Anda di halaman 1dari 7

No.

Salah (Tertulis) Benar (Seharusnya) Keterangan


Tanda titik digunakan
pada akhir kalimat yang
Badan layanan Umum bukan pertanyaan atau
Badan layanan Umum (BLU)
1 (BLU). Seperti yang seruan. Ditambahkan juga
yang dirasakan saat ini,
dirasakan saat ini, kata seperti agar
kalimatnya menjadi
terpadu.
Kata Kementrian tidak ada
dalam KBBI dan
2 Kementrian Kementerian merupakan kata nonbaku.
kata yang benar adalah
Kementerian.
Tanda koma dipakai untuk
memisahkan anak kalimat
dari induknya apabila anak
3 Indonesia. Kemendikbud Indonesia, Kemendikbud
kalimat tersebut
mendahului induk
kalimatnya.
Kalimat pertama dan
Kemendikbud mewajibkan Kemendikbud mewajibkan
kedua saling berhubungan
untuk segera mengajukan untuk segera mengajukan
4 sehingga, perlu
remunerasi. Status BLU remunerasi dan status BLU
ditambahkan konjugasi
sebagai persyaratan sebagai persyaratan
dan.
Wakil Rektor bidang Wakil Rektor bidang Tanda koma dipakai di
Administrasi Umum, Administrasi Umum, antara unsur-unsur dalam
5
Keuangan dan Sumber Daya Keuangan, dan Sumber pemerincian atau
Unhas Daya Unhas pembilangan.
Tanda titik dipakai pada
Dr dr A Wardihan Sinrang Dr. dr. A. Wardihan
singkatan atau unsur
6
MS Sinrang, M.S. singkatan gelar, jabatan,
pangkat dan sapaan.
Imbuhan (awalan, sisipan,
7 Persyarat Persyaratan akhiran) ditulis serangkai
dengan kata dasarnya.
Tanda koma dipakai untuk
memisahkan anak kalimat
dari induknya apabila anak
8 Untuk Unhas sendiri Untuk Unhas sendiri,
kalimat tersebut
mendahului induk
kalimatnya.
Kata Tak tidak ada dalam
Namun, amanah dari Namun, amanah dari
KBBI dan merupakan kata
9 Kemendikbud ini, tak bisa Kemendikbud tidak bisa
nonbaku.Pengganti kata
dipungkiri dipungkiri
yang benar adalah Tidak.
Tanda koma dipakai untuk
Mulai dari sekarang Mulai dari sekarang,
10 memisahkan anak kalimat
rancangan penyerapannya rancangan penyerapannya
dari induknya apabila anak
kalimat tersebut
mendahului induk
kalimatnya.
Perguruan Tinggi Negeri Perguruan Tinggi Negeri Kalimat pertama dan
Badan Hukum (PTN). Badan Hukum (PTN) dan kedua saling berhubungan
11 Remunerasi yang akan remunerasi yang akan sehingga, perlu
mengikuti sistem PTN-BH mengikuti sistem PTN-BH ditambahkan konjugasi
pula. pula. dan.
Tanda koma dipakai di
belakang kata atau
12 Sehingga universitas Sehingga, universitas ungkapan penghubung
antar kalimat yang terdapat
pada awal kalimat.
Pemberian tunjangan untuk Pemberian tunjangan untuk
Tanda koma dipakai untuk
pegawai dan dosennya. Selain pegawai dan dosennya,
mengapit keterangan
13 dari bantuan pendanaan dari selain dari bantuan
tambahan termasuk
pendapatan Negara Bukan pendanaan dari pendapatan
keterangan oposisi.
Pajak. Negara Bukan Pajak.
Kata Tak tidak ada dalam
KBBI dan merupakan kata
14 Tak Tidak
nonbaku.Pengganti kata
yang benar adalah Tidak.
Tanda titik dipakai pada
singkatan atau unsur
15 Prof Dr Muh Ali SE MS Prof. Dr. Muh Ali, S.E., MS
singkatan gelar, jabatan,
pangkat dan sapaan.
Kalimat yang menjabat
kini merupakan kalimat
16 Yang menjabat kini Yang kini menjabat yang rancu. Sehingga,
perbaikannya adalah yang
kini menjabat.
Tanda koma dipakai untuk
Khususnya untuk dosen,
Khususunya untuk dosen. mengapit keterangan
17 perlu diketahui bahwa
Perlu diketahui sebelumnya, tambahan termasuk
sebelumnya,
keterangan oposisi.
Pemberian tunjangan Pemberian tunjangan Tanda koma dipakai di
