Anda di halaman 1dari 25

Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Teknologi komputer merupakan bagian terpenting dalam kehidupan


masyarakat moderen dimana teknologi komputer menjadi pemecah masalah
masalah dalam peradaban dunia yang berkembang seiring dengan pertumbuhan
penduduk yang mengunakan teknologi komputer sebagai pemecah permasalahan
diberbagai bidang.

Zaman sekarang, kebutuhan manusia dalam akses data semakin meningkat,


ini disebabkan adanya pola pergeseran hidup manusia ke arah yang lebih
berkembang. Dengan pemanfaatan komputer hal ini dapat terfasilitasi dengan
cepat. Akibatnya akan terjadi koefisiensian waktu, biaya dan resource, sehingga
akan menghasikan output yang optimal. Disisi lain kebutuhan akan akses data itu
terhalangi oleh adanya jarak dan waktu, terkadang kita membutuhkan akses
informasi saudara kita yang berada di negara yang berbeda.

Dengan adanya jaringan komputer, hal ini bisa teratasi. Bukan hanya jarak
akan tetapi perbedaan waktupun dapat selalu diakses. Misalkan ketika kita
menginginkan informasi yang telah lalu. Internet dan World Wide Web (WWW)
sangat populer di seluruh dunia. Banyak masyarakat yang membutuhkan aplikasi
yang berbasis Internet, seperti E-Mail dan akses Web melalui internet. Sehingga
makin banyak aplikasi bisnis yang berkembang berjalan di atas internet.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 1


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas maka permasalahan yang akan dibahas


dalam laporan ini adalah :

1. Bagaimana cara memanfaatkan 1 unit modem untuk lebih dari 2 unit


laptop
2. Bagaimana cara menghubungkan komputer yang satu ke komputer lain
dengan mengunakan kabel UTP

1.3 Tujuan dan Manfaat


1.3.1 Tujuan

Untuk mengetahui proses pengunaan satu unit modem yang dapat


diakses oleh lebih dari 2 sampai 10 unit komputer laptop
Untuk mengetahui bagamana cara menghubungkan satu kumputer
dengan computer lain agar saling memberi data melalui kabel UTP

1.3.2 Manfaat

Agar dapat memanfaatkan satu unit modem untuk lebih dari 2 unit
laptop
Agar komputer yang satu dengan komputer yang lain dapat saling
memberi data

1.4 Waktu, Tempat dan Fasilitas


1.4.1 Waktu

Dalam pratikum jaringan Komputer ini juga dibagi dalam


beberapa kelompok. Setiap kelompok memiliki hari dan waktu yang
berbeda.Untuk kelompok X melakukan pratikum pada hari Jumat
Tanggal 01 03 2013 selama 1 jam yakni 15 : 00 16 : 30 HTL

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 2


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

1.4.2 Tempat

Tempat pratikum jaringan komputer untuk kelompok X dilakukan


dalam ruangan teknik industri (kampus UNPAZ).

1.5 Sistematik Penulisan

Sistematik penulisan makalah ini dibagia atas beberapa BAB antara lain :

BAB I Pendahuluan

Dalam BAB ini membahas tentang : Latar Belakang, Identifikasi


Masalah, Tujuan dan Manfaat, Waktu, Tempat dan Fasilitas serta Sistematik
Penulisan

BAB II Tinjauan Pustaka

Dalam BAB ini membahas tentang : Pengertian Jaringan Komputer,


Tipe Jaringan Komputer , Jenis Jenis Jaringan Komputer, Topologi
Jaringan Komputer, Perangkat Lunak Pendukun Jaringan Komputer dan
Perangkat Keras Pendukun Jaringan Komputer

BAB III Metode Pratikum

Dalam BAB ini membahas tentang : Sistem Komunikasi Komputer (Peer to


peer) dan Sharing jaringan dengan memanfaatkan satu unit Modem

BAB IV Penutup

Dalam BAB ini membahas tentang : Kesimpulan dan Saran.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 3


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

BAB II

LANDASAN TEORI

2.1 Pengertian Jaringan Komputer

Jaringan adalah kombinasi perangkat keras, perangkat lunak dan


pengkabelan yang memungkinkan berbagai alat komputer berkomunikasi satu
sama lain.

Jaringan Komputer adalah kumpulan beberapa komputer yang saling


berhubungan antara satu sama lain dengan mengunakan aturan aturan tertentu.
Dapat juga diartikan sebagai hubungan antara komputer yang satu dengan
komputer yang lain melalui media perantara. Media perantara ini bias berupa
media kabel (fisik) atau media tampa kabel (non fisik) sehingga memungkinkan
pengguna jaringan komputer dapat saling bertukar dokumen dan data, mencetak
pada printer yang sama dan bersama-sama menggunakan hardware/software yang
terhubung dengan jaringan. Setiap komputer, printer atau periferal yang terhubung
dengan jaringan disebut node.

