Anda di halaman 1dari 2

MATERI PERAWATAN DIRUMAH PASIEN

DENGAN TUBERCULOSIS PARU

A. Pengertian

Tuberculosis Paru merupakan penyakit infeki yang menyerang parenkim paru-

paru yang disebabkan oleh Mycobakterium Tuberculosis. Penyakit ini dapat juga

menyebar ke bagian tubuh lain seperti meningen, ginjal, tulang dan nodus limfe.(

Irman Somantri 2007).

B. Cara merawat anggota keluarga dengan penyakit TB Paru

Perawatan pasien dengan penyakit TB Paru, tidak terlepas dari keterlibatan

keluarga sebagai orang yang terdekat dengan pasien terutama pasien TB Paru.

Keluarga merupakan unit pelayanan kesehatan yang terdepan dalam meningkatkan

derajat kesehatan komunitas (Wahid Iqbal, 2010). Fungsi keluarga dalam upaya

kesehatan terdiri dari dua aspek yaitu pemeliharaan kesehatan dan peningkatan

kesehatan.

Pemeliharaan kesehatan mencakup upaya kuratif (pengobatan penykait),

rehabilitatif (pemulihan kesehatan setelah sembuh dari sakit atau cacad). Peningkatan

kesehatan mencakup preventif (pencegahan penyakit) dan promotif (peningkatan

kesehatan) itu sendiri oleh sebab itu, kesehatan promotif harus selalu diupayakan

mengandung makna kesehatan seseorang kelompok individu dan harus selalu

diupayakan sampai ke tingkat kesehatan yang optimal (Notoatmojo, 2010).

C. Cara menghindari anggota keluarga dari penularan penyakit TB paru

D. Cara pemenuhan kebutuhan anggota keluarga dengan TB Paru


E. Cara menghindari terjadinya kekambuhan pada anggota keluarga dengan TB

Paru

Anda mungkin juga menyukai