Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN GIZI

Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman


156/GIZI/04/2017 00 1/2

Ditetapkan :
Tanggal terbit
Direktur RSI Garam Kalianget
03 April 2017
Kabupaten Sumenep
SPO

dr.Budi Herlambang

Merupakan pelayanan gizi yang dimulai dari proses


pengkajian gizi, diagnose gizi, intervensi gizi meliputi
PENGERTIAN
perencanaan penyediaan makanan. Penyuluhan dan
konseling gizi serta monitoring dan evaluasi gizi
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk
memberikan pelayanan gizi kepada klien/pasien
rawat inap agar memperoleh asuhan makanan yang
TUJUAN
sesuai dengan kondisi penyakit, dalam upaya
mempercepat proses penyembuhan, mempertahankan
dan meningkatkan status gizi
Surat Keputusan Direktur RSI Garam Kalianget No.
016/RSIGK/KEP/A/XII/2016 tentang Kebijakan
KEBIJAKAN
Umum Pelayanan Rumah Sakit Islam Garam
Kalianget
PROSEDUR 1. Ahli gizi melakukan pengkajian gizi/assesmen gizi
dengan melihat dan mempelajari status
pasien direkam medis pasien yang telah diisi
oleh perawat dan kunjungan langsung ke ruang
rawat inap pasien
2. Ahli gizi menentukan diagnose gizi pasien
3. Ahli gizi memberikan intervensi berupa konsultasi
gizi langsung kepada pasien maupun keluarga
pasien terkait diet yang harus diterapkan
4. Ahli gizi, dokter dan perawat bekerjasama
melakukan pemantauan, mencatat dan
ASUHAN GIZI

Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman


156/GIZI/04/2017 00 2/2

melaporkan asupan makanan dan respon pasien


terhadap diet yang diberikan

UNIT TERKAIT 1. Instalasi Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai