Anda di halaman 1dari 10

MATA UJI : IPA

Ujian Nasional SMP 2013


Kode Naskah
RUANG LINGKUP/ TEMA:
1. Makhluk Hidup dan Lingkungannya 4. Mekanika & Tata Surya
2. Struktur & Fungsi Makhluk Hidup 5. Gelombang Listrik & Magnet
3. Pengukuran, Zat & Sifatnya 6. Zat aditif

(pilih salah satu atau isi di opsi Lainnya)


KATA KUNCI : 1. kurkumin
2.
3. (kata kunci maksimal 2 kata)
KODE SOAL : TIPE SOAL:
IPA SMP 75 Multiple Choice, Essay (lingkari salah satu)
NASKAH SOAL
Ibu membuat nasi kuning dengan memakai macam-macam bumbu, diantaranya merica, garam, kunyit,
MSG, bawang putih, bawang merah, dan kemiri. Warna kuning pada nasi disebabkan oleh kunyit yang
mengandung zat warna yang disebut
A. Rodhamin
B. Kurkumin
C. Klorofil
D. Beta karotin
PENJELASAN JAWABAN:

Warna kuning dari kunyit berasal dari Kurkumin yang merupakan salah satu produk senyawa metabolit sekunder
dari tanaman kunyit dan temulawak. Secara tradisional, selain sebagai zat warna alami, kurkumin juga dimanfaatkan
dalam pengobatan.

KUNCI JAWABAN: JENJANG KEMAMPUAN/ KESULITAN:


A B C D E (lingkari salah satu) C1, C2, C3, C4, C5, C6 (lingkari salah satu)
*C1 = paling mudah
C6 = paling sulit
PENELAAH SOAL: PENGETIK SOAL: Indri

Tanda Tangan Penelaah Soal


MATA UJI : IPA
Ujian Nasional SMP 2013
Kode Naskah
RUANG LINGKUP/ TEMA:
1. Makhluk Hidup dan Lingkungannya 4. Mekanika & Tata Surya
2. Struktur & Fungsi Makhluk Hidup 5. Gelombang Listrik & Magnet
3. Pengukuran, Zat & Sifatnya 6. Zat adiktif

(pilih salah satu atau isi di opsi Lainnya)


KATA KUNCI : 1. Psikotropika
2.
3. (kata kunci maksimal 2 kata)
KODE SOAL : TIPE SOAL:
IPA SMP 76 Multiple Choice, Essay (lingkari salah satu)
NASKAH SOAL
Agar terhindar dari dampak negatif penggunaan psikotropika kita harus menjauhi dan tidak mencoba
untuk mengonsumsi zat yang mengandung
A. Nikotin
B. Alkohol
C. Amfetamine
D. Sakarin
PENJELASAN JAWABAN:
Psikotropika adalah zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis bukan narkotika, yang berkhasiat psikoaktif melalui
pengaruh selektif pada susunan saraf pusat yang menyebabkan perubahan pada aktivitas mental dan perilaku (Undang-
Undang No. 5/1997). Terdapat empat golongan psikotropika menurut undang-undang tersebut, namun setelah
diundangkannya UU No. 35 tahun 2009 tentang narkotika, maka psikotropika golongan I dan II dimasukkan ke dalam
golongan narkotika. Dengan demikian saat ini apabila bicara masalah psikotropika hanya menyangkut psikotropika
golongan III dan IV sesuai Undang-Undang No. 5/1997. Psikotropika disebut juga sebagai bahan lain yang tidak
mengandung narkotika, merupakan zat buatan atau hasil rekayasa yang dibuat dengan mengatur struktur kimia. Dapat
mempengaruhi atau mengubah keadaan mental dan tingkah laku pemakainya. Zat yang termasuk psikotropika antara lain:
Sedatin (Pil BK), Rohypnol, Magadon, Valium, Mandrax, Amfetamine, Fensiklidin, Metakualon, Metifenidat, Fenobarbital,
Flunitrazepam, Ekstasi, Shabu-shabu, LSD (Lycergic Syntetic Diethylamide).