sertifikasi pendidik seperti sertifikasi pendidik seperti antara unsur-unsur dalam
18
tunjangan profesi, kehormatan tunjangan profesi, pemerincian atau
dan guru besar kehormatan, dan guru besar pembilangan
Kata nantinya
merupakan kata nonbaku
19 Dosen nantinya dinilai Dosen akan dinilai
dan pengganti kata yang
tepat adalah kata akan.
Jika salah satu unsur
gabungan kata hanya
digunakan dalam
20 Tri dharma Tridharma
kombinasi, gabungan kata
itu ditulis serangkai.
Contohnya tridharma.
Imbuhan (awalan, sisipan,
akhiran) ditulis serangkai
dengan kata dasarnya pada
kata hitung menjadi
Perguruan tinggi. Dihitung Perguruan tinggi dengan
menghitung. Juga, di
21 seberapa sering melakukan menghitung seberapa sering
tambahkan kata
penelitian melakukan penelitian
penghubung dengan
karena kalimat tersebut
tidak akan padu jika tidak
ada konjugasi dengan.
Tanda koma dipakai di
belakang kata atau
22 Jadi Jadi, ungkapan penghubung
antar kalimat yang terdapat
pada awal kalimat.
Tanda koma dipakai untuk
Dalam pemberian honor akan Dalam pemberian honor mengapit keterangan
23
ada perbedaan. Seperti akan ada perbedaan, seperti tambahan termasuk
keterangan oposisi
Tanda koma dipakai di
Seperti honor mengajar, Seperti honor mengajar,
antara unsur-unsur dalam
24 panitia dan honor menjadi panitia, dan honor menjadi
pemerincian atau
koordinator panitia. koordinator panitia.
pembilangan
Tanda koma dipakai untuk
memisahkan anak kalimat
dari induknya apabila anak
25 Pada remunerasi hal itu Pada remunerasi, hal itu
kalimat tersebut
mendahului induk
kalimatnya.
Di dalam KBBI tidak
terdapat kata Tungki,
tetapi kata yang tepat
adalah Tukin (Tunjangan
Komponen remunerasi tidak Komponen remunerasi tidak
Kinerja). Selain itu,
26 persis sama dengan Tungki. persis sama dengan Tukin.
perbaikan pada kata
istilah honor Tungki Istilah honor
istilah menggunakan
huruf kapital karena huruf
kapital digunakan sebagai
pengawal kalimat
Imbuhan (awalan, sisipan,
27 Capaian kerja Pencapaian kerja akhiran) ditulis serangkai
dengan kata dasarnya.
Tanda koma dipakai di
Berdasarkan golongan, Berdasarkan golongan,
antara unsur-unsur dalam
28 kedisiplinan kehadiran dan kedisiplinan kehadiran, dan
pemerincian atau
pencapaian kerja pencapaian kerja
pembilangan
Terdapat huruf yang
29 Bulanya Bulannya hilang pada kata bulanya
seharusnya bulannya
Tanda titik dipakai pada
Prof Dr Dwia Aries Tina Prof. Dr. Dwia Aries Tina singkatan atau unsur
30
Palubuhu MA Palubuhu, M.A. singkatan gelar, jabatan,
pangkat dan sapaan.
Konjugasi bahwa yaitu
kata penghubung untuk
Mengatakan bahwa, jika
31 Mengatakan jika pemerintah menyatakan isi atau uraian
pemerintah
bagian kalimat yang di
depan.
Imbuhan (awalan, sisipan,
32 Mulai hitung anggaran Mulai menghitung anggaran akhiran) ditulis serangkai
dengan kata dasarnya.
Imbuhan (awalan, sisipan,
Kami berharap cepat Kami berharap secepatnya
33 akhiran) ditulis serangkai
dikeluarkan ketetapannya. dikeluarkan ketetapannya.
dengan kata dasarnya.
Kata bakalan tidak ada
dalam KBBI dan
Maka tidak hanya pegawai Maka tidak hanya pegawai
34 merupakan kata nonbaku.
yang bakalan menerima hasil yang akan menerima hasil
Pengganti kata yang benar
adalah akan.
Terjadi pemborosan kata
Dosen pun ikut turut serta Dosen pun ikut serta pada kalimat ikut turut
35
menerima pendanaan menerima pendanaan serta seharusnya, ikut
serta.
Bersiap Berbadan Hukum, Bersiap Remunerasi