2.2 Tipe Jaringan Komputer

Dalam jaringan komputer terdapat beberapa tipe antaralain :

2.2.1 Jaringan berbasis Client Server

Jenis jaringan ini terdapat komputer yang bertindak sebagai Server


(back-end) dan komputer yang lain berperang sebagai Client (front-end).
Dalam hal ini computer Server dapat mengontrol sepenuhnya computer Client

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 4


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

2.2.2 Jaringan berbasis Peer to Peer

Jenis jaringan ini terdapat komputer yang bertindak sebagai Server


(back-end) dan komputer yang lain berperang sebagai Client (front-end).
Dalam hal ini komputer Server dapat mengontrol sepenuhnya komputer
Client

2.3 Jenis Jenis Jaringan Komputer

Jenis Jenis jaringan komputer dapat dibagi menjadi 3 (tiga) bagian antara
lain :

2.3.1 LAN (Lokal Area Network)

LAN merupakan jenis jaringan komputer dengan ruang lingkup


terbatas, meliputi lokasi seperti gedun, kampus, kantor, pabrik

2.3.2 MAN (Metropolitan Area Network)

Jenis jaringan koputer ini adalah jaringan komputer yang


memungkikan arak yang cukup jauh. Jenis jaringan ini biasanya
digunakan oleh perusahaan perusahaan besar seperti Perbankan,
Timor Telekom dll.

2.3.3 WAN (Wide Area Network)

Jenis jaringan ini merupakan jaringan yang terbesar karena


mancakup radius Negara bahakan benua tampa batasan geografis.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 5


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

2.4 Topologi Jaringan Komputer

Topologi adalah suatu cara menghubungkan komputer yang satu dengan


komputer lainnya sehingga membentuk jaringan. Cara yang saat ini banyak
digunakan adalah Topologi bus, token-ring, star dan peer-to-peer network.

2.4.1 Topologi Bus

Topologi Bus merupakan topologi yang banyak dipergunakan pada


masa penggunaan kabel sepaksi menjamur. Pada Topologi Bus ini
menggunakan T-Connector maka komputer atau perangkat jaringan lainnya
bisa dengan mudah dihubungkan satu sama lain.

2.4.2 Topologi Ring / Cincin

Topologi Ring/Cincin adalah topologi jaringan berbentuk rangkaian


titik yang masing-masing terhubung ke dua titik lainnya, sedemikian sehingga
membentuk jalur melingkar membentuk cincin.

2.4.3 Topologi Star

Topologi Star merupakan bentuk topologi jaringan yang berupa


konvergensi dari node tengah ke setiap node atau pengguna. Topologi
jaringan Star termasuk topologi jaringan dengan biaya menengah.

2.5 Perangkat Lunak Pendukun Jaringan Komputer

Perangkat Lunak jaringan computer adalah sarana untuk dapat berhubungan


dengan computer lain melalui jaringan, sehinga pertukaran data dapat terjadi
dengan mudah. Peangkat lunak aplikasi adalah sebagai interface untuk
menuliskan pesan yang akan dikirim kepada orang lain termasuk situs Web.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 6


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Perangkat lunak yang sering digunakan pada jaringan komputer adalah

Windows
Driver
Browsing dan perangkat pendukun lain.

2.6 Perangkat Keras Pendukun Jaringan Komputer

Dalam membangun sebuah jaringan komputer juga dibutuhkan perangkat


keras khusus yang berhubungan dengan kebutuhan jaringan yang akan dibangun.
Berikut ini adalah beberapa peralatan jaringan yang umum digunakan adalah

Unit Komputer
Kabel UTP (Unshielded Twisted Pair)
Konektor
NIC (Network Interface Card)
HUB
Repeater
Router
Switch
Modem
Tan Kriping
Tester

2.7 TCP / IP

Internet Protocol (IP) merupakan sebuah workstation yang berhubungan


dengan sebuah jaringan dikenal dengan nama host. Setiap host harus memiliki
kemampuan untuk berkomunikasi dengan host lain. IP merupakan protocol utama
yang digunakan untuk menentukan jalur terbaik yang akan dilalui data yang
ditransmisikan pada jaringan.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 7


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Alamat IP merupakan alamat yang diberikan pada jaringan computer dam


perangkat jaringan. Alamat IP terdiri atas dua bagian yaitu network ID dan host
ID dimana network ID menentukan alamat Jaringan Komputer, sedangkan host ID
menentukan alamat host.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 8


