Anda di halaman 1dari 10

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG


Laju perpindahan panas pada suatu rongga dihitung berdasarkan
hokum pendinginan newton. Sedangkan koefisien perpindahan
panas konveksi (h) pada rongga dipengaruhi oleh : perbedaan
temperature dari kedua dinding pembatas, selain itu juga
merupakan fungsi geometri dari rongga tersebut, orientasi dari
rongga,dan sifat-sifat yang dimiliki fluida(Ousthuizen H Patrick,
David Naylor,(1999).
Besarnya laju perpindahan panas antar dua permukaan yang
membentuk rongga sangat dipengaruhi oleh sifat-sifat bahannya:
tekanan, temperature ,massa jenis, konduktifitas, visikositas dan
sebagiannyadari fluida yang berada di dalam rongga tersebut.
Namun, dapat juga dapat diselesaikan dengan menerapkan
persamaan Differensial Orde Satu. Maka dari itu, pada makalah ini
kita akan mempelajari dan membaas lebih lanjut bagaimana cara
mengenai penerapan Persamaan Differensial Orde satu tentang
Hukum pendinginan Newton.

2.1 RUMUSAN MASALAH


Berdasarkan latar belakang masalah agar penguraian makalah lebih
terarah dan terfokus maka rumusan masalahnya adalah:
Pengertian persamaan diferensial linear orde Satu
Penerapan persamaan diferensial orde satu dalam kehidupan
sehari hari
Hukum pendinginan newton.
Pemecahan masalah yang berkaitan dengan hokum pendinginan
newton dalam kehidupan sehari-hari.

3.1 TUJUAN
Penulisan makalah ini bertujuan untuk memenuhi tugas diskusi
Matematika Terapan serta untuk lebih memahami Penerapan
Persamaan Diferensial Linear Orde Satu Hukum Pendinginan
Newton dan aplikasinya didalam kehidupan sehari-hari. Diharapkan
dengan makalah ini dapat menambah wawasan bagi para
mahasiswa khususnya yang berkaitan dengan materi penerapan
persamaan diferensial orde satu terkhusus yang berkaitan dengan
hokum pendinginan newton.
BAB III
PENUTUP
3.1 KESIMPULAN
Dari makalah yang telah dibuat dpat disimpulkan bahwa
Pembahasan I :
Pada contoh soal diatas dapat dianalisa bahwa sebuah
sistem(benda) yang bersuhu minimum berada pada lingkungan yang
memiliki suhu ruang, akibatnya suhu pada sistem tersebut
bertambah naik seiring bertambahnya waktu,. Artinya pada kasus ini
suhu berpindah dari sistem kelingkungan yang merupakan reaksi
endotrem. Dan semakin lama waktu yang diperlukan maka suhunya
juga semakin tinggi. Sesuai dengan hukum termodinamika I.
PEMBAHASAN II :
Dari contoh kasus diatas dapat dianalisa bahwa, secangkir kopi
panas tersebut mulai mengalami penurunan suhu, proses
pendinginan ini sangat cepat awalnya dan akhirnya mencapai titik
off atau setara dengan suhu ruang. Variasi suhu untuk kasus ini
dirangkum oleh newton. Dia menytakan bahwa tingkat dimana suhu
ruang mendinginkan hangat kira-kira sebanding dengan yaitu
pelepasan panas dari benda / sitem kelingkungannya hingga suhu
benda tersebut sesuai dengan suhu lingkungannya perbedaan suhu
antara suhu benda hangat dan suhu sekitarnya. Suhu pada suatu
benda mngalami penurunan apabila suhu benda tersebut lebih besar
dari pada suhu lingkungannya. Hal ini dikarenakan terjadinya reaksi
eksotrem
Hukum Pendinginan Newton menyatakan bahwa laju perubahan
pendinginan suhu suatu benda sebanding dengan perbedaan
antara suhu sendiri dan suhu ambien (yaitu suhu sekitarnya).
Hukum Newton membuat pernyataan tentang tingkat sesaat
perubahan suhu.Hukumpendinginan newton
memilikihubungandenganhukumtermodinamikaII :total entropi
dari suatu sistem termodinamika terisolasi cenderung untuk
meningkat seiring dengan meningkatnya waktu, mendekati nilai
maksimumnya.
Laju perpindahan panas pada suatu rongga dihitung berdasarkan
hokum pendinginan newton. Sedangkan koefisien perpindahan
panas konveksi (h) pada rongga dipengaruhi oleh : perbedaan
temperature dari kedua dinding pembatas, selain itu juga
merupakan fungsi geometri dari rongga tersebut, orientasi dari
rongga,dan sifat-sifat yang dimiliki fluida.
Dari contoh soal dapat disimpulkan bahwa temperature suatu
benda akan mengalami kenaikan seiring betambahnya waktu,
hal ini disebabkan oleh beberapa hal yaitu temperature
lingkungannya haruslah lebih besar dari temperature bendanya,
sehingga temperature benda yang awalnya berada dibawah nol
derajat akan mengalami kenaiakan.(contoh soal no 2)
Suhu pada suatu benda mngalami penurunan apabila suhu
benda tersebut lebih besar dari pada suhu lingkungannya. Hal ini
dikarenakan terjadinya reaksi eksotrem yaitu pelepasan panas
dari benda / sitem kelingkungannya hingga suhu benda tersebut
sesuai dengan suhu lingkungannya.

