Anda di halaman 1dari 2

TUGAS DASAR-DASAR PEMASARAN USAHA KESEHATAN

MENGANALISA CONTOH IKLAN PROGRAM NUSANTARA SEHAT


Dosen : Woro Ispandiyah, S.KM, M.PH

Disusun oleh :
Nama : Zakius Salsabila
Nim : 14.15.3843
Kelas : A/KM/IV

KONSENTRASI KESEHATAN REPRODUKSI


PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SURYA GLOBAL
YOGYAKARTA
2017
ANALISIS IKLAN
BALAI BESAR TEHNIK KESEHATAN LINGKUNGAN DAN
PENEGENDALIAN PENYAKIT
(BBTKLPP YOGYAKARTA)
Sebuah iklan yang dimana menggambarkan profil dari suatu instansi
kesehatan yaitu Balai Besar Tehnik Kesehatan Lingkungan Dan Pengendalian
Penyakit di Yogyakarta. Tempat yang sangat strategis mudah dijangkau oleh
masyarakat sekitar. Memiliki peralatan yang sangat modern yang terawat dengan
baik serta memiliki 3 bidang antara lain:
1. Bidang surveilans Epidemiologi (SE)
2. Bidang analisis dasar dan kesehatan lingkungan (ADKL)
3. Bidang pengembangan tehnologi dan laboratorium (PTL)
Semua Fasilitas laboratorium berteknologi tinggi modern,sehingga suatu
penelitian atau pemeriksaan akan mendapatkan hasil yang akurat. Di imbangi
Sumber daya manusia yang profesional dan berkualitas akan menambah
kepercayaan masyarakat untuk mengedepankan kepuasan klien dalam
memberikan pelayanan.
Kegiatan yang dilakukan dimasyarakat antara lain:
1. Observasi
Tenaga ahli melakukan observasi langsung ke lingkungan masyarakat
unutk mengetahui kondisi yang dialami masyarakat.
2. Komunikasi
Adanya kominikasi yang baik antara petugas kesehatan dengan masyrakat
dengan baik akan mempermudah pelayanan dan masyarakat akan ikiut
serta membantu dalam menjaga pelestarian alam
3. Sosialisasi
Sosialisasi dilakukan guan untuk memberikan informasi tentang kesehatan
dan berbagi hal untuk meningktakan pengetahuan masyarakat serta agar
masyarakat mempu melakukan hal-hal yang positif terhadap lingkungan
disekitarnya.

Anda mungkin juga menyukai