Anda di halaman 1dari 2

1.

Jika a dan b adalah bilangan real yang memenuhi a + b = 3 dan a2+ ab = 7, maka a adalah

A. 3/7 B. 5/7 C. 3/4 D. 7/5 E. 7/3

6.Dua buah dadu dilemparkan bersamaan. Berapakah peluang jumlah angka yang muncul
adalah6 atau 8 ?
5 7 10 14 35
A.36 B. 36 C. 36
D. 36 E. 36

5.Di suatu hotel, rata-rata 96% kamar terpakai sepanjang sebulan liburan kenaikan kelas
danrata-rata 72% kamar terpakai sepanjang sebelas bulan lainnya. Maka rata-rata
pemakaiankamar sepanjang tahun di hotel tersebut adalah

A. 70% B. 74% C. 75% D. 80% E. 84%

9.Untuk nilai a yang manakah garis lurus y = 6x memotong parabola y = 2 + a tepat di satu
titik?

A. 7 B. 8 C. 9 D. 10 E. 11

10.Suatu garis melalui titik(m,-9) dan (7, m) dengan kemiringan m. Berapakah nilai m?

A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 E. 5
1. (Jawaban : E) a + b = 3 dan 2 + ab = 7, maka a(a + b) = 7 sehingga a(3) = 7
3
a =7

6.(Jawaban : C)Kemungkinan penjumlahan mata dadu sama dengan 6 ada 5, yaitu (1, 5), (2,
4), (3, 3), (4, 2),(5, 1).
Kemungkinan penjumlahan mata dadu sama dengan 8 ada 5, yaitu (2, 6), (3, 5), (4, 4), (5, 3),
(6, 2).
5+5
Peluang jumlah angka yang muncul adalah 6 atau 8= 36
10
Peluang jumlah angka yang muncul adalah 6 atau 8 = 36

1 .96%+11 .72%
5.(Jawaban : B)Rata-rata % pemakaian kamar setahun = =74%
1+11
Rata-rata pemakaian kamar sepanjang tahun di hotel tersebut adalah74 %

9.(Jawaban : C)Karena 6x = 2 + a maka 2 6x + a = 0


Disk = 62 4(1)(a) = 36 - 4a
Syarat agar y = 6x memotong parabola y = 2 + a di satu titik adalah Disk = 0
364a = 0
a = 9

10.(Jawaban : C)
2
Gradien = 1
2 1

(9)
m= 7

m + 9=7m - 2
(m 3)2 = 0

m =3

https://www.scribd.com/fullscreen/49762387?access_key=key-
qpsoa8vbot0w7aqx6sg&allow_share=true&escape=false&view_mode=scroll

Anda mungkin juga menyukai