatan (Folding), Patahan (Fault), Monoklin
c) Antiklin, Monoklin, Sinklin
d) Tension Joint, Paralel Folding, Patahan (Fault)
e) A dan C benar

22. Apa perbedaan dari Strike-Slip Fault (Sesar mendatar) dengan Transform Fault (Sesar
Transform)

..
..
..
..

23. Ketidak selarasan apa yang ada pada tubuh batuan tersebut?

a) Nonconformity
b) Paraconformity
c) Disconformity
d) Angular unconformity
e) Tidak ada jawaban yang benar

24. Apakah pernah terjadi erosi pada tubuh batuan diatas? berikan alasan singkat! (lingkari
jawaban)

YA TIDAK

Alasan :






..







25. Paraconformity (Gambar diatas) adalah ketidakselarasan antara dua lapisan sedimen yang
bidang ketidakselarasannya sejajar dengan arah perlapisan sedimen, sehingga bidang erosi pun
tidak terlihat. Bagaimana cara menentukan umur dan urutan pembentukan dari lapisan tersebut?
berikan jawaban singkat!






..

!
26. Apa yang menyebabkan lapisan diatas terlipat sedangkan lapisan dibawahnya terpatah (Faulted)
berikan jawaban singkat!

..



..
ESSAY GEOLOGI

1. Urutkan lapisan-lapisan berikut berdasarkan waktu terbentuknya mulai dari yang terbentuk
terlebih dahulu hingga yang paling terakhir, serta sebutkan hukum-hukum stratigrafi dan
ketidakselarasan yang ada pada tubuh batuan berikut!

2. Melalui informasi pada teks atas tentukanlah:



a. Besar energi yang dilepaskan oleh gempa pidie, hitung menggunakan persamaan berikut

LogE = 11, 4 + aM

Dengan M = Magnitudo dalam Skala Richter (SR) dan E = Energi dalam Joule (J), dan
Jika saat M = 8,7 SR didapat E = 2,81838293 x 10^24 Joule

b. Intensitas gempa tersebut dalam skala mercalli (Bulatkan ke Nilai Tertinggi). Melalui
persamaan berikut

M = 1, 3 + 0,6I 0

Dengan M = Magnitudo dalam SR, Io = Intensitas Gempa dalam Skala Mercalli

Anda mungkin juga menyukai