KUNCI JAWABAN: JENJANG KEMAMPUAN/ KESULITAN:


A B C D E (lingkari salah satu) C1, C2, C3, C4, C5, C6 (lingkari salah satu)
*C1 = paling mudah
C6 = paling sulit
PENELAAH SOAL: PENGETIK SOAL: Indri

Tanda Tangan Penelaah Soal


MATA UJI : IPA
Ujian Nasional SMP 2013
Kode Naskah
RUANG LINGKUP/ TEMA:
1. Makhluk Hidup dan Lingkungannya 4. Mekanika & Tata Surya
2. Struktur & Fungsi Makhluk Hidup 5. Gelombang Listrik & Magnet
3. Pengukuran, Zat & Sifatnya 6. Pertumbuhan dan Perkembangan

(pilih salah satu atau isi di opsi Lainnya)


KATA KUNCI : 1. Pertumbuhan
2.
3. (kata kunci maksimal 2 kata)
KODE SOAL : TIPE SOAL:
IPA SMP 77 Multiple Choice, Essay (lingkari salah satu)
NASKAH SOAL
Kegiatan yang menunjukkan ciri tumbuh pada makhluk hidup adalah
A. Tumbuhan bertambah tinggi
B. Bunga tumbuhan berubah menjadi buah
C. Tanaman pisang bertunas
D. Amoeba dan Paramaecium membelah diri
PENJELASAN JAWABAN:
Pertumbuhan tanaman merupakan hasil dari berbagai proses fisiologi, melibatkan faktor genotipe yang
berinteraksi dalam tubuh tanaman dengan faktor lingkungan. Proses tersebut meliputi pertambahan ukuran,
bentuk, dan jumlah sel.

KUNCI JAWABAN: JENJANG KEMAMPUAN/ KESULITAN:


A B C D E (lingkari salah satu) C1, C2, C3, C4, C5, C6 (lingkari salah satu)
*C1 = paling mudah
C6 = paling sulit
PENELAAH SOAL: PENGETIK SOAL: Indri

Tanda Tangan Penelaah Soal


MATA UJI : IPA
Ujian Nasional SMP 2013
Kode Naskah
RUANG LINGKUP/ TEMA:
1. Makhluk Hidup dan Lingkungannya 4. Mekanika & Tata Surya
2. Struktur & Fungsi Makhluk Hidup 5. Gelombang Listrik & Magnet
3. Pengukuran, Zat & Sifatnya 6. Lainnya.....

(pilih salah satu atau isi di opsi Lainnya)


KATA KUNCI : 1. insecta
2.
3. (kata kunci maksimal 2 kata)
KODE SOAL : TIPE SOAL:
IPA SMP 78 Multiple Choice, Essay (lingkari salah satu)
NASKAH SOAL
Perhatikan gambar di bawah ini!

Organisme di atas yang termasuk kelompok insekta adalah


A. 1 dan 2
B. 1 dan 4
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4
PENJELASAN JAWABAN:

Kelompok insect adalah Arthropoda yang memiliki ciri umumnya bersayap dan memiliki 3 pasang kaki.

KUNCI JAWABAN: JENJANG KEMAMPUAN/ KESULITAN:


A B C D E (lingkari salah satu) C1, C2, C3, C4, C5, C6 (lingkari salah satu)
*C1 = paling mudah
C6 = paling sulit
PENELAAH SOAL: PENGETIK SOAL: Indri
Tanda Tangan Penelaah Soal

MATA UJI : IPA


Ujian Nasional SMP 2013
Kode Naskah
RUANG LINGKUP/ TEMA:
1. Makhluk Hidup dan Lingkungannya 4. Mekanika & Tata Surya
2. Struktur & Fungsi Makhluk Hidup 5. Gelombang Listrik & Magnet
3. Pengukuran, Zat & Sifatnya 6. Siklus materi

