Anda di halaman 1dari 18

BAB IV

HASIL ANALISIS

Std.
N Minimum Maximum Mean
Deviation
TIO Kanan 101 11.00 26.00 17.2772 3.55561
Valid N
101
(listwise)
Berdasarkan tabel diatas, TIO mata kanan pasien secara keseluruhan memiliki

nilai minimum sebesar 11 mmHg, maksimumnya 26 mmHg, nilai rata-ratanya

17.2772 mmHg, dan standar deviasinya 3.48556 mmHg.

Std.
N Minimum Maximum Mean
Deviation
TIO Kiri 101 10.00 24.00 17.0297 3.48556
Valid N
101
(listwise)
Berdasarkan tabel diatas TIO mata kiri pasien secara keseluruhan memiliki nilai

minimum sebesar 10mmHg, maksimumnya 24 mmHg, nilai rata-ratanya 17.0297

mmHg, dan standar deviasinya 3.48556 mmHg.

Frequency Percent
Perempuan 59 58.4
Laki laki 42 41.6
Total 101 100.0
Berdasarkan tabel dan grafik diatas menunjukan bahwa pasien laki-laki yang

telah melakukan pemeriksaan TIO berjumlah 42 orang. Sedangkan pasien perempuan

yang telah melakukan pemeriksaan TIO berjumlah 59 orang.


Frekuensi Persen
< 40 Tahun 26 25.7
> 40 Tahun 75 74.3
Total 101 100.0

Usia
80

70

60

50

40

30

20

10

0
Usia > 40 tahun Usia < 40 tahun

Berdasarkan tabel dan grafik diatas menunjukan bahwa pasien yang berumur

dibawah 40 tahun yang telah melakukan pemeriksaan TIO berjumlah 26 orang.

Sedangkan pasien yang berumur diatas 40 tahun yang telah melakukan pemeriksaan

TIO berjumlah 76 orang.

usia
TIO kanan < 40 tahun > 40 tahun total
11.00 0 1 1
12.00 1 4 5
13.00 3 9 12
14.00 4 5 9
15.00 4 6 10
16.00 1 6 7
17.00 3 7 10
18.00 3 7 10
19.00 3 9 12
20.00 0 7 7
21.00 0 5 5
22.00 0 4 4
23.00 1 0 1
24.00 3 2 5
25.00 0 2 2
26.00 0 1 1
Total 26 75 101
TIO Kiri 10.00 1 0 1

11.00 0 2 2

12.00 2 8 10

13.00 0 6 6

14.00 2 3 5

15.00 6 7 13

16.00 5 8 13

17.00 2 3 5

18.00 1 8 9

19.00 1 9 10

20.00 1 7 8

21.00 3 5 8

22.00 0 3 3

23.00 1 5 6

24.00 1 1 2

Total 26 75 101
TIO Kanan
Usia N Mean Std. Deviation
< 40 Tahun 26 16.9231 3.59915
> 40 Tahun 75 17.4000 3.55649
Total 101 17.2772 3.55561
Berdasarkan tabel diatas didapatkan nilai rata-rata TIO mata kanan pada

pasien berusia dibawah 40 tahun yang berjumlah 26 orang sebesar 16.9231 mmHg

dengan standar deviasi 3.59915 mmHg. Sedangkan nilai rata-rata TIO mata kanan

pada pasien berusia diatas 40 yang berjumlah 75 orang sebesar 17.4000 mmHg

dengan standar deviasi 3.55649 mmHg.

TIO Kiri
Usia N Mean Std. Deviation
< 40 Tahun 26 16.6538 3.40520
> 40 Tahun 75 17.1600 3.52612
Total 101 17.0297 3.48556
Berdasarkan tabel diatas didapatkan nilai rata-rata TIO mata kiri pada pasien

berusia dibawah 40 tahun yang berjumlah 26 orang sebesar 16.6538 mmHg dengan

standar deviasi 3.40520 mmHg. Sedangkan nilai rata-rata TIO mata kiri pada pasien

berusia diatas 40 yang berjumlah 75 orang sebesar 17.1600 mmHg dengan standar

deviasi 3.52612 mmHg.

TIO Kanan
JK N Mean Std. Deviation
Perempuan 59 17.7627 3.35456
Laki laki 42 16.5952 3.75506
Total 101 17.2772 3.55561
Berdasarkan tabel diatas didapatkan nilai rata-rata TIO mata kanan pada

pasien berjenis kelamin perempuan yang berjumlah 59 orang sebesar 17.7627 mmHg
dengan standar deviasi 3.35456 mmHg. Sedangkan nilai rata-rata TIO mata kanan

pada pasien berjenis kelamin pria yang berjumlah 42 orang sebesar 16.5952 mmHg

dengan standar deviasi 3.75506 mmHg.

TIO Kiri
Std.
JK N Mean
Deviation
Perempuan 59 17.5932 3.50428
Laki laki 42 16.2381 3.34087
Total 101 17.0297 3.48556
Berdasarkan tabel diatas didapatkan nilai rata-rata TIO mata kiri pada pasien

berjenis kelamin perempuan yang berjumlah 59 orang sebesar 17.5932 mmHg dengan

standar deviasi 3.50428 mmHg. Sedangkan nilai rata-rata TIO mata kiri pada pasien

berjenis kelamin pria yang berjumlah 42 orang sebesar 16.2381 mmHg dengan

standar deviasi 3.34087 mmHg.