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

BAB III

METODE PRATIKUM

3.1 Sistem Komunikasi Komputer (peer to peer)

Sebelum komputer terkoneksi dalam sebuah jaringan terlebih dahulu harus


terpasang semua perangkat keras yang dibutuhkan. Jadi setelah perangkat keras
terpasang semua selanjutnya kita melakukan settingan agar komputer bisa
terhubung kedalam satu jaringan yang sama.
Sistem operasi yang digunakan harus mendukung protokol yang digunakan
untuk koneksi antar jaringan, Protokol yang sering dipakai dalam jaringan tiada
lain adalah protokol TCP/IP
Peer to peer adalah suatu model dimana tiap PC dapat memakai resource
pada PC lain atau memberikan resourcenya untuk dipakai PC lain, Tidak ada
yang bertindak sebagai server yang mengatur sistem komunikasi dan penggunaan
resource komputer yang terdapat dijaringan, dengan kata lain setiap komputer
dapat berfungsi sebagai client maupun server pada periode yang sama.

Sharing adalah salah satu fasilitas dalam jaringan yang sangat membantu
dalam pengoperasian jaringan. Kita dapat membagi file dari satu computer ke
koputer lain dengan melakukan sharing conection dengan bantuan kabel UTP.

Sebelum melakukan pratikum perlu kita menyediakan beberapa alat yang


membantu dalam proses sharing antara lain :

Dua unit Laptop


Satu buah kabel UTP sesuai dengan keinginan dengan konektor RJ-45
yang sudah terpasan pada tiap ujung kabel.
Pastikan bahwa LAN Card sudah ada.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 9


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Langkah langkah

1. Langkah awal

Stika kabel yang ada agar kabel dapat berfungsi dengan baik
Colokan kabel yang sudah terpasan dengan konektor pada kedua laptop
agar salin berhubung
Tungu hingga proses loading selesai
Pastikan bahwa semua wireless yang ada tidak terkoneksi. Kalau sedang
koneksi harap di disconek semua

2. Langkah kedua

Proses penulisan alamat IP Addres agar komputer komputer saling


memberikan data.

Klik pada Conection area available kemudian open network and


sharing center

Gbr. 1.1 Layar tampilan awal saat membuka proses

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 10


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Klik change adapter setting

Gbr. 1.2 Proses kedua dengan memilih change adapter settings

Klik kanan pada local area conection

Gbr. 1.3 Tampilan Local Area Conection

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 11


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Pilih propreti

Gbr. 1.4 Tampilan properties dari Lokal Area Conection

Pilih internet protocol versi 4(TCP/IPV4)

Gbr. 1.5 Tampilan Local Area Conection Properties

TCP/IP menjadi protokol secara resmi untuk aplikasi internet


adalah tahun 1983. Sejak itu hingga sekarang telah digunakan secara
luas hingga versi 4 atau disebut IPv4 seperti yang kita gunakan saat
ini

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 12


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Pilih use the following IP address

Gbr. 1.6 Internet Protocol Versi 4(TCP/IPV4) untuk pengisian IP address

Masukan IP Address kelas C

Gbr. 1.7 Pengisia IP Address dengan mengunakan IP Address kelas C

Setiap komputer yang saling berhubungan memiliki IP address yang sama


tetapi host ID selalu berbeda jika salah satu computer / Laptop memiliki alamat/IP
Address 192.168.1.1 maka Komputer/Laptop yang lain mengubah host ID
menjadi 192.168.1.2 dan seterusnya. Setelah semuanya selesai bisa di close.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 13


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

3. Langkah Ketiga

Y Klik pada Conection area available kemudian pilih open network and
sharing center

Gbr. 2.1 Layar tampilan awal saat membuka proses

Y Klik pada open network and sharing center

Gbr. 2.2 Tampilan untuk memilih change advanced sharing setting

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 14


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Y Pada tampilan advanced sharing setting ini terdapat beberapa suruhan


yang harus di Turn on kan antara lain :

Network discovery
File and printer sharing
Public folder sharing
File sharing conection

Sedangkan yang paling terakhir adalah password protected sharing


ini di Turn off kan kemudian klik pada save changes

Gbr. 2.3 Tampilang advance sharing setting

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 15


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

4. Langkah terakhir

Proses sent data dari satu komputer ke computer lain. Langkah langkah
dalam proses sent data sama seperti mengirim file atau data dari laptop ke
USB bias juga dengan cara kopy paste.