(pilih salah satu atau isi di opsi Lainnya)


KATA KUNCI : 1. Siklus karbon dan oksigen
2.
3. (kata kunci maksimal 2 kata)
KODE SOAL : TIPE SOAL:
IPA SMP 79 Multiple Choice, Essay (lingkari salah satu)
NASKAH SOAL
Diagram berikut menunjukkan contoh saling ketergantungan antarorganisme. Pada siang hari
organisme-organisme tersebut menghirup atau mengeluarkan (a) atau (b) seperti yang ditunjuk oleh
tanda panah.
Manakah di antara pernyataan berikut yang benar?
A. (a) karbon dioksida dan (b) nitrogen
B. (a) oksigen dan (b) karbon dioksida
C. (a) karbon dioksida dan (b) uap air
D. (a) karbon dioksida dan (b) oksigen
PENJELASAN JAWABAN:

a. CO2 adalah buangan hasil metabolism yang dikeluarkan melalui peristiwa respirasi, dan kemudian
digunakan pada proses reaksi gelap fotosintesis
b. O2 adalah buangan hasil metabolism reaksi terang fotosintesis yang oleh organisme digunakan dalam
proses respirasi aerob.

KUNCI JAWABAN: JENJANG KEMAMPUAN/ KESULITAN:


A B C D E (lingkari salah satu) C1, C2, C3, C4, C5, C6 (lingkari salah satu)
*C1 = paling mudah
C6 = paling sulit
PENELAAH SOAL: PENGETIK SOAL: Indri

Tanda Tangan Penelaah Soal

MATA UJI : IPA


Ujian Nasional SMP 2013
Kode Naskah
RUANG LINGKUP/ TEMA:
1. Makhluk Hidup dan Lingkungannya 4. Mekanika & Tata Surya
2. Struktur & Fungsi Makhluk Hidup 5. Gelombang Listrik & Magnet
3. Pengukuran, Zat & Sifatnya 6. Lainnya.....

(pilih salah satu atau isi di opsi Lainnya)


KATA KUNCI : 1.reboisasi
2.
3. (kata kunci maksimal 2 kata)
KODE SOAL : TIPE SOAL:
IPA SMP 80 Multiple Choice, Essay (lingkari salah satu)
NASKAH SOAL
Gambar berikut menunjukkan pohon-pohon di hutan yang ditebangi secara liar. Usaha yang paling
tepat untuk mengatasi kerusakan lingkungan tersebut adalah
A. Lahan dijadikan daerah pertanian
B. Melarang penduduk beraktivitas di kawasan tersebut
C. Melakukan reboisasi di lahan tersebut
D. Menghukum perusak lingkungan
PENJELASAN JAWABAN:

Usaha untuk mengatasi kerusakkan lingkungan yang disebabkan karena penebangan secara liar adalah
melakukan reboisasi lahan.

KUNCI JAWABAN: JENJANG KEMAMPUAN/ KESULITAN:


A B C D E (lingkari salah satu) C1, C2, C3, C4, C5, C6 (lingkari salah satu)
*C1 = paling mudah
C6 = paling sulit
PENELAAH SOAL: PENGETIK SOAL: Indri

Tanda Tangan Penelaah Soal

MATA UJI : IPA


Ujian Nasional SMP 2013
Kode Naskah
RUANG LINGKUP/ TEMA:
1. Makhluk Hidup dan Lingkungannya 4. Mekanika & Tata Surya
2. Struktur & Fungsi Makhluk Hidup 5. Gelombang Listrik & Magnet
3. Pengukuran, Zat & Sifatnya 6. Pertumbuhan penduduk

(pilih salah satu atau isi di opsi Lainnya)


KATA KUNCI : 1. Grafik pertumbuhan
2.
3. (kata kunci maksimal 2 kata)
KODE SOAL : TIPE SOAL:
IPA SMP 81 Multiple Choice, Essay (lingkari salah satu)
NASKAH SOAL
Perhatikan grafik perkiraan pertumbuhan penduduk dunia di bawah ini:
Kecenderungan pertumbuhan penduduk seperti pada grafik di atas menyebabkan ketersediaan lahan
semakin terbatas sehingga mengakibatkan
A. Kurangnya daerah resapan air
B. Meningkatnya kebutuhan perumahan
C. Menurunnya polusi udara
D. Meningkatnya persediaan pangan
PENJELASAN JAWABAN:
Dari grafik diatas terlihat bahwa ketersedian lahan meningkatkan kebutuhan perumahan.

