Anda di halaman 1dari 2

SOP POSYANDU lANSIA

Mengetahui
PLT Ka. Puskesmas

SOP Dr. Rina Aprila

TUJUAN Dengan mengajak mereka ikut membantu penyelengaraan


Posyandu akan banyak memberikan manfaat antara lain :
- Para lanjut usia merasa akan posyandu milik mereka
- Para lanjut usia merasa di hargai/dihormati
- Membuat lanjut usia tersebut tetap aktif dan akan
meningkatkan kesehatan dan mencegah kepikunan
- Meningkatnya rasa persaudaraan dan terbangunnya ikatan
rasaemosi yang positif antar generasi dan akan membuat
lanjut usia akan rajin datang ke posyandu
- Pekerjan akan menjadi ringan efisien dan efektif cepat selesai
sehingga akhirnya tersedia waktu luang yang dapat digunakn
untuk kegiatan lain
Alat 1. Alat Tulis
2.Tensi Meter
3. Stateskop
4. Timbangan
5. Meteran
Langkah Meja 1 tempat pendaftaran
Meja 2 Penimbangan dan pencatatan BB dan TB serta
Pengukuran Indek Masa Tubuh (IMT)
Meja 3 Tempat Melakukan Kegiatan Pemeriksaan dan
pengobatan sederhana ( Tekanan Darah, GDS, HB,
Pemberian Vitamin dll
Meja 4 Tempat Penyuluhan/Konseling Kesehatan
Meja 5 Tempat Pemberian Informasi, Kegiatan Sosial, SImpan
Pinjam dan Arisan sesuai kebutuhan

Anda mungkin juga menyukai