Anda di halaman 1dari 5

Makalah Praktikum Mineralogi

Mengenai
Mineral Golongan II Sulphides

Oleh

Adinda Anggrianti 072001600003


Kemal Harris 072001600019
072001600021

Jurusan Teknik Geologi


Fakultas Teknologi Kebumian dan Energi
Universitas Trisakti
Jakarta
2017
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis sampaikan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas
kasih dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan pembuatan makalah dengan judul
Mineral Golongan II Sulphides.
Dalam proses pembuatan makalah ini penulis mendapat bantuan dari berbagai
pihak. Oleh karena itu ,penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-
besarnya kepada semua pihak yang telah membantu menyelsaikan makalah ini.
Penulis menyadari bahwa makalah ini belumlah sempurna. Oleh karena
itu,saran dan kritik yang membangun dari rekan-rekan sangat dibutuhkan untuk
penyempurnaan makalah ini.Ahirnya,penulis berharap semoga dengan hadirnya
makalah ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan kita semua
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
BAB I PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG
1.2 RUMUSAN MASALAH
1.3 TUJUAN MAKALAH
BAB II PEMBAHASAN
2.1 PERSENYAWAAN MINERAL
2.2 SIFAT FISIK
2.3 PROSES TERBENTUKNYA
2.4 CONTOH MINERAL
BAB III SIMPULAN
DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN

1.1.Latar Belakang

Bagian luar bumi ini tertutupi oleh daratan dan lautan dimana bagian
lautan lebih mendominasi daripada daratan. Akan tetapi karena daratan adalah
bagian dari kulit bumi yang dapat diamati langsung ,salah satunya kenyataan
bahwa daratan tersusun atas berbagai jenis batuan dimana pembentukan batuan
sebenarnya merupakan akumulasi dari berbagai jenis dan beragama mineral
hingga membentuk batuan. Dengan mempelajari mineral maka dapat
mempelajari bagian ynag padat dari bumi ini yang disebut litosfer. Yang berarti
selaput yang terdiri dari batuan. Mineral merupakan padatan homogeny yang
terbentuk secara natural dialam,inorganik, dan terdiri dari komposisi kimia
tertentu dengan atom-atom teratur. Dalam mineralogi juga dipelajari Kristal
yang merupakan penyusun mineral.

1.2.Rumusan masalah

Adapun beberapa pertanyaan dasar pembentukan makalah ini adalah


sebagai berikut :

1. Bagaimana ikatan kimia yang membentuk mineral golongan sulphides ?


2. Bagaiamana genesa terbentuknya mineral golongan sulphides ?
3. Sifat fisik mineral golongan sulphides
4. Apa saja mineral golongan sulphides

1.3.Maksud dan Tujuan Makalah

untuk menambah pengetahuan dan wawasan mengenai mineral golongan II


sulphides.
BAB II
PEMBAHASAN

Dalam mineral ada pengklasifikasian menurut Berzelius (1750-1850)


ORATESyang didasarkan pada kriteria secara kimia :

I. NATIVE ELEMENTS
II. SULPIHIDES
III. OXIDES DAN HYDROXIDES
IV. HALIDES
V. CARBONATES,NITRATES,BORATES
VI. SULPHATES,CHROMATES,MOLYBDATES,TUNGSTATES
VII. PHOSPATES,ARSENATES,VANADATES
VIII. SILICATES

Dalam makalah ini mineral yang akan dibahas adalah goloongan II yaitu
sulphides

2.1.Ikatan kimia mineral

Kelompok sulfida atau sulfosalt merupakan kombinasi antara logam atau


semi-logam dengan belerang (S), misalnya galena [PbS], pirit, proustit
[Ag3AsS3], dll. Kelompok mineral ini dicirikan dengan adanya anion S 2-. Pada
umumnya unsur penyusunnya berupa unsur logam.merupakan persenyawaan :

Sulphides dan sulfosalts Type equation here.

Anda mungkin juga menyukai