Anda di halaman 1dari 13

KATA PENGANTAR

Puji sukur kepada Yesus Kristus atas bimbingan serta perkenanannya sehingga laporan ini dapat
diselesaikan dengan segala baik.

Laporan ini disusun berdasarkan hasil dari pelaksanaan Uji Kompentensi yang dilaksanakan di
SMK Kristen 2 Tomohon. Uji kompentensi ini membahas tentang Merancang bangun dan
mengkonfigurasi sebuah Wifi Router yang berfungsi sebagai Gateway Internet, Webproxy, DHCP Server
dan Firewall, kemudian internet tersebut dishare ke client melalui jalur kabel dan wireless.

Tomohon, Mei 2016

Penyusun
1. PENDAHULUAN

1. Latar Belakang

Uji Kompetensi Keahlian merupakan suatu perwujudan kegiatan yang menguji


kemampuan/kompetensi yang dimiliki oleh siswa SMK setelah tiga tahun masa belajar. Disamping
dapat mengembangkan keahlian profesional siswa dalam meningkatkan tuntutan kebutuhan dunia
usaha / industri, siswa juga akan memiliki etos kerja yang baik, inisiatif yang tinggi, kreatifitis yang
bagus serta hasil pekerjaan yang berkualitas dan disiplin waktu yang ketat.

2. Tujuan Penulisan Laporan

Penulisan laporan ini bertujuan untuk :

1. Agar siswa siswi dapat melatih diri dalam memecahkan masalah.

2. Mempratikkan pelajaran yang telah didapat.

3. Sebagai tolak ukur dan data sekolah sehingga menjadi bahan timbangan untuk meningkatkan
mutu pendidikan.

3. Waktu Pelaksanaan

Kegiatan diselenggarakan pada hari Kamis 3 Maret 2016 mulai pukul 09:00 17:00.
2. PERALATAN, KOMPONEN DAN BAHAN

No Nama Spesifikasi Jumlah Keterangan

1 Koneksi Internet 1 Mbps 1 akses

2 Wifi Routerboard Mikrotik RB751/RB951 1 buah

3 Switch Min. Port: 5 buah 1

4 PC Client/Laptop LAN Card: 1 buah 1


(untuk pengujian) Wifi Card: 1 buah PC/Laptop
Sist. Operasi: 1 buah

5 Kabel UTP Min. Cat 5 10m

6 Konektor RJ 45 6 buah

7 Tang Crimping Untuk RJ 45 1 buah

8 Kabel LAN Tester Untuk RJ 45 1 buah

9 Obeng +/- Ukuran screw PC 1 set


3. SOAL/TUGAS

Skenario

Dalam kegiatan uji kompetensi ini siswa bertindak sebagai Teknisi Jaringan. Tugas siswa
adalah merancang bangun dan mengkonfigurasi sebuah Wifi Router berfungsi sebagai Gateway
Internet, Webproxy, DHCP Server dan Firewall, kemudian internet tersebut dishare ke client
melalui kabel dan wireless

Dengan opsi konfigurasi sebagai berikut:

Konfigurasi Wifi Router

1. Sistem Operasi = Mikrotik RouterOS

2. DNS = Sesuai dengan DNS yang diberikan ISP

3. WebProxy = Yes

4. Cache Administrator = nama_peserta@sekolah.sch.id

Ether1:

5. IP Ether1 = sesuai dengan Network yang diberikan ISP

6. Gateway = sesuai dengan IP yang diberikan oleh ISP

Ether2:

7. Terhubung dengan kabel ke switch dan PC

8. IP Ether2 = 192.168.100.1/24

9. DHCP Pool = 192.168.100.2-192.168.100.100

WLAN 1 (WLAN Interface):

10. IP WLAN 1 = 192.168.200.1/24

11. SSID = nama_peserta@proxy

12. DHCP Pool = 192.168.200.2-192.168.200.100

13. Blocking Site = http://www.linux.or.id

14. Blocking File = .mp3, .mkv


15. Buat Firewall yang memblokir akses internet melalui jalur wireless mulai pukul 19:00
(malam) 07:00 (pagi).

Konfigurasi PC/Laptop Client (yang terhubung Ether2 melalui switch)

