Anda di halaman 1dari 7

Spesifikasi Modul

Pseudocode
Structured English merupakan alat yang
cukup efisien untuk menggambarkan suatu
algoritma. Pseudocode merupakan alternatif
dari Structured English. Pseudocode adalah
kode yang mirip dengan instruksi kode
program yang sebenarnya. Pseudocode akan
memudahkan programer untuk memahami
dan menggunakannya.
Aturan penulisan pseudocode
1. Statement program ditulis dengan bahasa
Indonesia/inggris yang sederhana
2. Setiap instruksi ditulis pada setiap baris
3. Pisahkan modul-modul atau kelompok pseudocode
dengan memberikan spasi beberapa baris untuk
mempermudah bacaan
4. Bedakan bentuk huruf dalam penulisan pseudocode
5. Berikanlah tabulasi yang berbeda untuk penulisan
pseudocode pada instruksi-instruksi yang berada dalam
loop atsu struktur kondisi
6. Lakukan pembatasan terhadap jumlah baris pseudocode
pada setiap modulnya
Struktur dasar dari Structured English dan
pseudocode mengikuti struktur dasar dari
pemograman terstruktur
Struktur Urut
struktur ini berisi langkah-langkah yang urut saja,
satu diikuti oleh yang lainnya
contoh: dalam struktured indonesia
Baca data jam kerja
Hitung gaji adalah jam kerja dikalikan gaji
Tampilkan gaji
Struktur keputusan
dapat berupa struktur if-then atau struktur if-then-else atau struktur
case.
contoh:

Structured English Structured Indonesia


If kondisi Jika kondisi
Then tindakan-1 Maka tindakan-1
Else tindakan-2 Selainnya tindakan-2
Struktur perulangan
struktur ini dapat berupa struktur For, struktur Repeat atau
struktur Do-While
contoh:
Structured English Structured Indonesia
Repeat until kondisi ulangi hingga kondisi
tindakan tindakan
Spesifikasi Proses
Module Gaji
Terima data jamkerja
Cek PokokGaji dan transport dari file gaji
Hitung Totalgaji = jamkerja x transport + pokokgaji
Tampilkan totalgaji
Kirim data TotalGaji
Akhir Module

Anda mungkin juga menyukai