Pastikan bahwa kedua komputer sudah memiliki alamat IP address yang


sama
Open my computer kemudian Klik pada network

Gbr. 3.1 Tampilan dua buah laptop yang sudah saling berhubung

Pilih file yang ingin dikirim ke dalam komputer yang telah ada dengan
cara :

a. Copy file di document

Gbr. 3.2 Tampilan saat mencopy file

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 16


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

b. Buka tampilan network

Gbr. 3.3 Tampilan saat membuka tampilan network

c. Klik nama komputer yang ingin anda sent file seperti USER-PC

Gbr. 3.4 Tampilan saat membuka USER-PC

d. Double klik pada Users

Gbr. 3.5 Tampilan saat membuka Users

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 17


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Double klik pada public

Gbr. 3.6 Tampilan saat membuka public

e. Klik kanan kemudian Paste

Gbr. 3.7 Tampilan saat mempaste file

Proses copy paste dari satu computer ke computer lain dari proses 2.1 sampai
dengan 2.7 dapat kita lakukan sesuai dengan kehendak kita. Artinya file atau
dokumen yang ingin kita kirim dapat kita paste pada dokumen mana yang ingin
kita paste nanti. Intinya bahwa langkah diatas merupakan contoh proses copy
paste file dari computer yang satu ke computer yang lain.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 18


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

3.2 Sharing Jaringan dengan Memanfaatkan satu Unit Modem

Modem digunakan sebagai jaringan penghubang LAN dalam praktek ini


akan dilakukan pembagian jaringan dengan cara sharing network

Langkah langkah dalam proses setting charing network antara lain

1. Langkah langkah proses pengunaan Modem

Y Colokan modem ke laptop kemudian lakukan proses instalasi


modem kedalam laptop
Y Klik pada Conection area available kemudian klik open network
and sharing center

Gbr. 4.1 Tampilan awal membuka proses open network and sharing center

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 19


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Y Klik set up a new conection or network

Gbr. 4.2 Tampilan network and sharing center

Y Setelah itu pilih set up a wireless ad hoc kemudian next

Gbr. 4.3 Tampilan set up a conection or network

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 20


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Y Setelah di next maka akan tampil seperti gambar dibawah ini

Gbr. 4.4 Tampilan set up a wireless ad hoc network

Y Setelah di next lagi maka akan tampil seperti dibawah ini

Gbr. 4.5 Tampilan pengisian nama network dan security key

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 21


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

Y Setelah tampilan diatas maka langkah selanjutnya masukan


network name dan security key lalu klik hide characters untuk
menyembunyikan kode setelah selesai maka save this network
untuk menyimpan.

Gbr. 4.6 Tampilan setelah pengisian nama network dan security key

Y Setelah semuanya selesai laptop lain bias mengakses lewat wireless


yang ada dengan cara memasukan kode yang ada

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 22


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

BAB IV

PENUTUP

4.1 Kesimpulan

Jaringan komputer adalah interkoneksi antara 2 komputer autonomous


atau lebih, yang terhubung dengan media transmisi kabel atau tanpa kabel
(wireless). Dua unit komputer dikatakan terkoneksi apabila keduanya bisa saling
bertukar data/informasi, berbagi resource yang dimiliki, seperti: file, printer, dll

Tiap komputer, printer atau periferal yang terhubung dalam jaringan


disebut dengan node. Sebuah jaringan komputer sekurang-kurangnya terdiri dari
dua unit komputer atau lebih.

Peer to peer adalah suatu model dimana tiap PC dapat memakai resource
pada PC lain atau memberikan resourcenya untuk dipakai PC lain, Tidak ada
yang bertindak sebagai server yang mengatur sistem komunikasi dan penggunaan
resource komputer yang terdapat dijaringan, dengan kata lain setiap komputer
dapat berfungsi sebagai client maupun server pada periode yang sama.

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 23


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

4.2 Saran

Dari hasil pembahasan pada BAB sebelumnya maka ada beberapa saran
yang ingin penulis kemukakan yaitu sebagai berikut :

Y Dalam melakukan sharing dengan komputer lain firus yang ada bias
tersalurkan maka diharapkan agar melakukan sharing diharapkan harus
teliti atau mengunakan anti firus
Y Dalam pengunaan modem untuk semua lebih dari 2 unit laptop diharapkan
mengunakan modem yang memiliki kapasias tinggi.
Y Disarankan juga kepada Pihak Universitas untuk menambah Fasilitas-
Fasilitas (komputer) agar lebih mempermudah dalam setiap praktek yaitu
LAB BERSIH INDUSTRI

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 24


Laporan JARINGAN KOMPUTER KELOMPOK: X

DAFTAR PUSTAKA

1. Samual Soares,2012 Skripsi (USULAN PERBAIKAN SISTEM JARINGAN


KOMPUTER DENGAN MENGUNAKAN METODE NETWORK
SHARING TERHADAP PRINTER)
2. http://www.google.com

Kelompok X // TEKNIK INDUSTRI // 2013 Page 25

Anda mungkin juga menyukai