1. IP LAN = Dinamis

2. Sistem Operasi = Windows/Linux

Konfigurasi PC/Laptop Client (yang terhubung WLAN1 melalui Switch)

1. IP WLAN = Dinamis

2. Sistem Operasi = Windows/Linux


4. PROSES PRODUKSI (SISTEMATIKA KERJA)

Tugas siswa sebagai Teknisi Jaringan adalah:

Mengimplementasikan topologi jaringan di atas dengan ketentuan sebagai berikut:

1. Menerapkan prosedur kesehatan, keselamatan kerja dan keamanan kerja yang diperlukan

2. Melakukan pemasangan kabel UTP

3. Melakukan pemasangan non managable switch

4. Melakukan pemasangan dan konfigurasi jaringan lokal (LAN)

5. Melakukan pemasangan dan konfigurasi jaringan internet (WAN)

6. Melakukan pemasangan dan konfigurasi jaringan nirkabel (WLAN)

7. Melakukan instalasi dan konfigurasi Server/Router (WebProxy)

8. Melakukan instalasi dan konfigurasi DHCP Server

9. Melakukan konnfigurasi Firewall pada Router

10. Melakukan pengujian pada sistem.

Pengujian dari PC Client yang terhubung kabel:

a. IP DHCP Client

b. Koneksi Internet

Pengujian dari laptop Client yang tehubung wireless:

a. Blocking Site

b. Blocking File

c. Blocking akses internet pada waktu yang telah ditentukan


5. GAMBAR KERJA
6. ANGGARAN BIAYA

No Uraian Qty Satuan Harga Satuan Total Ket.


A Peralatan Ujian
1 Tang Krimping 10 pcs Rp150.000 Rp1.500.000
2 Konektor RJ45 800 pcs Rp5.000 Rp4.000.000
3 Kabel UTP (Belden Aust/M-Link) 2 dos/roll Rp700.000 Rp1.400.000
4 Mikrotik Routerboard + Wireless 12 pcs Rp400.000 Rp4.800.000
5 Router Wifi 1 pcs Rp350.000 Rp350.000
6 Modem 1 pcs Rp300.000 Rp300.000
Total Rp12.350.000
B Administrasi Ujian
1 Map 100 Lbr Rp3.000 Rp300.000
2 FC Soal ujian (2 lembar x 48 siswa) 132 Lbr Rp200 Rp26.400
3 FC lembar penilaian (3 lembar x 48 siswa) 198 Lbr Rp200 Rp39.600
4 Kertas HVS F4 3 Rim Rp45.000 Rp135.000
Kertas foto untuk badge Panitia, Penguji & BOS
5 Peserta 1 Pak Rp34.000 Rp34.000
6 Tinta Canon Botol 100ml 4 warna 4 Botol Rp60.000 Rp240.000
7 Catridge Canon Black 1 pcs Rp185.000 Rp185.000
8 Catridge Canon Color 1 pcs Rp250.000 Rp250.000
9 Sertifikat 48 lbr Rp5.000 Rp240.000
Total Rp1.450.000
C Jasa Panitia & Penguji
1 Penguji Eksternal 1 org Rp1.500.000 Rp1.500.000 BOS
2 Penguji Internal 2 org Rp1.500.000 Rp3.000.000
3 Penanggung Jawab (Kepala Sekolah) 1 org Rp1.500.000 Rp1.500.000
4 Pendamping (Wakil Kepala Sekolah) 1 org Rp300.000 Rp300.000
5 Pegawai Pendamping 1 org Rp200.000 Rp200.000
6 Makan siang & Snack: 10 org x 2 hari 10 paket Rp500.000 Rp1.000.000
7 Monitoring Dinas Prov, kota & Yayasan Rp500.000 Rp500.000
8 Biaya Lain-lain Rp830.000
Total Rp8.830.000
TOTAL Rp22.630.000

Jumlah siswa: 48 orang


Biaya / Siswa: Rp 415.000
7. LAMPIRAN

Foto-foto Kegiatan
LAPORAN KEGIATAN

UJI KOMPETENSI KEAHLIAN


(UKK)
TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

SMK KRISTEN 2 TOMOHON


TAHUN 2016

Anda mungkin juga menyukai