Selain peralihan status PTN-BH, penyerapan remunerasi mulai saat ini perlu dipersiapkan.
Salah satu keuntungan tersendiri diberikan kepada satuan kerja universitas berstatus
Badan Layanan Umum (BLU). Seperti yang dirasakan saat ini, bahwa adanya fleksibilitas
dalam penataan reformasi birokrasi di lingkungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
(Kemendikbud) yang diatur dalam Peraturan Presiden Nomor 23 Tahun 2006 dan Peraturan
Menteri Keuangan pada satuan kerja BLU.
Oleh karena itu, khususnya bagi seluruh universitas berstatus BLU yang ada di
Indonesia, Kemendikbud mewajibkan untuk segera mengajukan remunerasi dan status BLU
sebagai persyaratan untuk pengajuan remunerasi.
Itulah salah satu fleksibilitas yang diberikan oleh satuan kerja berstatus BLU, kata
Wakil Rektor bidang Administrasi Umum, Keuangan, dan Sumber Daya Unhas periode
2006-2014, Dr. dr. A. Wardihan Sinrang, M.S., Minggu (14/9).
Untuk Unhas sendiri, pengajuan ini telah melalui tahap kedua yaitu pada Kementerian
Keuangan untuk dinilai dan diputuskan, apakah remunerasi ini akan diberlakukan atau tidak
di Unhas. Namun, amanah dari Kemendikbud tidak bisa dipungkiri. Mulai dari sekarang,
rancangan penyerapannya menjadi salah satu perhatian pihak universitas untuk menyiapkan
diri sebelum remunerasi disetujui.
Mulai dari sistem pengelolaan keuangannya yang menuju status Perguruan Tinggi
Negeri Badan Hukum (PTN-BH) dan remunerasi yang akan mengikuti sistem PTN-BH pula.
Sehingga, universitas diberikan kewenangan otonom untuk membiayai pemberian tunjangan
untuk pegawai dan dosennya, selain dari bantuan pendanaan dari pendapatan Negara Bukan
Pajak. Konsekuensinya, Unhas harus pintar mencari pundi-pundi sumber pendanaan.
Tidak hanya itu, lain halnya dari sistem penyerapannya, Prof.Dr. Muh Ali, S.E., M.S.,
selaku Wakil Rektor bagian Administrasi Umum, Keuangan, dan Sumber Daya yang kini
menjabat mengatakan bahwa, jika remunerasi ini diterima maka setiap pegawai maupun
dosen akan betul-betul hanya akan dinilai esensi kerjanya. Kita akan melakukan penilaian
kerja, karena setiap orang akan berbeda yang dia terima walaupun punya golongan atau
pangkat yang sama, jelasnya, Senin (1/9).
Khususnya untuk dosen, perlu diketahui bahwa sebelumnya dosen telah memiliki
aturan pemberian tunjangan sertifikasi pendidik sebagai tunjangan profesi, kehormatan, dan
guru besar yang mengarah pada pengakuan dan kenaikan pangkat. Sedangkan, remunerasi
mempunyai pengertian pemberian tunjangan kinerja atau intensif hasil kerja sebagaimana
tugasnya sebagai dosen. Kesimpulannnya, dosen tetap akan menerima tunjangan sertifikasi
dan tunjangan kinerja karena pada dasarnya pemberian tunjangannya mempunyai tujuan yang
berbeda.
Dalam penyerapan remunerasi, dosen akan dinilai berdasarkan kewajibannya
melaksanakan tridharma perguruan tinggi, dengan menghitung seberapa sering melakukan
penelitian dalam setahun dan kehadirannya dalam mengajar. Kalau dia dosen, penelitian dan
pengabdiannyanya banyak, maka banyak juga intensif kinerjanya. Jadi, bisa saja dosen yang
tanpa jabatan menerima lebih banyak dari pada yang ada jabatannya, sambung Dekan
Fakultas Ekonomi Unhas periode 2009-2013, Muh Ali.
Ia menambahkan bahwa dalam pemberian honor akan ada perbedaan, seperti honor
mengajar, panitia, dan honor menjadi koordinator kepanitiaan. Pada remunerasi, hal itu telah
ditiadakan karena sekali pembayaran. Komponen remunerasi tidak persis sama dengan Tukin.
Istilah honor akan ditiadakan karena akan terjadi sekali pembayaran.
Sedangkan untuk pegawai, dalam remunerasi pemberian tunjangan dan sistem
penilaian kinerja hampir sama dengan penyerapan pemberian Tunjangan Kinerja (Tukin)
yang berlaku pada tahun 2013, yang dinilai berdasarkan golongan, kedisiplinan kehadiran,
dan pencapaian kerja berupa laporan hasil kerja setiap bulannya untuk dievaluasi.
Sementara itu, Prof. Dr. Dwia Aries Tina Palubuhu, M.A., mengatakan bahwa, jika
pemerintah menyetujui pengajuan remunerasi ini, kami berharap secepatnya dikeluarkan
ketetapannya. Kita sudah siap, saya dan beberapa rektor lainnya sudah membicarakan ini
dan mulai menghitung anggaran remunerasi yang akan diberlakukan di Unhas, jelasnya.
Jika remunerasi ini benar-benar diterapkan di Unhas, maka tidak hanya pegawai yang
akan menerima hasil dari kinerja, dosen pun ikut serta menerima pendanaan dari remunerasi
dan akan dihitung sejak Januari 2014.
KLIPPING
BAHASA INDONESIA

OLEH

NAMA : YOBELIA HABEL


NIM : A31114035
JURUSAN : AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS HASANUDDIN
2014

Anda mungkin juga menyukai