3.2 SARAN

Sebaiknya kepada pembaca agar membuat makalah yang lebih mudah


dipahami dan menarik untuk di baca sebagai contoh untuk pembuatan
makalah yang lain dan lebih menambah materi tentang Persamaan
Differensial dengan membaca jurnal-jurnal tentang Persamaan
Differensial PD orde satu untuk menambah wawasan lebih.
PEMBAHASAN CONTOH MASALAH
SOAL
1. Sebuah benda dengan temperature yang tidak diketahui diletakkan
dalam sebuah ruangan yang dijaga konstan pada suhu 30C. jika
setelah 10 menit temperature benda tersebut menjadi 0 0C dan
setelah 20 menit temperature benda tersebut menjadi 150C. carilah
temperature awalnya,
JAWABAN :
Diket : Ta = 300C
T = 00C memiliki waktu 10 menit
T= 150C memiliki waktu 20 menit
Ditanya :
a. Temperature awal
b. Waktu pada temperature 230C
c. Temperature pada waktu 45 menit
Jawab :
Pertama mencari nilai C dengan t=0
T = Ta + c e-kt
0 = 30 + c e-k(10)
-30 = c ek(10)
30
C = e k ( 10 ) (1)
Setelah mendapat nilai C masukkan ke dalam rumus
untuk mencari nilai k dengan T= 20 dan t= 20 menit
T = Ta + c e-kt
15 = 30 + c e-kt
15-30= c e-kt
30
k ( 10 ) * e -20k
-15 = e
1
Ln 2 = 10 k

0,6931 = 10 k
K = 0,06931

Mencari nilai C dengan t=10


T = Ta + c e-kt
0 = 30 + c e -0,06931(10)
-30 = c e- 0,06931
30
C = 0.5000

C = - 60
Temperatur awal
T = Ta + c e-kt
T = 30 + (-60) e-0,06931(0)
T = 30+ (-60)
T = -300C
Temperature pada waktu 45 menit
T = Ta + c e-kt
T = 30 + (-60) e- 0,06931(45)
T = 30 + (-60) e-3.11895
T = 30 +(-60) 0,04420
T = 30 + (-2,1522)
T = 27,3477 0 C
Waktu pada temperature 23 0C
T = Ta + c e-kt
23 = 30 +(-60) e -0,06931 (t)
23- 30 = (-60) e 0,06931(t)
Ln 7/60 = (0,06931) t
Waktu = 2,1484/ 0,06931
Waktu = 30,99 menit
0
t=0 menit T= -30 C
0
t=10 menit T=0 C
0
t=20 menit T = 15 C
0
t=30,99 menit T = 23 C
0
t= 45 menit T = 27,34 C

2. Jam 10.10 WIB seseorang mengambil secangkir kopi panas dari


microwave oven dan meletakannya di ruang tamu dengan maksud
untuk meminumnya setelah dingin. Awal mula suhu kopi adalah
2000C. selanjutnya 10 menit kemudian besar suhu kopi menjadi
1150C. asumsikan suhu ruang tamu itu aalah adalah 57 0C.
A. Berapakah besar suhu kopi pada jam 10.45 WIB?
B. Orang ini suka meminum kopi yang suhunya antara 550 C -900C,
maka antara jam berapa dia harus minum kopi itu?

PENYELESAIAN:

Dik: t=0 s ; T=2000 C

T=10 s ; T=1150 C

Ta=570 C

Dit: a. t=35 s ; T= 0C?

b.t=s? ; T=550C

t=s? ; T=900C

JAWAB:
Mencari nilai C dengan menggunakan rumus sebagai berikut :

dT
=k ( T Ta )
dt

dT
=k dt
( T 57 )

lnT-57=-kt+C

T-57=C. e-kt

T=57+C. . e-kt
200=57+ C. e-k(0)

143=C.e1 C=143

Setelah mendapat nlai C masukkan ke dalam rumus untuk mencari nilai k

T=Ta+ C. e-kt

115=57+143. e-k(10)

58=143. e-10k
58
-10k
.e = 143

58
-10k=ln 143 -10k=-0.9024 k=0,09024

Setelah didapatkan nilai C dan nilai k baru dapat mencari T dengan t=35

A. t=35 ; T?
T=Ta+ C. e-kt
T=57+143. e-0,09024(35)
T=57+143. e-3,1584
T=57+143.0,04249
T=57+6,0761 T=63,07610C

Untuk mencari t sama seperti mencari suhu namun disini yang diketauhui
adalah nilai T

B. t=s? ; T=550C
T=Ta+ C. e-kt
55=57+143. e-0,09024(t)
-2=143. e-0,09024(t)
2
e-0,09024(t) = 143

2
-0,09024(t) =- ln 143

0,09024(t) =4,2697
4,2697
t= 0,09024 t=47,3149 s

C. t=s? ; T=900C
T=Ta+ C. e-kt
90=57+143. e-0,09024(t)
33=143. e-0,09024(t)
33
e-0,09024(t) = 143

33
-0,09024(t) =- ln 143

-0,09024(t) =-1,46633
1,46633
t= 0,09024 t=16,2493 s

selisih waktu dari kedua suhu


47,3149-16,2493 =31,0654 menit

D. Temperature pada waktu 31,0654 menit


T = Ta+ C. e-kt
T = 57 + 143 e-0,09024(31,0654)
T = 57 + 143 0,06061
T =5 7 + 8,6671

E. T = 65, 6719 0C

0
t= 0 menit = 10:10 T= 200 C
WIB
0
t= 10 menit = 10:20 T= 115 C
WIB
0
t= 16 menit = 10:26 T= 90 C
WIB
0
t= 35 menit = 10:45 T= 63 C
WIB
0
t= 47 menit = 10:57 T= 55 C
WIB

Anda mungkin juga menyukai