Anda di halaman 1dari 2

Kebutuhan air total

Tabel . Proyeksi Kebutuhan Air Rata-Rata

Kebutuhan Air Rata-Rata (liter/detik)

No. Kecamatan 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2027 2032 2037

1 Mijen 281.36 336.19 401.70 479.97 573.50 685.26 1932.57 4065.48 9904.28
2 Gunungpati 328.79 363.60 402.09 444.67 491.75 543.81 1041.43 1487.77 2461.25
3 Banyumanik 519.07 543.00 568.03 594.22 621.62 650.28 943.18 1020.60 1278.74
4 Gajahmungkur 238.40 239.77 241.16 242.56 243.96 245.37 292.38 259.94 267.55
5 Smg Selatan 283.64 273.42 263.57 254.07 244.91 236.08 227.47 163.55 136.10
6 Candisari 283.99 275.12 266.54 258.22 250.15 242.35 239.41 176.49 150.59
7 Tembalang 642.70 698.61 759.38 825.44 897.25 975.30 1713.62 2246.06 3409.03
8 Pedurungan 706.55 739.42 773.83 809.83 847.51 886.94 1289.06 1397.69 1754.75
9 Genuk 415.97 467.79 526.07 591.61 665.32 748.21 1558.29 2420.98 4355.65
10 Gayamsari 274.22 272.92 271.63 270.35 269.08 267.81 302.79 255.43 249.46
11 Smg Timur 268.05 252.31 237.51 223.57 210.45 198.11 169.48 108.22 79.95
12 Smg Utara 458.19 444.27 430.76 417.67 404.97 392.66 389.55 288.39 247.11
13 Smg Tengah 248.29 237.91 227.97 218.44 209.30 200.55 187.53 130.86 105.68
14 Smg Barat 572.26 559.19 546.42 533.94 521.74 509.83 525.81 404.65 360.48
15 Tugu 121.12 123.18 125.28 127.40 129.57 131.77 165.96 155.95 169.67
16 Ngaliyan 492.21 514.28 537.35 561.44 586.62 612.92 883.66 950.45 1183.68
Total 6134.81 6340.99 6579.28 6853.39 7167.71 7527.26 11862.18 15532.51 26113.98

100%
2037
90%
80% 2032
70% 2027
60% 2022
50% 2021
40%
2020
30%
2019
20%
2018
10%
0% 2017
Berdasarkan tabel proyeksi kebutuha rata-rata air di Kota Semarang menunjukan bahwa
dari tahun ke tahun selalu mengalami peningkatan di setiap kecamatannya namun ada
kecamatan yang mengalami penurunan kebutuhan rata-rata air bersih yaitu di Kecamatan
Semarang Selatan, proyeksi kebutuhan rata-rata air paling tinggi terdapat di Kecamatan
Pedunungan, yaitu pada tahun 2017 sebesar 706.55 liter / detik, tahun 2018 sebesar 739.42
liter / detik, tahun 2019 sebesar 773.83 liter / detik, tahun 2020 sebesar 809.83 liter / detik,
tahun 2021 sebesar 847.51 liter / detik, tahun 2022 sebesar 886.94 liter / detik, tahun 2027
sebesar 1289.06 liter / detik, tahun 2032 sebesar 1397.69 liter / detik, dan pada tahun 2037
sebesar 1754.75 liter / detik. Sedangkan proyeksi kehilangan air paling rendah terdapat di
Kecamtan Tugu pada tahun 2017 hanya memiliki nilai 121.12 liter / detik, tahun 2018
nilainya 123.18 liter / detik, tahun 2019 nilainya 125.28 liter / detik, tahun 2020 nilainya
127.40 liter / detik, tahun 2021 nilainya 129.57 liter / detik, tahun 2022 nilainya 131.77
liter / detik, tahun 2027 nilainya 165.96 liter / detik, tahun 2032 nilainya 155.95 liter / detik
dan pada tahun 2037 nilainya hanya 169.67 liter/detik.

Anda mungkin juga menyukai