TIO Kiri * JK

TIO Kiri

JK Mean N Std. Deviation

Perempuan 17.5932 59 3.50428

Laki laki 16.2381 42 3.34087

Total 17.0297 101 3.48556


TIO Kanan * JK

TIO Kanan

JK Mean N Std. Deviation

Perempuan 17.7627 59 3.35456

Laki laki 16.5952 42 3.75506

Total 17.2772 101 3.55561


TIO Kiri * Usia

TIO Kiri

Usia Mean N Std. Deviation

< 40 Tahun 16.6538 26 3.40520

> 40 Tahun 17.1600 75 3.52612

Total 17.0297 101 3.48556


TIO Kanan * Usia

TIO Kanan

Usia Mean N Std. Deviation

< 40 Tahun 16.9231 26 3.59915

> 40 Tahun 17.4000 75 3.55649

Total 17.2772 101 3.55561

Crosstab

Count

Usia Total

< 40 Tahun > 40 Tahun

10.00 1 0 1

TIO Kiri 11.00 0 2 2

12.00 2 8 10
13.00 0 6 6

14.00 2 3 5

15.00 6 7 13

16.00 5 8 13

17.00 2 3 5

18.00 1 8 9

19.00 1 9 10

20.00 1 7 8

21.00 3 5 8

22.00 0 3 3

23.00 1 5 6

24.00 1 1 2

Total 26 75 101

Crosstab

Count
Usia Total

< 40 Tahun > 40 Tahun

11.00 0 1 1

12.00 1 4 5

13.00 3 9 12

14.00 4 5 9

15.00 4 6 10

16.00 1 6 7

17.00 3 7 10

18.00 3 7 10
TIO Kanan
19.00 3 9 12

20.00 0 7 7

21.00 0 5 5

22.00 0 4 4

23.00 1 0 1

24.00 3 2 5

25.00 0 2 2

26.00 0 1 1

Total 26 75 101
Report

TIO Kanan

JK Mean N Std. Deviation

Perempuan 18.3833 60 5.84573

Laki laki 17.1860 43 5.36415

Total 17.8835 103 5.65391

TIO Kanan Crosstabulation

TIO Kanan

11.00 12.00 13.00 14.00 15.00 16.00 17.00 18.00 19.00 20.00 21.00 22.00 23.00 24.00 25.00 26.00 42.00
< 40
0 1 3 4 4 1 3 3 3 0 0 0 1 3 0 0 1
Tahun

> 40
1 4 9 5 6 6 7 7 9 7 5 4 0 2 2 1 0
Tahun

1 5 12 9 10 7 10 10 12 7 5 4 1 5 2 1 1

TIO Kanan
10
9 9
9
8
7 7 7
7
6 6
6
frekuensi

5 5
5 < 40 Tahun
4 4 4 4
4 > 40 Tahun
3 3 3 3 3
3
2 2
2
1 1 1 1 1 1 1
1
0 0 0 0 0 0 0 0 0
0
11.00 12.00 13.00 14.00 15.00 16.00 17.00 18.00 19.00 20.00 21.00 22.00 23.00 24.00 25.00 26.00 42.00 55.00
Tekanan Intraokular

Berdasarkan tabel dan grafik di atas, nilai hasil pengukuran tekanan intraokular

yang terbanyak pada pasien adalah di angka 13 mmHg dan 19 mmHg, masing-

masing sebanyak 9 responden yaitu di kelompok responden yang berusia > 40 tahun.

Secara keseluruhan, di usia > 40 tahun, sebagian besar nilai hasil pengukuran TIO
adalah di angka 12mmHg hingga 22 mmHg dengan jumlah responden 69 orang yaitu

90,8% dari keseluruhan responden yang berusia > 40 tahun. Sedangkan di usia < 40

tahun, sebagian besar nilai hasil pengukuran TIO adalah di angka 13 mmHg hingga

19 mmHg dan 24.00 dengan jumlah responden 25 orang yaitu 92,6% dari

keseluruhan responden yang berusia < 40 tahun.

a * TIO Kiri Crosstabulation

unt

TIO Kiri

10.00 11.00 12.00 13.00 14.00 15.00 16.00 17.00 18.00 19.00 20.00 21.00 22.00 23.00 24.00 28.00 40.0

< 40
1 0 2 0 2 6 5 2 1 1 2 3 0 1 1 0
Tahun
ia
> 40
0 2 8 6 3 7 8 3 8 9 7 5 3 4 1 1
Tahun

tal 1 2 10 6 5 13 13 5 9 10 9 8 3 5 2 1
TIO Kiri
10
9
9
8 8 8
8
7 7
7
6 6
6
frekuensi

5 5
5 < 40 Tahun
4
4
3 3 3 3 > 40 Tahun
3
2 2 2 2 2
2
1 1 1 1 11 1 1
1
0 0 0 0 0 0
0
10.00 11.00 12.00 13.00 14.00 15.00 16.00 17.00 18.00 19.00 20.00 21.00 22.00 23.00 24.00 28.00 40.00

Tekanan Intraokular

Berdasarkan tabel dan grafik di atas, tekanan intraokuler yang terbanyak

dialami responden adalah di 19.00, sebanyak 9 responden yaitu di kelompok

responden yang berusia > 40 tahun. Secara keseluruhan, di usia > 40 tahun, sebagian

besar responden mengalami tekanan intraokuler di 12.00 hingga 21.00 dan 23.00

dengan jumlah responden 68 orang yaitu 92,1% dari keseluruhan responden yang

berusia > 40 tahun. Sedangkan di usia < 40 tahun, sebagian besar responden

mengalami tekanan intraokuler di 14.00 hingga 17.00, dan 20.00 hingga 21.00

dengan jumlah responden 20 orang yaitu 74,1% dari keseluruhan responden yang

berusia < 40 tahun.

Anda mungkin juga menyukai