KUNCI JAWABAN: JENJANG KEMAMPUAN/ KESULITAN:


A B C D E (lingkari salah satu) C1, C2, C3, C4, C5, C6 (lingkari salah satu)
*C1 = paling mudah
C6 = paling sulit
PENELAAH SOAL: PENGETIK SOAL: Indri

Tanda Tangan Penelaah Soal

MATA UJI : IPA


Ujian Nasional SMP 2013
Kode Naskah
RUANG LINGKUP/ TEMA:
1. Makhluk Hidup dan Lingkungannya 4. Mekanika & Tata Surya
2. Struktur & Fungsi Makhluk Hidup 5. Gelombang Listrik & Magnet
3. Pengukuran, Zat & Sifatnya 6. Lainnya.....

(pilih salah satu atau isi di opsi Lainnya)


KATA KUNCI : 1.
2.
3. (kata kunci maksimal 2 kata)
KODE SOAL : TIPE SOAL:
IPA SMP 82 Multiple Choice, Essay (lingkari salah satu)
NASKAH SOAL
Kegiatan berikut yang merupakan gerak sinergis otot adalah
A. Meluruskan dan membengkokkan tangan
B. Menendang bola ke arah gawang lawan
C. Melangkahkan kaki ketika berjalan
D. Gerak tangan memutar kunci saat membuka pintu
PENJELASAN JAWABAN:

Contoh gerak otot sinergis adalah gerak otot pronator dan supinator.

KUNCI JAWABAN: JENJANG KEMAMPUAN/ KESULITAN:


A B C D E (lingkari salah satu) C1, C2, C3, C4, C5, C6 (lingkari salah satu)
*C1 = paling mudah
C6 = paling sulit
PENELAAH SOAL: PENGETIK SOAL: Indri

Tanda Tangan Penelaah Soal

MATA UJI : IPA


Ujian Nasional SMP 2013
Kode Naskah
RUANG LINGKUP/ TEMA:
1. Makhluk Hidup dan Lingkungannya 4. Mekanika & Tata Surya
2. Struktur & Fungsi Makhluk Hidup 5. Gelombang Listrik & Magnet
3. Pengukuran, Zat & Sifatnya 6. Lainnya.....

(pilih salah satu atau isi di opsi Lainnya)


KATA KUNCI : 1. Pencernaan lambung
2.
3. (kata kunci maksimal 2 kata)
KODE SOAL : TIPE SOAL:
IPA SMP 83 Multiple Choice, Essay (lingkari salah satu)
NASKAH SOAL
Berdasarkan gambar, proses pencernaan yang terjadi di organ P adalah

A. Pengubahan protein menjadi pepton


B. Pengubahan amilum menjadi glukosa
C. Pengubahan lemak menjadi asam lemak
D. Pengaktifan provitamin menjadi vitamin
PENJELASAN JAWABAN:

Pencernaan di lambung meliputi pemanfaatan enzim pepsin yang mengubah protein menjadi oligo peptida
seperti pepton dan renin yang mengendapkan kasein susu

KUNCI JAWABAN: JENJANG KEMAMPUAN/ KESULITAN:


A B C D E (lingkari salah satu) C1, C2, C3, C4, C5, C6 (lingkari salah satu)
*C1 = paling mudah
C6 = paling sulit
PENELAAH SOAL: PENGETIK SOAL: Indri

Tanda Tangan Penelaah Soal

Anda mungkin juga menyukai