Anda di halaman 1dari 1

EPIDIDIMITIS

Peradangan pada epididimis


Usia 18-50 th
S Nyeri pada skrotum, nyeri pada bagian belakang salah satu testis
Bengkak dan kemerahan pada skrotum
Nyeri panggul
Biasanya hanya pada satu skrotum saja
Mual dan muntah (-)
Riwayat aktivitas seksual aktif
O Inspeksi : edema (+), hiperemi (+)
Palpasi : ukuran ke dua testis sama besar (posisi normal vertikal),
tidak ada peninggian salah satu testis, nyeri terlokalisir dan hangat
pada epididimis.
Reflek kremaster (normal), penting untuk membedakan dg torsio
testis.
Untuk membedakan dengan torsio testis Phren sign (+)
(mengelevasi skrotum), pada torsio testis, px akan tetap
mengeluhkan nyeri.

Pmx. Penunjang :
USG Doppler : peningkatan aliran darah.
A Difernsial Diagnosis paling sering : Torsio testis, Orchitis, HIL
P Istirahat 2-3 hr mencegah regangan berlebihan pd skrotum
AB : R/ Ciprofloxacin 2x1, resisten thd GO ganti Levofloxacin 1x1
R/ Doxycyxline 2x100 mg untuk bakteri non GO
R/ Cotrimoxazole 50 mg/kgBB/hr anak-anak
NSAID : R/ Ibuprofen 3x400 mg
Kompres dingin pd skrotum

Anda mungkin juga menyukai