Anda di halaman 1dari 2

Nama : Novita Baunsele

NIM : 01-2014-0206

Semester/kelas : V/F

1. Mendari ide pakok dari sebuah buku yang anda baca

Duyverman, 2013, Pembimbing kedalam Perjanjian Lama, Jakarta BPK Gunung mulia

Ide pakok dari buku ini yaitu: Alkitab diambil sedalam mungkin dari terjamahan
baru.

2. Ide pokok Thesis Statemen


Tugas Ilmu Pembimbing
Ilmi Salinan ( Textual criticism)
Pembimbing khusus ( Special Introduction)
Kanon

3. Banyak iklan televisi yang meresahkan masyarakat karna membosankan, melecehkan


dan membahayakan.
Meresahkan, banyak iklan ditelevisi yang mereshkan masyarakat yaitu karena semua
iklan itu menipu.
Membosankan, banyak televisi yang membosankan masyarakat karna begitu banyak
iklan tetapi hanya ditayangkan itu-itu saja sehingga masyarakat merasa bosan.
Melecehkan, banyak iklan ditelevisi yang melecehkan masyarakat karena ilkan dalam
tv sering menunjukan yang melecehkan.
Membahayakan, banyak iklan di televisi yang membahayakamasyarakat karena
kadang-kadang ilkan yang ditayangkan itu semuanya menipu.

4. latar belakang dari pokok utama


Iklan merupakan suatu bentuk komunikasi massa melalui berbagai media
massa yang dibayar oleh perusahaan-perusahaan bisnis, organisasi non profit dan
individu-individu yang teridentifikasi dalam pesan periklanan dengan maksud
memberi informasi atau mempengaruhi pemirsa dan golongan tertentu bentuknya
dapat berupa tulisan, gambar, film, ataupun gabungan dari keseluruhan unsur
tersebut. Urat nadi kehidupan televisi (swasta) terletak pada iklan. Tanpa iklan,
mustahil sebuah televisi mempertahankan eksistensinya. Bagi produsen iklan
bukan hanya menjadi alat promosi barang maupun jasa, melainkan juga untuk
menanamkan citra kepada konsumen maupun calon konsumen tentang produk
yang ditawarkan.

Anda mungkin juga menyukai