Anda di halaman 1dari 1

PENDAFTARAN PASEN

No. Dokumen :

SPO No. Revisi :

Tgl.MulaiBerlaku :

Halaman :

TTD Ka Puskesmas Loji Kepala Puskesmas


UPTD PUSKESMAS H. Ujang Suryana, SKM
LOJI NIP 19720615
199303.1.006
PENGERTIAN Pendaftaran pasen adalah pelayanan rutin petugas untuk menertibkan urutan
pelayanan dan memudahkan mndapatkan informasi rekam medis bagi seluruh
fasilitas pelayanan yang tersedia di puskesmas.
Tujuan Agar playanan diloket pendaftaran berjalan dengan tepat,cepat,lancer dan
procedural.
Kebijakan 1. Keputusan kepala puskesmas No.445/SK-44 UPT/Loji tentang
mewajibkan penulisan lengkap dalam rekam medic.
2. Keputusan kepala puskesmas No.445/SK-77/UPT/Loji tentang isi rekam
medic.
3. Keputusan kepala puskesmas No.445/SK-74/UPT/Loji tentang pelayanan
rekam medic dan metode identifikon.
Referensi Buku Panduan Manual Rekan Medis

Prosedur 1. Pasen dipersilahkan untuk mengambil no urut pendaftaran dan duduk


kembali pada tempat yang sudah disediakan.
2. Petugas memangil pasen dengan cara memangil nomor urut pendaftaran.
3. Pasen menyerahkan no urut pendaftaran dan kartu berobat atau bagi
pasen baru menyertakan KTP.
4. Petugas memangil nama kepala keluarga berdasarkan identitas kartu
berobat atau bagi pasen yang sudah pernah berobat /berkunjung, jika
pasen memiliki family folder.
5. Petugas mencarikan data rawat jalan sesuai no index pada pasen baru.
UNIT TERKAIT Pendaftaran

Anda mungkin juga menyukai